Anda di halaman 1dari 2

PEMENRINTAH PROVINSI PAPUA

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ABEPURA


BAGIAN RADIOLOGI
Jln. Kesehatan No. 01 Tlp. 583118 Abepura
Email : rsud.abe@gmail.com

Nomor : Tanggal :
Nama : Poli/Ruangan :
Umur : Pemeriksaan :

Klinis :

Dilakukan MSCT/CT scan abdomen sampai pelvis potongan aksial dengan slice interval . . .
mm dan slice thickness . . . mm. Dibuat rekonstruksi coronal dan sagital dengan slice interval
. . . mm. Scanning dengan memakai kontras oral, I.V., dan per rektal.
Scanning daerah :
 Gaster : Tampak distensi dengan penebalan dinding yang reguler/ireguler. Tampak
penyempitan pada bagian . . .Tidak tampak massa. Ekstravasasi kontras.
 Hepar : Ukuran tidak membesar, permukaan rata, densitas homogen. Tidak tampak
massa. Vena porta tidak melebar. Vena hepatika tidak melebar. Venacava inferior tidak
melebar. Duktus biliaris intrahepatal tidak melebar. Tidak tampak koleksi cairan di
sekitarnya.
 Kantung empedu : Ukuran tidak membesar, dinding tidak menebal, reguler. Tidak
tampak massa/batu. Duktus biliaris ekstrahepatal tidak melebar.
 Limpa : Ukuran tidak membesar, densitas homogen. Vena lienalis tidak melebar. Tidak
tampak koleksi cairan di sekitarnya.
 Traktus intestinalis: Diameter (melebar atau menyempit) usus halus, caecum, colon
ascendens, transversum, descendens. Tebal dinding, reguler/ireguler. Ekstravasasi
kontras.
 Pankreas : Ukuran tidak membesar, densitas homogen, duktus pankreatikus tidak
melebar.
 Ginjal kanan : Ukuran tidak membesar, struktur parenkim homogen, sistem pelvokalises
tidak melebar, tidak tampak batu/ massa.
 Ginjal kiri : Ukuran tidak membesar, struktur parenkim homogen, sistem pelvokalises
tidak melebar, tidak tampak batu/ massa.
 Adrenal kanan : Ukuran tidak membesar, tidak tampak massa.
 Adrenal kiri : Ukuran tidak membesar, tidak tampak massa.
 Tampak bayangan hipodens dengan densitas . . . HU di sekitar hepar, limpa, usus-usus,
dan rongga pelvis.
Kesan: Koleksi cairan di sekitar hepar, limpa, usus-usus, dan rongga pelvis  sugestif
suatu darah.
 Tampak bayangan hipodens di sekitar hepar, limpa, usus-usus, dan rongga pelvis.
Kesan: Ascites.
 Tampak bayangan hipodens dengan densitas udara di ekstraluminal.
Kesan: Pneumoperitoneum.
 Tidak tampak bayangan hipodens dengan ring enhancement di paraaorta dan parailiaka.
 Tidak tampak kalsifikasi pada aorta abdominalis, arteri iliaka komunis, arteri iliaka
eksterna dan interna.
 Vesika urinaria : Terisi penuh, tidak tampak batu/massa. Perivesical fat normal.
 Uterus : Ukuran tidak membesar, densitas homogen. Parametrium bilateral tampak
normal
 Rektum : Posisi normal, dinding tidak menebal, perirectal fat normal.
 M. obturator internus, m. piriformis, m.iliopsoas tampak normal.
 Skeletal dan soft tissue tampak normal.
 Pada toraks yang terscanning: tampak bayangan hipodens pada hemitoraks kanan/kiri
posterior bawah dengan bayangan yang lebih hiperdens di anteriornya.
Kesan: Efusi pleura dengan penebalan pleura

Kesan :
MSCT Scan abdomen sampai pelvis menunjukkan :
 Scanning hepar, kantung empedu, limpa, pankreas, ginjal kanan dan kiri, vesika
urinaria, uterus dan rektum tidak tampak kelainan.

Terima kasih atas kepercayaan teman sejawat.


Salam sejawat

dr. Muslaningsih, Sp.Rad. M.Kes


Nip. 19650815 199703 2 002

Anda mungkin juga menyukai