Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan ke hadirat Allah S.W.T atas petunjuk,


rahmat, dan hidayahNya kami dapat menyelesaikan laporan pelaksanaan Praktik
Kerja Lapangan (PKL) tanpa ada halangan apapun sesuai dengan waktu yang
telah ditentukan.

Laporan ini disusun berdasarkan pengalaman dan ilmu yang kami


peroleh selama melaksanakan PKL. Laporan pelaksanaan PKL yang telah kami
tulis ini dibuat dalam rangka memenuhi kelengkapan bukti belajar (evidence) dan
sebagai bahan pertanggung jawaban dari kegiatan PKL di Badan Pengelolaan
Pendapatan Daerah (BPPD) Kabupaten Cianjur dengan pelaksanaan kegiatan
selama ± 3 bulan, mulai tanggal 1 Juli 2017 s.d 29 September 2017.

Kami menyadari bahwa laporan ini tidak akan tersusun dengan baik
tanpa adanya bantuan dari pihak-pihak terkait. Karena itu, pada kesempatan ini
kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu kami selama pelaksanaan PKL maupun dalam penyusunan laporan,
diantaranya:

1. Bapak Drs. H. JAMHUR HIDAYAT, M.MPd selaku Kepala SMK PGRI 2


Cianjur.

2. Ibu MILA NURJANNAH, S.E selaku Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum
SMK PGRI 2 Cianjur.

3. Ibu HETI KUSMIATI, S.S selaku Ketua Kompetensi Keahlian Rekayasa


Perangkat Lunak di SMK PGRI 2 Cianjur.

4. Ibu UUN WARDATUNNISA, S.E selaku Ketua Panitia penyelenggaraan PKL


SMK PGRI 2 Cianjur tahun pelajaran 2017/ 2018.

5. Ibu E. SARI NURMALIA, S.Pd selaku pembimbing dari sekolah yang telah
bersedia membimbing kami selama melaksanakan PKL selama ± 3 bulan di
Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (BPPD) Kabupaten Cianjur.

i
6. Bapak Drs. ATTE ADHA KUSDINAN, MM selaku Kepala Badan Pengelolaan
Pendapatan Daerah (BPPD) Kabupaten Cianjur yang telah bersedia
menerima kami untuk melaksanakan PKL.

7. Ibu Hj. AI MARIAM KOSASIH, SH selaku pembimbing praktikan dari Badan


Pengelolaan Pendapatan Daerah (BPPD) Kabupaten Cianjur yang telah
bersedia menerima dan membimbing kami selama melaksanakan PKL.

8. Para Kepala Sub Bagian (KASUBAG), para Kepala Urusan (KAUR), para
Kepala Seksi (KASI), dan para Kepala Sub Seksi Badan Pengelolaan
Pendapatan Daerah (BPPD) Kabupaten Cianjur yang telah bersedia
menerima dan membantu kami selama melaksanakan PKL.

9. Seluruh Staf dan Pegawai Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (BPPD)


Kabupaten Cianjur yang telah bersedia menerima dan membantu kami
selama melaksanakan PKL.

10. Semua pihak yang telah ikut serta memberikan bantuan dan dorongan
dalam proses penyelesaian laporan ini.

Laporan PKL ini masih jauh dari kata “sempurna”, karena itu kritik dan
saran yang membangun sangat kami harapkan, demi kesempurnaan laporan ini.
Akhir kata penyusun mohon maaf apabila dalam penyusunan laporan ini
ada kekurangan. Semoga laporan PKL ini dapat memberikan manfaat bagi
semua pihak, penyusun pada khususnya dan pembaca pada umumnya.

Cianjur, 30 September 2017


Penyusun,

DHAFA ALAMSYAH

ii
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN DARI INSTANSI


LEMBAR PENGESAHAN DARI SEKOLAH

KATA PENGANTAR ........................................................................................... i


DAFTAR ISI ........................................................................................................ iii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1


1.1 Latar Belakang .................................................................................. 1
1.2 Tujuan Penulisan ............................................................................... 2
1.3 Hasil yang diharapkan ....................................................................... 2
1.4 Ruang Lingkup Pembahasan ............................................................. 3

BAB II PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI BADAN PENGELO


LAAN PENDAPATAN DAERAH (BPPD) KABUPATEN CIANJUR ........ 4
2.1 Nama Kegiatan .................................................................................. 4
2.2 Jenis Kegiatan ................................................................................... 4
2.3 Waktu Pelaksanaan Kegiatan ............................................................ 4
2.4 Tempat Kegiatan ............................................................................... 5

BAB III SIMPULAN DAN SARAN .................................................................... 12


3.1 Kesimpulan ...................................................................................... 12
3.2 Saran ............................................................................................... 13

LAMPIRAN

iii

Anda mungkin juga menyukai