Anda di halaman 1dari 50

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP-1)
Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Metro
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan
Kelas / Semester : XI / Ganjil – TP.2017/2018
Kompetensi Dasar : Pemanenan ikan
Alokasi : 18 jam pertemuan (9 x 2 jp )
Pertemuan Ke : 1 sd 9

A. KOMPETENSI INTI :
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual konseptual dan
prosedural berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni budaya dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang
spesifik untuk memecahkan masalah
KI-4 : Mengolah, menalar dan menyajikan dalam ranah konkrit dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung

B. KOMPETENSI DASAR :
1.1 Menghayati hubungan antara makhluk hidup dan lingkungannya sebagai bentuk
kompleksitas alam jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
1.2 Mengamalkan pengetahuan dan keterampilan pada pembelajaran pemanenan dan
pasca panen ikan sebagai amanat untuk kemaslahatan ummat manusia
2.1 Menghayati sikap teliti dan tanggung jawab sebagai hasil implementasi dari
pembelajaran pemanenan dan pasca panen
2.2 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil implementasi dari pembelajaran
pemanenan dan pasca panen
2.3 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan laboratorium/
lahan praktek sebagai hasil implementasi dari pembelajaran pemanenan dan
pasca panen
3.1 Menerapkan pemanenan ikan
4.1 Melakukan pemanenan ikan

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


1. Menguraikan pemanenan ikan
2. Menentukan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan
3. Melakukan pemanenan sesuai waktu panen yang telah ditentukan
4. Melakukan perhitungan hasil panen
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat menguraikan pemanenan ikan
dengan cermat
2. Dengan praktik dan diskusi kelompok peserta didik dapat menentukan tingkat sintasan
?kelulushidupan dengan teliti dan cermat
3. Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat melakukan pemanenan ikan dengan
hati-hati, dan bertanggung jawab
4. Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat melakukan perhitungan tingkat
sintasan /kelulushidupan ikan dengan teliti, hati-hati dan bertanggung jawab

E. MATERI PEMBELAJARAN

-Prinsip-prinsip pemanenan
* Penentuan waktu panen berdasarkan ukuran ikan yang dipanen dan umur ikan yang dipanen
- * Teknik pemanenan berdasarkan panen total dan panen sortir ikan dan gradding ikan
* Teknik penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan
-Perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan

F. PENDEKATAN, MODEL, METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Saintifik
Model : Problem Based Learning
Metode pembelajaran : Ceramah, diskusi, Praktik, Penugasan

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

PERTEMUAN KE 1 dan 2

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan
satu lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian,
pada jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -
kan antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai
serta manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan
dan teknik penilaian yang digunakan.
Kegiatan inti  Mengorientasikan Masalah
(Mengamati)
- Guru menjelaskan tujuan dan proses pem belajaran, menjelaskan logistik
yang diperlukan, pengajuan masalah dan pemecahan permasalahan tentang
pemanenan ikan
- Peserta didik memberikan tanggapan atas permasalahan tentang pemanenan
ikan
 Mengorganisasikan siswa untuk belajar
(Mengamati)
- Guru membagi kelompok peserta didik dan membagi topik tentang
pemanenan ikan
(Menanya)
- Guru memotivasi peserta didik pada masing-masing kelompok untuk
menanyakan materi tentang pemanenan ikan
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
 Peserta didik mengajukan pertanyaan pada temannya (diskusi) dan
mengajukan pertanyaan pada guru berkaitan dengan materi tentang teknik
pemanenan sesuai waktu panen yang telah ditentukan

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang
sudah dilaksanakan
 Guru beserta peserta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling / memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan
lagu daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar)
PERTEMUAN 3 dan 4

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan lele berdasarkan ukuran ikan yang dipanen,teknik
pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan lele yang sudah dipanen

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-
Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 5

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan mas berdasarkan ukuran ikan yang dipanen,
teknik pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah
 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya
(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan mas yang sudah dipanen
 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 6

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.
Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan nila berdasarkan ukuran ikan yang dipanen,
teknik pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan nila yang sudah dipanen

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).
PERTEMUAN 7

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan nila berdasarkan ukuran ikan yang dipanen teknik
pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan, melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan nila yang sudah dipanen

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-
Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 8

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan gurame berdasarkan ukuran ikan yang dipanen,
teknik pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan, melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah
 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya
(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan gurame yang sudah dipanen
 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 9

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
penentuan waktu panen ikan patin berdasarkan ukuran ikan yang dipanen,
teknik pemanenan bersdasarkan panen total dan panen sortir/sebagian. Teknik
penyortiran berdasarkan tahap sortasi ikan dan gradding ikan serta melakukan
perhitungan tingkat sintasan /kelulushidupan ikan, melaksanakan eksperimen
atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan patin yang sudah dipanen

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).
 PENILAIAN PENGETAHUAN

 Kisi-kisi soal

Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal Jenis Soal


Soal

3.1 Menerapkan 1. Menguraikan  Peserta didik dapat 1. Terangkan saat yang


Pemanenan ikan pemanenan ikan menerangkan saat tepat dalam memanen
yang tepat untuk ikan
melakukan Test
pemanenan ikan tertulis

 Peserta didik dapat


menerangkan hal-hal 2. Terangkan hal-hal
yang harus yang harus
diperhatikan dalam diperhatikan dalam
melakukan memanen ikan
pemanenan ikan

 Peserta didik dapat 3.Terangkan keadaan


menerangkan cuaca perlu
keadaan cuaca perlu diperhatikan dalam
diperhatikan dalam memanen ikan
memanen ikan

.Peserta didik dapat 4. Terangkan


menerangkan cara bagaimana cara
melakukan pemanenan memanen ikan
ikan di kolam budidaya dikolam budidaya

2. Menentukan tingkat  Peserta didik dapat 5. Tentukanlah


sintasan/ kelulus hidupan menentukan tingkat perkiraan jumlah ikan
ikan sintasan/kelulushidup di kolam, jika jumlah
an ikan ikan yang ditebar
sebanyak 2000 ekor
dan kematian
diperkirakan 5 %
 Rubrik Nilai Pengetahuan

Skor setiap
Nilai
No Nama Siswa nomor soal
No 1 No.2 No 3 No 4
1

dst

 Indikator :

1. Saat yang tepat dalam memanen ikan


a. Jika menjawab 4 komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 komponen dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 komponen dengan benar skor 1

2. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam memanen ikan


a. Jika menjawab 4 komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 komponen dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 komponen dengan benar skor 1

3. Keadaan cuaca perlu diperhatikan dalam memanen ikan


a. Jika menjawab empat komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab tiga komponen dengan benar skor 3
c. Jika menjawab dua komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab satu komponen dengan benar skor 1
4. Cara melakukan pemanenan ikan di kolam budidaya
a. Jika menjawab 9 cara dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 8 cara dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 7 cara dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 6 cara dengan benar skor 1

5. Menentukan perkiraan jumlah ikan di kolam


a. Jika menjawab 4 faktor dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 faktor dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 faktor dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 faktor dengan benar skor 1

 Pengolahan Nilai
Rumus Pengolahan Nilai adalah
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = X 100 %
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
 Penilaian Keterampilan
Penilaian Produk
Mata Pelajaran : Pemanenan Ikan Dan Pasca panen
Nama Proyek : Melakukan pemanenan ikan di kolan budidaya
Nama Peserta didik : ___________________________
Kelas : ___________________________
Jenis
Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal Soal
Soal

4.1 Melakukukan Melakukan pemanenan ikan Disediakan alat dan Praktik Panenlah ikan
pemanenan bahan pemanenan kerja sesuai waktu yang
ikan ikan . Siswa dapat telah ditentukan!
melakukan pemanen
an ikan sesuai waktu
yang telah ditentukan

Melakukan perhitungan hasil Disediakan alat dan Hitunglah perkiraan


panen bahan untuk meng - hasil panen ikan pada
kolam budidaya!
hitung perkiraan hasil
Praktik
panen serta siswa kerja
dapat menghitung
perkiraan hasil panen

NO ASPEK 1 2 3 4

1 Membuat Rencana Kegiatan Praktek meliputi

2 Proses Pemanenan ikan di kolam budidaya


a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pelaksanaan kegiatan sesuai rencana kegiatan praktek yang
meliputi
1. Menutup sedikit pintu pemasukan air
2. Membuka pintu pengeluaran sedikit demi sedikit
3. Menyiapkan hapa untuk wadah penampungan sementara dekat
pintu pemasukan air
4. Tutup saluran pengeluaran air
5. Tangkap ikan yang berkumpul didekat saluran pengeluaran air
secara hati-hati
6. Tampung ikan dalam ember,lalu pindahkan ke hapa
penampungan
7. Lakukan pemanenan sampai dikolam habis
8. Buka kembali pintu pengeluaran agar kolam pemeliharaan kering
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3 Hasil : Ikan yang sudah dipanen di kolam budidaya siap dihitung
perkiraan jumlah ikannya.

Total Skor
A. Persiapan alat dan bahan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

B. Menutup pintu pemasukan air

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

C. Membuka pintu pengeluaran air

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

D. Memasang hapa sebagai wadah penampungan ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3 jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

E. Menutup saluran pengeluaran air

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

F. Menangkap ikan

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar
G. Menampung ikan hasil panen, dan memindahkan ikan ke dalam hapa

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

H. Melakukan pemanenan ikan di kolam sampai habis

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

I. Membuka saluran pengeluaran air

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar
 Penilaian Keterampilan 2

Mata Pelajaran : Pemanenan Ikan Dan Pasca panen


Nama Proyek : Melakukan perhitungan perkiraan hasil panen ikan di kolam
budidaya
Nama Peserta didik : ___________________________
Kelas : ___________________________
Skor
No Aspek
1 2 3 4

1 Membuat Rencana Kegiatan Praktek meliputi


1. Menghitung luas kolam
2. Menghitung padat tebar
3. Menghitung jumlah kematian ikan pada akhir
pemeliharaan ikan
4. Menghitung perkiraan hasil panen ikan

2 Proses Perhitungan perkiraan hasil panen ikan di kolam budidaya


a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pelaksanaan kegiatan sesuai rencana kegiatan praktek
yang meliputi
1. Menghitung luas kolam
2 Menghitung padat tebar
3 Menghitung jumlah kematian ikan pada akhir
pemeliharaan ikan
4 Menghitung perkiraan hasil panen ikan

c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)

3 Hasil
Ikan yang sudah dihitung perkiraan hasil panen siap untuk
dipasarkan sesuai permintaan konsumen

Total Skor

A Persiapan alat dan bahan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur
B Menghitung luas kolam budidaya

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

C Menghitung padat tebar

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

D Menghitung kematian ikan pada akhir pemeliharaan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3 jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

E Menghitung perkiraan hasil panen ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3 jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

Rumus Pengolahan Nilai adalah :

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥 100
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖
Alat, Media Pembelajaran dan Sumber Belajar:
Media / alat : LCD, laptop, bahan tayang, alat tulis
Bahan :
Sumber belajar : Buku Siswa kurikulum 2013, kelas XI

Metro, Juli 2017

Mengetahui
Kepala SMKN 2 Metro, Guru Mata Pelajaran,

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH


NIP. 19750227 200501 2 005 NIP. 19650-405 198803 2 006
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP-2)

Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Metro


Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen ikan
Kelas / Semester : XI / Ganjil – TP.2017/2018
Kompetensi Dasar : Pengendaliaan Mutu Hasil Panen Ikan
Alokasi : 18 Jam Pelajaran (9 x 2 jp )
Pertemuan ke : 1 s/d 9

A. KOMPETENSI INTI :

KI-1 : Menghayati dan mengamal kan ajaran agama yang dianutnya


KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual konseptual dan prosedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya dan
humaniora dalam wawasan kemanusinaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
KI-4 : Mengolah, menalar dan menyajikan dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung

B. KOMPETENSI DASAR :

1.1 Menghayati hubungan antara makhluk hidup dan lingkungannya sebagai bentuk
kompleksitas
alam jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
1.2 Mengamalkan pengetahuan dan keterampilan pada pembelajan pemanenan dan pasca
panen sebagai
amanat untuk kemaslahatan ummat manusia
2.1 Menghayati sikap teliti dan tanggung jawab sebagai hasil implementasi dari
pembelajaran pemanenan dan pasca panen
2.2 Menghayati pentingnya kerjasama sebagai hasil implementasi pembelajaran
pemanenan dan pasca panen
2.3 Menghayati pentingnya kepedulian terhadap kebersihan lingkungan
laboratorium/lahan praktek
sebagai hasil implementasi dari pembelajaran pemanenan dan pasca panen
3.2 Menerapkan pengendalian mutu hasil panen ikan
4.2 Melakukan pengendalian mutu hasil panen ikan
C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK) :
1. Menguraikan pengendalian mutu hasil panen ikan
2. Menerapkan prosedur penanganan higienis
3. Melakukan pengendalian mutu hasil panen ikan
4. Melakukan penanganan higienis pada hasil panen ikan

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1 Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat menguraikan pengendalian
mutu hasil panen ikan dengan benar
2. Dengan praktik dan diskusi kelompok peserta didik dapat menerapkan proses penanganan
higienis hasil panen ikan dengan sesuai
3. Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat melakukan pengendalian mutu
hasil panen ikan dengan teliti, cermat, dan bertanggung jawab
4 Dengan praktek dan diskusi kelompok peserta didik dapat melakukan penangana higie-
nis hasil panen ikan dengan teliti, cermat dan tanggung jawab

E. MATERI PEMBELAJARAN
Pengendalian mutu hasil panen ikan
> Prinsip-prinsip pengendalian mutu
Persayaratan mutu hasil perikanan
kriteria mutu ikan sebagai bahan pangan
> Penanganan higienis hasil panen ikan

F. PENDEKATAN, MODEL, METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Saintifik
Model : Discovery Based Learning
Metode pembelajaran : Ceramah, Diskusi, Praktik, Penugasan

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN :

PERTEMUAN KE 10

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan
satu lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian,
pada jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -
kan antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai
serta manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan
dan teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Mengorientasikan Masalah


(Mengamati)
- Guru menjelaskan tujuan dan proses pem belajaran, menjelaskan logistik
yang diperlukan, pengajuan masalah dan pemecahan permasalahan tentang
pengendalian mutu hasil panen ikan
- Peserta didik memberikan tanggapan atas permasalahan tentang
pengendalian mutu hasil panen ikan dan prosedur penanganan higienis
 Mengorganisasikan siswa untuk belajar
(Mengamati)
- Guru membagi kelompok peserta didik dan membagi topik tentang
pengendalian mutu hasil panen ikan dan prosedur penanganan higienis
(Menanya)
- Guru memotivasi peserta didik pada masing-masing kelompok untuk
menanyakan materi tentang pengendalian mutu hasil panen ikan
- Guru memeriksa hasil kerja peserta didik
 Peserta didik mengajukan pertanyaan pada temannya (diskusi) dan
mengajukan pertanyaan pada guru berkaitan dengan materi tentang
persyaratan mutu hasil panen ikan dan prosedur higienis hasil panen ikan
prosedur penanganan higienis

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang
sudah dilaksanakan
 Guru beserta peserta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling / memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan
lagu daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar)
PERTEMUAN 11

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
pengendalian mutu hasil panen ikan hidup komoditas ikan lele , melaksanakan
eksperimen atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
pengendalian mutu hasil panen ikan hidup komoditas Ikan lele

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan

-
Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 12

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
pengendalian mutu ikan hidup hasil panen komoditas ikan mas melaksanakan
eksperimen atau praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah
 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya
(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
pengendalian mutu ikan hidup hasil panen komoditas Ikan mas
 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 13

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu
 Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman
Pendahuluan
 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.
Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang
pengendalian mutu hasil panenikan hidup komoditas ikan gurame
melaksanakan eksperimen atau praktik untuk mendapatkan penjelasan
pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
pengendalian mutu hasil panen ikan hidup komoditas Ikan gurame

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).
PERTEMUAN 14

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang ,
pengendalian mutu hasil panen ikan segar komoditas ikan lele dengan cara
penggaraman melaksanakan eksperimen atau praktik untuk mendapatkan
penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
Ikan lele yang sudah dilakukan pengawetan dengan teknik penggaraman

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan

-
Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 15

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang ,
pengendalian mutu hasil panen ikan segar komoditas ikan nila dengan cara
pembekuan melaksanakan eksperimen atau praktik untuk mendapatkan
penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah
 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya
(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
ikan nila yang sudah dilakukan pengawetan dengan menggunakan
teknik pembekuan
 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

 Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


Penutup
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 16

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


Kegiatan inti
(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang ,
pengendalian mutu hasil panen ikan segar komoditas ikan mas dengan cara
pendinginan melaksanakan eksperimen atau praktik untuk mendapatkan
penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah
 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya
(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
ikan mas yang sudah dilakukan pengawetan dengan menggunakan
teknik pendinginan
 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

 Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


Penutup
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).
PERTEMUAN 17

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang ,
pengendalian mutu hasil panen ikan segar komoditas ikan lele dengan cara
penggulaan melaksanakan eksperimen atau praktik untuk mendapatkan
penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah

 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
ikan lele yang sudah dilakukan pengawetan dengan menggunakan
teknik penggulaan

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan

-
Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran
 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).

PERTEMUAN 18

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu

Pendahuluan  Mengkondisikan ruang belajar yang bersih dan nyaman


 Memberi salam dan berdo’a bersama dipimpin seorang peserta didik
(bergantian sebelum pembelajaran)
 Menumbuhhkan rasa kebangsaan dan nasionalisme dengan menyanyikan satu
lagu wajib nasional dipimpin seorang peserta didik (secara bergantian, pada
jam pertama setiap pagi)
 Mengabsensi kehadiran dan menanamkan sikap untuk saling mengingat -kan
antar sesama peserta didik apabila ada yang bermasalah
 Memberi motivasi dan tugas untuk mendiskusikan kompetensi yang sudah
dipelajari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang akan dicapai serta
manfaatnya dalam kehidupan kehidupan sehari hari
 Menyampaikan garis besar cakupan materi kegiatan yang akan dilakukan dan
teknik penilaian yang digunakan.

Kegiatan inti  Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti


(Mengumpulkan informasi)
- Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi tentang ,
prosedur penanganan higienis ikan segar , melaksanakan eksperimen atau
praktik untuk mendapatkan penjelasan pemecahan masalah
- Guru membantu peserta didik mengumpulkan informasi
- Peserta didik mengumpulkan informasi yang sesuai serta melaksanakan praktik
untuk mendapat penjelasan pemecahan masalah
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok inti
(Menalar)
- Guru mendorong peserta didik untuk membahas hasil penyelidikan /
menyampaikan semua ide
- Peserta didik menawarkan penjelasan dalam bentuk hipotesis dan penjelasan
pemecahan masalah

 Mengembangkan dan mengajukan hasil karya


(Mengkomunikasikan)
- Guru mendorong siswa untuk memperlihatkan / menampilkan hasil karya
produk ikan segar melalui penanganan higienis

 Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(Mengkomunikasikan)
- Guru menugaskan peserta didik untuk menyempurnakan hasil
- Peserta didik membuat kesimpulan
-

Penutup  Guru beserta peserta didik membuat rangkuman / simpulan pembelajaran


 Guru beserta peserta melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan
 Guru beserta peseta didik memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran
 Guru melakukan penilaian
 Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedial, program pengayaan, layanan konseling dan atau memberikan tugas
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Guru bersama peserta didik mengakhiri pelajaran dengan menyanyikan lagu
daerah selanjutnya membaca do’a yang dipimpin oleh seorang siswa
 Guru mengucapkan salam dan memberi tugas pada peserta didik untuk
melakukan piket kebersihan ruang belajar (khusus akhir jam belajar).
PENILAIAN PENGETAHUAN

 Kisi-kisi soal

Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal Jenis Soal


Soal

3.1 Menerapkan 1. Menguraikan prinsip-  Peserta didik dapat 1. Terangkan


pengendalian prinsip pengendalian menerangkan pengertian dari
mu tu hasil mutu ikan pengertian dari pengendaliaan mutu
panen ikan pengendaliaan mutu Test itu
tertulis

 Peserta didik dapat


menerangkan faktor 2. Terangkan faktor-
faktor yang faktor yang
menentukan mutu menentukan mutu
terhadap ikan segar terhadap ikan segar

 Peserta didik dapat


menerangkan kriteria 3.Terangkan kriteria
mutu ikan sebagai mutu ikan sebagai
bahan pangan bahan pangan

 Peserta didik dapat


menerangkan proses 4.Terangkan proses
pengendaliaan mutu pengendaliaan mutu
hasil panen ikan hasil panen ikan
hidup segar

 Peserta didik dapat 5. Terangkan proses


menerangkan proses pengendalian ikan
pengendaliaan mutu mutu hasil panen ikan
hasil panen ikan segar
segar

2. Menerapkan penanganan  Peserta didik dapat 6. Terangkan proses


higienis menerangkan proses penanganan higienis
penanganan higienis ikan
ikan
 Rubrik Nilai Pengetahuan

Skor setiap
Nilai
No Nama Siswa nomor soal
No 1 No.2 No 3 No 4
1
2
3
4
5
6
7
8
dst

 Indikator :

1. Pengertian dari pengendalian mutu


a. Jika menjawab 4 komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 komponen dengan benar skor 3
e. Jika menjawab 2 komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 komponen dengan benar skor 1

2. Faktor –faktor penentu mutu ikan segar


a. Jika menjawab 4 komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 komponen dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 komponen dengan benar skor 1

3. Kriteria mutu ikan sebagai bahan pangan


a. Jika menjawab 4 komponen dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 komponen dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 komponen dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 komponen dengan benar skor 1

4. Proses pengendalian mutu hasil panen ikan hidup


a. Jika menjawab 9 cara dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 8 cara dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 7 cara dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 6 cara dengan benar skor 1

5. Proses pengendalian mutu ikan segar


a. Jika menjawab 4 cara dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 cara dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 cara dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 cara dengan benar skor 1
6. Proses penanganan higienis
a. Jika menjawab 4 cara dengan benar skor 4
b. Jika menjawab 3 cara dengan benar skor 3
c. Jika menjawab 2 cara dengan benar skor 2
d. Jika menjawab 1 cara dengan benar skor 1

 Pengolahan Nilai
Rumus Pengolahan Nilai adalah
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = X 100 %
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
 Penilaian Keterampilan 1
Penilaian Produk

Mata Pelajaran : Pemanenan dan pasca panen


Nama Proyek : Melakukan pengendalian mutu hasil panen ikan
Nama Peserta didik : ___________________________
Kelas : ___________________________
Jenis
Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal Soal
Soal

a. Melakukukan Melakukan Disediakanalat dan Praktik Lakukan pengendalian


pengendalian pengendalian mutu bahan pengendalian kerja mutu hasil panen ikan
mutu hasil hasil panen ikan mutu hasil panen ikan hidup dan ikan segar
panen ikan
(hidup dan segar) .
Siswa dapat melakukan
pengendalian mutu hasil
panen ikan hidup dan
ikan segar

Melakukan penanganan Disediakan alat dan Lakukan proses


higienis Praktik penanganan higienis ikan
bahan untuk melakukan
kerja
penanganan higienis

NO ASPEK 1 2 3 4

1 Membuat Rencana Kegiatan Praktek meliputi


* Pengendalian mutu hasil panen ikan hidup
1 Menyiapkan wadah ikan
2. Mengisi wadah ikan untuk memberok ikan
3. Melakukan pengepakan ikan
4. Mengangkut ikan

* Pengendalian mutu hasil panen ikan segar


1. Menampung ikan hasil panen dalam wadah
2. Membuang kotoran ikan dalam perut dengan cara membedah
3. Mencuci ikan yang sudah dibuang kotorannya
4. Mengawetkan ikan dengan cara penggaraman, penggulaan
pendinginan dan pembekuan

2 Proses Pemanenan ikan di kolam budidaya


a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pelaksanaan kegiatan sesuai rencana kegiatan praktek yang
meliputi
* Pengendalian mutu hasil panen ikan hidup
 Menyiapkan wadah ikan
 Mengisi wadah ikan untuk memberok ikan
 Melakukan pengepakan ikan
 Mengangkut ikan
* Pengendalian mutu hasil panen ikan segar
 Menampung ikan hasil panen dalam wadah
 Membuang kotoran ikan dalam perut dengan car membedah
 Mencuci ikan yang sudah dibuang kotorannya
 Mengawetkan ikan dengan cara penggaraman penggulaan
pendinginan dan pembekuan

c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)

3 Hasil : Ikan hasil panen baik ikan maupun ikan segar yang sudah
dilakukan proses pengendalian mutu

Total Skor

Indikator :

a. Persiapan alat dan bahan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

b. Menyiapkan wadah ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

c. Melakukan pengepakan ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur
d. Mengangkut ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3 jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

e. Menampung ikan dalam wadah

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

f. Membuang kotoran ikan dengan membedah ikan

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

g. Mencuci ikan

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar

h. Melakukan pengawetan ikan

Skor 4 : jika seluruh data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 3: jika sebagian besar data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 2 : jika sebagian kecil data hasil pengamatan dapat dituliskan dengan benar
Skor 1 : jika tidak ada data hasil pengamatan yang dapat dituliskan dengan benar
 Penilaian Keterampilan 2

Mata Pelajaran : Pemanenan Ikan Dan Pasca panen


Nama Proyek : Melakukan penanganan higienis ikan
Nama Peserta didik : ___________________________
Kelas : ___________________________

Skor
No Aspek
1 2 3 4

1 Membuat Rencana Kegiatan Praktek meliputi


1. Menyiapkan alat dan bahan
2. Sanitasi alat
3. Sanitasi alat dengan bahan kimia
4. Sanitasi bahan pangan ikan

2 Proses Perhitungan perkiraan hasil panen ikan di kolam budidaya


a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pelaksanaan kegiatan sesuai rencana kegiatan praktek
yang meliputi
1. Menyiapkan alat dan bahan
2. Sanitasi alat
3. Sanitasi alat dengan bahan kimia
4. Sanitasi bahan pangan ikan

c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)

3 Hasil ; Ikan yang sudah dilakukan proses penanganan higienis

Total Skor

Indikator :

a. Persiapan alat dan bahan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

b. Sanitasi alat

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur
c. Sanitasi alat dengan menggunakan bahan kimia

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3: jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

d. Sanitasi bahan pangan ikan

Skor 4: jika seluruh tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur


Skor 3 jika sebagian besar tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 2: jika sebagian kecil tahapan proses dilakukan sesuai dengan prosedur
Skor 1: jika tahapan proses tidak dilakukan sesuai dengan prosedur

Rumus Pengolahan Nilai adalah :

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥 100
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑒𝑟𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

Alat, Media Pembelajaran dan Sumber Belajar:


Media / alat : LCD, laptop, bahan tayang, alat tulis
Bahan :
Sumber belajar : Buku Siswa kurikulum 2013, kelas XI

Metro, Juli 2017

Mengetahui
Kepala SMKN 2 Metro, Guru Mata Pelajaran,

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH


NIP. 19750227 200501 2 005 NIP. 19650405 198803 2 00
PEMERINTAH PROPINSI LAMPUNG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 2 METRO
Jl. Yos Sudarso Po Box 214 Telp. (0725) 41824 . Kec. Metro Barat 34101

===============================================================

ANALISIS MINGGU EFEKTIF


PROGRAM SEMESTER GANJIL – TP. 2017/2018
MATA PELAJARAN : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan
KELAS / SEMESTER : XI / 3 (Tiga)
PROGRAM KEAHLIAN : Agibisnis Perikanan Air Tawar

JUMLAH
BANYAK MINGU JUMLAH MINGGU
NO NAMA BULAN MINGGU
DALAM BULAN TIDAK EFEKTIF
EFEKTIF
1 JULI 5 3 2
2 AGUSTUS 4 - 4
3 SEPTEMBER 5 1 4
4 OKTOBER 4 - 4
5 NOVEMBER 5 1 4
6 DESEMBER 5 5 0
JUMLAH 18

RINCIAN
JUMLAH JAM PELAJARAN EFEKTIF = 18 MINGGU x 2 JP
= 36 JP
PEMBELAJARAN TEORI : 4 JP
PEMBELAJARAN PRAKTEK : 22 JP
EVALUASI SUB SUMATIF : 6 JP
EVALUASI SUMATIF : 2 JP
CADANGAN : 2 JP
==============================================
JUMLAH : 36 JAM PELAJARAN

Metro, Juli 2017


Mengetahui
Kepala SMKN 2 Metro, Guru Mata Pelajaran,

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH


NIP. 19750227 200501 2 005 NIP. 19650-405 198803 2 006
PROGRAM SEMESTER GANJIL
SMK NEGERI 2 METRO - TP.2017/2018
Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Metro Kelas : XI – AP
Program Keahlian : Agribisnis Perikanan Air Tawar Semester : 3 (Tiga)
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan Total Jam : 36 Jam Pelajaran
BULAN/MINGGU KE
Jumlah
Kompetensi Dasar Materi Pokok Juli 2017 Agust 2017 Sept 2017 Okt 2017 Nop 2017 Des 2017
Jam
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

3.1 Menerapkan pemanenan  Prinsip –prinsip pemanenan ikan


Ikan - Penentuan waktu panen
- Teknik pemanenan
- Teknik peyortiran
4 JP
X X
 Perhitungan tingkat sintasan/ kelulus
hidupan ikan
14 JP X X X X X X X
4.1. Melakukan pemanenan  Melakukan pemanenan ikan sesuai
ikan waktu panen yang telah ditentukan
 Melakukan perhitungan hasil panen

TEST SUB SUMATIF

3,2 Menerapkan  Prinsip –prinsip pengendalian mutu


pengendalian mutu hasil - Persyaratan mutu hasil perikanan X X
4 JP
panen ikan - Kriteria mutu sebagai bahan
pangan
. Prosedur penanganan higienis
14 JP X X X X X X X
4.2. Melakukan  Melakukan pengendalian mutu hasil
pengendalian mutu hasil panen ikan
panen ikan  Melakukan penanganan higienis ikan

TEST SUB SUMATIF

Metro, Juli 2017


Kepala SMKN 2 Metro Guru Mata Pelajaran,

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP.19750227 200501 2 005 NIP. 196501405 198803 2 006
PROGRAM TAHUNAN
SMK NEGERI 2 METRO-TP 2017/2018

Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Metro Kelas : XI – AP


Program Keahlian : Agiribisnis Perikanan Air Tawar Semester : 3 - (Gamjil)
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan Jumlah Jam : 36 Jam Pelajaran

BULAN/MINGGU KE
Jumlah Keterangan
No Kompetensi Dasar Juli 2017 Agust 2017 Sept 2017 Okt 2017 Nop 2017 Des 2017
Jam
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

3.1 Menerapkan 10 JP
X
pemanenan ikan

4.1 Melakukan 20 JP
X X
pemanenan ikan

3.2 Menerapkan
10 JP
pengelndalian mutu X
hasil panen ikan

4.2 Melakukan
30 JP X X X
pengendalian mutu
hasil panen ikan

X = Pelaksanaan Pembelajaran

Metro, Juli 2017


Kepala SMKN 2 Metro Guru Mata Pelajaran,

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP. 19750227 200501 2 005 NIP. 19650405 198803 2 006
PROGRAM TAHUNAN
SMK NEGERI 2 METRO-TP 2017/2018
Nama Sekolah : SMK Negeri 2 Metro Kelas : XI – AP.
Program Keahlian : Agribisnis Perikanan Air Tawar Semester : 4 - (Genap)
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan Jumlah Jam : 20 jam pelajaran
BULAN/MINGGU KE
Jumlah Keterangan
No Kompetensi Dasar Januari 2018 Februari 2018 Maret 2018 April 2018 Mei 2018 Juni 2018
Jam
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

3.3 Menerapkan
sistem
pengangkutan/tran 4 JP X X
sportasi ikan
hidup dan segar
(tertutup dan
terbuka)
4.3 Melakukan sistem
pengangkutan/tran
sportasi ikan 6 JP X X X
hidup dan
segar(terbuka dan
tertutup)
3.4 Menerapkan
sistem pemasaran 4 JP X X
produk perikanan

4.4 Melakukan 6 JP
pemasaran produk X X X
ikan

Metro, Juli 2017


Kepala SMKN 2 Metro Guru Mata Pelajaran

Dr. A R M I N A, M.Pd. AAN SURYANINGSIH S.Pd


NIP. 19750227 200501 2 005 NIP. 19650405 198803 2 006
PROGRAM PENGAYAAN
TP. 2017/2018

Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan


Kelas / Semester : XI / 3 (Ganjil)

HASIL
MATERI TUGAS
No NAMA SISWA Perbaikan
PEMBELAJARAN Test PENGAYAAN
(Tugas)

KD 3.1 KD 3.2 KD 3.3

KD 3.1

1  Prinsip –prinsip pemanenan


ikan
- Penentuan waktu
panen
- Teknik pemanenan
2 - Teknik penyortiran
 Perhitungan tingkat
sintasan/kelulushidupan ikan

3 KD 4.1
 Melakukan pemanenan
ikan
 Melakukan perhitungan
hasil panen
4
KD 3.2
 Prinsip- prinsip
pengendalian mutu
5 - Persyaratan mutu hasil
perikanan
-Kriteria mutu ikan sebagai
bahan pangan
 Prosedur penanganan
6
higienis

KD.4.2

 Melakukan pengendalian
mutu hasil panen ikan
 Melakukan penanganan
higienis

Metro, 2017
Guru Mata Pelajaran,

AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP. 19650405 198803 2 006
PROGRAM PENGAYAAN
TP. 2017/2018
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan
Kelas / Semester : XI / 4 (Genap)

HASIL
MATERI TUGAS
No NAMA SISWA Perbaikan
PEMBELAJARAN Test PENGAYAAN
(Tugas)

KD 3.5 KD 3.6 KD 3.7

KD 3.3

1  Prinsip-prinsip pengangkut -
an atau transportasi ikan
- Sistem pengangkutan/
transportasi ikan hidup
- Sistem pengangkutan/
2 transportasi ikan segar
 Teknik pengangkutan/
 Transportasi ikan hidup
dan segar secara tertutup
dan secara terbuka
3
KD 4.3
 Melakukan pengangkutan/
transportasi ikan hidup
4  Melakukan pengangkutan/
transportasi ikan segar

KD 3.4
5 -
 Prinsip-prinsip pemasaran
- Penentuan segmen pasar
- Penentuan segmen produk
- Sistem penjualan dan
pembelian
- Penentuan harga

KD 4.4
 Melakukan perhittungan
dan jumlah konsumen
 Melakukan penjualan dan
negosiasi harga

Metro, 2018

Guru Mata Pelajaran,

AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP. 19650405 198803 2 006
PROGRAM PERBAIKAN (REMEDIAL)
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan
Kelas / Semester : XI / 3 (GANJIL)
HASIL
MATERI Perbaikan / TUGAS
No NAMA SISWA Test
PEMBELAJARAN Tugas REMEDIAL
KD 3.5 KD 3,6 KD 3.7

KD 3.1

1  Prinsip –prinsip pemanenan


ikan
- Penentuan waktu panen
- Teknik pemanenan
- Teknik penyortiran
2  Perhitungan tingkat sintasan/
kelulushidupan ikan

KD 4.1
 Melakukan pemanenan ikan
3
 Melakukan perhitungan hasil
panen

4
KD 3.2
 Prinsip prinsip pengendalian
mutu
- Persyaratan mutu hasil
5 perikanan -
- Kriteria mutu ikan sebagai
bahan pangan
 Prosedur penanganan
higienis

KD 4.2
 Melakukan pengendalian
mutu hasil panen ikan
 Melakukan penanganan
higienis

Metro, 2017

Guru Mata Pelajaran

AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP. 19650405 198803 2 006
PROGRAM PERBAIKAN (REMEDIAL)
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Mata Pelajaran : Pemanenan dan Pasca Panen Ikan
Kelas / Semester : XI / 4 (Genap)
HASIL
MATERI Perbaikan / TUGAS
No NAMA SISWA Test
PEMBELAJARAN Tugas REMEDIAL
KD 3.5 KD 3,6 KD 3.7

KD 3.3

1  Prinsip-prinsip pengangkutan/ -
transportasi ikan
- Sistem pengangkutan/
transportasi ikan hidup
- Sistem pengangkutan/
2 transportasi ikan segar
 Teknik pengangkutan/
 Transportasi ikan hidup dan
segar secara tertutup
dan secara terbuka
3 -
KD 4.3

 Melakukan pengangkutan/
transportasi ikan hidup
4  Melakukan pengangkutan/ -
transportasi ikan segar

KD 3.4
5
 Prinsip-prinsip pemasaran
- Penentuan segmen pasar
- Penentuan segmen
produk
- Sistem penjualan dan
pembelian
- Penentuan harga

KD 4.4
 Melakukan perhittungan dan
jumlah konsumen
 Melakukan penjualan dan
negosiasi harga

Metro, 2018
Guru Mata Pelajaran

AAN SURYANINGSIH, S.Pd


NIP. 19650405 198803 2 006

Anda mungkin juga menyukai