Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA N 36 Jakarta Timur


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas/Semester : XII/ Ganjil
Materi Pokok :Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh dan Sistem Informasi
Geografi
Alokasi Waktu : Pertemuan ke 7 (2 x 45 Menit)

A. KOMPETENSI INTI

• KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


• KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional,
dan kawasan internasional”.
• KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah
• KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Kompetensi Dasar Dari KI-3 Kompetensi Dasar Dari KI-4


3.3. Menganalisis jaringan transportasi dan 4.3. Menyajikan peta tematik berdasarkan
tata guna lahan dengan peta dan/atau citra pengolahan citra pengindraan jauh dan
pengindraan jauh serta Sistem Informasi Sistem Informasi Geografis (SIG) untuk
Geografis (SIG) kaitannya dengan pengembangan potensi wilayah dan
pengembangan potensi wilayah dan kesehatan lingkungan
kesehatan lingkungan

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Pertemuan 8

3.3.1 Menjelaskan pengertian sistem transportasi


3.3.2 Menganalsis jaringan transportasi darat untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.3 Menganalsis jaringan transportasi udara untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.4 Menganalsis jaringan transportasi laut untuk pengembangan potensi wilayah
C. TUJUAN PEMBELAJARAN

3.3.1 Melalui model pembelajaran Discovery Learning diharapkan peserta didik mampu
menjelaskan sistem transportasi serta menganalisis jaringan transportasi untuk
pengembangan potensi wilayah dengan benar melalui sikap disiplin, teliti dan tanggung
jawab.

D. FOKUS PENGUATAN KARAKTER (NURTURANT EFFECT)

Setelah pembelajaran KD 3.3 Menganalisis jaringan transportasi dan tata guna lahan dengan
peta dan/atau citra pengindraan jauh serta Sistem Informasi Geografis (SIG) kaitannya dengan
pengembangan potensi wilayah dan kesehatan lingkungan, siswa memiliki penguatan karakter :
a. Sikap dan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif
b. Sikap yang menunjukkan bahwa peserta didik menjadi bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
c. Sikap dan perilaku cinta tanah air, bangga sebagai bangsa Indonesia, dan bertanggung
jawab terhadap keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berlandaskan pada
Pancasila dan UUD 1945.

E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Fakta:
 Citra penginderaan jauh sebagian wilayah di Indonesia
2. Konsep:
 Pengertian sistem transportasi
 Jenis-jenis penggunaan transportasi
3. Prinsip
 Analisis Citra penginderaan jauh
4. Metakognitif :
 Pemanfaatan citra penginderaan jauh terkait jaringan transportasi untuk pengembangan
potensi wilayah

F. METODE PEMBELAJARAN
1) Pendekatan : Saintifik
2) Model Pembelajaran : Discovery Learning
3) Metode : Diskusi Kelompok, Tanya jawab dan penugasan

G. MEDIA PEMBELAJARAN

Media :
1) Lembar kerja peserta didik (LKPD)
2) Slide Powerpoint
3) Gambar tentang citra penginderaan jauh
Alat :
1) Laptop
2) LCD Proyektor

H. SUMBER BELAJAR

1) Buku Guru Geografi SMA/MA Kelas XII Peminatan Kurikulum 2013 Revisi, penerbit
Mediatama
2) Buku Guru Geografi SMA/MA Kelas XII Peminatan Kurikulum 2013 Revisi, peminatan
ilmu social penerbit Erlangga
3) Bahan ajar
4) Sumber dari internet yang relevan
5) Lingkungan wilayah dari tempat tinggal sekitar

I. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Langkah Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu

1. Mengawali pembelajaran dengan berdoa memberi


salam,
2. Menyiapkan pembelajaran dengan mengkondisikan
peserta didik
3. Guru melakukan absensi
4. Peserta didik diberikan motivasi dengan ditampilkan
gambar tentang penginderaan jauh terkait transportasi
Kegiatan 5. Peserta didik menanggapi gambar yang diberikan 15 Menit
Pendahuluan guru
6. Peserta didik diberikan apersepsi dengan materi yang
akan dipelajari serta mengajak peserta didik selalu
mensyukuri segala ciptaan-Nya
7. Peserta didik diberikan informasi tentang kompetensi yang
akan dicapai dan tehnik penilaiannya serta manfaatnya
dalam kehidupan sehari-sehari
Sintak Discovery Learning
 Peserta didik mengamati gambar tentang
citra penginderaan jauh terkait kemacetan

Stimulation

 Peserta didik memberikan tanggapan dari


Problem
Statement
gambar yang telah diamati
 Peserta didik merumuskan pertanyaan yang
menjadi fokus pembelajaran
 Siswa dibagi menjadi 6 kelompok LKPD
Kelompok 1 dan 2 : Analisis citra Inderaja 55 Menit
untuk transportasi Jalan Raya
Kelompok 3 dan 4 : Analisis citra Inderaja
untuk transportasi Bandar udara
Data
Kegiatan inti
Collecting
 Kelompok 5 dan 6 : Analisis citra Inderaja
untuk transportasi Kereta Api
 Peserta didik mengumpukan data dari
berbagai sumber berkaitan dengan rumusan
pertanyaan yang ada pada lembar kerja
peserta didik
 Peserta didik menentukan keterkaitan antara
citra penginderaan jauh dengan analisis
Data manfaat citra terhadap analisis jaringan
Processing transportasi
 Guru membimbing peserta didik saat
mengerjakan LKPD
 Peserta didik membandingkan hasil temuan
tentang analisis citra Inderaja terkait
Verification
transportasi dengan konsep-konsep yang ada
pada materi di bahan ajar
 Secara berkelompok mempersentasikan hasil
diskusi kelompok
 Peserta didik lain memberikan tanggapan
 Peserta didik diberikan penguatan tentang
Generalization
materi yang belum dipahami
 Peserta didik menyimpulkan manfaat dan
jaringan transportasi untuk pengembangan
potensi wilayah
 Secara bersama peserta didik dan guru menyimpulkan
materi pembelajaran
 Memberikan memberikan refleksi proses pembelajaran
yang telah dicapai
 Guru memberikan penilaian kognitif
Penutup  Guru menyampaikan informasi untuk kegiatan 20 Menit
pembelajaran pertemuan berikutnya tentang Analisis citra
terkait pengembangan potensi tata guna lahan
 Guru menutup pelajaran dan mengucapkan salam.
J. PENILAIAN PEMBELAJARAN

Teknik Rubrik Instrumen Remedial Pengayaan


Penilaian
Penilaian Penilaian Penilaian ( < KKM) ( >KKM)

Sikap : Observasi 1) Pembelajaran 1) Belajar


: Penugasan ulang kelompok
Pengetahuan (LKPD) 2) Pemberian 2) Belajar
Tes Formatif bimbingan secara mandiri
khusus
3) Pembelajar
Terlampir 3) Pemberian tugas-
an berbasis
tugas latihan
Keterampilan PortoFolio tema
secara khusus
4) Pemanfaatan tutor
sebaya

Mengetahui Jakarta, Oktober 2019


Kepala SMAN 36 Jakarta Timur Guru Mata Pelajaran

Drs. Moch. Endang Supardi, M.Pd.M.Si. Yuniarti, S.Pd.


NIP.196305271993031002 NIP. 198506062010012024

Catatan Kepala Sekolah


......................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................
LAMPIRAN

1. Penilaian Sikap
OBSERVASI

Nama Satuan Pendidikan : SMA N 36 Jakarta Timur


Tahun Pelajaran : 2019/2020
Kelas/Semester : XII/Ganjil
Mata Pelajaran : Geografi

Kejadian/ Butir
No Nama Peserta Didik +/- Tindak Lanjut
perilaku Sikap
1 Adhisty Regita Pramesti

2 Afifah Atsaryya Yasmin

3 Ahmad Fachrezzi

4 Alfie Fadhiila Saputra

5 Alvina Somantri

6 Amanda Nabila Hasyimita

7 Andika Prawijaya

8 Angel Rahmadani lewa

9 Anggita Sisilia Setiadi

10 Dara Puspita

11 Dea Amanda Cahya Saputri

12 Dian Wahyu Setiawan

13 Dikky Prasastio

14 Dina Setya Rahayu

15 Elvira Salsabila Putri

16 Fadilah Prasetiyo Putra

17 Fani Ambarlita

18 Hana Haisunasya
19 Hanifa Syania Putri

20 Herdoni Endrianoto

21 Khairunnisa Ghaniya Nafisi

22 Lutfia Arika sari

23 Muhammad Aqsha Ar Rafii

24 Muhammad Farhan

25 Muhammad Fauzan Chowary

26 Nabila Hidayah Risky Putri

27 Nurisa Sari Arafat

28 Rahamat Rinaldi

29 Romona Lutfiana Ibrahaim

30 Rani Sajola Putri

31 Rifqi Fadhil Pratama

32 Sabitha Haeva Ruzali

33 Salsabila Azzahra

34 Shafa Ananda Putri

35 Wildan Iqbal Arifin

36 Zidni Ilman

Butir Sikap yang dinilai : Rasa Ingin Tahu, Tanggung Jawab, Disiplin, Menghargai Pendapat,
Sopan, Teladan, Religius
2. Penilaian Proses
A. PENILAIAN DISKUSI
Nama satuan Pendidikan : SMA N 36 Jakarta Timur
Kelas/Semester : XII / 1
Tahun Pelajaran : 2019 / 2020
Mata Pelajaran : Geografi

Kompetensi Dasar :
3. 3 Menganalisis jaringan transportasi dan tata guna lahan dengan peta dan/atau citra
pengindraan jauh serta Sistem Informasi Geografis (SIG) kaitannya dengan
pengembangan Potensi wilayah dan kesehatan lingkungan.

Sikap / aspek yang diamati


Kelompok Nama Peserta Didik Skor Nilai
Menyelesaikan Penggunaan
Kerjasama
tugas bahasa

Adhisty Regita
Pramesti
Afifah Atsaryya
Yasmin
Ahmad Fachrezzi
1
Alfie Fadhiila Saputra
Alvina Somantri
Amanda Nabila
Hasyimita
Andika Prawijaya
Angel Rahmadani lewa
Anggita Sisilia Setiadi
2
Dara Puspita
Dea Amanda Cahya
Saputri
Dian Wahyu Setiawan
Dikky Prasastio
3 Dina Setya Rahayu
Elvira Salsabila Putri
Fadilah Prasetiyo Putra
Fani Ambarlita
Hana Haisunasya
Hanifa Syania Putri
Herdoni Endrianoto
Khairunnisa Ghaniya
Nafisi
4
Lutfia Arika sari
Muhammad Aqsha Ar
Rafii
Muhammad Farhan
Muhammad Fauzan
Chowary
Nabila Hidayah Risky
Putri Daniza
Nurisa Sari Arafat
5
Rahamat Rinaldi
Romona Lutfiana
Ibrahaim
Rani Sajola Putri
Rifqi Fadhil Pratama
Sabitha Haeva Ruzali
Salsabila Azzahra
6
Shafa Ananda Putri
Wildan Iqbal Arifin
Zidni Ilman
RUBRIK PENILAIAN DISKUSI

Aspek
No. Penilaian Kriteria Skor

Peserta didik kurang menyelesaikan tugas terstruktur 1


Peserta didik hanya menyelesaikan sebagian tugas terstruktur 2
Menyelesaikan
1. Peserta didik menyelesaikan semua tugas terstruktur (mencari
tugas
informasi dari para tutor, menyampaikan informasi secara 3
umum, mencatat semua informasi dari para tutor)
Peserta didik tidak bisa bekerjasama dengan kelompoknya,
ditandai dengan pasif, tidak menyumbangkan ide atau gagasan, 1
sibuk dengan yang dilakukan sendiri
Peserta didik dapat bekerjasama dengan kelompoknya namun
2. Kerjasama
masih banyak pasif dan hanya sesekali menyumbangkan 2
gagasan atau ide
Peserta didik dapat bekerjasama dengan kelompoknya secara
3
baik, sering melontarkan ide atau gagasan
Dalam berdiskusi peserta didik menggunakan _ahasa yang
kurang sesuai / mengucapkan kata kasar / _ahasa Indonesia yang 1
tidak baku atau juga peserta didik banyak diam saat berdiskusi
Penggunaan
3. Dalam berdiskusi, peserta didik hanya sesekali menggunakan
bahasa 2
bahasa Indonesia yang baik dan benar
Peserta didik menggunakan _ahasa Indonesia dengan baik dan
3
benar

Keterangan Kriteria :
1 Kurang
2 Cukup
3 Baik

Ketentuan Penilaian :
Skor maksimal 9
Skor minimal 3

Penghitungan Nilai :

Penjumlahan skor yang diperoleh dari setiap item


NILAI = x 100
skor maksimal
B. PENILAIAN PRESENTASI

Nama Satuan Pendidikan : SMAN 36 Jakarta Timur


Kelas/Semester : XII / 1
Tahun Pelajaran : 2019/ 2020
Mata Pelajaran : Geografi
Kompetensi Dasar :
3. 3 Menganalisis jaringan transportasi dan tata guna lahan dengan peta dan/atau citra
pengindraan jauh serta Sistem Informasi Geografis (SIG) kaitannya dengan pengembangan
Potensi wilayah dan kesehatan lingkungan.

Sikap / aspek yang diamati


Nama Peserta
Kelompok Skor Nilai
Didik Penguasaan
Keaktifan Komunikasi
Materi

Adhisty Regita
Pramesti
Afifah Atsaryya
Yasmin
Ahmad Fachrezzi
1
Alfie Fadhiila
Saputra
Alvina Somantri
Amanda Nabila
Hasyimita
Andika Prawijaya
Angel Rahmadani
lewa
Anggita Sisilia
Setiadi
2
Dara Puspita
Dea Amanda
Cahya Saputri
Dian Wahyu
Setiawan
Dikky Prasastio

3 Dina Setya Rahayu


Elvira Salsabila
Putri
Fadilah Prasetiyo
Putra
Fani Ambarlita
Hana Haisunasya
Hanifa Syania Putri
Herdoni Endrianoto
Khairunnisa
Ghaniya Nafisi
4
Lutfia Arika sari
Muhammad Aqsha
Ar Rafii
Muhammad Farhan
Muhammad Fauzan
Chowary
Nabila Hidayah
Risky Putri Daniza
Nurisa Sari Arafat
5
Rahamat Rinaldi
Romona Lutfiana
Ibrahaim
Rani Sajola Putri
Rifqi Fadhil
Pratama
Sabitha Haeva
Ruzali
Salsabila Azzahra
6
Shafa Ananda Putri
Wildan Iqbal Arifin
Zidni Ilman
RUBRIK PENILAIAN PRESENTASI

Aspek Yang
No. Kriteria Skor
Diamati

Aktif 3
1. Keaktifan Kurang aktif 2
Tidak aktif 1
Menguasai materi dan mampu menjawab pertanyaan
3
dengan benar
Menguasai materi, tapi kurang mampu menjawab
2. Penguasaan Materi 2
pertanyaan dengan benar
Tidak menguasai materi dan tidak mampu menjawab
1
pertanyaan dengan benar
Mampu menyampaikan presentasi dengan bahasa yang
3
baik dan benar (lancar)
Kurang mampu menyampaikan presentasi dengan bahasa
3. Komunikasi 2
yang baik dan benar (kurang lancar)
Tidak mampu menyampaikan presentasi dengan bahasa
1
yang baik dan benar (tidak lancar)
Keterangan Kriteria :
1 Kurang
2 Cukup
3 Baik
Ketentuan Penilaian :
Skor maksimal 9
Skor minimal 3

Penghitungan Nilai :

Penjumlahan skor yang diperoleh dari setiap item


NILAI = x 100
skor maksimal
Penilaian Pengetahuan

LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN


Nama Satuan Pendidikan : SMAN 36 Jakarta Timur
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Kelas/Semester : XII/1
Mata Pelajaran : Geografi
Aspek Yang dinilai Total
Kalimat Relevansi Nilai
Nama Kebenaran Uraian
No Yang Dengan (100)
Peserta Didik Jawaban Jelas
bagus konsep
(30) (20)
(20) (30)
1 Adhisty Regita Pramesti

2 Afifah Atsaryya Yasmin

3 Ahmad Fachrezzi

4 Alfie Fadhiila Saputra

5 Alvina Somantri

6 Amanda Nabila Hasyimita

7 Andika Prawijaya

8 Angel Rahmadani lewa

9 Anggita Sisilia Setiadi

10 Dara Puspita

11 Dea Amanda Cahya Saputri

12 Dian Wahyu Setiawan

13 Dikky Prasastio

14 Dina Setya Rahayu

15 Elvira Salsabila Putri

16 Fadilah Prasetiyo Putra

17 Fani Ambarlita
18 Hana Haisunasya

19 Hanifa Syania Putri

20 Herdoni Endrianoto

21 Khairunnisa Ghaniya Nafisi

22 Lutfia Arika sari

23 Muhammad Aqsha Ar Rafii

24 Muhammad Farhan

25 Muhammad Fauzan Chowary


Nabila Hidayah Risky Putri
26
Daniza
27 Nurisa Sari Arafat

28 Rahamat Rinaldi

29 Romona Lutfiana Ibrahaim

30 Rani Sajola Putri

31 Rifqi Fadhil Pratama

32 Sabitha Haeva Ruzali

33 Salsabila Azzahra

34 Shafa Ananda Putri

35 Wildan Iqbal Arifin

36 Zidni Ilman
PROGRAM PEMBELAJARAN REMEDIAL

Sekolah : SMA N 36 Jakarta Timur


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas : XII
Jenis Remedial : Pemanfaatan tutor sebaya
KKM : 75
Materi : Penginderaan Jauh
Kompetensi Dasar : Menganalisis jaringan transportasi dan tata guna lahan dengan peta
dan/atau citra pengindraan jauh serta Sistem Informasi Geografis (SIG) kaitannya dengan
pengembangan potensi wilayah dan kesehatan lingkungan.

Indikator :
3.3.1 Menjelaskan pengertian sistem transportasi
3.3.2 Menganalsis jaringan transportasi darat untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.3 Menganalsis jaringan transportasi udara untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.4 Menganalsis jaringan transportasi laut untuk pengembangan potensi wilayah

NO. IPK
KD / INDIKATOR
NO NAMA SISWA TES HASlL
YANG BELUM DIKUASAI
ULANG

Pembelajaran Remedial diberikan bagi siswa yang tidak tuntas (memperoleh Nilai KD
kurang dari nilai KKM yakni 75 dengan mengikuti program pembelajaran kembali baik
dengan memberikan pembahasan soal-soal uji kompetensi (menjelaskan kembali
penyelesaian soal-soal) atau memberikan tugas yang berkaitan dengan indikator atau
kompetensi dasar yang belum tuntas kemudian melakukan uji pemahaman ulang (ujian
perbaikan) sesuai dengan indikator/kompetensi yang belum tuntas melalui pemanfaatan
tutor sebaya.
PROGRAM PEMBELAJARAN PENGAYAAN

Sekolah : SMAN 36 Jakarta Timur


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas : XII
Jenis Pengayaan : Pembelajaran Mandiri
KKM : 75
Materi : Pemetaan
Kompetensi Dasar : Menganalisis jaringan transportasi dan tata guna lahan dengan peta
dan/atau citra pengindraan jauh serta Sistem Informasi Geografis (SIG) kaitannya dengan
pengembanganPotensi wilayah dan kesehatan lingkungan.

Indikator :
3.3.5 Menjelaskan pengertian sistem transportasi
3.3.6 Menganalsis jaringan transportasi darat untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.7 Menganalsis jaringan transportasi udara untuk pengembangan potensi wilayah
3.3.8 Menganalsis jaringan transportasi laut untuk pengembangan potensi wilayah

NO. NAMA SISWA BENTUK PENGAYAAN

1 Pembelajaran mandiri mengenai sistem


2 transportasi terkait potensi wilayah di buku
3 paket
4
5
6
7
8
9

Pembelajaran Pengayaan diberikan bagi siswa yang telah tuntas (memperoleh Nilai KD ≥
KKM = 75) dengan memberikan program pembelajaran tambahan berupa materi dan
pembahasan soal-soal dengan variasi yang lebih tinggi atau menjelaskan kembali
penyelesaian soal-soal) melalui pembelajaran mandiri.

Anda mungkin juga menyukai