Anda di halaman 1dari 1

Cara Penggunaan Fotometer Zenix

1. Nyalakan alat dengan menekan tombol ON dibagian belakang alat


2. Pilih menu Test untuk melakukan pemeriksaan
3. Pilih parameter apa yang akan diperiksa
4. Pilih OK
5. Pilih Blanko untuk pengisapan blanko
QC untuk ukur quality control
Standart untuk ukur standar reagen
Sample untuk ukur pasien
6. Tekan ESC untuk keluar / pindah ke parameter yang lain atau ingin keluar dari menu
pemeriksaan
7. Jika ingin melakukan pemeriksaan parameter lain, lakukan RINCE dengan menggunakan
aquades
8. Jika sudah selesai, lakukan pencucian pakai aquades dengan menu nomor 4, isapkan
aquades. Setelah mencuci kemudian matikan alat dengan menekan tombol OFF dibagian
belakan alat

Anda mungkin juga menyukai