Anda di halaman 1dari 6

Kriteria Pengurangan dan Pemanfaatan Limbah B3

No Aspek Penilaian Kriteria Bukti


1. Kebijakan Memiliki kebijakan tertulis Lampiran 1. Kebijakan PLB3\1. Kebijakan
Pengurangan dan tentang pemanfaatan limbah PLB3.pdf
Pemanfaatan LB3 B3.

2. Struktur & Menyediakan sumber daya


Tanggung Jawab yang memadai untuk
melaksanakan pemanfaatan
limbah B3
1) Manusia (personil Lampiran 2. Struktur dan Tanggung
memiliki latar belakang Jawab\Komptensi Personel PLB3.pdf
pendidikan dan Lampiran 2. Struktur dan Tanggung Jawab\Struktur
pelatihan yang relevan PLB3.pdf
dengan pelaksanaan
pemanfaatan limbah
B3).
2) Dapat menunjukkan Lampiran 2. Struktur dan Tanggung
ketersediaan dana untuk Jawab\Ketersediaan Dana LB3.pdf
pelaksanaan
pemanfaatan limbah B3
selama paling singkat 2
tahun berturut-turut.
No Aspek Penilaian Kriteria Bukti
3. Perencanaan 1) Perusahaan telah Lampiran 3. Perencanaan\Inventarisasi Neraca
melakukan inventarisasi Limbah 2013 - 2017.pdf
Limbah B3 selama paling
singkat 2 tahun berturut
turut.
2) Perusahaan telah memiliki Lampiran 3. Perencanaan\Renstra dan Renja.pdf
program pemanfaatan
limbah B3 dengan cara,
jadual waktu dan indikator
untuk mencapai tujuan dan
sasaran tersebut.
4. Pelatihan / Personil yang melakukan Lampiran 4. Pelatihan - Kompetensi\Personel
kompetensi kegiatan pemanfaatan limbah PLB3.pdf
telah memperoleh pelatihan
yang relevan dengan kegiatan
pemanfaatan limbah paling
lama dalam 3 tahun terakhir.
5. Pelaporan 1) Menyampaikan data neraca Lampiran 5. Pelaporan\Neraca Limbah 2013 -
limbah B3 selama paling 2017.pdf
lambat 3 tahun terakhir.
2) Menyampaikan data Lampiran 5. Pelaporan\Keberhasilan Pengurangan
keberhasilan pemanfaatan LB3.pdf
limbah B3 paling lambat 3
tahun terakhir.
3) Data pemanfaatan limbah Lampiran 5. Pelaporan\Verifikasi Eksternal.pdf
B3 telah diverifikasi oleh
pihak eksternal yang
memiliki kompentensi di
bidang tersebut.
No Aspek Penilaian Kriteria Bukti
6. Standar Nilai 1) Telah dilakukan Lampiran 6. Benchmarking\Benchmarking.pdf
(Benchmark) perbandingan standar nilai
(benchmarking) dengan
industri sejenis, dalam
pemanfaatan limbah B3.
Peringkat Perusahaan
dalam Benchmarking:
a) Dunia
i. Masuk ke dalam 10
Besar
ii. Berada di rata-rata
iii. Berada di bawah
rata-rata
b) Asia
i. Masuk ke dalam 5
Besar
ii. Berada di rata-rata
iii. Berada di bawah
rata-rata
c) Nasional
i. Masuk ke dalam 5
Besar
ii. Berada di rata-rata
iii. Berada di bawah
rata-rata
2) Benchmarking dilakukan
secara:
a) Internal
No Aspek Penilaian Kriteria Bukti
b) Eksternal
7. Implementasi 1) Melakukan pengurangan Lampiran 7. Implementasi Program\Pengurangan
Program jumlah salah satu LB3 Limbah Dominan dan Non Dominan.pdf
dominan dari jumlah yang
dihasilkan. Basis waktu
perhitungan dari tahun
sebelumnya.
a) x < 2%
b) 2 ≤ x < 5%
c) 5 ≤ x < 10%
d) X ≥ 10%

2) Melakukan pengurangan Lampiran 7. Implementasi Program\Pengurangan


jumlah LB3 non dominan Limbah Dominan dan Non Dominan.pdf
dari jumlah yang
dihasilkan. Basis waktu
perhitungan dari tahun
sebelumnya
a) x < 2%
b) 2 ≤ x < 5%
c) 5 ≤ x < 10%
d) X ≥ 10%
No Aspek Penilaian Kriteria Bukti
3) Melakukan kegiatan Lampiran 7. Implementasi Program\Pemanfaatan
pemanfaatan salah satu LB3 Dominan.pdf
limbah B3 dominan dari
jumlah yang dihasilkan di
lokasi atau tempat lain
akumulasi limbah 1 tahun
a) x < 5%
b) 5 ≤ x < 25%
c) 25 ≤ x < 50%
d) X ≥ 50%
4) Melakukan kegiatan Lampiran 7. Implementasi Program\Pemanfaatan
pemanfaatan salah satu LB3 Dominan.pdf
limbah B3 non dominan
dari jumlah yang dihasilkan
di lokasi atau tempat lain
akumulasi 1 tahun
a) x < 5%
b) 5 ≤ x < 25%
c) 25 ≤ x < 50%
d) X ≥ 50%
5) Penerapan manajemen
pengetahuan (knowledge
management) dalam
mendorong inovasi di
bidang pengelolaan limbah
B3:
No Aspek Penilaian Kriteria Bukti
a) Teknologi yang
dikembangkan telah
memperoleh paten dari
pihak yang berwenang
b) Praktek pengelolaan
lingkungan terbaik
(best practice) di-
diseminasi melalui
jurnal ilmiah
internasional atau buku
yang memiliki ISBN
dalam 3 tahun terakhir.
c) Praktek pengelolaan
lingkungan terbaik
(best practice) di-
diseminasi melalui
jurnal ilmiah nasional
dalam 3 tahun terakhir.
Total

Anda mungkin juga menyukai