Anda di halaman 1dari 2

Kasus 1

Tn. J (35 th), masukke RSJ MM, Selasa (12 – 10 – 2016)


untukkeduakalinyakarenaberkeluyurandanberbicarakacau/ngawur, yang pertama 2014 karenaberteriak
– teriak. Klienberkali – kali mengatakandiaadalahketurunankiansantang yang sedangdiculik,
klienjugaberkataselaludiikutiolehseseorang, klieninginkuliahtetapidiatidak lulus SMA,
klienmalasuntuksikatgigidanmandi. Penampilankliennampakacak – acakan,
seringkalibilamenjawabpertanyaanselalungawurdanterbelit – belit, sertadengan nada yang keras.

Analisadata :

Data Subjektif Data Objektif


Klienmengatakandiaketurunankiansantang yang Klienkeluyuran
sedangdiculik
Klienmengatakanselaludiikutiolehseseorang Klienberbicarakacau

Klienmengatakaninginkuliahtapitidak lulus SMA Klienmalassikatgigidanmandi

Penampilanklienacak – acakan

Bilamenjawabpertanyaanselalungawurdanterbelit -
belit

DiagnosaKeperawatan :

1. Hargadirirendahkronik
2. Ketakutan
3. Risikoperilakukekerasanterhadapdirisendiri

Kasus 2

Tn. R, 23 tahunmasuk RSJ kotabandungtanggal 21 Desember 2016 diantaroleh orang


tuadanbeberapatemannya. Kejadian yang menimpasebelumnyaadalahkematiancalonpengantinnya.
Selainitu Tn. Rmengatakanbahwacalonpengantinnyatersebutselaluberada di sampingnya, Tn.
Rjugakerap kali mengurungdiri di kamar, jarangmakandanterlihatseringmelamun. Tn. R tidakterimaapa
yang terjadi. Teman – temannya yang berkunjungkerumahnya pun
belumbisamengembalikannyasepertisediakala. Setelah 2 mingguberselangsetelahkejadiantersebut,
saatteman – temannyadatangberkunjungkerumahnyaditemukan Tn. R sedangmenggores –
goreskanpisauditangannya,
selainituibunyamendapatianaknyaseringberadadiatasgentengrumahnyadanberusahauntukmeloncatkeb
awah, haltersebutsudah yang ke 3 kalinyadalamsemingguterakhir. Pemeriksaantanda – tanda vital untuk
Tn. R TD: 110/90 mmHg, N: 90x/menit, S: 36 C, Rr: 21x/menitterdapatluka – lukasayatan di lengankanan.
Analisa data:

Data Subjektif Data Objektif


Klientidakmenerimakejadian yang Mengurungdiri di kamar
menimpacalonpengantinnya
Klienmengatakancalonpengantinnyaselaluberada di Jarangmakan
sampingnya
Seringmelamun
Menggores – goreskanpisau di tangannya
Mencobauntukbunuhdiri
Terdapatlukasayatan di lengankanan

DiagnosaKeperawatan :

1. Keputusasaan
2. Gangguanidentitaspribadi
3. Hargadirirendahkronik

Kasus 3

Nn. Y masuk RSJ yogyakarta pada tanggal (21 -03 -2015) diantar oleh kakek dan
neneknya, Nn. Y merasa hidupnya sudah tidak berguna lagi semenjak kehilangan orang tuanya
beberapa bulan yang lalu, dia juga sering mendengar orang tuanya berbicara padahal orang
tuanya sudah meninggal beberapa bulan lalu. Nn. Y juga sering terlihat melamun tidak mau
makan serta merasa ketakutan sendiri saat malam datang. Didapati tanda – tanda vital TD
:110/80mmHg N: 87x/menit S: 36,5 C Rr: 19x/menit serta nampak kantung mata Nn. Y
menghitam.

Analisa Data :

Data Subjektif Data Objektif


Klien merasa hidupnya sudah tidak berguna lagi Didapati hasil tanda – tanda vital : TD
:110/80mmHg N: 87x/menit S: 36,5 C Rr:
19x/menit
Klien sering mendengar orang tuanya berbicara Kantung mata menghitam
Sering melamun
Tidak mau makan

Diagnosa keperawatan :

1. Keputusasaan

Anda mungkin juga menyukai