Anda di halaman 1dari 28

Lampiran 1 JADWAL PENELITIAN

No. Kegiatan-kegiatan Bulan 12 Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 Bulan 5 Bulan 6 Bulan 7 Bulan 8
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Informasi penyelengaraan
Skripsi
2 Pengajuan Judul dan nama
pembimbing
3 Konfirmasi judul dan nama
pembimbing
4 Revisi judul Skripsi
5 Penelusuran literatur, proses
bimbingan dan penyusunan
proposal
6 Sidang proposal
7 Revisi dan persetujuan
proposal oleh pembimbing
8 Rencana penelitian dan
penulisan laporan
penenelitian
9 Rencana pendaftaran ujian
Skripsi
10 Rencana pelaksanaan ujian
Skripsi
11 Rencana revisi laporan
Skripsi
12 Rencana pengesahan laporan
Skripsi

76
77

Lampiran 2

PERSETUJUAN PENGAJUAN JUDUL


78

Lampiran 3

SURAT IJIN PENELITIAN


79
80
81

Lampiran 4

UJI ETIK
82

Lampiran 5

LEMBAR KONSULTASI
83

Lampiran 6

LEMBAR PENJELASAN SEBELUM PENELITIAN

Yang terhormat Bapak/ Ibu calon responden. Saya Adinda Vici Pandulum
Mahasiswi Sarjana Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Pemkab
Jombang, akan melakukan pengambilan data dan penelitian tentang “Hubungan
dukungan psikososial dengan kecemasan pada lansia pasca banjir di Dsn.
Kebondalem RT.04 RW.05 Desa Kademangan Kecamatan Mojoagung Kabupaten
Jombang”. Penelitian ini dilaksanakan untuk menyelesaikan pendidikan sarjana
keperawatan.
Sehubungan dengan hal tersebut, perkenankan saya memohon kesediaan
bapak/ ibu yang saya hormati untuk menjadi responden pada penelitian ini. Hasil
penelitian akan dilaporkan kepada pihak institusi penyelenggara pendidikan, lahan
praktik atau supervise sebagai informasi dasar atas lingkungan praktik
pembelajaran di klinik. Penelitian ini bertujuan untuk dukungan psikososial
dengan kecemasan pada lansia pasca banjir. Sehingga, akan memberikan manfaat
bagi partisipan sebagai pengetahuan dan pengalaman dirumah. Untuk hasil
penelitian, peneliti menyimpan dokumen hasil pengumpulan data yang terkait
dalam tempat khusus yang hanya bisa diakses peneliti dan penulis akan diberikan
inisial untuk menjada kerahasiaan partisipan. Sebagai partisipan keikutsertaan
anda tidak akan mendapatkan dampak atau pengaruh yang yang merugikan. Untuk
itu apabila terjadi hal-hal yang menimbulkan ketidaknyamanan, anda berhak
secara penuh mengundurkan diri atau menolak untuk berpartisipasi.Jika bersedia
mohon menandatangani lembar persetujuan (Informed Concent) yang telah
disediakan dan mohon kesediaan untuk menjawab pertanyaan dengan jujur
berdasarkan presepsi masing-masing. Jika ada pertanyaan terkait dengan
penelitian ini. Responden dapat menghubungi peneliti Nomor Hp 085735343937.
Peneliti menjamin kerahasiaan informasi dan identitas yang diberikan.
Sebagai bentuk rasa terima kasih peneliti kepada responden dalam penelitian ini,
peneliti akan memberikan sembako (1/2 liter minyak goreng) sebagai ucapan
terimkasih. Demikian penjelasan saya, atas perhatian, kesediaan, dan kerjasama
calon responden saya ucapkan terimakasih.

Jombang, Juni 2019


Peneliti

(Adinda Vici Pandulum)


84

Lampiran 7

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Yth. Bapak/Ibu Calon Responden Penelitian

Di tempat

Assalamu’alaikum Wr, Wb

Dengan Hormat,

Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah mahasiswa Sarjana Keperawatan

STIKES PEMKAB JOMBANG, akan melakukan penelitian dengan judul

“Hubungan dukungan psikososial dengan kecemasan pada lansia pasca banjir di

Dsn. Kebondalem RT.04 RW.05 Desa Kademangan Kecamatan Mojoagung

Kabupaten Jombang”. Adapun tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui

hubungan dukungan psikososial dengan kecemasan pada lansia pasca banjir di

Dsn. Kebondalem. Untuk itu, saya mohon kesediaannya untuk menjadi responden

dalam penelitian ini dan saya akan menjamin segala kerahasiaan Bapak/Ibu. Jika

bersedia menjadi responden, mohon untuk menandatangani lembar persetujuan

yang telah disediakan.

Demikian surat permohonan ini saya buat, atas partisipasi dan

perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr, Wb
Jombang, Juni 2019

Hormat Saya,

Adinda Vici Pandulum


85

Lampiran 8

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Saya yang bertandatangan dibawah ini :


Nama :
Alamat :
Setelah menandatangani penjelasan dan mengerti tentang tujuan penelitian
dengan judul “Hubungan dukungan psikososial dengan kecemasan pada lansia
pasca banjir di Dsn. Kebondalem RT.04 RW.05 Desa Kademangan Kecamatan
Mojoagung Kabupaten Jombang”.Yang akan dilaksanakan oleh Adinda Vici
Pandulum, bahwa saya dimintai untuk berperan serta dalam penelitian yang
nantinya akan menjawab pertanyaan yang diajukan oleh peneliti. Sebelumnya
saya sudah diberikan penjelasan mengenai maksud dan tujuan penelitian ini, dan
saya mengerti bahwa penelitian akan menjaga kerahasiaan diri saya. Bila saya
merasa tidak nyaman, maka saya berhak untuk mengundurkan diri.
Demikiran secara sadar, sukarela dan tidak ada unsur paksaan dari
siapapun, saya bersedia berperan dalam penelitian ini dan bersedia
menandatangani lembar persetujuan ini.
Jombang, Juni 2019

Responden Peneliti

(..................................) Adinda Vici Pandulum

Saksi

(……………………………)
86

Lampiran 9

KISI-KISI KUESIONER DUKUNGAN PSIKOSOSIAL


87
88

Lampiran 10

LEMBAR KUESIONER

KUESIONER HUBUNGAN DUKUNGAN PSIKOSOSIAL DENGAN KECEMASAN


PADA LANSIA PASCA BANJIR DI DSN.KEBONDALEM RT.04 RW.05 DESA
KADEMANGAN KEC. MOJOAGUNG KAB. JOMBANG

Berilah tanda (√) pada kolom diawah ini sesuai dengan jawaban yang menurut
anda benar

Nama : …………………………..

Usia : 60-74 tahun

75-90 tahun

>90 tahun

Jenis kelamin : laki-laki

perempuan

Dalam 2 tahun terakhir, berapa kali menjumpai banjir : 1-5 kali

6-10 kali

11-15 kali

16-20 kali

>20 kali

DAFTAR PERTANYAAN UNTUK DUKUNGAN PSIKOSOSIAL

NO Tidak Kadang- Ya setuju


Pertanyaan setuju kadang

1 2 3
1 Ada seseorang yang istimewa yang ada di
sekitar ketika saya membutuhkan.

2 Ada seseorang yang istimewa yang


dengannya saya dapat berbagi suka dan
duka.
89

3 Keluarga saya sangat berusaha untuk


membantu saya.

4 Saya mendapatkan bantuan dan dukungan


emosional yang saya butuhkan dari
keluarga saya.
5 Saya memiliki orang yang istimewa yang
merupakan sumber kenyamanan nyata bagi
saya.
6 Teman-teman saya sangat berusaha untuk
membantu saya.
7 Saya dapat mengandalkan teman-teman
saya ketika ada masalah.
8 Saya bisa membicarakan masalah saya
dengan keluarga saya.
9 Saya punya teman yang bisa berbagi suka
dan duka.
10 Ada seseorang yang istimewa dalam hidup
saya yang peduli dengan perasaan saya.
11 Keluarga saya bersedia membantu saya
membuat keputusan.
12 Saya bisa membicarakan masalah saya
dengan teman-teman saya.
90

KUESIONER HUBUNGAN DUKUNGAN PSIKOSOSIAL DENGAN KECEMASAN


PADA LANSIA PASCA BANJIR DI DSN.KEBONDALEM RT.04 RW.05 DESA
KADEMANGAN KEC. MOJOAGUNG KAB. JOMBANG

Berilah tanda (√) pada kolom diawah ini sesuai dengan jawaban yang menurut
anda benar

Nama : …………………………..

Usia : 60-74 tahun

75-90 tahun

>90 tahun

Jenis kelamin : laki-laki

perempuan

Dalam 2 tahun terakhir, berapa kali menjumpai banjir : 1-5 kali

6-10 kali

11-15 kali

16-20 kali

>20 kali

DAFTAR PERTANYAAN UNTUK KECEMASAN

Selalu Sering Kadang- Tidak


No Soal kadang sama
sekali

4 3 2 1

1 Peristiwa atau ingatan yang muncul


kembali tentang peristiwa yang paling
menakutkan atau menyakitkan

2 Merasa seolah-olah peristiwa terjadi lagi

3 Mimpi buruk yang muncul kembali

4 Reaksi emosional atau fisik secara tiba-tiba


ketika diingatkan mengenai peristiwa yang
paling menyakitkan atau traumatik
91

5 Merasa jauh dari orang-orang


6 Tidak mampu merasakan emosi
7 Menghindari melakukan kegiatan atau
pergi ketempat yang mengingatkan anda
akan peristiwa yang traumatic atau
menyakitkan tersebut

8 Ketidakmampuan untuk mengingat


beberapa bagian dari peristiwa yang paling
traumatic atau menyakitkan tersebut
9 Menurunnya minat pada kegiatan sehari-
hari

10 Merasa seolah-olah anda tidak memiliki


masa depan

11 Menghindari fikiran atau perasaan yang


terasosiasikan berkaitan dengan peristiwa
traumatic atau menyakitkan tersebut
12 Merasa resah, mudah kaget
13 Kesulitan untuk berkonsentrasi

14 Sulit tidur

15 Merasa was-was

16 Merasa kesal atau sering tiba-tiba marah


92

Lampiran 11

TABULASI DATA UMUM

DATA UMUM
KODE JENIS DALAM 2 TAHUN BERAPA
RESPONDEN KELAMIN UMUR KALI MENJUMPAI BANJIR
R1 P2 E2 B4
R2 P2 E2 B4
R3 P2 E2 B5
R4 P2 E1 B4
R5 P2 E2 B4
R6 P2 E1 B4
R7 P2 E3 B5
R8 P2 E1 B4
R9 P2 E2 B5
R10 P1 E2 B4
R11 P2 E1 B5
R12 P2 E2 B3
R13 P2 E2 B5
R14 P2 E2 B4
R15 P2 E2 B4
R16 P2 E1 B4
R17 P1 E1 B4
R18 P1 E1 B4
R19 P2 E2 B4
R20 P2 E1 B5
R21 P2 E1 B3
R22 P2 E2 B3
R23 P2 E1 B4
R24 P2 E1 B5
R25 P1 E2 B4
R26 P2 E2 B4
R27 P2 E1 B5
R28 P2 E1 B5
R29 P2 E2 B5
R30 P2 E2 B4
R31 P2 E2 B5
R32 P2 E2 B3
R33 P2 E2 B4
R34 P1 E1 B4
R35 P1 E1 B4
93

Lampiran 12

DATA KHUSUS DUKUNGAN PSIKOSOSIAL

RES
PON DIBAGI
DEN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 TOTAL 12 PENILAIAN DUKUNGAN
R1 3 2 1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R2 3 2 2 1 3 3 3 3 2 2 2 3 29 2.8 Dukungan menengah/moderat
R3 3 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R4 3 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 2 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R5 3 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R6 3 2 2 1 2 3 3 3 3 3 3 3 31 2.6 Dukungan menengah/moderat
R7 3 3 1 3 3 3 3 3 3 3 2 1 31 2.6 Dukungan menengah/moderat
R8 2 2 3 3 3 1 2 3 2 3 3 3 30 2.4 Dukungan menengah/moderat
R9 1 3 2 2 3 2 2 3 3 2 3 3 29 2.4 Dukungan menengah/moderat
R10 3 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R11 3 2 3 3 3 3 1 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R12 3 2 3 3 3 3 1 3 3 2 2 3 31 2.6 Dukungan menengah/moderat
R13 3 2 3 3 3 3 1 1 3 3 3 2 30 2.5 Dukungan menengah/moderat
R14 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R15 3 2 1 3 2 3 3 3 3 3 3 3 32 2.7 Dukungan menengah/moderat
R16 3 3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 16 1.3 Dukungan rendah
R17 3 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R18 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R19 2 2 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 32 2.6 Dukungan menengah/moderat
R20 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 34 2.8 Dukungan menengah/moderat
R21 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 35 2.9 Dukungan menengah/moderat
R22 3 1 2 1 3 3 3 3 3 3 3 3 31 2.6 Dukungan menengah/moderat
R23 3 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R24 3 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R25 2 2 1 1 1 2 3 2 1 1 1 1 18 1.6 Dukungan rendah
R26 1 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 31 2.6 Dukungan menengah/moderat
R27 2 2 2 1 3 2 3 3 3 3 3 3 30 2.5 Dukungan menengah/moderat
R28 3 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R29 2 2 1 1 3 3 3 3 3 3 3 3 30 2.5 Dukungan menengah/moderat
R30 1 1 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 30 2.5 Dukungan menengah/moderat
R31 3 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 33 2.7 Dukungan menengah/moderat
R32 1 1 3 1 3 3 1 3 3 3 3 1 26 2.7 Dukungan menengah/moderat
R33 2 2 2 3 2 3 2 2 2 3 3 3 29 2.4 Dukungan menengah/moderat
R34 2 1 1 1 3 1 1 3 3 3 3 1 23 1.9 Dukungan rendah
R35 3 1 3 3 3 2 2 3 3 2 3 2 30 2.5 Dukungan menengah/moderat
94

DATA KHUSUS KECEMASAN

RES
PON TINGKAT
DEN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 TOTAL KECEMASAN
R1 2 4 4 2 4 4 4 4 4 2 4 3 3 4 3 3 54 kecemasan berat sekali
R2 4 1 1 2 2 3 4 4 2 2 1 2 3 2 4 4 41 kecemasan berat
R3 3 3 2 3 2 2 1 3 3 1 2 3 2 2 3 2 37 kecemasan sedang
R4 1 3 2 3 3 3 2 2 3 2 2 2 3 3 3 2 39 kecemasan sedang
R5 2 2 1 2 1 2 1 2 1 3 2 2 2 2 2 3 30 kecemasan sedang
R6 4 2 2 3 4 4 3 3 2 3 3 2 3 2 2 3 45 kecemasan berat
R7 2 3 2 2 1 3 2 4 1 1 1 1 1 2 3 1 30 kecemasan sedang
R8 2 1 3 3 3 2 1 2 2 4 4 4 3 3 2 2 41 kecemasan berat
R9 1 2 3 1 2 3 2 3 3 2 1 2 2 3 3 2 35 kecemasan sedang
R10 2 4 2 4 4 3 2 4 3 4 4 3 3 3 3 3 51 kecemasan berat
R11 2 2 3 4 4 3 4 4 3 3 4 3 3 3 2 2 49 kecemasan berat
R12 2 4 3 4 4 3 4 4 3 4 4 3 3 3 3 3 54 kecemasan berat sekali
R13 2 4 3 4 4 3 4 4 3 2 4 3 3 3 2 3 51 kecemasan berat
R14 2 3 3 4 1 1 2 2 2 4 2 4 4 4 4 4 44 kecemasan berat
R15 1 2 2 4 1 1 2 2 2 4 2 4 4 4 4 4 43 kecemasan berat
R16 2 3 2 2 1 2 1 3 2 1 2 1 1 4 4 2 33 kecemasan sedang
R17 2 4 4 2 4 4 4 4 4 2 4 3 3 4 3 3 54 kecemasan berat sekali
R18 2 2 2 4 1 1 2 2 2 4 2 4 4 4 4 4 44 kecemasan berat
R19 2 2 2 4 1 1 2 2 2 4 2 4 4 4 4 4 46 kecemasan berat
R20 2 2 2 2 2 4 3 2 4 4 4 2 2 2 2 2 41 kecemasan berat
R21 2 2 2 2 1 4 1 4 3 2 3 1 1 1 1 4 34 kecemasan sedang
R22 1 4 2 4 4 4 4 4 4 3 3 2 2 2 2 2 43 kecemasan berat
R23 2 4 3 4 4 3 4 4 3 4 4 3 3 3 3 3 57 kecemasan berat sekali
R24 3 4 3 4 4 3 4 3 4 3 4 3 3 3 3 3 55 kecemasan berat sekali
R25 3 4 4 4 4 3 3 4 3 4 2 4 4 4 4 3 57 kecemasan berat sekali
R26 1 4 2 4 4 3 4 4 3 4 4 3 3 3 3 3 52 kecemasan berat sekali
R27 2 2 2 4 1 1 2 2 4 2 2 4 4 4 4 4 42 kecemasan berat
R28 1 4 2 4 3 3 2 4 4 2 4 4 2 4 4 4 53 kecemasan berat sekali
R29 2 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 2 2 2 2 2 47 kecemasan berat
R30 3 1 2 1 1 1 1 1 1 2 3 3 3 3 3 3 54 kecemasan berat sekali
R31 2 4 3 4 2 4 2 4 2 4 3 2 3 3 3 3 48 kecemasan berat
R32 1 1 1 4 1 1 4 1 1 1 1 4 1 1 4 1 28 kecemasan sedang
R33 2 4 4 1 2 2 1 1 1 2 3 2 4 3 4 2 38 kecemasan sedang
R34 2 1 4 4 4 4 4 1 1 1 4 1 1 4 1 1 39 kecemasan sedang
R35 2 2 2 3 1 1 3 2 2 2 3 3 3 2 2 1 34 kecemasan sedang
95

Lampiran 13

UJI VALIDITAS DAN REABILITAS

Correlations

x1 x2 x3 x4 x5 x6 x7 x8 x9 x10 x11 x12 Y


*
x1 Pearson Correlation 1 .560 .677 .532 .535 .532 .532 .532 .535 .319 .494 .224 .673*
Sig. (2-tailed) .092 .032 .113 .111 .113 .113 .113 .111 .368 .147 .533 .033
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** * *
x2 Pearson Correlation .560 1 .540 .449 .645 .899 .225 .449 .645 .225 .733 .517 .716*
Sig. (2-tailed) .092 .107 .193 .044 .000 .532 .193 .044 .532 .016 .126 .020
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* * ** * * **
x3 Pearson Correlation .677 .540 1 .668 .582 .477 .859 .668 .582 .668 .836 .421 .832**
Sig. (2-tailed) .032 .107 .035 .078 .163 .001 .035 .078 .035 .003 .226 .003
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
x4 Pearson Correlation .532 .449 .668* 1 .797** **
.556 .778 1.000 **
.797 **
.778** .668* .319 .864**
Sig. (2-tailed) .113 .193 .035 .006 .095 .008 .000 .006 .008 .035 .368 .001
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** ** ** ** *
x5 Pearson Correlation .535 .645 .582 .797 1 .797 .598 .797 1.000 .598 .753 .611 .905**
Sig. (2-tailed) .111 .044 .078 .006 .006 .068 .006 .000 .068 .012 .061 .000
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
** ** ** *
x6 Pearson Correlation .532 .899 .477 .556 .797 1 .333 .556 .797 .333 .668 .532 .776**
Sig. (2-tailed) .113 .000 .163 .095 .006 .347 .095 .006 .347 .035 .113 .008
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
** **
x7 Pearson Correlation .532 .225 .859 .778 .598 .333 1 .778** .598 .778** .668* .319 .776**
96

Sig. (2-tailed) .113 .532 .001 .008 .068 .347 .008 .068 .008 .035 .368 .008
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** **
x8 Pearson Correlation .532 .449 .668 1.000 .797 .556 .778** 1 .797** .778** .668* .319 .864**
Sig. (2-tailed) .113 .193 .035 .000 .006 .095 .008 .006 .008 .035 .368 .001
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** ** ** ** *
x9 Pearson Correlation .535 .645 .582 .797 1.000 .797 .598 .797 1 .598 .753 .611 .905**
Sig. (2-tailed) .111 .044 .078 .006 .000 .006 .068 .006 .068 .012 .061 .000
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** ** ** *
x10 Pearson Correlation .319 .225 .668 .778 .598 .333 .778 .778 .598 1 .668 .532 .754*
Sig. (2-tailed) .368 .532 .035 .008 .068 .347 .008 .008 .068 .035 .113 .012
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
* ** * * * * * * * **
x11 Pearson Correlation .494 .733 .836 .668 .753 .668 .668 .668 .753 .668 1 .787 .907**
Sig. (2-tailed) .147 .016 .003 .035 .012 .035 .035 .035 .012 .035 .007 .000
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
**
x12 Pearson Correlation .224 .517 .421 .319 .611 .532 .319 .319 .611 .532 .787 1 .647*
Sig. (2-tailed) .533 .126 .226 .368 .061 .113 .368 .368 .061 .113 .007 .043
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
Y Pearson Correlation .673* .716* .832** .864** .905** .776** .776** .864** .905** .754* .907** .647* 1
Sig. (2-tailed) .033 .020 .003 .001 .000 .008 .008 .001 .000 .012 .000 .043
N 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
*. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).
**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).
97

Reliability

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary


N %
Cases Valid 10 100.0
a
Excluded 0 .0
Total 10 100.0
a. Listwise deletion based on all variables in the
procedure.

Reliability Statistics
Cronbach's
Alpha N of Items
.950 12
98

Lampiran 14

UJI STATISTIK SPEARMAN RHO

Frequency Table

Jenis_kelamin
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid Laki-laki 6 17.1 17.1 17.1
Perempuan 29 82.9 82.9 100.0
Total 35 100.0 100.0

Umur
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid 60-74 tahun 15 42.9 42.9 42.9
75-90 tahun 19 54.3 54.3 97.1
>90 tahun 1 2.9 2.9 100.0
Total 35 100.0 100.0

Frekuensi_banjir
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid 11-15 kali 4 11.4 11.4 11.4
16-20 kali 20 57.1 57.1 68.6
>20 kali 11 31.4 31.4 100.0
Total 35 100.0 100.0

Dukungan_psikososial
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid Menengah 32 91.4 91.4 91.4
Rendah 3 8.6 8.6 100.0
Total 35 100.0 100.0
99

Kecemasan
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid Sedang 12 34.3 34.3 34.3
Berat 15 42.9 42.9 77.1
Berat sekali 8 22.9 22.9 100.0
Total 35 100.0 100.0

Crosstabs

Jenis_kelamin * Dukungan_psikososial Crosstabulation


Dukungan_psikososial
Menengah Rendah Total
Jenis_kelamin Laki-laki Count 4 2 6
% within
66.7% 33.3% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 11.4% 5.7% 17.1%
Perempuan Count 28 1 29
% within
96.6% 3.4% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 80.0% 2.9% 82.9%
Total Count 32 3 35
% within
91.4% 8.6% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 91.4% 8.6% 100.0%
100

Jenis_kelamin * Kecemasan Crosstabulation


Kecemasan
Sedang Berat Berat sekali Total
Jenis_ Laki-laki Count 2 2 2 6
kelami % within
n 33.3% 33.3% 33.3% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 5.7% 5.7% 5.7% 17.1%
Perempuan Count 10 13 6 29
% within
34.5% 44.8% 20.7% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 28.6% 37.1% 17.1% 82.9%
Total Count 12 15 8 35
% within
34.3% 42.9% 22.9% 100.0%
Jenis_kelamin
% of Total 34.3% 42.9% 22.9% 100.0%

Umur * Dukungan_psikososial Crosstabulation


Dukungan_psikososial
Menengah Rendah Total
Umur 60-74 tahun Count 13 2 15
% within Umur 86.7% 13.3% 100.0%
% of Total 37.1% 5.7% 42.9%
75-90 tahun Count 18 1 19
% within Umur 94.7% 5.3% 100.0%
% of Total 51.4% 2.9% 54.3%
>90 tahun Count 1 0 1
% within Umur 100.0% .0% 100.0%
% of Total 2.9% .0% 2.9%
Total Count 32 3 35
% within Umur 91.4% 8.6% 100.0%
% of Total 91.4% 8.6% 100.0%
101

Umur * Kecemasan Crosstabulation


Kecemasan
Sedang Berat Berat sekali Total
Umu 60-74 tahun Count 5 6 4 15
r % within Umur 33.3% 40.0% 26.7% 100.0%
% of Total 14.3% 17.1% 11.4% 42.9%
75-90 tahun Count 6 9 4 19
% within Umur 31.6% 47.4% 21.1% 100.0%
% of Total 17.1% 25.7% 11.4% 54.3%
>90 tahun Count 1 0 0 1
% within Umur 100.0% .0% .0% 100.0%
% of Total 2.9% .0% .0% 2.9%
Total Count 12 15 8 35
% within Umur 34.3% 42.9% 22.9% 100.0%
% of Total 34.3% 42.9% 22.9% 100.0%

Frekuensi_banjir * Dukungan_psikososial Crosstabulation


Dukungan_psikososial
Menengah Rendah Total
Frekuensi 11-15 kali Count 4 0 4
_banjir % within
100.0% .0% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 11.4% .0% 11.4%
16-20 kali Count 17 3 20
% within
85.0% 15.0% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 48.6% 8.6% 57.1%
>20 kali Count 11 0 11
% within
100.0% .0% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 31.4% .0% 31.4%
Total Count 32 3 35
% within
91.4% 8.6% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 91.4% 8.6% 100.0%
102

Frekuensi_banjir * Kecemasan Crosstabulation


Kecemasan
Berat
Sedang Berat sekali Total
Frekuensi 11-15 kali Count 2 1 1 4
_banjir % within
50.0% 25.0% 25.0% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 5.7% 2.9% 2.9% 11.4%
16-20 kali Count 7 8 5 20
% within
35.0% 40.0% 25.0% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 20.0% 22.9% 14.3% 57.1%
>20 kali Count 3 6 2 11
% within
27.3% 54.5% 18.2% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 8.6% 17.1% 5.7% 31.4%
Total Count 12 15 8 35
% within
34.3% 42.9% 22.9% 100.0%
Frekuensi_banjir
% of Total 34.3% 42.9% 22.9% 100.0%
103

Crosstabs

Case Processing Summary


Cases
Valid Missing Total
N Percent N Percent N Percent
Dukungan_psikososial
35 100.0% 0 .0% 35 100.0%
* Kecemasan

Dukungan_psikososial * Kecemasan Crosstabulation


Kecemasan
Sedang Berat Berat sekali Total
Dukungan Menengah Count 12 15 5 32
_psikososi % within
al 37.5% 46.9% 15.6% 100.0%
Dukungan_psikososial
% of Total 34.3% 42.9% 14.3% 91.4%
Rendah Count 0 0 3 3
% within
.0% .0% 100.0% 100.0%
Dukungan_psikososial
% of Total .0% .0% 8.6% 8.6%
Total Count 12 15 8 35
% within
34.3% 42.9% 22.9% 100.0%
Dukungan_psikososial
% of Total 34.3% 42.9% 22.9% 100.0%

Anda mungkin juga menyukai