Anda di halaman 1dari 1

Kasus

a. Pengkajian
Identitas
a. Identitas klien
Nama: Tn. P
Umur : 70 th
Agama : islam
Pendidikan : SR
Pekerjaan : tani
Suku : jawa
Alamat : kp sido makmur, desa sejahtera lampung
Diagnosa medis : post op BPH hari ke 1
b. Identitas penanggung jawab
Nama : ny . S
Umur 65 th
Agama : islam
Pendidikan : SD
Pekerjaan : IRT
Suku : Jawa
Alamat : kp sidomakmur desa sejahtera lampung
hubungan dengan klien : istri
1. Riwayat kesehatan sekarang
Pasien post op BPH hari ke 2, masuk keruang perawatan hari selasa tgl 13/11/2018 jam
15.00 wib dengan luka operasi di daerah simpisis sepanjang 10 cm,
Sebelum di operasi pasien mengeluh tidak bisa BAK ( kencing Cuma menetes ),
kemudian di urut karena di kira kengser dan oleh tukang urut dianjurkan minum air
rebusan daun kumis kucing, namun karena tak kunjung sembuh klien dibawa ke
puskesmas pembantu terdekat dan di periksa oleh perawat, setelah diperiksa perawat
mengatakan kalau dilihat dari gejalanya kemungkinan bpk terkena BPH dan di anjurkan
dibawa kerumah sakit.

Setelah dioperasi pasien tidak mau makan catring dari rumah sakit karena takut makan ikan dan
daging, klien percaya bahwa jika mempunyai luka akan susah sembuh jika makan yang amis
amis. Klien hanya makan sayur bening dan tempe bacem.

Dari pengkajian

Anda mungkin juga menyukai