Anda di halaman 1dari 7

Analisis artikel tentang pengembangan permainan bersarana komputer sebagai media pembelajaran

Cari beberapa artikel yang terkait dengan pengembangan permainan

Nama : Aprianto

Kelas : PKU 2014

NIM : 14030194041

Tentang Hasil Kutipan (Inggris) Bahasa Indonesia Sumber


Menurut Marc Prensky (2012) Edugame adalah Ahli, Pengertian 2012,
game yang didesain untuk belajar, tapi tetap Pengertian Bahasa
bisa menawarkan bermain dan bersenang- Menurut Para Ahli.
senang. Edugame adalah gabungan dari konten Diakses dari :
edukasi, prinsip pembelajaran, dan Game http://www.pengertianahl
komputer. i.com/2013/07/pengertian
-bahasa-menurut-para-
1. Kelebihan Education game adalah game yang ahli.html pada tanggal 12
permainan khusus dirancang untuk mengajarkan user Februari 2017.
sebagai media .
suatu pembelajaran tertentu,
pembelajaran
pengembangan konsep dan pemahaman Hurd, Daniel dan Jenuings,
dan membimbing mereka dalam melatih Erin. 2008. Standarized
Educational Games
kemampuan mereka, serta memotivasi
Ratings: Suggested
mereka untuk memainkannya (Hurd dan
Criteria. Karya Tulis
Jenuings, 2009). Ilmiah.

2. Manfaat Based on TeachThought Staff Berdasarkan TeachThought Staf ada 6 Manfaat Anonim .(2013). 6 Basic
permainan there are 6 Basic Benefits Of Dasar Pembelajaran Berbasis Permainan: Benefits Of Game-Based
sebagai media Game-Based Learning: 1. Meningkatkan Kapasitas Memory Seorang Learning. Diakses dari :
pembelajaran 1. Increases A Child’s Memory Anak http://www.teachthought.com/
Capacity 2. Komputer & Simulasi Kefasihan the-future-of-
2. Computer & Simulation 3. Membantu Cepat Dengan Berpikir Strategis learning/technology/6-basic-
Fluency & Pemecahan Masalah benefits-of-game-based-
3. Helps With Fast Strategic 4. mengembangkan koordinasi tangan-mata learning/ pada tanggal 13
Thinking & Problem-Solving 5. Secara khusus Bermanfaat Untuk Anak Februari 2017
4. Develops Hand-Eye Dengan Gangguan Perhatian
Coordination 6. Keterampilan-Building (misalnya membaca
5. Beneficial Specifically For peta).
Children With Attention
Disorders
6. Skill-Building (e.g. map
reading) Menurut Andang Ismail (2006) fungsi Ismail, Andang. (2006).
permainan edukatif adalah sebagai berikut: Education Games.
1. Memberikan ilmu pengetahuan kepada Yogyakarta: Pilar Media.
anak melalui proses pembelajaran
bermain sambil belajar.
2. Merangsang pengembangan daya pikir,
dan daya cipta dan bahasa agar dapat
menumbuhkan sikap, mental, serta
akhlak yang baik.
3. Menciptakan lingkungan bermain yang
menarik, memberikan rasa aman dan
menyenangkan.
4. Meningkatkan kualitas pembelajaran
anak.

In Handbook of Research on Pada buku “Handbook of Research on Effective N , Aroutis. (2009). Games,
Effective Electronic Gaming in Electronic Gaming in Education”, pada bab Claims, Genres, and
3. Jenis permainan
Education, about Games, Claims, Games, Claims, Genres, and Learning, terdapat Learning. Handbook of
yang sudah ada
Genres, and Learning, that there 10 jenis game, antara lain aksi/penembak, Research on Effective
are approximately 10 main game pertempuran, bermain peran, simulasi, strategi, Electronic Gaming in
genres. They include: ritme/tarian, salon, petualangan, olahraga, dan Education (pp. 33-50).
action/shooter, fighting, game platform. USA : Michigan State
roleplaying, simulation, strategy, University.
rhythm/dance, parlor, adventure,
sports, and platform games. Menurut Cahyo (2012) game berdasarkan jenis
penggolongannya yang berbeda-beda, maka Cahyo, Dwi Ungki. (2012),
digolongkan sebagai berikut: Penerapan Media Puzzle
1) Action Game merupakan jenis game yang Picture Pada
menekankan kepada tantangan fisik, Kemampuan Berbicara
termasuk koordinasi tangan, mata, dan siswa Kelas XI IPA 2
reaksi waktu. Jenis game ini memiliki SMA Negeri 1 Tumpang.
banyak ragam seperti game fighting, dan Diakses dari : jurnal-
game shooting. online.um.ac.id. pada
2) Adventure Game merupakan jenis tanggal 12 Februari 2017
permainan dimana pemain diasumsikan
sebagai tokoh utama dalam cerita
interaktif yang didukung oleh penjelajahan
dan teka-teki.
3) Puzzle game merupakan jenis permainan
yang menekankan pemecahan teka-teki.
Jenis teka-teki yang harus dipecahkan
dapat menguji kemampuan memecahkan
banyak masalah temasuk logika, strategi,
pengenalan pola, dan penyelesaian kata.
4) RPG (Role Playing Game) merupakan
permainan bermain peran, memiliki
penekanan pada tokoh atau peran
perwakilan pemain di dalam permainan
yang biasanya adalah tokoh utamanya.
Karakter tersebut dapat berubah dan
berkembang ke arah yang diinginkan
pemain (biasanya menjadi semakin hebat,
semakin kuat, semakin berpengaruh)
dalam berbagai parameter yang biasanya
ditentukan dengan naiknya level.
5) Simulation Game merupakan permainan
dengan simulasi oleh pemain dalam
permainannya.

Based on research Eric Zhi Feng Berdasarkan penelitian Eric Zhi Feng Liu Zhi Feng Liu, Eric. (2013).
Liu about The Effect of Game- tentang The Effect of Game-Based Learning on The Effect of Game-
Based Learning on Students’ Students’ Learning Performance in Science Based Learning on
Learning Performance in Science Learning – A Case of "Conveyance Go” bahwa Students’ Learning
Learning – A Case of permainan kartu pendidikan yang bernama Performance in Science
"Conveyance Go” that Many Conveyance Go memberikan respon positif Learning – A Case of
previous studies have pada pembelajaran sains dan meningkatkan "Conveyance Go”.
demonstrated that learning pengetahuan ilmiah siswa tentang materi Procedia-Social and
motivation and efficiency can be transport dan energi. Behavioral Science 13
enhanced through educational (pp. 1044-1051). Turkey
games, and the recent introduction : Elsevier Ltd.
4. Dampak Berdasarkan penelitian S. Priatmoko tentang
permainan of enriched gaming elements has
made such games increasingly Penggunaan Media Sirkuit Cerdik Berbasis Priatmoko, S. (2012).
terhadap hasil Chemo-Edutainment Dalam Pembelajaran Penggunaan Media
belajar popular. The main purpose of this
study was to help elementary Larutan Asam Basa bahwa penggunaan sirkuit Sirkuit Cerdik Berbasis
school student learn science- cerdik berpengaruh positif terhadap hasil Chemo-Edutainment
related concepts by participating belajar siswa dalam pembelajaran kimia materi Dalam Pembelajaran
in an educational card game, pokok larutan asam basa. Larutan Asam Basa.
named Conveyance Go. We then Diakses dari :
investigated the perceptions of http://download.portalga
students regarding the integration ruda.org/article.php?arti
of the game into science learning cle=136280&val=5655
as well as the educational benefits pada tanggal 12 Februari
of the game with regard to 2017.
learning performance. A one-
group pretestposttest design was
used with eighteen 5th grade
students from a single elementary
school in northern Taiwan. The
students demonstrated positive
attitudes toward the use of the
educational card game in science
learning. Our results also
demonstrate the effectiveness of
the proposed education card game
in improving the students’
scientific knowledge of transport
and energy.
Berdasarkan hasil penelitian Iis Nurfitria Nurfitria, Lestari. (2015).
Lestari yang berjudul “Pengaruh Metode Pengaruh Metode
Permainan Terhadap Motivasi Belajar Permainan Terhadap
Matematika Siswa Kelas Ii Sdn Plebengan” Motivasi Belajar
menunjukkan bahwa ada pengaruh yang Matematika Siswa Kelas
5. Dampak
signifikan metode permainan terhadap Ii Sdn Plebengan.
permainan
motivasi belajar matematika, tidak ada Diakses dari :
terhadap
pengaruh yang signifikan metode ceramah http://eprints.uny.ac.id/24
semangat belajar
bervariasi terhadap motivasi matematika, dan 654/1/SKRIPSI%20IIS%
ada perbedaan yang signifikan motivasi belajar 20NURFITRIA%20LES
matematika antara kelompok siswa yang diajar TARI_11108244022.pdf
dengan metode pada tanggal 12 Februari
permainan dan metode ceramah bervariasi. 2017.
In Handbook of Research on Pada buku “Handbook of Research on Effective Asgari , Mahboubeh. (2009).
Effective Electronic Gaming in Electronic Gaming in Education”, pada bab Motivation, Learning,
6. Cara membuat Education, about Motivation, Motivation, Learning, and Game Design, and Game Design.
permainan Learning, and Game Design. That membahas mengenai fitur game dalam Handbook of Research
discussed the features of memotivasi belajar, terdapat 6 fitur, antara lain: on Effective Electronic
motivating games previously 1. Fitur pembelajaran Gaming in Education
documented in the literature. that 2. Fitur struktural (pp. 1166-1182). Canada
have organized these features into 3. Fitur tehnikal : Simon Fraser
six categories: learning, structural, 4. Fitur Individual University.
individual, technical, social, and 5. Fitur sosial
emotional. 6. Fitur emosional

In Handbook of Research on Pada buku “Handbook of Research on Effective


Effective Electronic Gaming in Electronic Gaming in Education”, pembuatan
Education, about Designing game generasi kedua mengikuti standar J, Scott. (2009). Designing
Games for Learning, The creation ADDIE desain instruksional Games for Learning.
of both The Door and Anytown Model seperti diasumsikan oleh teori di bidang Handbook of Research
followed a standard ADDIE sistem instruksional desain (McCombs, 1986; on Effective Electronic
instructional design model as Molenda, Pershing, & Reigeluth, 1996). Gaming in Education
posited by theorists in the field of Didalam konsepsi, proses merancang instruksi (pp. 1183-1203). USA :
instructional systems design termasuk dalam langkah berikut: University of North
(McCombs, 1986; Molenda, 1. Analisis Texas
Pershing, & Reigeluth, 1996). In 2. Desain
this conception, the process of 3. Pengembangan
designing instruction 4. Implementasi
includes the following steps: 5. Evaluasi
(A)nalysis
(D)esign
(D)evelopment
(I)mplementation
(E)valuation (or Control)
Based on research Kamisah Menurut penelitian Kamisah Osman tentang Osman, Kamisah. (2009).
7. Kendala
Osman about Implementation of Implementation of Educational Computer Implementation of
penggunaan
Educational Computer Games in Games in Malaysian Chemistry Classroom: Educational Computer
permainan
Malaysian Chemistry Classroom: Challenges for Game Designers, bahwa dalam Games in Malaysian
sebagai media
Challenges for Game Designers, melaksanakan pendidikan Chemistry Classroom:
pembelajaran
that in implementing educational permainan komputer di kelas Malaysia, ada Challenges for Game
computer game in Malaysian tiga kendala penting yang perlu Designers. Researches in
classroom, there are three crucial dipertimbangkan, yaitu Education (pp. 116-122).
issues that need to be considered;  Ketersediaan game komputer Malaysia : Department of
viz. pendidikan di pasar yang cocok untuk Chemistry Education
(i) the availability of konteks kelas Malaysia University of Sultan Idris
educational computer  Adaptasi dari permainan komputer
games in the market that pendidikan dalam sistem pendidikan
are suitable for Malaysian Malaysia
classroom context;  Hambatan pada penerapan permainan
(ii) the adaptation of the komputer pendidikan di kelas Malaysi.
educational computer
games within the
Malaysian education Menurut Elizabet B. Hurlock ada Kartono, Kartini. (1995).
system and; beberapa faktor yang dapat mempengaruhi Psikologi Anak. Bandung
(iii) barriers in implementing permainan anak yaitu sebagai berikut : : Mandar Maju
educational computer a. Kesehatan
games in Malaysian b. Perkembangan motorik
classroom. c. Intelegensi
d. Jenis kelamin
e. Lingkungan
f. Status sosial ekonomi
g. Jumlah waktu bebas
h. Peralatan bermain

*Usahakan ada dari asing dan penerbitan paling lama 7 tahun dari sekarang

Anda mungkin juga menyukai