Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN PEMBINAAN KEPADA

PELAKSANA DALAM KEGIATAN UKM

No Dokumen :
No Revisi :
SOP TanggalTerbit :
Halaman :1/2

PUSKESMAS Hj.Sri Mustika,SST,M.Kes


MADUKORO Nip: 196312201984022001

A. Pengertian 1. Pelaksanaan Pembinaan kepada pelaksana UKM dalam


melaksanakan kegiatan upaya adalah cara peningkatan kualitas
atau mutu kinerja UKM sesuai pedoman yang ada
2. Pelaksanaan pembinaan kepada pelaksana UKM dalam
melaksanakan kegiatan Upaya dilakukan oleh penanggung jawab
UKM
3. Pelaksanaan pembinaan kepada pelaksana UKM dalam
melaksanakan kegiatan upaya dilakukan setiap 3 bulan sekali
dalam mini lokakarya puskesmas
B. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan pembinaan kepada pelaksana
UKM dalam melaksanakan kegiatan upaya
C. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor : 445/ /UKM/PKM-
MDK/2016. Tentang Pengeloalaan dan Pelaksanaan UKM
Puskesmas Madukoro.
D. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun
2014, tentang Puskesmas;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun
2015, tentang Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
E. Prosedur 1. Penanggung jawab UKM menentukan jadwal pembinaan
2. Penanggung jawab UKM menyampaikan informasi jadwal
pembinaan upaya kepada pelaksana UKM
3. Penanggung jawab dan pelaksana UKM bertemu sesuai dengan
jadwal yang telah disepakati
4. Penanggung jawab UKM menunjuk pelaksana upaya untuk
mencatat segala sesuatunya
5. Penanggung jawab UKM menyampaikan maksud dan tujuan
6. Penanggung jawab UKM menyampaikan hasil kegiatan yang
telah dicapai
7. Penanggung jawab dan pelaksana UKM membahas hasil kerja
upaya yang telah dicapai
8. Penanggung jawab dan pelaksana UKM melakukan identifikasi
masalah yang ada dalam pelaksanaan kegiatan
9. Penanggung jawab dan pelaksana UKM menentukan proiritas
masalah
10. Penanggung jawab dan pelaksana upaya melakukan analisa
masalah
11. Penanggung jawab dan pelaksana UKM melakukan pemecahan
masalah
12. Penanggung jawab dan pelaksana UKM menentukan rencana
tindak lanjut
13. Penanggung jawab upaya melaporkan hasil pembinaan kepada
Kepala Puskesmas
14. Kepala Puskesmas memeriksa laporan dan memberikan umpan
balik kepada Penanggung jawab UKM
F. Unit Terkait 1. Penanggung jawab UKM
2. Pelaksana UKM

Pelaksanaan Pembinaan kepada Pelaksana dalam Kegiatan UKM 2/2

Anda mungkin juga menyukai