Anda di halaman 1dari 1

Aturan Penulisan Laporan Laboratorium Operasi Teknik Kimia

1. Laporan diketik dengan format kertas A4 dengan margin 4 4 3 3


2. Spasi jarak atas bawah 1,5 cm
3. Jumlah tinjauan pustaka sebanyak 55 lembar
4. Daftar pustaka minimal 3 buku dan 7 jurnal baku
5. Gambar alat dilampirkan di lampiran
6. Diagram alir percobaan digambarkan pakai visio
7. Catatan kaki menggunakan mendeley tipe harvard
8. Sebelum catatan kaki minimal ada 3 kata.
9. Pojok kiri bawah bertuliskan judul percobaan
10. Pojok kanan bawah bertuliskan halaman
11. Pojok kiri atas berisi logo format Fakultas FTI UMI
12. Pojok kanan atas berisi tulisan:
Laboratorium Operasi Teknik Kimia
Program Studi Teknik Kimia
Fakultas Teknologi Industri
Universitas Muslim Indonesia
13. Ukuran logo umi di sampul ukuran 4 x 5 cm

Anda mungkin juga menyukai