Anda di halaman 1dari 2

MENGIDENTIFIKASI HAMBATAN BUDAYA,

KEBIASAAN DAN BAHASA


No Dokumen 402/440/PkmWangunharja
No Revisi 0
SOP
Tanggal Terbit 23 Januari 2018
Halaman 2

UPT PUSKESMAS dr.SRI MULYATI


WANGUNHARJA NIP.19781202 200701 2 003

Identifikasi hambatan adalah petugas membantu pasien apabila ada


1. Pengertian dengan kendala fisik (bisu, tuli, buta) ,bahasa yang berbeda dengan
bahasa kita, budaya dan penghalang lain yang dapat mengganggu
proses pelayanan di Puskesmas
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam mengidentifikasi
hambatan budaya,kebiasaan dan bahasa
Keputusan kepala UPT Puskesmas Wangunharja Nomor.
3. Kebijakan 095/440/PkmWangunharja tentang Kewajiban Mengidentifikasi
Hambatan Budaya, Kebiasaan dan Bahasa
4. Referensi -

a. Persiapan alat dan bahan


1. Buku register hambatan budaya, bahasa, dan kebiasaan
2. Pulpen
b. Petugas yang melaksanakan
1. Petugas di seluruh unit pelayanan
c. Langkah-langkah
1. Petugas merencanakan bagaimana tentang cara proses
identifikasi hambatan
2. Petugas mempersiapkan untuk identifikasi hambatan
3. Pasien melakukan pendaftaran di ruang pendaftaran
4. Petugas mengidentifikasi kendala yang ada (Tuli, bisu, buta,
bahasa, budaya dan penghalang lain) dengan di bantu
petugas puskesmas yang mampu untuk mengatasi hambatan
tersebut.
5. Prosedur 5. Pasien tetap diberikan pelayanan sesuai dengan kemampuan
petugas
6. Petugas membantu pasien tersebut dalam proses pendaftaran
sampai dengan pelayanan terakhir
7. Kepala puskesmas dan penanggung jawab pendaftaran
melakukan monitoring dan evaluasi hasil kegiatan
8. Kepala puskesmas merekomendasikan penanggung jawab
untuk melakukan tindakan perbaikan bila ditemukan
ketidaksesuaian dari hasil monitoring kegiatan
Petugas mempersiapkan
Petugas pelaksanaan identifikasi
merencanakan proses hambatan
kegiatan identifikasi
hambatan

Pasien melakukan
Petugas mengidentifikasi pendaftaran di ruang
kendala yang ada pendaftaran

Pasien tetap diberikan


Pasien tetap diberikan pelayanan sesuai dengan
pelayanan sesuai dengan kemampuan petugas
kemampuan petugas

6. Diagram Alir
Kepala puskesmas dan
Petugas membantu
penanggung jawab
pasien tersebut dalam
pendaftaran melakukan
proses pendaftaran
monitoring dan evaluasi
sampai dengan
hasil kegiatan
pelayanan terakhir

Kepala puskesmas
merekomendasikan
penanggung jawab untuk
melakukan tindakan
perbaikan bila ditemukan
ketidaksesuaian

7. Unit Terkait Seluruh Unit Pelayanan

8. Rekaman Historis Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1
2

Anda mungkin juga menyukai