Anda di halaman 1dari 23

EKONOMI WILAYAH DAN KOTA

PERAN SEKTOR PRODUKSI DAGING DALAM PEMBANGUNAN


EKONOMI KECAMATAN PAHANDUT

Di Susun Oleh :

Siti Renada Iswara 1724035


Tiara Tusti Taumela 1724043
Yohanes Kurnia Natalino Bilung 1724063
Maftuh Zamroni Df 1724067
Marcelo Hatane 1724088

PROGRAM STUDI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA


FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
2019
RINGKASAN

Peternakan sebagai salah satu sub sektor dalam sektor pertanian merupakan
bagian integral dari keberhasilan sektor pertanian di Indonesia. Oleh karena itu,
pembangunan sektor peternakan yang menghasilkan produksi daging diarahkan untuk
meningkatkan pendapatan petani peternak, mendorong diversifikasi pangan dan
perbaikan kualitas gizi masyarakat serta pengembangan ekspor. Adanya perbaikan
tingkat pendapatan dan kesejahteraan rakyat, konsumsi protein hewani diperkirakan
akan terus meningkat disamping peluang dan potensi pasar domestik, komoditas
peternakan juga mempunyai potensi pasar ekspor.
KATA PENGANTAR
Segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan nikmat serta hidayah- Nya
terutama nikmat kesempatan dan kesehatan sehingga saya bisa menyelesaikan laporan
mata kuliah “Ekonomi Wilayah dan Kota ”. Laporan ini merupakan salah satu tugas
mata kuliah Ekonomi Wilayah dan Kota di program studi teknik Perencanaan Wilayah
dan Kota. Selanjutnya penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada dosen pembimbing mata kuliah Ekonomi Wilayah dan Kota dan kepada
segenap pihak yang telah memberikan bimbingan serta arahan selama penulisan
laporan ini. Penulis menyadari bahwa terdapat banyak kekurangan dalam penulisan
laporan ini, maka dari itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari
para pembaca demi kesempurnaan laporan ini.

Malang, 1 Juni 2019

Tim Penyusun
DAFTAR ISI

RINGKASAN .......................................................................................................................... 2
KATA PENGANTAR ............................................................................................................. 3
DAFTAR ISI ............................................................................................................................ 4
DAFTAR TABEL.................................................................................................................... 5
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................................ 6
1.1 Latar Belakang .............................................................................................................. 6
1.2 Rumusan Masalah ......................................................................................................... 6
1.3 Tujuan Dan Sasaran ..................................................................................................... 7
1.3.1 Tujuan ..................................................................................................................... 7
1.3.2 Sasaran .................................................................................................................... 7
1.4 Ruang Lingkup Penelitian ............................................................................................ 7
1.4.1 Ruang Lingkup Lokasi .......................................................................................... 7
1.4.2 Ruang Lingkup Materi .......................................................................................... 7
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................................. 8
2.1 Pengertian Ekonomi...................................................................................................... 8
2.2 Pengertian Peternakan ................................................................................................. 9
BAB III TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN ........................................................ 10
3.1 Tujuan Dan Manfaat Penelitian ................................................................................ 10
3.1.1 Tujuan Penelitian ................................................................................................. 10
3.1.2 Manfaat Penelitian ............................................................................................... 10
BAB IV METODE PENELITIAN...................................................................................... 11
4.1 Metode Penelitian ........................................................................................................ 11
4.1.1 Pengumpulan Data Primer .................................................................................. 11
4.1.2 pengumpulan data Sekunder .............................................................................. 11
4.2 Metode Analisa ............................................................................................................ 11
4.2.1 Analisa Growht Share .......................................................................................... 11
BAB V HASIL DAN LUARAN YANG DICAPAI ............................................................. 14
5.1 Analisa Daging Sapi .................................................................................................... 14
5.2 Analisa Daging Kambing ............................................................................................ 16
5.3 Analisa Daging Babi .................................................................................................... 18
5.4 Analisa Daging Kerbau............................................................................................... 20
5.5 Analisa LQ Produksi Daging ..................................................................................... 22
BAB VI KESIMPULAN & SARAN .................................................................................... 23
6.1 Kesimpulan .................................................................................................................. 23
6.2 Saran............................................................................................................................. 23

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Data produksi daging Kota Palangkaraya...............................................13


Tabel 5.1.1 Analisa Growth Daging Sapi..................................................................15
Tabel 5.1.2 Analisa Share Daging Sapi.....................................................................16
Tabel 5.1.3 Analisa Growth-Share Daging Sapi......................................................17
Tabel 5.2.1 Analisa Growth Daging Kambing.........................................................18
Tabel 5.2.2 Analisa Share Daging Kambing.............................................................18
Tabel 5.2.3 Analisa Growth-Share Daging Kambing..............................................19
Tabel 5.3.1 Analisa Growth Daging Babi.................................................................20
Tabel 5.3.2 Analisa Share Daging Babi....................................................................20
Tabel 5.3.3 Analisa Growth-Share Daging Babi......................................................21
Tabel 5.3.1 Analisa Growth Daging Kerbau............................................................22
Tabel 5.3.2 Analisa Share Daging Kerbau................................................................22
Tabel 5.3.3 Analisa Growth-Share Daging Kerbau ................................................23
Tabel 5.5 Analisa LQ Produksi Daging....................................................................22
BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pembangunan Ekonomi merupakan proses perpaduan antara pertumbuhan
penduduk dan kemajuan teknologi dan pembangunan ekonomi adalah usaha-usaha
untuk meningkatkan taraf hidup suatu bangsa yang seringkali diukur dengan tinggi
rendahnya pendapatan riil perkapita. Terjadinya pembangunan ekonomi ditandai
dengan bertambahnya laju pertumbuhan ekonomi suatu wilayah yang lebih besar
daripada laju pertumbuhan penduduknya. Sebagai akibatnya, ketimpangan distribusi
pendapatan semakin kecil, kemiskinan semakin berkurang, sehingga kesejahteraan
penduduk akan meningkat.
Terkait dengan pembangunan ekonomi dalam pemanfaatan sumber daya dan
potensi daerah, sektor peternakan memiliki akar pada sumberdaya domestik. Sekarang
mulai timbul kesadaran bahwa peternakan merupakan sektor tangguh yang mampu
bertahan dalam kondisi krisis. Peternakan juga merupakan sumber mata pencaharian
utama penduduk, sehingga dapat dijadikan penggerak dalam meningkatkan pendapatan
masyarakat, menciptakan kesempatan kerja dan berusaha. Secara keseluruhan peran
peternakan dalam pembangunan dapat mengurangi tingkat kemiskinan dalam suatu
daerah.
Peternakan sebagai salah satu sub sektor dalam sektor pertanian merupakan bagian
integral dari keberhasilan sektor pertanian di Indonesia. Oleh karena itu, pembangunan
sektor peternakan yang menghasilkan produksi daging diarahkan untuk meningkatkan
pendapatan petani peternak, mendorong diversifikasi pangan dan perbaikan kualitas
gizi masyarakat serta pengembangan ekspor.
Sesuai dengan latar belakang diatas, maka kami mengambil materi ini supaya dapat
diketahui tingkat produksi daging ternak serta pengaruhnya dalam pembangunan
ekonomi masyarakat di kecamatan pahandut.

1.2 Rumusan Masalah


Bagaimana menentukan sektor basis dan non basis pada tingkat produksi daging dalam
pembangunan ekonomi untuk kecamatan Pahandut ?
1.3 Tujuan Dan Sasaran
Adapun tujuan dan sasaran yaitu sebagai berikut.
1.3.1 Tujuan
Untuk mengetahui tingkat produksi daging yang menjadi sektor basis dan non
basis bagi kecamatan pahandut.

1.3.2 Sasaran
Sesuai dengan rumusan masalah diatas maka sasarannya yaitu:

 Peningkatan produksi daging ternak kecamatan pahandut.


 Penentuan sektor basis dan non basis produksi daging ternak kecamatan
pahandut.

1.4 Ruang Lingkup Penelitian


Ruang lingkup penelitian terbagi atas 2 bagian yaitu ruang lingkup lokasi dan
ruang lingkup materi.

1.4.1 Ruang Lingkup Lokasi


Kecamatan Pahandut adalah salah satu diantara 5 (lima) Kecamatan yang ada
di Kota Palangka Raya. Dengan luas wilayah 119,37 km². kecamatan Pahandut terdiri
dari 6(enam) kelurahan yaitu kelurahan Panarung, Langkai, Pahandut, Tanjung
Rungan, Tanjung Pinang dan Pahandut Seberang.

Bedasarkan letak geografis. Kecamatan pahandut memiliki batas-batas :

 Utara : Kabupaten Pulang Pisau


 Selatan : Kecamatan Sebangau
 Barat : Kecamatan Jekan Raya
 Timur : Kecamatan Sebangau

1.4.2 Ruang Lingkup Materi


Ruang lingkup materi yang dikaji yaitu terkait dengan menentukan sektor basis
dan non basis pada produksi daging ternak. Batasan yang digunakan yaitu
padaproduksi daging sapi, kerbau, kambing dan babi serta batasan waktu yang
digunakan yaitu pada tahun 2014-2018. Penelitian ini difokuskan pada kecamatan
pahandut, Kota Palangka Raya.
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Pengertian Ekonomi


Ekonomi adalah suatu ilmu sosial yang mempelajari tentang kegiatan
manusia yang berkaitan dengan aktivitas produksi, distribusi, dan konsumsi terhadap
barang dan jasa. Ada juga yang menyebutkan definisi ekonomi adalah semua yang
berhubungan dengan upaya dan daya manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya
untuk mencapai suatu tingkatan kemakmuran.

Menurut Robins, pengertian ekonomi adalah studi tentang perilaku manusia


sebagai hubungan antara tujuannya dihadapkan dengan ketersediaan sumber daya
untuk mencapai tujuannya. Ekonomi merupakan salah satu aspek yang terjadi dalam
keseharian manusia. Aspek ini mengakibatkan adanya transaksi antara satu individu
dan individu lainnya yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari.
Misalnya untuk memenuhi kebutuhan pangan, maka seseorang dapat memperolehnya
melalui aspek kegiatan ekonomi ini. Caranya dengan menukarkan sejumlah uang untuk
beberapa kilogram beras (aktivitas jua-beli). Masih banyak lagi hal-hal yang berkaitan
dengan perekonomian ini.

Prinsip-prinsip ekonomi sebagai berikut :

1. Prinsip Produksi
Pada prinsip ini, perekonomian berperan dalam proses penghasilan suatu
produk baik berupa barang maupun jasa. Proses tersebut membutuhkan biaya baik
dari segi moril dan juga materil. Contohnya dengan terwujudnya lapangan kerja
yang memproduksi barang tertentu.
2. Prinsip Distribusi
Prinsip Ekonomi berikutnya adalah pada aspek distribusi. Aspek meliputi
aktivitas penyaluran (distribusi) suatu produk kepada para konsumen. Biasanya
aktivitas ini dilakukan dengan perhitungan waktu yang baik. Sehingga barang akan
sampai di tempat penjualan dengan waktu yang tepat. Misalnya penyaluran buah-
buahan dan sayur-sayuran dari para petani menuju pasar yang dilakukan dini hari
untuk selanjutnya di jual kepada para konsumen.
3. Prinsip Konsumsi
Prinsip berikutnya dari perekonomian adalah prinsip konsumsi. Prinsip ini
merupakan aktivitas pemakaian atau penggunaan dari suatu produk untuk
memenuhi kebutuhan. Misalnya seseorang membeli cat untuk memberi warna pada
rumahnya, sehingga dengan hal itu dapat memenuhi kebutuhan estetika dalam
dirinya.

2.2 Pengertian Peternakan


Peternakan adalah kegiatan mengembangbiakkan dan membudidayakan
hewan ternak untuk mendapatkan manfaat dan hasil dari kegiatan tersebut. Pengertian
peternakan tidak hanya pada pemeliharaaan saja, memelihara hewan dengan jumlah
sedikit dan peternakan yang jumlah hewannya lebih banyak, perbedaannya terletak
pada tujuan yang ditetapkan. Tujuan peternakan adalah mencari keuntungan dengan
penerapan prinsip-prinsip manajemen pada factor-faktor pemeliharaan hewan ternak
yang telah dikombinasikan secara optimal.

Kegiatan di bidang peternakan dapat dibagi atas dua golongan, yaitu


peternakan hewan besar seperti sapi, kerbau dan kuda, sedang kelompok kedua yaitu
peternakan hewan kecil seperti ayam, kelinci dll.

Sejarah adanya kegiatan peternakan diperkirakan telah ada sejak 9.000 SM


yang dimulai dengan peternakan anjing, kambing, dan domba. Peternakan semakin
berkembang pada masa Neolitikum, yaitu masa ketika manusia mulai tinggal menetap
dalam sebuah perkampungan. Pada masa ini pula, domba dan kambing yang semula
hanya diambil hasil dagingnya, mulai dimanfaatkan juga hasil susu dan hasil bulunya.
Setelah masa peternakan Neolitikum, manusia juga mulai mengenal kegiatan beternak
sapi dan kerbau untuk diambil hasil kulit dan hasil susunya serta memanfaatkan
tenaganya untuk membajak tanah.
BAB III
TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN
3.1 Tujuan Dan Manfaat Penelitian
3.1.1 Tujuan Penelitian
a. Menganalisis produksi daging untuk kedepannya.

b. Menganalisa dan merancang strategi E-marketing yang dibutuhkan dalam

memproduksi daging kedepannya.

c. Menjelaskan tingkat tertinggi produksi daging pertahunnya untuk Kecamatan

Pahandut.

3.1.2 Manfaat Penelitian


a. Mengetahui kekurangan serta kelemahan dalam memproduksi daging di
Kecamatan Pahandut.
b. Mengetahui tingkat jumlah produksi daging tiap-tiap Kelurahan di Kecamatan
Pahandut.
BAB IV
METODE PENELITIAN
4.1 Metode Penelitian
Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian data primer dan data sekunder.

4.1.1 Pengumpulan Data Primer


Kami menggunakan data primer untuk menyelesaikan permasalahan yang sedang
ditanganinya. Data dikumpulkan sendiri oleh peneliti langsung dari sumber
pertama atau tempat Survey dilakukan.

4.1.2 pengumpulan data Sekunder


Data sekunder yaitu data yang telah dikumpulkan untuk maksud selain
menyelesaikan masalah yang sedang dihadapi. Data ini dapat ditemukan dengan
cepat. Dalam penelitian ini yang menjadi sumber data sekunder adalah data dari
kecamatan untuk jumlah produksi daging sendiri.

4.2 Metode Analisa


Untuk menganalisa data yang telah dikumpulkan, maka tahapan selanjutnya
adalah menghitung jumlah produksi daging dari 5 tahun terakhir mengguanakn
analisa Growth dan Share :

4.2.1 Analisa Growht Share


Analisa growth share merupakan metode growth untuk melihat tingkat
pertumbuhan produktivitas dari tahun ke tahun. Untuk rumus growth share
sebagai berikut:

GROWTH = {Tn – (Tn-1)/ Tn-1}X100%

Dengan :

Tn : jumlah produksi tahun ke-n

Tn- 1 : jumlah produksi tahun ke (n-1)

Hasil rata-rata diatas kemudian dijumlah ke bawah sesuai dengan jumlah


data dan hasuknya dijadikan standar bagi rat-rata produksi lain. Tanda positif (+)
dinyatakan bahwa produksi tersebut berpotensi dan tanda (-) dianggap bahwa produksi
tersebut kurang berpotensi.

Share/pangsa membantu mengkarakterristikkan strukutr ekonomi berbagai


wilayah, dengan rumus :

Share = [[NP1/NP2] X 100%


Dengan :
NP1 : Nilai Produksi Komoditi a dinsuatu kawasan

NP2 : Nilai Produksi Komoditi a diseluruh wilayah perencanaan

Share >1 diberi tanda 3 bila share = 1 maka diberi nilai 2 dan bila share <1
diberi nilai 1. Kontribusi yang diberikan itu besar atau tidak adalah dengan melihat
ketentuan berikut : bila share yang diberi nilai 2 dan 3 maka diberi tanda (+)
dandinyatakan kontribusi yang diberikan besar dan bila share diberi nilai 1 maka diberi
tanda (-) dan dinyatakan komtribusi yang diberikan kecil. Nilai 2 dinyatakan memliki
kontribusi yang besar dengan asumsi bahwa perkembangan berikutnya memiliki akan
mengalami peningkatan atau dalam kurun waktu 3 tahun kontribusi yang diberikan
tetap atau dalam artian tidak mengalami peningkatan dan penurunan.
Tabel 4.1 Data produksi daging Kota Palangkaraya

Sapi
Desa 2014 2015 2016 2017 2018
1.Pahandut 48632 31898 25499 41027 88872
2.Sebangu 695945 712737 641608 764811 577248
3.Jekan Raya 53663 92776 59814 88956 283080
4.Bukit Batu 31826 17313 39831 26528 65352
5.Rakumpit 4528 4774 5880 6543 6048

Kerbau
Desa 2014 2015 2016 2017 2018
1.Pahandut 0 0 0 650 1344
2.Sebangu 2856 1680 1291 2181 1512
3.Jekan Raya 0 0 260 1517 2520
4.Bukit Batu 0 0 129 1084 1344
5.Rakumpit 0 0 0 650 840

Kambing/domba
Desa 2014 2015 2016 2017 2018
1.Pahandut 4398 1522 2318 4134 2347
2.Sebangu 2356 2156 2221 2316 2839
3.Jekan Raya 6440 6089 4590 6185 12330
4.Bukit Batu 1885 1903 4590 1934 2921
5.Rakumpit 629 1015 1480 889 641

Babi
Desa 2014 2015 2016 2017 2018
1.Pahandut 28535 26031 0 2100 21170
2.Sebangu 17439 28202 0 196380 43268
3.Jekan Raya 68171 88944 0 10260 158920
4.Bukit Batu 36463 54234 0 5220 44660
5.Rakumpit 7928 19524 0 4740 16682
BAB V
HASIL DAN LUARAN YANG DICAPAI

5.1 Analisa Daging Sapi

Tabel 5.1.1 Analisa Growth Daging Sapi

JUMLAH PRODUKSI (TON) GROWTH


Desa
2014 2015 2016 2017 2018 2014-2015 2015-2016 2016-2017 2017-2018
-
1.Pahandut 48632 31898 25499 41027 88872 0,344094423
-0,2006082 0,608965057 1,166183245
-
2.Sebangu 695945 712737 641608 764811 577248 0,024128343 -0,099797 0,192022232
0,245240981
3.Jekan
53663 92776 59814 88956 283080 0,728863463 -0,3552859 0,487210352 2,182247403
Raya
-
4.Bukit Batu 31826 17313 39831 26528 65352 0,456010809
1,30064114 -0,33398609 1,463510253

5.Rakumpit 4528 4774 5880 6543 6048 0,054328622 0,23167155 0,112755102 -0,07565337
Jumlah 834594 859498 772632 927865 1020600 0,0072152 0,876622 1,0669667 4,49104655
*Sapi (RP 120.000/kg)
Tabel 5.1.2 Analisa Share Daging Sapi
Desa JUMLAH PRODUKSI (TON) RUPIAH SHARE(%) RATA-RATA Nilai
PERTUMBUH
AN
2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
1.Pahand 48632 31898 25499 41027 88872 0,0582702 0,0371123 0,0330027 0,044216 0,08707 0,051936027 1
ut 5.835.84 3.827.76 3.059.880.00 4.923.240.0 10.664.640. 49 61 75 562 8189
0.000 0.000 0 00 000
2.Sebang 695945 712737 641608 76481 57724 0,8338725 0,8292480 0,8304186 0,824269 0,56559 0,776681109 1
u 1 8 83.513.4 85.528.4 76.992.960.0 91.777.320. 69.269.760. 18 03 21 694 6708
00.000 40.000 00 000 000
3.Jekan 53663 92776 59814 88956 28308 0,0642983 0,1079420 0,0774158 0,095871 0,27736 0,124578853 1
Raya 0 6.439.56 11.133.1 7.177.680.00 10.674.720. 33.969.600. 29 78 98 705 6255
0.000 20.000 0 000 000
4.Bukit 31826 17313 39831 26528 65352 0,0381335 0,0201431 0,0515523 0,028590 0,06403 0,040490462 1
Batu 3.819.12 2.077.56 4.779.720.00 3.183.360.0 7.842.240.0 12 53 56 366 2922
0.000 0.000 0 00 00
5.Rakum 4528 4774 5880 6543 6048 0,0054253 0,0055544 0,0076103 0,007051 0,00592 0,006313549 1
pit 543.360. 572.880. 705.600.000 785.160.000 725.760.000 92 05 5 672 5926
000 000
Jumlah
834.594 859.498 772.63 927.8 1.020. 100.151. 103.139. 92.715.840.0 111.343.800 122.472.000 1,00000 1,00000 1,00000 1,00000 1,00000 1,00000
2 65 600 280.000 760.000 00 .000 .000

Tabel 5.1.3 Hasil Growth-Share Produksi daging Sapi

RATA-RATA
G S SEKTOR
PERTUMBUHAN
0,307611423 + - DOMINAN
-0,032221846 - - STATIS
0,760758842 + - DOMINAN
0,493538623 + - DOMINAN
0,080775477 + - DOMINAN
1,61046252

Dari tabel diatas maka, dapat diketahui harga daging sapi merupakan jenis yang memiliki harga tertinggi dibandingkan dengan jenis
daging lainnya yaitu mencapai Rp. 120.000 /kg. Ketersediaan daging sapi sangat berpengaruh. Kenaikkan harga daging sapi berdampak
dari ketidakseimbangan antara jumlah produksi dengan tingginya tingkat permintaan masyarakat. Kebutuhan daging sapi ditentukan oleh
tingkat konsumsi daging sapi berdasarkan jumlah penduduk dan konsumsi daging sapi per kapita masyarakat.

5.2 Analisa Daging Kambing


Tabel 5.2.1 Analisis Growth Produksi Daging Kambing

JUMLAH PRODUKSI (TON) GROWTH


Desa
2014 2015 2016 2017 2018 2014-2015 2015-2016 2016-2017 2017-2018
1.Pahandut 4398 1522 2318 4134 2347 -0,653933606 0,522996058 0,783433995 -0,432268989
2.Sebangu 2356 2156 2221 2316 2839 -0,084889643 0,030148423 0,042773525 0,22582038
3.Jekan Raya 6440 6089 4590 6185 12330 -0,054503106 -0,246181639 0,347494553 0,993532741
4.Bukit Batu 1885 1903 4590 1934 2921 0,009549072 1,411981083 -0,578649237 0,510341262
5.Rakumpit 629 1015 1480 889 641 0,613672496 0,458128079 -0,399324324 -0,278965129
Jumlah 15708 12685 15199 15458 21078 -0,170104788 2,177072003 0,195728512 1,018460264
*Kambing (RP 90.000/kg)

Tabel 5.2.2 Analisis Share Produksi Daging Kambing


JUMLAH PRODUKSI (TON) RATA-
RUPIAH SHARE(%) RATA
Desa Nilai
PERTUMB
2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018
UHAN
395.820.00 136.980. 208.620. 372.060.00 211.230.00 0,119984 0,267434 0,111348 0,1862523
1.Pahandut 4398 1522 2318 4134 2347 0 000 000 0 0 0,2799847 2 0,15251 3 3 3 1
212.040.00 194.040. 199.890. 208.440.00 255.510.00 0,169964 0,149825 0,134690 0,1501190
2.Sebangu 2356 2156 2221 2316 2839 0 000 000 0 0 0,1499873 5 0,146128 3 2 72 1
3.Jekan 1233 579.600.00 548.010. 413.100. 556.650.00 1.109.700.0 0,480015 0,301993 0,400116 0,584970 0,4354156
Raya 6440 6089 4590 6185 0 0 000 000 0 00 0,4099822 8 6 4 1 1 1
4.Bukit 169.650.00 171.270. 413.100. 174.060.00 262.890.00 0,150019 0,301993 0,125113 0,138580 0,1671419
Batu 1885 1903 4590 1934 2921 0 000 000 0 0 0,1200025 7 6 2 5 05 1
91.350.0 133.200. 0,080015 0,097374 0,057510 0,030410 0,0610710
5.Rakumpit 629 1015 1480 889 641 56.610.000 00 000 80.010.000 57.690.000 0,0400433 8 8 7 9 83 1
1570 1268 1519 1545 2107 1.413.720.0 1.141.65 1.367.91 1.391.220.0 1.897.020.0
Jumlah 8 5 9 8 8 00 0.000 0.000 00 00 1 1 1 1 1 1
Tabel 5.2.2 Hasil Analisis Growth-Share Produksi Daging Kambing

RATA-RATA
G S SEKTOR
PERTUMBUHAN

0,055056864 + - DOMINAN
0,053463171 + - DOMINAN
0,260085637 + - DOMINAN
0,338305545 + - DOMINAN
0,09837778 + - DOMINAN
0,805288998

Dari tabel diatas maka, dapat diketahui harga daging kambing merupakan jenis yang memiliki harga tertinggi kedua jika dibandingkan
dengan daging sapi. Harga daging kambing mencapai 90.000/kg. Ketersediaan daging kambing sangat berpengaruh. Kenaikkan harga
daging kambing berdampak dari ketidakseimbangan antara jumlah produksi dengan tingginya tingkat permintaan masyarakat. Kebutuhan
daging kambing ditentukan oleh tingkat konsumsi daging kambing berdasarkan jumlah penduduk dan konsumsi daging kambing per kapita
masyarakat.
5.3 Analisa Daging Babi

Tabel 5.3.1 Hasil Growth Produksi Daging babi


JUMLAH PRODUKSI (TON) GROWTH
Desa
2014 2015 2016 2017 2018 2014-2015 2015-2016 2016-2017 2017-2018
1.Pahandut 28535 26031 0 2100 21170 -0,087751884 -1 0 9,080952381
2.Sebangu 17439 28202 0 196380 43268 0,617179884 -1 0 -0,779672064
3.Jekan Raya 68171 88944 0 10260 158920 0,304719015 -1 0 14,48927875
4.Bukit Batu 36463 54234 0 5220 44660 0,487370759 -1 0 7,555555556
5.Rakumpit 7928 19524 0 4740 16682 1,462663976 -1 0 2,519409283
Jumlah 158536 216935 0 218700 284700 2,784181751 -5 0 32,86552391
*Babi (RP 60.000/kg)

Tabel 5.3.2 Hasil Share Produksi Daging babi


RATA-RATA
JUMLAH PRODUKSI (TON) RUPIAH SHARE(%) Nilai
PERTUMBUHAN
Desa
2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018

1.Pahandut 28535 26031 0 2100 21170 1.712.100.000 1.561.860.000 0 126.000.000 1.270.200.000 0,1799907 0,1199945 0 0,0096022 0,074359 0,0767893 1

2.Sebangu 17439 28202 0 196380 43268 1.046.340.000 1.692.120.000 0 11.782.800.000 2.596.080.000 0,1100003 0,1300021 0 0,8979424 0,1519775 0,2579844 1
3.Jekan
68171 88944 0 10260 158920 4.090.260.000 5.336.640.000 0 615.600.000 9.535.200.000 0,4300033 0,410003 0 0,0469136 0,5582016 0,2890243 1
Raya
4.Bukit
36463 54234 0 5220 44660 2.187.780.000 3.254.040.000 0 313.200.000 2.679.600.000 0,2299982 0,2500012 0 0,0238683 0,1568669 0,1321469 1
Batu
5.Rakumpit 7928 19524 0 4740 16682 475.680.000 1.171.440.000 0 284.400.000 1.000.920.000 0,0500076 0,0899993 0 0,0216735 0,058595 0,0440551 1

Jumlah 158536 216935 0 218700 284700 9.512.160.000 13.016.100.000 0 13.122.000.000 17.082.000.000 1 1 0 1 1 1


Tabel 5.3.3 Hasil Analisis Growth-Share Produksi daging Babi

RATA-RATA
G S SEKTOR
PERTUMBUHAN

1,998300124 + - DOMINAN
-0,290623045 - - STATIS
3,448499442 + - DOMINAN
1,760731579 + - DOMINAN
0,745518315 + - DOMINAN
7,662426415
Dari tabel diatas maka, dapat diketahui harga daging babi merupakan jenis yang memiliki harga terendah dibandingkan dengan jenis
daging sapi,kembing maupun kerbau. Harga ini mencapai Rp. 60.000 /kg. Ketersediaan daging babi tidak berpengaruh. Kenaikkan harga
daging babi tidak berdampak pada ketidakseimbangan antara jumlah produksi dengan tingginya tingkat permintaan masyarakat, karena
basis terbesar dalam sektor peternakan di kecamatan pahandut yaitu daging babi.
5.4 Analisa Daging Kerbau

Tabel 5.4.1 Analisis Growth Produksi Daging Kerbau


jumlah produksi (ekor) GROWTH
Desa
2014 2015 2016 2017 2018 2014-2015 2015-2016 2016-2017 2017-2018
1.Pahandut 0 0 0 650 1344 0 0 0 1,068
2.Sebangu 2856 1680 1291 2181 1512 -0,412 -0,232 0,689 -0,307
3.Jekan Raya 0 0 260 1517 2520 0,000 0,000 4,835 0,000
4.Bukit Batu 0 0 129 1084 1344 0,000 0,000 7,403 0,000
5.Rakumpit 0 0 0 650 840 0,000 0,000 0,000 0,000
Jumlah 2856 1680 1680 6082 7560 -0,412 -0,232 12,927 0,761

*Kerbau (RP 65.000/kg)

Tabel 5.4.2 Analisis share Produksi Daging kerbau


RATA-RATA
JUMLAH PRODUKSI (Kwintal) RUPIAH SHARE(%) Nilai
Desa PERTUMBUHAN
2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018 2014 2015 2016 2017 2018

1.Pahandut 0 0 0 650 1344 - - - 42.250.000 87.360.000 0,0000 0,0000 0,0000 0,1069 0,1778 0,0569 1

2.Sebangu 2856 1680 1291 2181 1512 185.640.000 109.200.000 83.915.000 141.765.000 98.280.000 1,0000 1,0000 0,7685 0,3586 0,2000 0,6654 1
3.Jekan
0 0 260 1517 2520 - - 16.900.000 98.605.000 163.800.000 0,0000 0,0000 0,1548 0,2494 0,3333 0,1475 1
Raya
4.Bukit
0 0 129 1084 1344 - - 8.385.000 70.460.000 87.360.000 0,0000 0,0000 0,0768 0,1782 0,1778 0,0866 1
Batu
5.Rakumpit 0 0 0 650 840 - - - 42.250.000 54.600.000 0,0000 0,0000 0,0000 0,1069 0,1111 0,0436 1

Jumlah 360 360 382 20070 6504 185.640.000 109.200.000 109.200.000 395.330.000 491.400.000 1,0000 1,0000 1,0000 1,0000 1,0000 1,0000
Tabel 5.4.3 Hasil Growth-Share Produksi Daging Kerbau

RATA-RATA
G S SEKTOR
PERTUMBUHAN

0,267 + - DOMINAN
-0,065 - - STATIS
1,209 + - DOMINAN
1,851 + - DOMINAN
0,000 + - DOMINAN
3,261

Dari tabel diatas maka, dapat diketahui harga daging kerbau merupakan jenis yang memiliki harga terendah pertama dibandingkan dengan
jenis daging sapi,kembing maupun babi. Harga ini mencapai Rp. 65.000 /kg. Ketersediaan daging kerbau tidak berpengaruh. Kenaikkan
harga daging kerbau tidak berdampak pada ketidakseimbangan antara jumlah produksi dengan tingginya tingkat permintaan masyarakat,
karena peminat daging kerbau sangat kurang untuk mengkonsumsi daging tersebut.
5.5 Analisa LQ Produksi Daging

Tabel 5.5.1 Analisa LQ Daging Kota Palangkaraya


Hasil Akhir Analisa LQ
No. Kelurahan Hasil Produksi Peternakan (Ekor) Jumlah Analisa LQ Peternakan Jumlah Peternakan Jumlah
Sapi Kambing Babi Kerbau Sapi Kambing Babi Kerbau Sapi Kambing Babi Kerbau
1 Pahandut 88872 2347 21170 1344 113733 1,02 1,31 0,87 2,09 5,28 + + - + 3
2 Sebangau 577248 2839 43268 1512 624867 1,21 0,29 0,32 0,43 2,25 + - - - 1
Jekan
3 283080 12330 158920 2520 - + + - 2
Raya 456850 0,81 1,71 1,63 0,97 5,12
Bukit
4 65352 2921 44660 1344 - + + + 3
Batu 114277 0,75 1,62 1,83 2,08 6,27
5 Rakumpit 6048 641 16682 840 24211 0,33 1,68 3,23 6,12 11,35 - + + + 3
Total 1020600 21078 284700 7560 1333938 4,11 6,59 7,89 11,68 30,28 2 4 3 3 12
BAB VI KESIMPULAN & SARAN

6.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil dari analisis data produksi daging Kota Palangkaraya maka produksi daging
berpotensi besar untuk dikembangkan. Dilihat dari hasil analisis LQ daging di Kota Palangkaraya
4,11 (sapi) , 6,59 (kambing), 7,89 (babi) dan 11,68 (kerbau). Peternakan menjadi basis ekonomi dan
berperan besar bagi pembangunan Kota Palangkaraya karena memiliki surplus pendapatan yang
cukup besar yaitu Kerbau 491.400.000 (2018), Babi 17.082.000.000 (2018)), Kambing
1.897.020.000 (2018) dan Sapi 122.472.000.000 (2018Terkhususnya daging pada kecamatan
Pahandut, produksi daging yang menjadi sektor basis yaitu pada daging Sapi, kambing, dan kerbau,
untuk daging babi termasuk dalam sektor non basis yaitu sektor yang perlu ditingkatkan
produksinya.). Selain itu sektor peternakan memiliki pola menyebar meskipun laju pertumbuhannya
negatif/lambat tetapi memiliki daya saing yang baik.
6.2 Saran

1. Berdasarkan hasil dan pembahasan diatas maka, saran yang dapat diberikan untuk Pemerintah
Kecamatan Pahandut yaitu meningkatkan jumlah tenaga penyuluhan peternakan agar
menjangkau lebih banyak peternak yang ada di setiap Kelurahan pada Kecamatan Pahandut serta
dapat menarik investor untuk mengembangkan sektor peternakan di kecamatan Pahandut

2. Untuk dapat mewujudkan sasaran yang telah ditetapkan maka diperlukan kerjasama secara
terintegrasi antar semua pihak yang terkait dari hulu hingga ke hilir. Pihak tersebut meliputi
peternak, stakeholder, pemerintah, perguruan tinggi,lembaga peneliti, dan seluruh pihak lain
yang terkait.

3. Pengembangan teknologi untuk menjangkau peternak yang ada di Kecamatan Pahandut. Serta
optimal dalam pengamanan sumber daya lokal.

Anda mungkin juga menyukai