Anda di halaman 1dari 2

NAMA KELOMPOK

PT Lippo Karawaci Tbk


Visi :

Menjadi perusahaan property terkemuka di Indonesia dan regional dengan tekad untuk
mengubah kehidupan masyarakat luas menjadi lebih baik di semua bisnis dan senantiasa
menciptakan nilai tambah bagi para pemegang saham.

Misi :

Memenuhi kebutuhan setiap aspek kehidupan masyarakat.

Mengembangkan produk-produk properti yang inovatif dan berkualitas.

Memperhatikan kebutuhan akan lingkungan social dan spiritual sehingga meningkatkan kualitas
hidup masyarakat.

PT PLN (Persero)
Visi :

Diakui sebagai Perusahaan Kelas Dunia yang Bertumbuh kembang, Unggul dan terpercaya
dengan bertumpu pada Potensi Insani.
Misi :

 Menjalankan bisnis kelistrikan dan bidang lain yang terkait, berorientasi pada kepuasan
pelanggan, anggota perusahaan dan pemegang saham.
 Menjadikan tenaga listrik sebagai media untuk meningkatkan kualitas kehidupan
masyarakat.

 Mengupayakan agar tenaga listrik menjadi pendorong kegiatan ekonomi.

 Menjalankan kegiatan usaha yang berwawasan lingkungan.

PT ANTAM Tbk
Visi ANTAM 2030:
"Menjadi korporasi global terkemuka melalui diversifikasi dan integrasi usaha berbasis Sumber
Daya Alam"
Misi ANTAM 2030:
 Menghasilkan produk-produk berkualitas dengan memaksimalkan nilai tambah melalui
praktek-praktek industri terbaik dan operasional yang unggul

 Mengoptimalkan sumber daya dengan mengutamakan keberlanjutan, keselamatan kerja


dan kelestarian lingkungan

 Memaksimalkan nilai perusahaan bagi pemegang saham dan pemangku kepentingan

 Meningkatkan kompetensi dan kesejahteraan karyawan serta kemandirian masyarakat di


sekitar wilayah operasi

SAMSUNG

Visi 2020
"Menginspirasi Dunia, Menciptakan Masa Depan".
Misi 2020
“Menginspirasi dunia dengan teknologi inovativ, produk dan desain yang memperkaya
kehidupan masyarakat dan berkontribusi pada kemakmuran sosial dengan menciptakan masa
depan baru.”

PT Pertamina (Persero)
Visi :
Menjadi Perusahaan Energi Nasional Kelas Dunia

Misi :

Menjalankan Usaha Minyak, Gas, Serta Energi Baru dan Terbarukan Secara Terintegrasi,
Berdasarkan Prinsip-Prinsip Komersial Yang Kuat

Anda mungkin juga menyukai