Anda di halaman 1dari 2

Evaluasi Ketersediaan Obat Terhadap Formularium

No. Dokumen : /SK/UKP-VIII/PHP/VI/2017


No. Revisi :
SOP : Juni 2017
Tanggal Terbit
Halaman :1/2
UPT. Puskesmas dr. Aulia Agustin
Hamparan Perak NIP. 19690517 2007011043
1. Pengertian Evaluasi Ketersediaan Obat Terhadap Formularium adalah serangkaian prosedur untuk
menilai sesuai program dan meperoleh informasi tentang keberhasilan pencapaian tujuan
,kegiatan,hasil dan dampak serta biaya..
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengetahui kesesuaian peresepan dangan
formularium.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT. Puskesmas Hamparan Perak Nomor
/SK/UKP-VIII/PHP/VI/2017 tentang Penyediaan Obat yang Menjamin Ketersediaan
Obat
4. Referensi 1.Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 328/Menkes/SK/VIII/2013 Tentang Formalium
Nasional
2.Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
5. Langkah- 1. Petugas Obat mementau persediaan obat digudang obat
langkah 2. Petugas Obat segera mengajukan permintaan obat kegudang farmasi bila persediaan obat
kurang dari rata-rata jumlah pemakaian obat dalam sebulan
3. Petugas harus mengaju pada formularium [LPLPO] dan membandingkan yang ada diminta
dan obat yang diberikan
4. Petugas melihat hasil evaluasi ketersediaan obat dari laporan bulanan
5. Petugas membuat daftar yang tidak tersedia
6. Membuat usulan pengadan kepada Kepala Puskesmas
7. Kepala Puskesmas membuat surat izin pengadaan sendiri obat yang dibutuhkan
Puskesmas Hamparan Perak
6. Bagan Alir
Pemantauan Persediaan Menunjukkan
Obat di Gudang Obat Permintaan Obat

Membandingkan
Ketersediaan Obat

Melihat Hasil Evaluasi


dari Laporan Bulanan

Membuat daftar Obat


yang Tidak Tersedia

Membuat Surat Izin Membuat Usulan


Pengadaan Sehari Obat Pengadaan Kepada
yang Tidak Tersedia Puskesmas

7. Unit terkait 1. Ruang Obat


2. Gudang Obat Puskesmas
3. Ruang UGD
4. Ruang Poli Umum
5. Ruang Poli Gigi
6. Ruang Poli Anak
7. Puskesmas Pembantu
8. Puskesdes
8. Dokumen 1.Rekam medis
terkait 2.LPLPO Bulanan
3.Resep Obat
4.Catatan Buku

No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

9. Rekaman Historis Perubahan

Anda mungkin juga menyukai