Anda di halaman 1dari 4

Nama : Asep Mulyana Priatna Mata Kuliah : Aplikasi Komputer

NPM : 20187370084 Dosen : Tatan Z. M, M.Pd


Kelas : 3A Magister IPS

Variables Entered/Removeda
Model Variables Entered Variables Removed Method
1 x2, x1b . Enter
a. Dependent Variable: y
b. All requested variables entered.

Model Summary
Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate
1 .618a .382 .205 2.234
a. Predictors: (Constant), x2, x1

ANOVAa
Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig.
Regression 21.556 2 10.778 2.159 .186b
1 Residual 34.944 7 4.992
Total 56.500 9
a. Dependent Variable: y
b. Predictors: (Constant), x2, x1

Coefficientsa
Model Unstandardized Coefficients Standardized T Sig.
Coefficients
B Std. Error Beta
(Constant) 28.701 4.034 7.115 .000
1 x1 -.030 .289 -.037 -.104 .920
x2 .296 .166 .637 1.786 .117
a. Dependent Variable: y
A. Persamaan regresi ganda Y atas X1 dan X2
Y= 28.701 + (– 0,030) + 0,296

B. Interpretasi Tabel Penelitian


Berdasarkan tabel pengujian hipotesis regresi linear berganda, yang terdiri dari tabel
model summary, tabel anova, dan tabel coefficients
1) Terdapat pengaruh yang signifikan X1 dan X2 secara Bersama sama terhadap Y. hal ini
dibuktikan dengan nilai Sig. 0,186b < 0, 05 dan Fhitung 2.159
2) Tidak terdapat pengaruh signifikan X1 terhadap Y hal ini dibuktikan dengan nilai Sig.
0,920 > 0,05 dan thitung -0,104
3) Terdapat pengaruh signifikan X2 terhadap Y hal ini dibuktikan dengan nilai Sig. 0,117 <
0,05 dan thitung 1.786

Variables Entered/Removeda
Model Variables Variables Method
Entered Removed
1 x2, x1b . Enter
a. Dependent Variable: y
b. All requested variables entered.

Model Summary
Model R R Square Adjusted R Std. Error of
Square the Estimate
1 .618a .382 .205 2.234
a. Predictors: (Constant), x2, x1

ANOVAa
Model Sum of Df Mean Square F Sig.
Squares
Regression 21.556 2 10.778 2.159 .186b
1 Residual 34.944 7 4.992
Total 56.500 9
a. Dependent Variable: y
b. Predictors: (Constant), x2, x1
Coefficientsa
Model Unstandardized Standardized t Sig. Correlations
Coefficients Coefficients
B Std. Error Beta Zero- Partia Part
order l
(Constant) 28.701 4.034 7.115 .000
1 x1 -.030 .289 -.037 -.104 .920 .316 -.039 -.031
x2 .296 .166 .637 1.786 .117 .617 .560 .531
a. Dependent Variable: y

C. Kontribusi Regresi Ganda


1. Kontribusi Regresi Ganda Secara Bersama-Sama
a. hubungan antara X1 dan X2 secara bersama-sama dengan Y adalah sangat kuat. Hal
ini dibuktikan dengan nilai Korelasi (R) = 0,618
b. kontribusi X1 dan X2 secara bersama-sama terhadap Y sebesar 0,382 X 100% = 38
% (nilai R square X 100%)

2. Kontribusi Regresi Ganda Secara Parsial


a. Kontribusi parsial X1 terhadap Y adalah nilai Beta X nilai Zero order (nilai korelasi)
x 100%, yaitu:
-0,037 x 0,316 x 100 % = -1,169%
b. Kontribusi parsial X2 terhadap Y adalah nilai Beta X nilai Zero order (nilai
korelasinya) x 100%, yaitu:
0,637 X 0,617 X 100% = 39,302%
c. Kontribusi ganda adalah penjumlahan dari kontribusi parsial X1 dan X2, yaitu:
-1,169 % + 39,302% = 38,133% dibulatkan menjadi 38,2% (nilai R square x 100%)

D. Uji Hipotesis
a. Rumusan Pertama
1) Rumusan Hipotesis
Ho : β1 = β2 = 0
H1 : β1 ≠ 0 atau β2 ≠ 0
2) Kaidah Penetapan
Jika signifikan > 0,05, pengaruh X1 dan X2 secara bersama-sama terhadap Y tidak
signifikan
Jika signifikan < 0,05, pengaruh X1 dan X2 secara bersama-sama terhadap Y
signifikan
3) Kesimpulan
Berdasarkan tabel di atas, terdapat pengaruh yang signifikan X1 dan X2 secara
bersama-sama terhadap Y. hal ini dibuktikan dengan nilai Fhitung = 2,159 dan Sig. =
0.186b < 0,05

b. Rumusan Kedua
1) Rumusan Hipotesis
Ho : β1 = 0
H1 : β1 ≠ 0
2) Kaidah penetapan
Jika signifikan > 0,05, pengaruh X1 terhadap Y tidak signifikan
Jika signifikan < 0,05, pengaruh X1 terhadap Y signifikan
3) Kesimpulan
Berdasarkan tabel di atas, terdapat pengaruh yang tidak signifikan X1 terhadap Y. Hal
ini dibuktikan dengan nilai thitung = -0.104 dan Sig. = 0,920 > 0,05

c. Rumusan Ketiga
1) Rumusan Hipotesis
Ho : β2 = 0
H1 : β2 ≠ 0
2) Kaidah penetapan
Jika signifikan > 0,05, pengaruh X2 terhadap Y tidak signifikan
Jika signifikan < 0,05, pengaruh X2 terhadap Y signifikan
3) Kesimpulan
Berdasarkan tabel di atas, terdapat pengaruh yang signifikan X2 terhadap Y. Hal ini
dibuktikan dengan nilai thitung = 1,786 dan Sig. = 0,117 < 0,05

Anda mungkin juga menyukai