Anda di halaman 1dari 3

E.

Pengumpulan Data

1. Alat Pengumpulan Data

a. Lembar pengisian data responden

b. Lembar informed consent

c. Sphygnomanometer

d. Rekam medis pasien

e. Kuesioner Global Physical Activity Questioner (GPAQ)

f. Kuesioner Food Recall 24 hours

g. Dokumen hasil pemeriksaan

2. Ujicoba Alat Pengumpulan Data?

3. Cara Pengumpulan Data

Sampel penelitian dari penderita hipertensi di Puskesmas 1 Sumbang

yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi, diberikan lembar informed

consent dan dilanjutkan dengan pengisian data responden. Peneliti

memberikan kuesioner GPAQ kepada responden untuk mengetahui

tingkat stres dan Kuesioner Food recall 24 jam. Kemudian dilakukan

pengukuran tekanan darah dengan sphygnomanometer di Puskesmas 1

Sumbang. Nilai normal tekanan darah adalah <120 mmHg untuk tekanan

darah sistol atau <80 mmHg untuk tekanan diastol. Peneliti memastikan

kelengkapan data yang diperlukan, untuk selanjutnya data diolah

menggunakan program komputer.

F. Tata Urutan Kerja

1. Tahap persiapan :
a. Studi pustaka sebagai sumber atau acuan dari penelitian

b. Konsultasi dengan pembimbing

c. Menyusun proposal penelitian.

d. Seminar proposal penelitian

e. Pengurusan ethical clearance

2. Tahap Pelaksanaan penelitian, meliputi :

a. Menyiapkan kuesioner identitas dan lembar informed consent serta

kuesioner GPAQ dan food recall 24 jam, kemudian dibagikan kepada

responden yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Pengisian

kuesioner dapat dipandu oleh peneliti secara langsung atau diisi secara

mandiri oleh responden.

b. Memeriksa tekanan darah sampel menggunakan sphygnomanometer.

Selanjutnya hasil pemeriksaan tekanan darah ditulis di dalam

dokumen hasil pemeriksaan

c. Mengumpulkan seluruh data instrumen penelitian dan memastikan

kelengkapan data yang diperlukan

3. Tahap Pengolahan dan Analisis Data

Data yang telah terkumpul kemudian dimasukan untuk

dilakukan analisis data, meliputi hasil pemeriksaan tekanan darah

serta skoring kuesioner GPAQ.

4. Tahap Akhir penelitian, meliputi :

a. Pembuatan laporan penelitian

b. Presentasi hasil penelitian


Pembuatan proposal penelitian

Seminar Proposal

Pembuatan ethical clearance

Responden berupa pasien hipertensi


Puskesmas 1 Sumbang yang memenuhi
kriteria inklusi dan eksklusi

Responden mengisi lembar informed


consent dan data responden

Responden mengisi kuesioner QPAQ

Petugas kesehatan mengukur


tekanan darah subjek penelitian

Peneliti mengumpulkan dan


menganalisis data

Gambar 3.1

G. Analisis Data

H. Waktu dan Tempat Penelitian

I. Jadwal Penelitian

Anda mungkin juga menyukai