Anda di halaman 1dari 3
PENGAJUAN DAN PEMERIKSAAN SPO (STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL) No.Dokumen RevisiKe | Halaman 04 1029/1 /2017} 0 I dari 3 Tanggal Terbit STANDAR 1 Maret 2017 PROSEDUR OPERASIONAL, PENGERTIAN | Proses pengajuan SPO oleh Instalasi/Bagian/Bidang di lingkungan RSUD Cibabat dan pemeriksaan mutu SPO oleh Pengendali Dokumen sesuai dengan indikator mutu SPO. TUSUAN 1. Keseragaman format dan terkendalinya mutu SPO yang dihasilkan di lingkungan RSUD Cibabat. f 2. Terciptanya penyimpanan data SPO yang lengkap dan update mengingat seluruh SPO yang dihasilkan di lingkungan RSUD Cibabat adalah menjadi milik RSUD Cibabat. KEBIJAKAN _| SK Direktur RSUD Cibabat Nomor. 445/Kep 1807/RSUD-CBBT/2016 tentang Pedoman Umum Tata Naskah Dinas di Lingkungan Rumah Sakit ‘Umum Daerah Cibabat Kota Cimahit PROSEDUR 1. Petugas Pengendali Dokumen menerima pengajuan SPO (yang belum disahkan) dalam bentuk —hardeopy dan softcopy dari instalasi/Bagian/Bidang yang mengajukan. 2. Petugas Pengendali Dokumen menggunakan judul SPO sebagai keyword untuk memeriksa di dalam tabel daftar SPO apakah ada SPO dengan isi/content yang serupa. 3. Petugas Pengendali Dokumen memeriksa kesesuaian SPO berdasarkan indikator mutu SPO. 4, Petugas Pengendali Dokumen mencatat temuan/ketidaksesuaian di dalam Tabel Pemeriksaan Mutu Dokumen 5. Untuk SPO yang belum sesuai, Petugas Pengendali Dokumen ‘mengembalikan SPO beserta Tabel Pemeriksaan Mutu Dokumen dan Rekomendasi Perbaikan kepada Instalasi/Bagian/Bidang terkait, * PENGAJUAN DAN PEMERIKSAAN SPO (STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL) No.Dokumen Revisi Ke Halaman 04 11029 /\/2014 0 2 dari 3 PROSEDUR ~ 6 Untuk SPO yang sudah sesuai, Petugas Pengendali Dokumen menghubungi Kepala Instalasi/Bagian/Bidang terkait, Wakil Direktur terkait, dan Direktur Rumah Sakit untuk penandatanganan SPO. Petugas Pengendali Dokumen melakukan scan dan eniry data SPO. Hasil scan serta soficopy SPO disimpan dalam Folder Penyimpanan. Petugas Pengendali Dokumen meng-copy SPO dan memberi cap “TERKENDALI” untuk diserahkan kepada Instalasi/Bagian/Bidang yang mengajukan dan yang terlibat di dalam SPO (Unit Terkait). Petugas Pengendali Dokumen menyerahkan SPO asli kepada Arsiparis untuk diarsipkan Alur Pengajuan dan Pemeriksaan SPO Baru Datos Sanam 8 9 [apemeal ‘Seong le Copy & Cap SPOASU Ne yoreiontost ‘Anioane dentin Teta PENGAJUAN DAN PEMERIKSAAN SPO (STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL) i No.Dokumen Revisi Ke Halaman a y OH 11029 1 / 201} 0 3 dari 3 ‘erm UNIT TERKAIT | Seluruh Instalasi/Bagian/Bidang bn di RSUD Cibabat = r = | DIBUAT OLEH : DISETUJUI OLEH = Nama Dra SRI WAHIDIATIApt.MKes | JAJANG EFENDIS.Sos..M.P.H. NIP 796108131997032001 196504261985031003 Jabatan Ka Bag Administrasi Umum Wakil Direktur Umum Dan Keuangan Tanda Tangan ai

Anda mungkin juga menyukai