Anda di halaman 1dari 2

Half adder merupakan rangkaian elektronika yang bekerja melakukan perhitungan

penjumlahan dari 2 buah bilangan biner, yang masing-masing terdiri dari 1 bit Merupakan rangkaian
elektronik yang bekerja melakukan perhitungan penjumlahan dari dua buah bilangan binary, yang
masing-masing terdiri dari satu bit. Rangkaian ini memiliki dua input dan dua buah output, salah satu
outputnya dipakai sebagai tempat nilai pindahan dan yang lain sebagai hasil dari penjumlahan.
Full adder merupakan rangkaian elektronika yang menjumlahkan 2 bilangan yang telah
dikonversikan kedalam bilangan biner dengan menjumlahkan 2 bit input ditambah dengan nilai carry-
out dari penjumlahan bit sebelumnya. outputnya adalah hasil dari penjumlahan (sum) dan bit
kelebihannya (carry-out).
NOT GATE
Not circuit sering juga disebut “Complementary Circuit” atau Inverter. Dimana circuit ini
adalah rangkaian logika dasar yang mepunyai 1 output dan 1 input.
Sifat rangkaian logika not gate adalah outputnya akan selalu mempunyai logika yang
berlawanan dengan inputnya yang biasanya hanya satu.

AND GATE
AND GATE adalah suatu rangkaian logika dimana outputnya akan mempunyai logika “1”
jika salah satu inputnya diberi logika “0” walaupun input lainnya “1” maka outputnya akan
mempunyai logika “0”.

OR GATE
OR Gate adalah suatu rangkaian logika dasar yang menyatakan bahwa outputnya mempunyai
logika “1” jika salah satu inputnya mempunyai logika “1” atau semuanya mempunyai logika “1”.
Berikut ini menunjukkan simbol dari OR GATE beserta Truth Tabel-nya (tabel
kebenarannya).
Xor GATE
Gerbang Xor atau eksklusif Or merupakan hasil modifikasi dari gerbang or dimana hasil
output pada gerbang xor akan berlogika 1 jika salah satu input saja yang berlogika 1

Anda mungkin juga menyukai