Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN BAB 1 Tanggal :

Nilai :
BESARAN DAN SATUAN
NAMA :
KELAS :

ِ‫الر ِحي ِْم‬


َّ ‫ن‬ِِ ٰ‫الر ْحم‬
َّ ِ‫ّللا‬
ِٰ ‫بِ ْس ِِم‬
1. Jelaskan pengertian dari :
a. Besaran
b. Satuan

2. Jelaskan perbedaan antara


satuan baku dan satuan tidak
baku!

3. Tuiskan 7 besaran pokok


beserta satuannya dalam SI!

4. Jelaskan yang dimaksud


dengan pengukuran!

5. Apakah perbedaan antara


massa dengan berat?
6. Nyatakan hasil pengukuran
panjang berikut ke dalam
satuan dalam SI.
a. 25 km
b. 3,6 hm
c. 250 cm
d. 400 mm
e. 4 mil
7. Nyatakan hasil pengukuran
massa berikut ke dalam satuan
dalam SI.
a. 0,2 ton
b. 3,6 kuintal
c. 45 ons
d. 175 kg
e. 24 dag
8. Konversikan satuan-satuan
berikut dengan teliti!
a. 13ِjamِ=ِ…ِmenit
b. 3ِbulanِ2ِmingguِ=ِ…ِhari
c. 2,6ِliterِ=ِ…ِcc
d. 3,4ِhektarِ=ِ…ِm2
e. 17ِponِ=ِ…ِmg

SELAMAT MENGERJAKAN!!!

Anda mungkin juga menyukai