Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS TANJUNGPURA
RUMAH SAKIT
JL. Prof. Dr. H. Hadari Nawawi Pontianak 78124
Telp. (0561) 576242, Fax (0561) 576251

SURAT KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT UNIVERSITAS TANJUNPURA PONTIANAK


NOMOR : KEP / / / 2017
TENTANG

PEMBERLAKUAN SPO PENGAJUAN ANESTESI ELEKTIF DARI RUANG RAWAT INAP


DAN POLIKLINIK,PELIMPAHAN WEWENANG PENATALAKSANAAN

KEPALA RUMAH SAKIT UNIVERSITAS TANJUNGPURA

Menimbang : SPO pengajuan anestesi elektif dari ruang rawat inap dan poliklinik,
pelimpahan wewenang penatalaksanaan anestesi di Rumah Sakit
Universitas Tanjungpura

Mengingat : 1. Undang-Undang No. 29 Tahun 2009 tentang Praktek Kedokteran


2. Undang-undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
3. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
4. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 pasal 51 tentang
layanan Anastesi harus sesuai dengan kebutuhan pasien.
5. Keputusan Menteri Kesehatan No.1333/Menkes/SK/XII/1999
tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit.
6. Keputusan Menteri Kesehatan No. 129/Menkes/SK/II/2008
tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit.
7. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 pasal 44 tentang
standar Pelayanan Anastesi.
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 290/Menkes/Per/III 2008
tentang Persetujuan Tindakan Kedokteran .
9. Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 519/MENKES/PER/III/2011
tanggal 3 Maret 2011 tentang pedoman penyelenggaraan
Pelayanan Anestesiologi dan terapi Intensif di Rumah Sakit.
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS TANJUNGPURA
RUMAH SAKIT
JL. Prof. Dr. H. Hadari Nawawi Pontianak 78124
Telp. (0561) 576242, Fax (0561) 576251

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : memberlakukan tentang SPO pengajuan anestesi elektif dari ruang


rawat inap dan poliklinik, perlimpahan wewenang penatalaksanaan
anestesi di Rumah Sakit Univeristas Tanjungpura

Kedua : layanan Anestesi pada kedaruratan di Rumah Sakit Univeristas


Tanjungpura. Sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.

Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak di tetapkannya dan akan di adakan


perbaikan / perubahan apabila di kemudian hari ternyata terdapat
kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan di Pontianak
Pada Tanggal. 2017
Kepala Rumah Sakit Univeristas Tanjungpura

dr. Muhammad Asrorudin, Sp.M


NIP. 198012312006041002

Anda mungkin juga menyukai