Anda di halaman 1dari 7

INSTALASI CMS WORDPRESS PADA WEB SERVER DEBIAN

Sebelum kita menginstall wordpress ke dalam web server, terlebih dahulu kita mendownload
software wordpress dari http://www.wordpress.org. Untuk mengetahui alamat detail atau link
download softwarenya, terlebih dahulu kita buka alamat web page wordpress. Di halaman utama
situs tersebut biasanya terdapat link download software wordpress terbaru. Dalam tutorial kali ini,
link download software wordpress adalah http://www.wordpress.org/latest.zip.
1. Jika anda tersambung ke internet, download software wordpress dari alamatnya situsnya.
Dalam tutorial ini alamat situsnyanya http://www.wordpress.org/latest.zip. Gunakan perintah
wget.

Tunggu hingga proses download selesai.


2. Tetapi jika anda sudah memiliki file wordpress, tinggal di pindahkan ke folder yang di inginkan.
Setelah kita melakukan upload file wordpress melalui WinsCp, selanjutnya kita instalasi CMS
Wordpress. Langkah yang harus dilakukan adalah
3. Buat sebuah document root untuk penyimpanan file –file web kita, sebagai contoh kita buat
direktori “www-data”, namun sebelumnya kita masuk ke direktori “/var”

File ini di copy


4. Copy file wp-config-sample.php menjadi wp-config.php

5. Lakukan pengeditan pada file wp-config.php


6. Masuk ke direktori /etc/apache2/sites-available. Pastikan di dalamnya ada
terdapat file default.

7. Buat VirtualHost baru dengan cara mengcopy file default dan ganti namanya menjadi
wordpress di dalam direktori yang sama.

8. Selanjutnya edit isi file wordpress

9. Ubah dan tambah script seperti tampak pada gambar sebelah kanan berikut:
10. Non aktifkan host default dan aktifkan virtualhost wordpress, kemudian reload

11. Sekarang kita pindah pada PC client (Windows XP). Jalankan web browser, kemudian ketikkan
smknbi.net/phpmyadmin pada address bar. Gunakan user root dan masukkan passwordnya
untuk login.

12. Buat database baru dengan nama wordpress pada kolom [Ciptakan database baru] [Buat].
Kemudian perhatikan pada panel sebelah kiri akan muncul menu wordperss.

2 3
Data Base Wordpress
13. Kemudian kita instal CMS wordpress dar PC client dengan cara mengetikkan pada address bar:
gatot.net/wp-admin/install.php. Kemudian ikuti langkah-langkah instalasi wordpress yang
ditunjukkan pada panduannya.

14. Selanjutnya isilah kontent web server menggunakan wordpress sesuai keinginan anda. Untuk
itu anda harus menguasai cara membuat web dengan wordpress. Jika anda sudah terbiasa
dengan membuat blog wordpress atau blogspot, maka anda akan lebih mudah merancang dan
mengisi web server ini. Sebagai contoh bias di lihat pada gambar berikut.

1
2

Bisa dengan e-mail sendiri


4

5
15. Jika selesai maka akan tampak tampilan seperti berikut

16. Selanjutnya login ke wordpress

root
17. Buatlah sebuah halaman web sederhana sepeti berikut,

18. Buatlah judul dan konten sederhana, kemudian lihat tampilan halaman web kita.

1
4

2
19. Maka tampilan web kita seperti berikut

Anda mungkin juga menyukai