Anda di halaman 1dari 8

IN-2

LK-3. FORMAT DESAIN PEMBELAJARAN BERDASARKAN MODEL PEMBELAJARAN


Perumusan kegiatan dibagi ke dalam beberapa pertemuan, disesuaikan dengan kebutuhan konten materi yang disajikan.

Tujuan Pembelajaran:
Melalui kegiatan pembelajaran model discoveri learning dan inquiri terbimbing dengan menggunakan pendekatan saintifik dan literasi media,
siswa dapat Menggali isi teks penjelasan (eksplanasi) ilmiah yang didengar dan dibaca, menyajikan hasil penggalian informasi dari teks
penjelasan (eksplanasi) ilmiah secara lisan, tulis, dan visual dengan menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif,
Menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan menghemat energi listrik, menyajikan karya tentang berbagai cara melakukan penghematan
energi dan usulan sumber alternatif energi listrik.

1. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-1:

No IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Kegiatan Pembelajaran Sumber Belajar/Media Penilaian


3.2.1 Membaca isi teks 4.2.1 Megumpulkan hasil Pendahuluan:  Buku Guru dan Buku Sikap:
penjelasan (eksplanasi) penggalian informasi dari teks Siswa,Tema4:Globalisasi.  Percaya diri dan jujur
ilmiah yang dibaca. penjelasan (eksplanasi) ilmiah  Guru mengucapkan salam,
,Cetakan Ke-2 (Edisi
3.2.2 Menceritakan isi secara lisan, tulis, dan visual menyapa siswa,
Revisi), Kementerian
teks penjelasan dengan menggunakan kosakata menanyakan kabar, dan
meminta siswa untuk Pendidikan dan Pengetahuan:
(eksplanasi) ilmiah yang baku dan kalimat efektif. Kebudayaan, Jakarta:
dibaca. berdoa.  Teks eksplanasi.
 Siswa berdoa bersama
2018.
3.2.3 Menggali isi teks 4.2.2 Menyajikan hasil
penjelasan (eksplanasi) penggalian informasi dari teks sesuai dengan agama dan  Teks bacaan.  Proses menyalurkan
kepercayaan masing-  Buku penunjang lainnya.
ilmiah yang dibaca. penjelasan (eksplanasi) ilmiah energi listrik.
3.2.4 Menyimpulkan isi secara lisan, tulis, dan visual masing dipimpin oleh salah  Gambar sistem transmisi
teks penjelasan dengan menggunakan kosakata satu siswa. Religius untuk pelajaran IPA
(eksplanasi) ilmiah yang baku dan kalimat efektif. (beriman, bertaqwa,
dibaca. toleransi, cinta
lingkungan)
3.6.1 Menjelaskan cara

1
menghasilkan, 4.61. Merancang karya tentang  Guru menjelaskan kegiatan Keterampilan
menyalurkan, dan berbagai cara melakukan yang akan dilaksanakan.
menghemat energi listrik. penghematan energi dan usulan  Mengidentifikasi,
 Guru menginformasikan menganalisis,
3.6.2 Mengemukakan sumber alternatif energi listrik. tujuan pembelajaran yang menyimpulkan, dan
cara menghasilkan, 4.6.2 Menyajikan karya tentang ingin dicapai. menyajikan
menyalurkan, dan berbagai cara melakukan
menghemat energi listrik. penghematan energi dan usulan
3.6.3 Menyimpulkan cara sumber alternatif energi listrik.
menghasilkan,
menyalurkan, dan
menghemat energi listrik.

Inti:discovery learning
Tahap 1. Pemberian rangsang (
stimulation )
 Disajikan sebuah gambar
dari teks eskplanasi
ilmiah tentang proses
penyaluran energi listrik.
 Peserta didik diminta
untuk membentuk
kelompok
 Guru dan siswa
mengadakan tanya jawab
tentang gambar tersebut.(
creative dan critical
thinking )

2
Pernyataan / identifikasi
masalah (Problem statemen )
 Bersama dengan
kelompoknya, siswa
mengamati gambar yang
disajikan .
 Siswa memperkuat
pemahaman tentang
sistem transmisi dan
sistem distribusi tersebut.
 Saling bertukar pendapat
dalam kegiatan
pembelajaran
Pengumpulan data (
data colection )
 Siswa berdiskusi
menjawab pertanyaan
bacaan terkait materi. (
gotong royong )
 Siswa menuliskan
jawaban pada diagram
yang tersedia, sesuai
dengan urutan paragraf
pada teks eksplanasi
ilmiah. Pastikan siswa
memahami bagian-
bagian yang ditulis
dalam diagram. Mandiri

3
Pengolahan data ( data
prosesing )
 Siswa bersama
kelompoknya berkreasi
melanjutkan tulisan
tentang proses
penyaluran energi listrik
yang dihasilkan dari
pembangkit listrik
mikrohidro. Mandiri
 Isi tulisan adalah tentang
proses menyalurkan
energi listrik dari
pembangkit mikrohidro
hingga sampai ke rumah-
rumah warga di
lingkungan tempat
tinggal mereka.
 Siswa diingatkan untuk
selalu menggunakan
kosakata baku dan
kalimat efektif pada
tulisan mereka.
Pembuktian ( verivication)
 Peserta didik melakukan
presentasi bersama
kelompoknya.

4
 Dan kelompok lain
menanggapi dari hasil
presentasi tersebut.
Menarik
kesimpulan/generalisasi (
Generalizasion )
 Guru bersama pesertadidik
bertanya jawab tentang
teks eksplanasi penyaluran
energi listrik.
 Bersama guru, peserta
didik menyimpulkan hasil
pembelajaran.
Penutup:

 Guru dan siswa


melakukan refleksi
mengenai kegiatan
pembelajaran.
 Pertanyaan yang
diajukan guru dapat
dijawab secara lisan atau
tulisan. Jika guru
menginginkan siswa
menuliskan jawaban

5
pertanyaan refleksi,
sebaiknya siswa
memiliki buku tulis
khusus untuk refleksi.
 Kegiatan kelas diakhiri
dengan doa bersama
sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing-
masing dipimpin oleh
siswa yang diberi tugas.
Religius.

6
2. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-2:
Kegiatan Sumber
No IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Penilaian
Pembelajaran Belajar/Media

Pendahuluan: Sikap:

Inti:

Pengetahuan:

Penutup:

Keterampilan

7
R-3. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan
kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-3!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
2. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
3. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2dengan tepat.
4. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2dengan tepat.
5. Merumuskan sumber belajar sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit
ke dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.
6. Merumuskan penilaian sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai