Anda di halaman 1dari 33

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

SURVEY MALARIA AKTIF ( ACD)


UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan
Malaria adalah penyakit yang disebabkan oleh Plasmodium Sp ditularkan oleh
nyamuk Anopheles, ditandai dengan ditemukannya bentuk aseksualdidalam
darah.Infeksi malaria ini memberikan gejala berupa demam,menggigil,anemia dan
splenomegali. Infeksi malaria dapat berlangsung tanpa komplikasi ataupun
mengalami komplikasi sistemik yang dikenal sebagai malaria berat.

II. Latar Belakang


Indonesia merupakan salah satu negara di dunia dimana malaria masih
merupakan masalah kesehatan masyarakat yang sangat tinggi. Laporan Info Datin
Malaria 2016, terdapat lima provinsi tertinggi dalam morbiditas malaria yang
ditentukan dengan Annual Parasite Incidence (API) yaitu Papua (31,39%), Papua
Barat (31,29%), Nusa Tenggara Timur (7,04%) Maluku (5,81%) dan Maluku Utara
(2,77%). Provinsi Lampung masih Menempati 15 besar Provinsi yang tertinggi dalam
pencegahan dan penanggulangan penyakit malaria yaitu peringkat 12 dengan
angka API 0,49% (Kemenkes RI, 2016).
Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 293 Tahun 2009 tentang eliminasi
malaria di Indonesia, eliminasi malaria adalah suatu upaya untuk menghentikan
penularan malaria setempat dalam satu wilayah geografis tertentu.Strategi
eliminasi dilakukan pada daerah endemis rendah termasuk Wilayah kerja UPTD
Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning.Kabupaten Lampung Utara tahun 2014
dengan angka API 0.02 per 1000 penduduk. Kabupaten Lampung Utara termasuk
dalam Kabupaten/Kota endemis rendah malaria (Dinkes Lampung, 2015).
Program pengendalian malaria yang akan terus dilaksanakan di UPTD
Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning sebagai upaya Eliminasi Malaria di
Kabupaten Lampung Utara, yaitu : melaksanakan pengambilan darah untuk
pemeriksaan laboratorium pada penderita suspek malaria dan program Survey
Malaria Aktif (ACD),serta melaksanakan pengambilan darah untuk pemeriksaan
laboratorium pada ibu hamil.
Oleh karena itu upaya pengendalian malaria perlu kita tingkatkan terus
antara lain dengan meningkatkan kemampuan, keterampilan para pelaksananya
disemua lini pelayanan kesehatan yang ada fasilitas laboratoriumnya. Peran
tersebut terutama sangat ditentukan oleh tenaga laboratorium/mikroskopis, karena
mikroskopis berada digaris depan pelayanan kesehatan(Puskesmas, Rumah Sakit).
Hal-hal yang penting diperhatikan adalah SOP (Standard Operating
Procedure), tahap-tahapnya dimulai dari persiapan, pembuatan, pewarnaan sampai
dengan pemeriksaan sediaan darah. Dengan memperhatikan hal-hal tersebut,
maka akan sangat mempengaruhi hasil akhir dari pemeriksaan sediaan darah.
Dengan tujuan agar mampu menegakkan diagnosa malaria secara mikroskopis
sebagai tolak ukur, dan dapat menentukan dengan pasti spesies plasmodiumnya
sehingga pengobatan bisa diberikan dengan cepat dan tepat.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus

I. Tujuan umum
Menghasilkan informasi yang cepat dan akurat yang dapat disebarluaskan dan
digunakan sebagai dasar penanggulangan malaria yang cepat dan tepat. Melakukan
perencanaan yang sesuai dengan permasalahannya.

II. Tujuan Khusus


1. Melakukan pengamatan dini malaria di puskesmas dan unit pelayanan kesehatan
lainnya dalam rangka mencegah KLB malaria.
2. Penanggulangan KLB malaria secara dini.
3. Mendapatkan gambaran distribusi penyakit malaria menurut orang, tempat dan
waktu.

IV. Tata nilai Pelaksanaan Kegiatan


 RAMAH
Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil dan
Tersangka penderita malaria yang melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu hamil dan
Tersangka penderita malariayang diperiksa .
 PEDULI
Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau keadaan
disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan Puskesmas.
 INISIATIF
Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus menunggu
perintah.
V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan

Tabel 1. Format Matriks Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan UPTDPuskesmas


Rawat Inap Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Survey Malaria Aktif Melaksanakan pengambilan darah untuk
(ACD) pemeriksaan laboratorium pada penderita
suspek malaria dan pengobatan pada
semua penderita malaria
VI. Cara Melaksanakan Kegiatan

Tabel 1. Format Matriks Cara Melaksanakan Kegiatan UPTDPuskesmas Rawat Inap


Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Survey Malaria Aktif Melaksanakan pemeriksaan darah seluruh
(ACD) penderita malaria.
VII. Sasaran
1. Masyarakat : 41.878 Penduduk
VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
N Kegia Temp Penangg Waktu (Bulan)
o tan at ung J F M A M J J A S O N D
. Jawab
1 Surve desa Pemega 3,7 4,7 2,5 2,5 3,6 10, 2,4 6,8 2,4 2,4 6,1 3,5
y ng ,8, ,8, ,8, ,9, ,9, 11, ,6, ,10 ,7, ,8, 3,2 ,10
Malar Program 9,1 12, 9,1 12, 11, 12, 9,1 ,13 10, 10, 0,2 ,13
ia 0, 14, 2,1 16, 14, 13, 1,1 ,15 17, 12, 2,2 ,17
Aktif( 14, 16, 4,1 23, 16, 18, 6,1 ,20 21, 16, 3,2 ,20
ACD) 16, 20, 6,2 26, 21, 20, 9,2 ,22 24, 19, 5,2 ,23
23 23 8 29 25 25, 7 ,28 26 23 8,3 ,27
27 0

IX. Rencana Anggaran


Dari dana BOK UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning

X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Lintas Sektoral
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
Lintas Program
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
4. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan

XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


PENCATATAN PELAPORAN
- Dilaksanakan setiap bulan.
Evaluasi
- Keterlibatan lintas sektoral dalam evaluasi triwulanan, semester, tahunan
- Keterlibatan lintas program dalam evaluasi bulanan, triwulanan, semester, tahunan

Bukit Kemuning, ..................................

MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN


KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT
INAP BUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.AK


Pembina NIP. 19780523 200701 2017
NIP. 19731216 200501 2 005
PEMERIKSAAN MALARIA
No. Dokumen
SOP :C/VIII/SOP/10/16/004
No. Revisi :

UPTD Tanggal Terbit :8 Januari 2016

PUSKESMAS Halaman :1

RAWAT INAP Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes

BUKIT Kepala Puskesmas: NIP.1976121620020

KEMUNING 12005

1. Pengertian Kegiatan untuk mendeteksi adanya kasus malaria, yaitu infeksi


parasit yang disebabkanoleh plasmodium yang menyerang
eritrosit dan ditandai dengan ditemukannya bentuk aseksual di
dalam darah
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah
untukmengidentifikasi dan menemukanparasit penyebab
malaria dalam sediaan darah tepi.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning
No.445/54/P.10101/12-LU/2016
4. Referensi R.Gandasoebrata, Penuntun Laboratorium Klinik, Cetakan
Kesebelas, P.T. Dian Rakyat, 2004.
5. Prosedur 1.Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan :
a. Buku Register
b. Blanko LaporanKegiatan
c. Spuit/lancet blood
d. Kapas alcohol 70%
e. RDT Malaria
f. Objek glass
2. Petugas melakukan pengambilan darah sebagai bahan
pemeriksaan.
3. Petugas melakukan pemeriksaan Malaria dengan
menggunakan RDT dan atau Sediaan hapus darah.

6. Diagram alir
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait
9. Dokumen
Terkait
10. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
SCRENING MALARIA IBU HAMIL
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan
Malaria adalah penyakit yang disebabkan oleh Plasmodium Sp ditularkan oleh
nyamuk Anopheles.ditandai dengan ditemukannya bentuk aseksualdidalam
darah.Infeksi malaria ini memberikan gejala berupa demam,menggigil,anemia dan
splenomegali. Infeksi malaria dapat berlangsung tanpa komplikasi ataupun
mengalami komplikasi sistemik yang dikenal sebagai malaria berat.
II. Latar Belakang
Malaria pada kehamilan seringkali menimbulkan komplikasi yang berbahaya
bagi ibu, janin, dan bayinya. Berdasarkan data Riskesdas Tahun 2013 bahwa
proporsi ibu hamil malaria dengan pemeriksaan RDT sebesar 1.9% dimana 1-3%
disebabkan oleh parasit Plasmodium falciparum 0.4%, Plasmodium Vivax, dan 0.2%
mix campuran Plasmodium falciparum dan Plasmodium Vivax. Dimana hal ini
dapat berpotensi menyumbang kematian ibu di Indonesia. Untuk mengatasi hal
tersebut kegiatan yang dilakukan yaitu screning malaria ibu hamil dengan
menggunakan RDT/Mikroskopis dan pengobatan sedini mungkin bagi ibu hamil
yang positif malaria dengan menggunakan ACT.
Berdasarkan data direktorat P2PL Tahun 2013 dari 26 propinsi endemis
malaria sedang dan tinggi ( kecuali propinsi DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa
Timur, Jawa Tengah, Bali). Ibu hamil yang positif malaria sebanyak 940 ibu hamil
dan yang diobati sebanyak 744 ibu hamil. Hal ini menunjukkan masih ada missed
opportunity ibu hamil didaerah endemis malaria sedang dan tinggi yang belum
mendapatkan pelayanan antenatal terpadu dengan malaria secara optimal (
Kementrian Kesehatan RI Direktorat Jendral Bina Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak
Direktorat Bina Kesehatan Ibu 2015).
III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus

III. Tujuan umum


Untuk memenuhi hak setiap ibu hamil memperoleh pelayanan antenatal yang
berkualitas sehingga mampu menjalani kehamilan dengan sehat,bersalin dengan
selamat dan melahirkan bayi yang sehat dan berkualitas.

IV. Tujuan Khusus


1. Mendeteksi secara dini kelainan/penyakit/gangguan pada ibu hamil.
IV. Tata nilai Pelaksanaan Kegiatan
 RAMAH
Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil dan
Tersangka penderita malaria yang melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu hamil yang
diperiksa .
 PEDULI
Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau keadaan
disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan Puskesmas.
 INISIATIF
Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus menunggu
perintah.
V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
Tabel 1. Format Matriks Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan UPTDPuskesmas
Rawat Inap Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Screning Malaria ibu Melaksanakan pemeriksaan screning
hamil malaria pada ibu hamil

VI. Cara Melaksanakan Kegiatan


Tabel 1. Format Matriks Cara Melaksanakan Kegiatan UPTDPuskesmas Rawat Inap
Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Screning Malaria ibu melaksanakan pemeriksaan darah pada ibu
hamil hamil

VII. Sasaran
Ibu Hamil : 858 orang
VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
N Kegia Temp Penangg Waktu (Bulan)
o tan at ung J F M A M J J A S O N D
. Jawab

1 Scren desa Pemega 18, 15, 8,1 3,5 3,5 2,5


ing ng 24, 18, 7,1 ,8, ,6, ,8,
peme Program 25, 20, 8,2 10, 11, 12,
riksa 26, 23, 0,2 12, 13, 15,
an 28, 25, 4,2 13, 19, 18,
malar 29, 26, 7,2 15, 23, 26,
ia ibu 30, 27, 8,2 17 30 29
hamil 31 29 9
IX. Rencana Anggaran
Dari dana BOK UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning

X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Lintas Sektoral
4. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
5. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
6. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
Lintas Program
5. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
6. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
7. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
8. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan
XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
PENCATATAN PELAPORAN
- Dilaksanakan setiap bulan.
Evaluasi
- Keterlibatan lintas sektoral dalam evaluasi triwulanan, semester, tahunan
- Keterlibatan lintas program dalam evaluasi bulanan, triwulanan, semester, tahunan

Bukit Kemuning, ..................................


MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT
INAP BUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.AK


Pembina NIP. 19780523 200701 2017
NIP. 19731216 200501 2 005
PEMERIKSAAN MALARIA
No. Dokumen : :
SOP C/VIII/SOP/10/16/004
No. Revisi :

UPTD Tanggal Terbit : 8 Januari 2016

PUSKESMAS Halaman :1

RAWAT INAP Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes

BUKIT Kepala Puskesmas: NIP.1976121620020

KEMUNING 12005

1.Pengertian Kegiatan untuk mendeteksi adanya kasus malaria, yaitu


infeksi parasit yang disebabkanoleh plasmodium yang
menyerang eritrosit dan ditandai dengan ditemukannya
bentuk aseksual di dalam darah
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah
untukmengidentifikasi dan menemukanparasit penyebab
malaria dalam sediaan darah tepi.
3.Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning
No.445/54/P.10101/12-LU/2016
4.Referensi R.Gandasoebrata, Penuntun Laboratorium Klinik, Cetakan
Kesebelas, P.T. Dian Rakyat, 2004.
5.Prosedur 1.Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan :
g. Buku Register
h. Blanko LaporanKegiatan
i. Spuit/lancet blood
j. Kapas alcohol 70%
k. RDT Malaria
l. Objek glass
2. Petugas melakukan pengambilan darah sebagai bahan
pemeriksaan.
3. Petugas melakukan pemeriksaan Malaria dengan
menggunakan RDT dan atau Sediaan hapus darah.

6.Diagram alir
7.Hal-hal yang perlu
diperhatikan
8.Unit Terkait
Dokumen Terkait
2. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
PEMERIKSAAN GOLONGAN DARAH IBU HAMIL
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan
Test golongan darah pada saat hamil bertujuan untuk mengetahui golongan
darah dan rhesus sehingga dapat mengindentifikasi secara dini gangguan
kesehatan yang mungkin timbul dari masalah tersebut sedangkan pemeriksaan
Rhesus bertujuan lebih terperinci yaitu untuk mengetahui Rhesus positif dan
negatif pada ibu .

II. Latar Belakang


Secara nasional akses masyarakat kita terhadap pelayanan kesehatan ibu
cenderung semakin membaik dimana tren angka kematian ibu (AKI) di Indonesia
saat ini telah berhasil diturunkan dari 390/100.000 kelahiran hidup ( data SDKI
tahun 1990). Menjadi 359/100.000 kelahiran hidup ( data SDKI tahun
2012),namun demikian jika dibandingkan dengan target Millennium Development
Goal (MDG) 5 pada tahun 2015 sebesar 102/100.000 kelahiran hidup. Sehingga
Indonesia masih memerlukan upaya dan kerja keras untuk mencapainya.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


a. Tujuan umum
Pemeriksaan golongan darah pada ibu hamil tidak hanya untuk mengetahui jenis
golongan darah ibu melainkan juga untuk mempersiapkan calon pendonor darah
yang sewaktu-waktu di perlukan apabila terjadi situasi kegawat daruratan.
b. Tujuan Khusus
1. Mendeteksi secara dini kelainan/penyakit/gangguan pada ibu hamil.
2. Selalu siap siaga calon donor darah (anggota keluarga ) bila sewaktu-waktu
dibutuhkan.
IV. Tata nilai Pelaksanaan Kegiatan
 RAMAH
Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil yang
melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu hamil yang
diperiksa .
 PEDULI
Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau keadaan
disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan Puskesmas.
 INISIATIF
Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus menunggu
perintah.

V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan


Tabel 1. Format Matriks Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan UPTDPuskesmas
Rawat Inap Bukit Kemuning Tahun 2019.
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pemeriksaan Golongan Melaksanakan pengambilan darah untuk
Darah Ibu Hamil pemeriksaan laboratorium Golongan darah
pada ibu hamil
VI. Cara Melaksanakan Kegiatan
Tabel 1. Format Matriks Cara Melaksanakan Kegiatan UPTDPuskesmas Rawat Inap
Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pemeriksaan Golongan Melaksanakan pengambilan darah untuk
Darah Ibu Hamil pemeriksaan laboratorium Golongan darah
pada ibu hamil

VII. Sasaran
Ibu Hamil : 858 orang
VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

No Kegiatan Tem Pen Waktu (Bulan)


. pat ang J F M A M J J A S O N D
gun
g
Jaw
ab
1 Pemerik desa Pem 4,1 1,2 4,6 4,6 2,4 14, 18, 2,5 9,1 3,7, 4,7 4,6
saan ega 1,1 .6, ,11 ,8, ,7, 15, 20, ,7, 2,1 9,11 ,11 ,7,
Golonga ng 2, 11, ,13 10, 10, 17, 22 9,1 4,1 ,14, 14 9,1
n Darah Prog 15, 15, 14, 17, 13, 19, ,24 2,1 6,1 15,1 16, 2,1
Ibu ram 17, 19, 19, 20, 15, 21, ,25 4,1 8,2 7,22 19, 8,2
Hamil 19, 26, 21, 22, 22, 24, ,26 6,2 0,2 21 8,3
21, 28 22 25 23 26, ,29 1 5,2 27 0
22 29 ,30 7
IX. Rencana Anggaran
Dari dana BOK UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning

X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan

Lintas Sektoral
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
Lintas Program
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
4. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan
XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
PENCATATAN PELAPORAN
- Dilaksanakan setiap bulan.
Evaluasi
- Keterlibatan lintas sektoral dalam evaluasi triwulanan, semester, tahunan
- Keterlibatan lintas program dalam evaluasi bulanan, triwulanan, semester, tahunan

Bukit Kemuning, ..................................

MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN


KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT
INAPBUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.Ak


Pembina
NIP. 19731216 200501 2 005 NIP. 19780523 200701 2017
PEMERIKSAAN GOLONGAN
DARAH
No. Dokumen :
SOP C/VIII/SOP/10/16/006

UPTD No. Revisi :

PUSKESMAS Tanggal Terbit : 8 Januari

RAWAT INAP 2016

BUKIT Halaman : 1/2

KEMUNING Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes


Kepala Puskesmas: NIP.197612162002012005
1. Pengertian Penetapan golongan darah menentukan jenis aglutinogen yang
ada dalam sel, disamping itu juga dikenal penetapan jenis
aglutinin yang ada dalam serum.
Cara yang terbaik ialah melakukan kedua penetapan, yakni
penetapan aglutinogen dan penetapan aglutinin bersama-sama.
A : eritrosit mengandung aglutinogen A dan serum aglutinin
anti-B.
B : eritrosit mengandung aglutinogen B dan serum aglutinin
anti-A.
O : eritrosit tidak berisi aglutinogen, sedangkan serum
mengandung aglutinin anti-A dan anti-B.
AB : eritrosit mengandung aglutinogen A dan B, sedangkan
serum tidak mengandung aglutinin.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah
untukmengidentifikasi golongan darah pada darah yang
diperiksa.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning
No.445/54/P.10101/12-LU/2016
4. Referensi R. Gandasoebrata, Penuntun Laboratorium klinik, cetakan
kesebelas, P.T. Dian Rakyat, 2014.
5. Prosedur Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan :
a. Buku Register
b. Blanko LaporanKegiatan
c. Spuit/lancet blood
d. Kapas alcohol 70%
e. Reagen Golongan darah
2. Petugas melakukan pengambilan darah sebagai bahan
pemeriksaan.
3. Petugas melakukan pemeriksaan Golongan darah sesuai
dengan SOP Pemeriksaan golongan darah.
6. Diagram alir
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait
9. Dokumen
Terkait
10. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
PEMERIKSAAN HAEMOGLOBIN IBU HAMIL
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan

Test Hb pada saat hamil bertujuan untuk mengetahui kadar Hb sehingga


dapat mengindentifikasi secara dini gangguan kesehatan yang mungkin timbul dari
masalah tersebut,kurangnya kadar Hb dalam darah ibu hamil dapat menyebabkan
anemia,yang akan menambah resiko perdarahan dan melahirkan bayi dengan berat
lahir rendah,prevalensi anemia pada ibu hamil sekitar 37.1%(RISKESDA
2013)disamping itu kekurangan zat besi,anemiajuga dapat disebabkan karena
kecacingan dan malaria.

II. Latar Belakang

Secara nasional akses masyarakat kita terhadap pelayanan kesehatan ibu


cenderung semakin membaik dimana trend angka kematian ibu (AKI) di Indonesia
saat ini telah berhasil diturunkan dari 390/100.000 kelahiran hidup ( data SDKI
tahun 1990). Menjadi 359/100.000 kelahiran hidup ( data SDKI tahun
2012),namun demikian jika dibandingkan dengan target Millennium Development
Goal (MDG) 5 pada tahun 2015 sebesar 102/100.000 kelahiran hidup. Sehingga
Indonesia masih memerlukan upaya dan kerja keras untuk mencapainya.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


A. Tujuan umum
Untuk memenuhi hak setiap ibu hamil memperoleh pelayanan antenatal yang
berkualitas sehingga mampu menjalani kehamilan dengan sehat,bersalin dengan
selamat dan melahirkan bayi yang sehat dan berkualitas.
B. Tujuan Khusus
Mendeteksi secara dini kelainan/penyakit/gangguan pada ibu hamil.
IV. Tata Nilai Pelaksanaan Kegiatan
 RAMAH
Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil dan
Tersangka penderita malaria yang melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu hamil yang
diperiksa .
 PEDULI
Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau keadaan
disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan Puskesmas.
 INISIATIF
Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus menunggu
perintah.
V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
Tabel 1. Format Matriks Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan UPTD Puskesmas
Rawat Inap Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pemeriksaan Haemoglobin Melaksanakan pengambilan darah untuk
Ibu Hamil pemeriksaan laboratorium Haemoglobin
pada ibu hamil
VI. Cara Melaksanakan Kegiatan
Tabel 1. Format Matriks Cara Melaksanakan Kegiatan UPTDPuskesmas Rawat Inap
Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pemeriksaan Melaksanakan pengambilan darah untuk
Haemoglobin Ibu Hamil pemeriksaan laboratorium Haemoglobin
pada ibu hamil
VII. Sasaran
Ibu Hamil : 858 0rang

VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


N Kegiata Temp Penanggung Waktu (Bulan)
o n at Jawab J F M A M J J A S O N D
.
1 Pemerik desa Pemegang 4, 1,2 4,6 4,6 2,4 14, 18, 2,5 9,1 3,7 4,7 4,6
saan Program 11, .6, ,11 ,8, ,7, 15, 20, ,7, 2,1 ,9, ,11 ,7,
Haemog 12, 11, ,13 10, 10, 17, 22 9,1 4,1 11, 14 9,1
lobin 15, 15, 14, 17, 13, 19, ,24 2,1 6,1 14, 16, 2,1
Ibu 17, 19, 19, 20, 15, 21, ,25 4,1 8,2 15, 19, 8,2
Hamil 19, 26, 21, 22, 22, 24, ,26 6,2 0,2 17, 21 8,3
21, 28 22 25 23 26, ,29 1 5,2 22 27 0
22 29 ,30 7

IX. Rencana Anggaran


Dari dana BOK UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning
X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan
Lintas Sektoral
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
Lintas Program
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
4. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan

XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


PENCATATAN PELAPORAN
Dilaksanakan setiap bulan.
Evaluasi
- Keterlibatan lintas sektoral dalam evaluasi triwulanan, semester, tahunan
- Keterlibatan lintas program dalam evaluasi bulanan, triwulanan, semester, tahunan
Bukit Kemuning, ..................................
MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS
RAWAT INAP BUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.AK


Pembina NIP. 19780523 200701 2017
NIP. 19731216 200501 2 005
PEMERIKSAAN HAEMOGLOBIN
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :

UPTD Halaman :1

PUSKESMAS Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes

RAWAT INAP Kepala Puskesmas: NIP.197612162002012005

BUKIT
KEMUNING
1. Pengertian Haemoglobin diubah menjadi hematin asam, kemudian warna
yang terjadi dibandingkan secara visual dengan standard dalam
alat itu.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah
untukmengidentifikasi kadar haemoglobin dalam darah yang
diperiksa.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning
No.445/54/P.10101/12-LU/2016
4. Referensi R. Gandasoebrata, Penuntun Laboratorium klinik, cetakan
kesebelas, P.T. Dian Rakyat, 2014.
5. Prosedur 1. Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan :
a. Buku Register
b. Blanko LaporanKegiatan
c. Spuit/lancet blood
d. Kapas alcohol 70%
e. Alat Easy touch Hb
2. Petugas melakukan pengambilan darah sebagai bahan
pemeriksaan.
3. Petugas melakukan pemeriksaan Hb ibu hamil menggunakan
strip Easy touch.
6. Diagram alir
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait
9. Dokumen
Terkait
10. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
PEMERIKSAAN HEPATITIS B IBU HAMIL
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan
Hepatitis adalah peradangan hati yang disebabkan oleh bakteri, parasit, virus,
autoimmune, alkohol.Dari keseluruhan penyebab tersebut yang menjadi
masalah kesehatan masyarakat adalah Hepatitis virus. Hepatitis virus terdapat
beberapa jenis yaitu Hepatitis A dan E, yang ditularkan secara fecal oral,
bersifat akut, sering timbul sebagai Kejadian Luar Biasa, dapat sembuh
sempurna dan tidak menjadi kronis, sedangkan Hepatitis B, C dan D ditularkan
secara parenteral, dapat menjadi kronis, sirosis lalu menjadi kanker hati.
Karena Hepatitis B dan C dapat menjadi kronis, sebagian besar dari masyarakat
yang terinfeksi Hepatitis B dan C (Hepatitis D akan timbul apabila seseorang
terinfeksi Hepatitis B) ini terlambat diketahui, sehingga diketahui pada saat
mereka sudah menjadi kronis, sirosis bahkan kanker hati. Oleh karena itu perlu
dilakukan Deteksi Dini Hepatitis B dan C, agar dapat dikurangi akibat lebih
lanjut dari penyakit.

II. Latar Belakang


Hepatitis merupakan penyakit infeksi yang berbahaya dan sering tidak
terdeteksi karena pada beberapa kasus penderita tidak menunjukan atau
merasakan gejala.oleh karena itu memerlukan pendeteksian secara dini
terutama pada ibu hamil.

III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


A. Tujuan Umum
1. Mendeteksi sedini mungkin penderita hepatitis pada ibu hamil
2. Melakukan upaya untuk menurunkan angka kesakitan di wilayah kerja
Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning.

B. Tujuan Khusus
Petugas dapat mencari alternative pemecahan masalah, langkah-langkah
pemecahan masalah dan prioritas pemecahan masalah pada kasus
Hepatitis di wilayah kerja Puskesmas
IV. Tata Nilai Pelaksanaan Kegiatan
 RAMAH
 Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil
dan Tersangka penderita malaria yang melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
 Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu
hamil yang diperiksa .
 PEDULI
 Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau
keadaan disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan
Puskesmas.
 INISIATIF
 Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus
menunggu perintah.
V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1. Deteksi dini hepatitis B Pemeriksaan darah Ibu hamil
pada ibu hamil

VI. Cara Melaksanakan Kegiatan

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan

1. Deteksi dini hepatitis B Ibu melaksanakan pengambilan darah


Hamil untuk pemeriksaan laboratorium
Hbsag pada ibu hamil

VII. Sasaran
Ibu Hamil
VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
No Kegiatan Tem Penanggun Waktu (Bulan)
. pat g Jawab J F M A M J J A S O N D
1 Deteksi dini desa Pemegang
hepatitis B Program
Ibu Hamil

IX. Rencana Anggaran


Dari dana BOK Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning

X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Lintas Sektoral
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati

Lintas Program
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
4. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan

XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


PENCATATAN PELAPORAN
- Dilaksanakan setiap bulan.

Evaluasi
- Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan program dilakukan setelah
pelaksanaan kegiatan dan tindakan yang ditentukan dengan pelaporan hasil
kegiatan yang dicapai

Bukit Kemuning, ..................................

MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN


KEPALA PUSKESMAS RAWAT INAP
BUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.AK


Pembina NIP. 19780523 200701 2017
NIP. 19731216 200501 2 005
DETEKSI DINI HEPATITIS B PADA
IBU HAMIL
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :

PUSKESMAS Tanggal Terbit :

RAWAT INAP Halaman : 1/2

BUKIT Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes

KEMUNING Kepala Puskesmas: NIP.197612162002012005

V. Pengertian Deteksi Dini Hepatitis B pada Ibu Hamil adalah langkah awal
pencegahan penularan Hepatitis B secara vertical, yaitu penularan
dari ibu kepada anaknya pada saat proses persalinan (kelahiran).
VI. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkahdalam pelaksanaan
Kegiatan Deteksi Dini Hepatitis pada ibu hamil.
VII. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Bukit Kemuning No:

VIII. Referensi
IX. Prosedur 1. Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan :
- Buku Register
- Blanko LaporanKegiatan
- Spuit/lancet blood
- Kapas alcohol 70%
- RDT Hbsag
2. Petugas menerima ibu hamil
3. Petugas menjelaskan kepada Ibu Hamil tentang Penyakit
Hepatitis B dan Program Deteksi Dini Hepatitis B Ibu Hamil
4. Ibu Hamil melakukan pemeriksaan darah untuk Deteksi
Dini Hepatitis B
5. Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan Laboratorium
kepada Ibu Hamil dan melakukan tindak lanjut sesuai hasil
pemeriksaan Laboratorium
HbSAg Reaktif
Petugas akan merujuk Ibu Hamil ke Rumah Sakit untuk
mendapatkan penanganan lebih lanjut
Petugas memberikan penjelasan bahwa bayinya mendapatkan
HBIg gratis

X. Diagram alir
XI. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
XII. Unit Terkait
XIII. Dokumen
Terkait
XIV. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
PEMERIKSAAN GOL HIV IBU HAMIL
UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP BUKIT KEMUNING
TAHUN 2019

I. Pendahuluan

Pada tahun 2013 tercatat 29.037 kasus baru, dengan 26.527 (90,9%) berada
pada usia reproduksi (15-49 tahun) dan 12.279 orang di antaranya adalah
perempuan. Kasus AIDS baru pada kelompok ibu rumah tangga sebesar 429
(15%), yang bila hamil berpotensi menularkan infeksi HIV ke bayinya. Lebih dari
90% bayi terinfeksi HIV tertular dari ibu HIV positif. Penularan tersebut dapat
terjadi pada masa kehamilan, saat persalinan dan selama menyusui.
Pencegahan penularan HIV dari ibu ke anak (PPIA) atau Prevention of Mother-to-
Child HIV Transmission (PMTCT) merupakan intervensi yang sangat efektif
untuk mencegah penularan tersebut. Upaya ini diintegrasikan dengan upaya
eliminasi sifilis kongenital, karena sifilis meningkatkan risiko penularan HIV di
samping mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan pada ibu dan juga
ditularkan kepada bayi seperti pada infeksi HIV.
II. Latar Belakang
Dalam upaya pencegahan penularan HIV dan sifilis dari ibu ke anak, layanan
PPIA dan pencegahan sifilis kongenital diintegrasikan dengan layanan kesehatan
ibu dan anak (KIA).
III. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus
C. Tujuan Umum
1. Mendeteksi sedini mungkin penderita hiv pada ibu hamil
2. Melakukan upaya untuk menurunkan angka kesakitan di wilayah
kerja Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning.

D. Tujuan Khusus
1. Petugas dapat mengetahui faktor-faktor penyebab munculnya penyakit
HIV pada bumil di wilayah kerja Puskesmas Rawat Inap Bukit Kemuning
2. Petugas dapat mencari alternative pemecahan masalah, langkah-langkah
pemecahan masalah dan prioritas pemecahan masalah pada kasus HIV di
wilayah kerja Puskesmas
IV. Tata Nilai Pelaksanaan Kegiatan
 RAMAH
 Menyapa dengan tutur kata dan sikap sopan kepada seluruh ibu hamil
dan Tersangka penderita malaria yang melakukan pemeriksaan darah.
 AKTIF
 Mampu memberikan pelayanan secara cepat dan tepat kepada ibu
hamil yang diperiksa .
 PEDULI
 Bersikap memperhatikan dan bertindak proaktif terhadap kondisi atau
keadaan disekitar kita baik didalam maupun diluar lingkungan
Puskesmas.
 INISIATIF
 Mampu melakukan dan mengerjakan sesuatu yang benar tanpa harus
menunggu perintah.

V. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
Tabel 1. Format Matriks Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan Puskesmas
Rawat Inap Bukit Kemuning Tahun 2019

No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


1. Pemeriksaan HIV pada ibu Pemeriksaan HIV pada Ibu Hamil
hamil

VI. Cara Melaksanakan Kegiatan


Tabel 1. Format Matriks Cara Melaksanakan Kegiatan Puskesmas Rawat Inap
Bukit Kemuning Tahun 2019
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan

1. Pemeriksaan HIV Ibu Hamil melaksanakan pengambilan darah


untuk pemeriksaan laboratorium HIV
pada ibu hamil

VII. Sasaran
Ibu Hamil
VIII. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
No Kegiatan Tem Penanggun Waktu (Bulan)
. pat g Jawab J F M A M J J A S O N D
1 Pemeriksaan desa Pemegang
HIV Ibu Hamil Program

IX. Rencana Anggaran


Dari dana BOK Puskesmas Rawat Inap Bukit kemuning

X. Monitoring, Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Lintas Sektoral
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati

Lintas Program
1. Pelaksanaan sesuai atau tidak dengan jadwal
2. Petugasnya sesuai atau tidak dengan jadwal
3. Tempat sesuai atau tidak dengan yang disepakati
4. Hasilnya sesuai atau tidak yang ditargetkan

XI. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


PENCATATAN PELAPORAN
- Dilaksanakan setiap bulan.

Evaluasi
- Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan program dilakukan setelah
pelaksanaan kegiatan dan tindakan yang ditentukan dengan pelaporan hasil
kegiatan yang dicapai

Bukit Kemuning, ..................................

MENGETAHUI PELAKSANA KEGIATAN


KEPALA PUSKESMAS RAWAT INAP
BUKIT KEMUNING,

dr. Masrianti, M.Kes Leni Susrianti, Amd.AK


Pembina NIP. 19780523 200701 2017
NIP. 19731216 200501 2 005
PEMERIKSAAN HIV PADA IBU
HAMIL
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :

PUSKESMAS Tanggal Terbit :

RAWAT INAP Halaman : 1/2

BUKIT Ditandatangani oleh dr. Masrianti, M.Kes

KEMUNING Kepala Puskesmas: NIP.197612162002012005


XV. Pengertian Pemeriksaan HIV pada Ibu Hamil adalah langkah awal pencegahan
penularan HIV secara vertical, yaitu penularan dari ibu kepada
anaknya pada saat proses persalinan (kelahiran).
XVI. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkahdalam pelaksanaan
Kegiatan Pemeriksaan HIV pada ibu hamil.
XVII. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Bukit Kemuning No:

XVIII. Referensi
XIX. Prosedur a.Petugas menerima ibu hamil
b.Petugas menjelaskan kepada Ibu Hamil tentang Penyakit HIV
dan Program Pemeriksaan HIV Ibu Hamil
c.Ibu Hamil melakukan pemeriksaan darah untuk Pemeriksaan
HIV
d.Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan Laboratorium kepada
Ibu Hamil dan melakukan tindak lanjut sesuai hasil pemeriksaan
Laboratorium
HIV reaktif
Petugas melakukan KIE kepada Ibu Hamil
Petugas akan merujuk Ibu Hamil ke Rumah Sakit untuk
mendapatkan penanganan lebih lanjut.

XX. Diagram alir


XXI. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
XXII. Unit Terkait
XXIII. Dokumen
Terkait
XXIV. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Diberlakukan
1.
2.

Anda mungkin juga menyukai