Anda di halaman 1dari 3

Meski bisa diakses, besok bukanlah waktu pendaftaran CPNS 2018, tapi hanya informasi syarat

dan formasi yang disediakan untuk para pelamar.

Namun mungkin masih banyak orang yang bingung dengan alur pendaftaran CPNS dengan
sistem online.

Langkah pertama, pelamar harus membuat akun terlebih dahulu di portal SSCN.

Maka dari itu siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) yang digunakan
untuk membuat akun SSCN.

Lalu siapkan juga Ijazah, Transkrip Nilai, Pas Foto dan dokumen lain sesuai dengan ketentuan
instansi yang akan dilamar untuk mengisi data dan juga mengunggah dokumen dalam bentuk
digital.

Berikut yang harus kamu lakukan sesuai alur pendaftaran CPNS 2018 seperti dilansir dari
Instagram kementerian BUMN:

1. Akses portal pendaftaran di https://sscn.bkn.go.id.

2. Setelah masuk ke portal, pilih menu Registrasi

3. Isi data Nomor Induk Kependudukan (NIK), Nomor KK atau NIK Kepala Keluarga.

4. Isi alamat email yang aktif, password akun portal SSCN, dan pertanyaan keamanan.

5. Unggah pas foto dengan ukuran (size file) minimal 120 kb, dan max 200 kb.

6. Cetak kartu informasi akun SSCN 2018.

7. Setelah itu, login ke portal sscn.bkn.go.id dengan menggunakan NIK dan Password yang telah
didaftarkan.

8. Unggah foto diri memegang KTP dan kartu (selfie).

9. Setelahnya pelamar bisa melengkapi biodata.

10. Pilih instansi, formasi, jabatan sesuai kualifikasi pendidikan.

11. Lengkapi data pada form yang tersedia.

12. Unggah dokumen sesuai persyaratan instansi.

13. Cek kembali isian yang telah dilengkapi pada form Resume.

14. Cetak kartu pendaftaran SSCN 2018

Artikel ini telah tayang di Tribunwow.com dengan judul Akan Segera Dibuka, Berikut Alur
Pendaftaran CPNS 2018 secara Online di sscn.bkn.go.id,
http://wow.tribunnews.com/2018/09/18/dibuka-besok-berikut-alur-pendaftaran-cpns-2018-
secara-online-di-sscnbkngoid?page=all&_ga=2.51316395.366032391.1537262167-
70881937.1522040922.
Penulis: Ekarista Rahmawati P
Editor: Fachri Sakti Nugroho
https://ainamulyana.blogspot.com/2017/10/contoh-soal-latihan-tes-cpns-2018-tkd.html

Rincian Lengkap Kuota dan Formasi

kuota dan formasi

Pemprov Lampung
- Guru 133 orang
- Kesehatan 93 orang
- Umum 30 orang
- Jumlah 256 orang

Bandar Lampung
- Guru 210 orang
- Kesehatan 197 orang
- Umum 30 orang
- K2 Guru 16 orang
- Jumlah 453 orang

Metro
- Guru 154 orang
- Kesehatan 70 orang
- Umun 29 orang
- K2 Guru 3 orang
- Jumlah 256 orang

Lampung Timur
- Guru 200 orang
- Kesehatan 157 orang
- Umum 26 orang
- K2 guru 26 orang
- Jumlah 449 orang

Lampung Utara
- Guru 109 orang
- Kesehatan 187 orang
- Umum 22 orang
- K2 Guru 14 orang
- Jumlah 332 orang

Artikel ini telah tayang di tribunlampung.co.id dengan judul Inilah Daftar Lengkap Kuota dan
Formasi Penerimaan CPNS 2018 di Lampung,
http://lampung.tribunnews.com/2018/09/13/inilah-daftar-lengkap-kuota-dan-formasi-
penerimaan-cpns-2018-di-lampung.

Editor: Safruddin
Tulangbawang Barat
- Guru 150 orang
- Kesehatan 100 orang
- Umum 30 orang
- K2 Guru 3 orang
- Jumlah 283

Pesisir Barat
- Guru 250 orang
- Kesehatan 200 orang
- Umum 50
- Jumlah 500 orang

Way Kanan
- Guru 150 orang
- Kesehatan 90 orang
- Umum 27 orang
- K2 Guru 10 orang
- K2 Kesehatan 1 orang
- Jumlah 278

Pringsewu
- Guru 204 orang
- Kesehatan 107 orang
- Umum 64 orang
- K2 Guru 6 orang
- Jumlah 381 orang

Tanggamus
- Guru 110 orang
- Kesehatab 109 orang
- Umum 30 orang
- K2 Guru 14 orang
- Jumlah 263 orang

Mesuji (Masih dikonsultasikan - Ada kesalahan penulisan nomor dan huruf)


- Guru 160 orang
- Kesehatan 90 orang
- Umum 29 orang
- K2 Guru 5 orang
- Jumlah 284 orang

Pesawaran: 249 atau 274 (Masih dikonsultasikan --SK Menpan-RB kuota 249 CPNS, tapi di
lampiran 274)

Lampung Tengah (Masih tahap verifikasi ulang oleh Kemenpan-RB)

Artikel ini telah tayang di tribunlampung.co.id dengan judul Inilah Daftar Lengkap Kuota dan
Formasi Penerimaan CPNS 2018 di Lampung,
http://lampung.tribunnews.com/2018/09/13/inilah-daftar-lengkap-kuota-dan-formasi-
penerimaan-cpns-2018-di-lampung?page=2.

Editor: Safruddin

Anda mungkin juga menyukai