Anda di halaman 1dari 1

Nama : Evi Ermawati

NIM : 162310101069

Kelas : B 2016

1. Keluarga bapak D saat ini sedang mengalami suatu masalah. Anaknya yang bernama
Ny. S di diagnosa oleh dokter mengalami diabetes millitus tipe 1. Ny.S merupakan
seorang anak yang keras kepala, ia memutuskan secara sepihak masalah yang terjadi.
Salah satunya Ny. S memutuskan ingin untuk memiliki anak yang dapat
memperburuk keadaannya. Meskipun ibunya tidak setuju dengan tindakan Ny.S, ia
tetap memberi dukungan dan semangat pada anaknya. Untuk hubungan Ny.S dan
anggota keluarga sangat baik, mereka sering berkumpul bersama-sama. Untuk
hubungan antara Ny.S dan Ibunya sangatlah dekat, mereka sering menunjukkan kasih
sayang antara satu sama lain. Ny. Mereka sering mengobrol bahkan juga sering pergi
jalan-jalan bersama. Ketika Ny. S sakit karena penyakitnya, sang ibu selalu
mendampingi Ny.S dan memberi dukungan demi kesembuhan anaknya.
Dalam kasus diatas, kategori apakah yang lebih menonjol menurut model pengkajian
friedman?
A. Struktur kekuasaan keluarga
B. Fungsi afektif keluarga
C. Struktur keluarga
D. Fungsi koping keluarga
E. Stressor keluarga

Anda mungkin juga menyukai