Anda di halaman 1dari 22

Rencana Kegiatan

Lomba Ketangkasan Jaringan


Komputer
HUT HUBAD Ke-74
Tahun 2019
Pendahuluan
 Seiring dengan perkembangan teknologi di era Revolusi
Industri 4.0 dan dihadapkan pada tuntutan dan tantangan
tugas serta perkembangan Ilpengtek yang sangat pesat
khususnya di bidang TIK, maka Perhubungan Angkatan
Darat dituntut harus fleksibel dan dinamis dalam upaya
menyesuaikan dengan perkembangan teknologi
diantaranya melalui penyiapan SDM yang handal.
 Hari Ulang Tahun Perhubungan Angkatan Darat (HUT
HUBAD) Tahun 2019 merupakan momentum yang tepat
untuk melaksanakan berbagai kegiatan lomba jaringan
yang memiliki tujuan khusus membina prajurit
perhubungan agar memiliki pengetahuan dan
keterampilan, umumnya kepada masyarakat Indonesia.
Dasar

 Kegiatan ini diharapkan berdampak nasional dan


bermanfaat untuk satuan TNI AD khususnya satuan
Perhubungan Angkatan Darat yang mempunyai tugas
pokok dalam penyelenggaraan fungsi Perhubungan di
jajaran Angkatan Darat.
Tujuan
 Meningkatkan kesadaran terhadap peningkatan
pendidikan dan etika dalam keamanan jaringan
melalui lomba jaringan yang diselenggarakan.
Sasaran

 Mampu meningkatkan kesadaran terhadap


peningkatan pendidikan dan etika dalam keamanan
jaringan khususnya kepada prajurit perhubungan dan
umumnya kepada masyarakat Indonesia
Pelaksanaan
• Tempat : Pusdikhub Kodiklatad
• Tanggal : 20-21 November 2019
Peserta
• 1 tim terdiri dari 3 orang
• Tim berasal dari:
• Perwakilan tiap Kotama (Hubdam, Hub Kostrad,Hub
Kopassus dan Yonhub)
• Perwakilan SMK-TKJ yang dipilih dandiundang
• Perwakilan komunitas lainnya
Syarat Khusus Peserta
Komunitas
• Tidak bekerja pada perusahaan penyelenggara jasa dan
jaringan internet
• Belum pernah memiliki sertifikat advanced/engineering
untuk keahlian profesionalnya di bidang jaringan.
(misalnya, peserta boleh memiliki sertifikat MTCNA,
tetapi tidak boleh pernah memiliki sertifikat MTCTCE,
MTCWE, MTCRE, MTCUME, dll)
• Usia maksimal 25 tahun pada saat pelaksanaan lomba
• Pengalaman kerja di bidang jaringan kurang dari 3 tahun
Masing-masing Tim wajib
untuk membawa
• Laptop (Operating system bebas) yang memiliki port
ethernet dan interface wifi, dengan kondisi battery yang
bisa bekerja selama minimal 2 jam.
• Pada laptop sudah harus memiliki aplikasi winbox
(minimal versi 3.19) dan dapat digunakan untuk
melakukan remote ke perangkat router/wifi Mikrotik.
• Kabel ethernet 2 meter (masing2 tim 6 buah)
Sistem Lomba
• Lomba diadakan dengan 7 babak, tim yang mendapatkan nilai
tertinggi dinyatakansebagai pemenang.
• Akan dipilih Juara 1 ,2 dan 3.
• Hadiah lomba berupa :
Juara 1  15 Juta Rupiah, sertifikat dan piala
Juara 2  10 Juta Rupiah, sertifikat dan piala
Juara 3  7,5 Juta Rupiah, sertifikat dan piala
• Semua tim mengikuti setiap materi dari awal hingga akhir.
• Tim yang tidak mengikuti salah satu babak dianggap gugur.
Organisasi Lomba
• Penanggung jawab lomba : Dirhubad
• Penasehat : Danpusdikhub
• Pimpinan lomba : Mayor Chb Yunifel Sasauw
• Sekretaris : Letda Chb Lerian
• Seksi tes tertulis : Letda Chb Lerian
• Seksi Basic Conf. : Sertu Agung Siswanto
• Seksi Who is the attacker : Serka Abdurahman
• Seksi Find the access point : Serda Tatangwan
• Seksi Stay logged in : Sertu Agung Siswanto
• Seksi Making big pipe : Serka Abdurahman
• Seksi Fast Access to theRouter : Serda Tatangwan
Materi Lomba
1. Test Tertulis
2. Praktek : Basic Configuration
3. Who is theAttacker?
4. Find the AccessPoint
5. Stay Logged In
6. Making BigPipe
7. Fast Access to theRouter
Test Tertulis
• Jumlah Soal : 25 soal
• Tipe soal : Pilihan ganda
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 60 menit
• Penilaian : Parallel Session
Basic Configuration
• Tugas: Membuat konfigurasi dasar, yangmeliputi:
DHCP Server, IP Address, Gateway, Subnetting,
Pengamanan Router, dll
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 60 menit
• Penilaian : Parallel Session
Who is theAttacker
• Tugas: Mencari IP Address penyerang, yang
mencoba untuk menyerang sebuahrouter dengan
berbagai type serangan.
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 60 menit
• Penilaian : Parallel Session
Find the AccessPoint
• Tugas: Mencari dan mengidentifikasi beberapa
access point yang dipasang di berbagai tempat di
seputaran Pusdikhub. Pada sebuah access point,
terdapat clue untuk access pointberikutnya.
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 120 menit
• Penilaian : Parallel Session
Stay Logged In
• Tugas: Peserta dibagi dalam beberapa group,
1 group 5 tim. Peserta mencoba untuk login
secepatnya, dan memblok access untuk peserta
lainnya. Peserta yang bisa bertahan terakhir
menang!
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 120 menit
• Penilaian : Group Session
Making BigPipe
• Tugas: Membuat link point to point dengan
perangkat yang disediakan. Kriteria, ping100x
dengan keterhubungan 80%. Tim dengan
bandwidth-test terbesar menang.
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 120 menit
• Penilaian : Parallel Session
Fast Access to theRouter
• Tugas: Login melalui 5 router yang memiliki default
config ke router tertentu. Yang tercepat,menang.
• Tipe soal : Praktik
• Kategori soal : Mudah
• Waktu : 120 menit
• Penilaian : Parallel Session
Sistem Penilaian PerBabak
No Kriteria Parallel Group
Session Session
1 Ranking 1 100 50
2 Ranking 2 80 40
3 Ranking 3 60 30
4 Mengikuti Lengkap 25 20
5 Tidak Selesai 10 10
Hal-hal yang perlu diperhatikan
• Setiap tim peserta mendapatkan perlengkapan berupa pakaian
kaos loreng
• Tim peserta datang ke Pusdikhub paling lambat tanggal 19
November 2019 dilanjutkan melaksanakan registrasi paling lambat
pada pukul 12.00 Wib
• Teknikal meeting dilaksanakan dilaksanakan pukul 16.00 Wib di
Pusdikhub Kodiklatad
• Tim peserta diberikan tempat menginap di barak Pusdikhub
• Kontak Person : 1. Letda Chb Lerian (085782167971)
2. Serka Abdurrahman (082118029509)
SEKIAN
DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai