Anda di halaman 1dari 6

PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA

MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102


KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : 010/A/SK/PLK/KKN102-UH/VII/2019
TENTANG
SUSUNAN PANITIA FESTIVAL ANAK SHOLEH
KULIAH KERJA NYATA REGULER GELOMBANG 102
UNIVERSITAS HASANUDDIN
KECAMATAN PALAKKA
Bismillahirrahmanirrahim
Dengan rahmat Allah SWT, Koordinator Kecamatan Kuliah Kerja Nyata Reguler
Gelombang 102 Kecamatan Palakka – Universitas Hasanuddin, setelah :
MENIMBANG : 1. Bahwa dalam rangka pelaksanaan FESTIVAL ANAK
SHOLEH maka diperlukan komposisi panitia untuk itu.
2. Bahwa untuk keperluan tersebut diatas maka dipandang
perlu mengeluarkan Surat Keputusan untuk itu.
3. Bahwa saudara (i) yang namanya tercantum pada lampiran
SK ini telah dianggap cakap dan mampu untuk
melaksanakan tanggung jawab yang diberikan.
MENGINGAT : Hasil Rapat Kecamatan tanggal 10 Juli 2019
MEMPERHATIKAN : Saran dan usul segenap anggota KKN Reguler Gel. 102 Kec.
Palakka
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1. Susunan kepanitiaan FESTIVAL ANAK SHOLEH
sebagaimana terlampir dalam Surat Keputusan ini.
2. Petikan Surat Keputusan ini diberikan kepada masing-
masing bersangkutan untuk dilaksanakan dengan penuh
tanggung jawab.
3. Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan
tidak akan ditinjau kembali kecuali terdapat kekeliruan di
dalamnya.
Ditetapkan di : Bone
Pada Tanggal : 15 Juli 2019

Menyutujui,
PENGURUS KECAMATAN PALAKKA
KKN GEL. 102
UNIVERSITAS HASANUDDIN

SULASDI MUH. MIFTACH AGSA MUBARAK. S


Koordinator Kecamatan Sekretaris
Tembusan Kepada Yth :
1 Kepala Camat Palakka
2 Yang Bersangkutan
3 Arsip
PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA
MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102
KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

Lampiran Surat Keputusan Nomor : 010/A/SK/PLK/KKN102-UH/VII/2019

SUSUNAN PANITIA FESTIVAL ANAK SHOLEH


KULIAH KERJA NYATA REGULER GELOMBANG 102
UNIVERSITAS HASANUDDIN
KECAMATAN PALAKKA

Ketua Panitia : SULASDI


Sekretaris : MUH. MIFTACH AGSA MUBARAK. S
Bendahara : HASWINA FEBRIANTI

Divisi Acara
Koordinator : MUHAMMAD FADHIL
ILHAM
Anggota :
8. MUHAMMAD YUSRIL IHZA 1. NURAENI
9. RAHMAT AYATULLAH 2. WAHYU FAUZI
FAKHRUDDIN 3. RADIAL AL ADAWIYA
10. RIZKY ANANDA PRATIWI 4. SULASTRI SYAHISNA BAYU
11. SUARNA 5. TAUFIQ HIDAYAT
12. SYAMSUL EFENDI 6. WD NURMAYA B.
13. VINY OKTAVIANI 7. ZEFANYA NATHALIA
14. WIWIEN IRIANTI TANDUNGAN
15. YUNDHITURA PUTRADANA
LISUPINDAN

Divisi Dana
Koordinator : SUHPI KHADAR
Anggota :
9. AHMAD AFDAL MANAF 1. NURUL FAJRI
10. SELVIRA HASAN 2. NURUL ICHSAN
11. SITTI RAHMAWATI 3. NURUL SHAFIRA
12. ULFAH NUR AZIZAH IRHAM 4. RASTINA
13. WAHYUNI. W. JB 5. RAYNI MAYRA SARI
14. WELSY KRISTIANTO 6. RELLY SYAM
15. YUSNA NASIRA YUNUS 7. TUTY ALAWIYAH
16. YUSTIKA DELIANA 8. SUL FAHMIATI SYAM
17. ZASKIA DARAJATUN
HASANAH

Divisi Publikasi dan Dokumentasi


Koordinator : RACHMAT HIDAYAT
Anggota :
5. MUHAMMAD ANWAR AZIS 1. YANS MARYADI TANDISERU
6. WA ODE MELDA 2. MUHAMMAD ALIF ALIM ARIFKI
7. SULASMI 3. NIA TARAKANITA
8. NUR SAKINAH HAMID 4. NURUL HIDAYAH
PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA
MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102
KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

9. RUDY FACHRI MUSWAR


10. SUTRINA IRAYANTI
11. WIRDAYANTI
12. YULTINA TIKU TASIK
13. ZUL FAKHRI NUSKIN

Divisi Konsumsi
Koordinator : RIKI RISKI HANDOKO
Anggota :
1. SALDI SURYADI 9. SULFAYANTI
2. SRI HASTUTI 10. SURIANI TIRANDA
3. SRI LESTARI 11. SYAMSUL ALAM
4. SRI NURHAYATI ADININGRUM 12. TAJRIYANI RAHMAN
5. ULFI DWI ARNITA 13. TRI KARTIKA SUBAIR
6. WIRIYANTO BIRINGKANAE 14. VIRGITA SITI INDAH PERMATA
7. MUHAMMAD RIZA ALBANI SARI
ALFARABI 15. YORIS ROMBE
8. MUHAMMAD RIZAL

Divisi Perlengkapan
Koordinator : MUHAMMAD RIFQI
RAHIM
Anggota :
7. IRMA 1. ROSNANI SAMAD
8. MAKHDI KURNIA ILAHI 2. SITTI RUMAISYAH ISMAIL
9. RAHMADI 3. RISMAN SUKRIADI
10. REZKI INTA FAWAID 4. TRIAS MUHADY
11. RISNAWATI 5. WIDYA NUGRAHA
12. ST. MARYAM MAHASENG 6. RESKI GUNAWAN
13. SYAHRIZAL WIRAYUDA
14. SORAYA JUSTICIA AKBAR
PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA
MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102
KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

Nomor : 009/B/PLK/KKN102-UH/VII/2019
Perihal : PERMOHONAN DEWAN JURI
Lampiran :-

Kepada
Yth. Kepala KUA Kec. Palakka
Di Tempat

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Segala puji bagi Allah SWT. Tempat kita selalu berlindung dan memohon kekuasaan.
Sholawat serta salam semoga selalu terlimpahkan kepada Uswatun Hasanah Rasulullah
Muhammad SAW.

Sehubungan dengan pelaksanaan program Kerja Kuliah Nyata Universitas Hasanuddin


(Proker KKN Unhas) Gelombang 102 Kecamatan Palakka Kabupaten Bone, maka kami beraharap
kepada Bapak/Ibu untuk hadir dan bersedia menjadi juri dalam kegiatan Festival Anak Sholeh
yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Rabu, 17 Juli 2019


Waktu : 08.00 WITA – selesai
Tempat : Masjid Jami Darussa’adah (Desa Passippo)

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.

Bone, 15 Juli 2019


Pengurus Kecamatan Palakka
KKN Gel.102
Universitas Hasanuddin

Koordinator Kecamatan, Sekretaris,

Sulasdi Muh. Miftach Agsa Mubarak. S

Mengetahui,

Camat Palakka

Drs. Suherman, M.H.


NIP: 19650101199303 1 031
PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA
MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102
KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

Nomor : 007/B/PLK/KKN102-UH/VII/2019
Perihal : PERMOHONAN IZIN
Lampiran : 1 lembar

Kepada
Yth. Kepala Sekolah ...(isi sesuai sekolah peserta)
Di Tempat

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Segala puji bagi Allah SWT. Tempat kita selalu berlindung dan memohon kekuasaan.
Sholawat serta salam semoga selalu terlimpahkan kepada Uswatun Hasanah Rasulullah
Muhammad SAW.

Sehubungan dengan pelaksanaan program Kerja Kuliah Nyata Universitas Hasanuddin


(Proker KKN Unhas) Gelombang 102 Kecamatan Palakka Kabupaten Bone, maka kami memohon
kepada Bapak/Ibu untuk memberikan izin kepada peserta Festival Anak Sholeh yang Insya Allah
akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Rabu, 17 Juli 2019


Waktu : 08.00 WITA – selesai
Tempat : Masjid Jami Darussa’adah (Desa Passippo)

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.

Bone, 15 Juli 2019


Pengurus Desa ......................
KKN Gel.102
Universitas Hasanuddin

Koordinator Desa, Sekretaris,

................................. ..............................................

Mengetahui,

Kepala Desa

...........................................................
NIP: ..................................................
PENGURUS KECAMATAN/KELURAHAN/DESA
MAHASISWA KKN UNIVERSITAS HASANUDDIN GEL. 102
KABUPATEN BONE
Sekretariat : Jl. Poros Mico Desa Passippo Kecamatan Palakka

Lampiran Surat Permohonan Izin Nomor : 007/A/PLK/KKN102-UH/VII/2019

Nama Peserta “Festival Anak Sholeh” :

1. ...................................................................................

2. ...................................................................................

3. ...................................................................................

4. ...................................................................................

5. ...................................................................................

Anda mungkin juga menyukai