Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH

PERUMUSAN DIAGNOSA KEPERAWATAN, RENCANA TINDAKAN,


IMPLEMENTASI BESERTA EVALUASI KEPERAWATAN

Disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah KDK II

Disusun oleh :

1. Arieno Rogo (180203113)


2. Bambang Panca S (180203114)
3. Bekti Sri U (180203115)
4. Ngabdul Kodir (180203128)
5. Taufik Nur A (180203137)

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN ALIH JENJANG

UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA PURWOKERTO

TAHUN 2018/2019
KATA PENGANTAR

Penulis mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala karunia
dan rahmat-Nya. Hanya dengan karunia-Nya penulisan makalah ini dapat
diselesaikan tepat pada waktunya. Ada beberapa kendala yang menghambat
terselesainya makalah ini diantaranya keterbatasan pengetahuan serta sumber
yang penulis miliki.

Penulis menyadari bahwa tugas makalah ini tidak akan dapat diselesaikan
tanpa adanya bantuan dari beberapa pihak. Penulis menyadari bahwa penulisan
tugas makalah ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis
mengharapkan saran dan kritik dari pembaca. Semoga tugas makalah ini dapat
memberikan manfaat bagi penulis dan pembaca.

Purwokerto, April 2019

Penulis
KASUS TBC

Seorang laki-laki, usia 40 tahun, dirawat di ruang penyakit dalam karena sesak
napas. Klien mengatakan sudah batuk sejak 3 bulan yang lalu dengan dahak
berwarna kehijauan. Klien mengalami penurunan BB 20 kg dalam 6 bulan
terakhir, nafsu makan menurun. Pada saat melakukan pemeriksaan fisik
ditemukan data : TD 100/60 mmHg, N : 72 x/mnt, S : 41 °C, RR : 32 x/mnt, BB/
TB : 43 kg /161 cm, fokal fremitus melemah di sisi kanan, suara napas ronchi.
Gigi klien tampak kuning, kulit kusam, rambut kucel. Klien mengatakan, selama
di rawat di RS, klien belum pernah mandi.

Jawab :

1. Identifikasi kata sulit


 Fokal fremitus
2. Mencari makna atau jawaban dari kata sulit yang teridentifikasi
 Fokal fremitus adalah pemeriksaan untuk mengetahui suara dari
saluran nafas. Cara : palpasi taktil atau dengan stetoskop.
3. Identifikasi data meliputi :
a. Usia : 40 th
b. Jenis kelamin : laki-laki
4. Identifikasi data yang menyimpan atau data yang tidak normal
a. Klien mengatakan sudah batuk sejak 3 bulan yang lalu dengan
dahak berwarna kehijauan
b. Klien mengalami penurunan penurunan BB 20 kg dalam 6 bulan
terakhir, nafsu makan menurun.
c. BB/ TB : 43 kg /161 cm
d. TD 100/60 mmHg (normal : 120/80 mmhg)
N : 72 x/mnt (normal : 80-100 x/menit)
S : 41 °C (normal : 36,5-37,5 0C)
RR : 32 x/mnt (normal : 18-24 x/menit)
e. fokal fremitus melemah di sisi kanan
f. suara napas ronchi (normalnya wezhing)
g. klien tampak kuning, kulit kusam, rambut kucel
h. Klien mengatakan selama di rawat di RS, klien belum pernah
mandi.

5. Melakukan analisis dengan mengidentifikasi data yang terkait atau


berhubungan selanjutnya mengelompokan data tersebut
a. DS: Klien mengatakan sudah batuk sejak 3 bulan yang lalu dengan
dahak berwarna kehijauan,
DO: RR : 32 x/mnt, fokal fremitus melemah di sisi kanan, suara
napas ronchI, TD 100/60 mmHg, N : 72 x/mnt, S : 41 °C
b. DS: Klien mengalami penurunan BB 20 kg dalam 6 bulan terakhir,
DO: BB/ TB : 43 kg /161 cm
c. DS: Klien mengatakan selama di rawat di RS, klien belum pernah
mandi.
DO: klien tampak kuning, kulit kusam, rambut kucel

Tanggal / No. Dx kep Data Etiologi / fk Problem


jam penunjang resiko
1 DS: Klien Mukus Ketidakefektifan
mengatakan berlebihan bersihan jalan
sudah batuk napas
sejak 3 bulan
yang lalu
dengan
dahak
berwarna
kehijauan,
DO: RR : 32
x/mnt, fokal
fremitus
melemah di
sisi kanan,
suara napas
ronchI, TD
100/60
mmHg, N :
72 x/mnt, S :
41 °C

2 DS:Klien Asupan diit Ketidakseimbangan


mengalami kurang nutrisi kurang dari
penurunan kebutuhan tubuh
penurunan
penurunan
BB 20 kg
dalam 6
bulan
terakhir,
DO: BB/ TB :
43 kg /161
cm

3 DS: Klien Kelemaham Defisit perawatan


mengatakan diri mandi
selama di
rawat di RS,
klien belum
pernah
mandi.
DO: klien
tampak
kuning, kulit
kusam,
rambut kucel
TD 100/60
mmHg, N :
72 x/mnt, S :
41 °C

Anda mungkin juga menyukai