Anda di halaman 1dari 2

SOP SERAH TERIMA PASIEN ANTAR RUANG RAWAT, POLIKLINIK

DAN INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UMUM MELATI


PERBAUNGAN
Jl.Deli No.105-115
No. Dokumen No. Revisi: Halaman
Perbaungan
SPO/RI/RSUM/038/VIII /2019 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh :


STANDAR Direktur
PROSEDUR
OPERASIONAL
01 Agustus 2019 dr. Lusi Nurlina Nasution
Suatu sistem yang dilaksanakan antar ruangan dalam memberikan pelayanan kepada
pasien di RSU Melati. Ruangan yang melaksanakan sistem tersebut meliputi :
PENGERTIAN Rawat Jalan (Poliklinik) ke Rawat Inap atau IGD ke Rawat inap atau Ruang ICU ke
Rawat Inap atau antar ruang rawat inap beserta semua kelengkapan kepada ruang
Rawat Inap yang dituju.

TUJUAN a. Terciptanya kelancaran proses pelayanan kepada pasien Meningkatkan akun


tabilitas serah terima pasien antar ruangan pada RSU Melati Perbaungan
KEBIJAKAN Adanya bukti tertulis serah terima pasien yang tersedia pada ruangan serta
penyerahan kelengkapan administrasi pasien.

PELAKSANAAN a. Petugas Instalasi Rawat Inap


b. Petugas Instalasi Rawat Jalan
c. Petugas Instalasi Gawat Darurat
d. Petugas Intensif Care Unit

PROSEDUR 1) Setelah Dokter memutuskan untuk perpindahan pasien, petugas pada ruangan
tersebut menginformasikan kepada Kepala Ruang Rawat Inap yang dituju ± 10
menit sebelum pasien diantar
2) Petugas mempersiapkan alat atau obat yang dibutuhkan dalam perpindahan
pasien ke ruangan rawat inap, meliputi :
a. Brankart
b. Kursi Roda
c. Tabung Oksigen dan Alkes yang lain dibutuhkan
3) Saat pasien tiba di ruang rawat inap yang dituju, maka pasien ditempatkan
sesuai Tempat Tidur (TT) yang telah disediakan dan dilakukan serah terima,
berupa :
a. Pasien
 Rekam Medik pasien dan kelengkapan status lainnya
 Keadaan pasien :
(1) TTV, S, N, TD, Kesadaran (GCS)
(2) Tindakan yang telah dilakukan
SOP SERAH TERIMA PASIEN ANTAR RUANG RAWAT,
POLIKLINIK DAN INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT
UMUM MELATI PERBAUNGAN
No. Dokumen Halaman
No. Revisi:
Jl.Deli No.105-115 SPO/RI/RSUM/038/VIII/2019 2/2
Perbaungan

b.Alat dan Obat


 Alat dan obat yang dibawa serta jumlahnya
 Alat yang sudah dipasang atau belum
 Obat yang sudah diberikan dan dilanjutkan :
(1) Inkubasi
(2) Cairan
PROSEDUR
(3) Obat – obat lainnya
Petugas kembali ke ruangan dengan membawa kembali peralatan kesehatan
yang dibawa.

UNIT TERKAIT 1. Instalasi Gawat Darurat


2. Instalasi Rawat Inap
3. Instalasi Rawat Jalan
4. Intensif Care Unit

Anda mungkin juga menyukai