Anda di halaman 1dari 7

Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

B. PENJELASAN ATAS POS-POS LAPORAN REALISASI ANGGARAN


Selama periode berjalan, pagu anggaran Perwakilan BPKP Provinsi Banten
Tahun 2018 sebesar Rp30.428.726.000,00. Anggaran tersebut merupakan
anggaran setelah revisi yang disebabkan oleh adanya Keperluan Tunjangan
CPNS pada Kantor Pusat dan kebutuhan anggaran dalam rangka Reorganisasi
BPKP. Hal tersebut tertuang dalam Surat Kepala Perwakilan Nomor:
S-453/PW30/1/2018 tanggal 17 Mei 2018 perihal Usulan Revisi Anggaran dan
Surat nomor: S-796/PW30/1/2018 tanggal 12 September 2018 perihal Usulan
Revisi DIPA Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018 yang merupakan
tindaklanjut atas Surat Sekretaris Utama BPKP Nomor S-1440/SU/03/2018
tanggal 10 September 2018 perihal Usulan Revisi DIPA BPKP Tahun 2018.

Anggaran Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018 sebelum revisi adalah
sebesar Rp31.944.641,00.

Rincian pagu belanja Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018 adalah
sebagai berikut:

Jumlah Pagu
Uraian
(Rp)
Belanja Pegawai 20.733.462.000,00
Belanja Barang 9.601.514.000,00
Belanja Modal 93.750.000,00
Total Belanja 30.428.726.000,00

Sedangkan apabila dilihat dari jenis program, maka pagu belanja Perwakilan
BPKP Provinsi Banten Tahun 2018 adalah sebagai berikut:

Jumlah Pagu
Uraian Program
(Rp)

Program Dukungan Manajemen dan


Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya 26.315.705.000,00
BPKP
Program Pengawasan Intern
Akuntabilitas Keuangan Negara dan
4.113.021.000,00
Pembangunan Nasional serta
Pembinaan Penyelenggaraan SPIP
Total 30.428.726.000,00

Catatan atas Laporan Keuangan - 18 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

Pendapatan
B.1. Pendapatan Negara dan Hibah
Negara dan Hibah
Rp160.837.938,00
Realisasi Pendapatan Negara dan Hibah pada TA 2018 adalah sebesar
Rp160.837.938,00. Keseluruhan Pendapatan Negara di Perwakilan BPKP
Provinsi Banten merupakan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)
Lainnya. BPKP Provinsi Banten tidak membuat Estimasi Pendapatan Negara
Bukan Pajak dan Hibah TA 2018.
Realisasi PNBP pada TA 2018 mengalami penurunan sebesar
Rp415.553.559,00 atau 72,10% dibandingkan realisasi PNBP per 31
Desember 2017 sebesar Rp576.391.497,00 disebabkan pembayaran kontrak
sewa dilakukan sekaligus untuk masa tiga tahun pada tahun 2017.
Perbandingan realisasi PNBP TA 2018 dan 2017 disajikan pada Tabel 1.
Tabel 1
Perbandingan Realisasi PNBP TA 2018 dan TA 2017
Realisasi PNBP Naik/(Turun)
Uraian Jenis PNBP
TA 2018 (Rp) TA 2017 (Rp) Rp %
Pendapatan dari Pemanfaatan
BMN 47.478.000,00 - 47.478.000,00 -
Pendapatan Sewa Tanah, Gedung,
dan Bangunan 55.783.938,00 537.624.481,00 - 481.840.543,00 - 89,62
Penerimaan Kembali Belanja
Pegawai TAYL 57.576.000,00 38.767.016,00 18.808.984,00 48,52

Jumlah 160.837.938,00 576.391.497,00 - 415.553.559,00 - 72,10

Belanja Negara
B.2. Belanja Negara
Rp30.233.793,374,00
Realisasi belanja Perwakilan BPKP Provinsi Banten pada TA 2018 setelah
dikurangi pengembalian belanja (realisasi netto) adalah sebesar
Rp30.233.793.374,00 atau 99,36% dari anggaran sebesar
Rp30.428.726.000,00. Rincian anggaran dan realisasi belanja menurut
program TA 2018, disajikan pada Tabel 2.
Tabel 2
Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja Menurut Program TA 2018
Kode
Uraian Program Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) %
Prog.

Program Dukungan Manajemen dan


1 99,58
Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya BPKP 26.315.705.000,00 26.205.966.514,00

Program Pengawasan Intern Akuntabilitas


Keuangan Negara dan Pembangunan
6 4.113.021.000,00 4.027.826.860,00 46.95
Nasional Serta Pembinaan Penyelenggaraan
SPIP
Jumlah 99,36
30.428.726.000,00 30.233.793.374,00

Catatan atas Laporan Keuangan - 19 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

Sedangkan menurut jenis belanja, anggaran dan realisasinya disajikan pada


Tabel 3.
Tabel 3
Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja per Jenis Belanja TA 2018
Realisasi
Kode Uraian Jenis Anggaran %
Belanja
Belanja Realisasi
Jenis Blj. (Rp) (Rp)
51 Belanja Pegawai 20.733.462.000 20.639.369.399 99,55

52 Belanja Barang 9.601.514.000 9.501.593.975 98,96

53 Belanja Modal 93.750.000 92.830.000 99,02

Jumlah 30.428.726.000 30.233.793.374 99,36

Komposisi anggaran dan realisasi belanja disajikan dalam Grafik 1.


Grafik 1
Anggaran dan Realisasi Belanja TA 2018

Realisasi Belanja Perwakilan BPKP Provinsi Banten pada TA 2018


mengalami peningkatan sebesar Rp4.090.080.402,00 atau 15,64%
dibandingkan realisasi belanja pada TA 2017 disebabkan adanya
peningkatan anggaran dan realisasi belanja barang dan belanja modal pada
tahun berjalan. Perbandingan realisasi belanja TA 2018 dan TA 2017
disajikan pada Tabel 4.

Catatan atas Laporan Keuangan - 20 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

Tabel 4
Perbandingan Realisasi Belanja TA 2018 dan TA 2017

Realisasi Belanja Netto


Jenis Belanja Naik / (Turun)
(Rp)
Kode Uraian TA 2018 TA 2017 Jumlah (Rp) %

51 Belanja Pegawai 20.639.369.399,00 18.901.647.609,00 (1.737.721.790,00) (9,19)

52 Belanja Barang 9.501.593.975,00 7.242.065.363,00 (2.259.528.612,00) (31,20)

53 Belanja Modal 92.830.000,00 0,00 (92.830.000,00) 100,00

Jumlah 30.233.793.374,00 26.143.712.972,00 (4.090.080.402,00) (15,64)

Belanja Pegawai B.2.1. Belanja Pegawai


Rp20.639.369.399,00
Realisasi Belanja Pegawai Perwakilan BPKP Provinsi Banten pada TA
2018 dan TA 2017 setelah dikurangi pengembalian belanja masing-
masing sebesar Rp20.639.369.399,00 dan Rp18.901.647.649,00. Rincian
anggaran dan realisasi Belanja Pegawai TA 2018, disajikan pada
Tabel 5.
Tabel 5
Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja Pegawai TA 2018

Realisasi Belanja
Uraian Anggaran (Rp) %
Netto (Rp)

Belanja Gaji dan Tunj. PNS 8.946.704.000,00 8.923.289.911,00 99,74

Belanja Lembur 344.410.000,00 344.382.000,00 99,99

Belanja Tunj. Khusus dan


11.442.348.000,00 11.371.697.488,00 99,38
Belanja Pegawai Transito
Total 20.733.462.000,00 20.639.369.399,00 99,55

Realisasi Belanja Pegawai (netto) sebesar Rp20.639.369.399,00 berasal


dari Belanja Pegawai (bruto) sebesar Rp20.648.536.924,00 setelah
dikurangi dengan pengembalian belanja sebesar Rp9.167.525,00.
Dibandingkan dengan realisasi Belanja Pegawai TA 2017, terdapat
peningkatan realisasi Belanja Pegawai per 31 Desember 2018 sebesar
Rp1.737.721.790,00 atau 9,19%.
Perbandingan realisasi Belanja Pegawai TA 2018 dan TA 2017,
disajikan pada Tabel 6.

Catatan atas Laporan Keuangan - 21 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

Tabel 6
Perbandingan Realisasi Belanja Pegawai TA 2018 dan TA 2017

Realisasi Belanja Netto


Naik / (Turun)
Uraian (Rp)
TA 2018 TA 2017 Jumlah (Rp) %

Belanja Gaji dan Tunj.


8.923.289.911,00 9.047.903.348,00 (124.613.437,00) (1,38)
PNS

Belanja Lembur 344.382.000,00 252.796.000,00 91.586.000,00 36,23


Belanja Tunjangan
Khusus dan Belanja 11.371.697.488,00 9.600.948.261,00 1.770.749.227,00 18,44
Pegawai Transito
Total 20.639.369.399,00 18.901.647.609,00 1.737.721.790,00 9,19

Belanja Barang
B.2.2. Belanja Barang
Rp9.501.593.975,00
Realisasi Belanja Barang Perwakilan BPKP Provinsi Banten pada
TA 2018 dan TA 2017 setelah dikurangi pengembalian belanja
masing-masing sebesar Rp9.501.593.975,00 dan Rp7.242.065.363,00.
Rincian anggaran dan realisasi Belanja Barang TA 2018, disajikan
pada Tabel 7.

Tabel 7
Rincian Anggaran dan Realisasi Belanja Barang TA 2018

Realisasi Netto
Uraian Anggaran (Rp) %
(Rp)

Belanja Barang Operasional 2.363.250.000,00 2.361.800.849,00 99,94

Belanja Barang Non Operasional 284.574.000,00 279.737.365,00 98,30

Belanja Barang Persediaan 607.537.000,00 607.075.505,00 99,92

Belanja Jasa 679.076.000,00 674.394.800,00 99,31

Belanja Pemeliharaan 1.024.335.000,00 1.021.184.658,00 99,69

Belanja Perjalanan Dalam Negeri 4.642.742.000,00 4.557.400.798,00 98,16

Total 9.601.514.000,00 9.501.593.975,00 98,96

Realisasi belanja barang (netto) sebesar Rp9.501.593.975,00 berasal


dari belanja barang (bruto) sebesar Rp9.512.888.275,00 setelah
dikurangi dengan pengembalian belanja sebesar Rp11.294.300,00.
Dibandingkan dengan realisasi pada TA 2017, terdapat peningkatan

Catatan atas Laporan Keuangan - 22 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

realisasi Belanja Barang sebesar Rp2.259.528.612,00 atau 31,20%


antara lain disebabkan adanya adanya peningkatan anggaran.
Perbandingan realisasi Belanja Barang TA 2018 dan TA 2017,
disajikan pada Tabel 8.
Tabel 8
Perbandingan Realisasi Belanja Barang TA 2018 dan TA 2017

Realisasi Belanja Netto


Naik / (Turun)
Uraian (Rp)
TA 2018 TA 2017 Jumlah (Rp) %
Belanja Barang
2.361.800.849,00 2.313.331.136,00 48.469.713,00 2,10
Operasional
Belanja Barang Non
279.737.365,00 127.599.500,00 152.137.865,00 119,23
Operasional
Belanja Barang Persediaan 607.075.505,00 556.826.670,00 50.248.835,00 9,02

Belanja Jasa 674.394.800,00 677.440.076,00 (3.045.276,00) (0,45)

Belanja Pemeliharaan 1.021.184.658,00 1.525.574.406,00 (504.389.748,00) (33,06)

Belanja Perj. Dalam Negeri 4.557.400.798,00 2.041.293.575,00 2.516.107.223,00 123,26

Total 9.501.593.975,00 7.242.065.363,00 2.259.528.612,00 31,20

Belanja Modal B.2.3. Belanja Modal


Rp92.830.000,00
Realisasi Belanja Modal Perwakilan BPKP Provinsi Banten pada TA
2018 dan TA 2017 setelah dikurangi pengembalian belanja masing-
masing sebesar Rp92.830.000,00 dan Rp0,00. Dalam tahun anggaran
2017, tidak tersedia anggaran Belanja Modal.

Dibandingkan dengan realisasi Tahun 2017, terdapat peningkatan


realisasi Belanja Modal Tahun 2018 sebesar Rp92.830.000,00 atau
100,00% disebabkan tidak tersedianya anggaran Belanja Modal dalam
tahun anggaran 2017. Perbandingan realisasi Belanja Modal pada TA
2018 dan TA 2017, disajikan pada Tabel 9.
Tabel 9
Perbandingan Realisasi Belanja Modal Per 31 Desember 2018

dan 31 Desember 2017


Realisasi Belanja Netto
Naik / (Turun)
Uraian (Rp)
TA 2018 TA 2017 Jumlah (Rp) %
Belanja Modal Gedung
92.830.000,00 0,00 92.830.000,00 100,00
dan Bangunan
Total 92.830.000,00 - 92.830.000,00 100,00

Catatan atas Laporan Keuangan - 23 -


Laporan Keuangan Perwakilan BPKP Provinsi Banten Tahun 2018

Catatan atas Laporan Keuangan - 24 -

Anda mungkin juga menyukai