Anda di halaman 1dari 2

No.

Aspek yang dinilai Sub indikator aspek Kriteria penilaian


1 Disiplin a. Masuk kelas tepat waktu 4=jika 4 poin
b. Memakai jas lab yang sudah dilaksanakan
ditentukan 3=jika 3 poin
c. Mengkuti prosedur yang dilaksanakan
diberikan 2=jika 2 poin
d. Pulang tepat saat waktu selesaidilaksanakan
1=jika 1 point
dilaksanakan
2 Mandiri a. Mampu mengerjakan tugas 4=jika 4 poin
individu yang diberi dilaksanakan
b. Menyiapkan kebutuhan atau 3=jika 3 poin
peralatannya sendiri dilaksanakan
c. Mampu mengerjakan bagiannya 2=jika 2 poin
d. Tidak banyak bertanya kepada dilaksanakan
teman soal tugas 1=jika 1 point
dilaksanakan
3 Tanggung jawab a. Mengerjakan tugasnya dengan 4=jika 4 poin
baik dilaksanakan
b. Mengerjakan tugas kelompok 3=jika 3 poin
sesuai dengan bagiannya dilaksanakan
c. Menerima resiko yang 2=jika 2 poin
diperbuatnya dilaksanakan
d. Bertanggung jawab atas apa 1=jika 1 point
yang terjadi dilaksanakan
4 Sopan santun a. Menghormati guru dan yang 4=jika 4 poin
lebih tua dilaksanakan
b. Tidak berkata-kata kotor 3=jika 3 poin
didalam kelas dilaksanakan
c. Tidak berteriak-teriak atau 2=jika 2 poin
gaduh dikelas dilaksanakan
d. Tidak makan saat praktikum 1=jika 1 point
dilaksanakan
5 Hubungan sosial a. Aktif dalam diskusi dan kerja 4=jika 4 poin
kelompok dilaksanakan
b. Mendahulukan kepentingan 3=jika 3 poin
bersama dilaksanakan
c. Saling membantu dalam 2=jika 2 poin
kelompok dilaksanakan
d. Memiliki satu pemikiran dengan 1=jika 1 point
kelompok dilaksanakan
6 Jujur a. Tidak menyontek saat 4=jika 4 poin
mengerjakan tugas dilaksanakan
b. Tidak meniru hasil orang lain 3=jika 3 poin
atau plagiat dilaksanakan
c. Menyampaikan hasil sesuai 2=jika 2 poin
hasil yang didapatkan dilaksanakan
d. Meyampaikan apa yang terjadi 1=jika 1 point
jika hasil tidak sesuai dilaksanakan
7 Peduli lingkungan a. Tidak mengotori kelas 4=jika 4 poin
b. Membuang sampah pada dilaksanakan
tempatnya 3=jika 3 poin
c. Menghemat bahan jika masih dilaksanakan
bisa dipakai 2=jika 2 poin
d. Tidak merusak lingkungan dilaksanakan
1=jika 1 point
dilaksanakan

Anda mungkin juga menyukai