Anda di halaman 1dari 30

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP IT MASJID SYUHADA


Kelas/Semester : VII / I
Mata Pelajaran : Matematika
Topik : Bilangan Berpangkat
Alokasi Waktu : 1 x 40 menit ( 2 pertemuan )

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghormati dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghormati dan menghayati perilaku jujur, disiplin, teliti, tekun, tanggungjawab,
peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
KI-4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

No Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3 Menjelaskan dan menentukan 3.3.1 Mengenal bilangan berpangkat bulat positif
representasi bilangan dalam (konseptual)
bentuk bilangan berpangkat bulat
positif dan negatif 3.3.2 Menyatakan bilangan menjadi bilangan
berpangkat bulat positif
(konseptual)
3.3.3 Membandingkan dua atau lebih bilangan
berpangkat bulat positif dan negatif
(konseptual)
3.3.4 Menentukan faktor suatu bilangan
(konseptual)
3.3.5 Menentukan kelipatan persekutuan dua
bilangan atau lebih (konseptual)
3.3.6 Menentukan KPK dua bilangan atau lebih
(konseptual)
3.3.7 Menentukan faktor persekutuan dua bilangan
atau lebih (konseptual)
3.3.8 Menentuka FPB dua bilangan atau lebih
(konseptual)
4.3 Menyelesaikan masalah yang 4.3.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
berkaitan dengan bilangan dalam dengan bilangan berpangkat bulat positif dan
bentuk bilangan berpangkat bulat negatif (metakogtif)
positif dan negatif. 4.3.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang
berkaitan dengan bilangan berpangkat bulat
positif dan negatif (faktual)
4.3.3 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan KPK (metakognitif)
4.3.4 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang
berkaitan dengan KPK (faktual)
4.3.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan FPB (metakognitif)
4.3.6 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang
berkaitan dengan FPB (faktual)
 Nilai Karakter
 Religius
 Mandiri
 Gotong royong
 Kejujuran
 Kerja keras
 Percaya diri
 Kerjasama
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama ( 2 x 40’ )
Melalui kegiatan dalam kelompok peserta didik dapat :
3.3.1 Memberikan contoh bentuk bilangan berpangkat bulat positif dan negatif

3.3.2 Menyatakan bilangan menjadi bilangan berpangkat bulat positif

3.3.4 Menentukan faktor suatu bilangan

3.3.3 Membandingkan dua atau lebih bilangan berpangkat bulat positif dan negatif

4.3.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bilangan berpangkat bulat positif
dan negatif

4.3.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan bilangan berpangkat


bulat positif dan negatif

Pertemuan Kedua ( 3 x 40’ )


Melalui kegiatan dalam kelompok peserta didik dapat :

3.3.5 Menentukan kelipatan persekutuan dua bilangan atau lebih

3.3.6 Menentukan KPK dua bilangan atau lebih

3.3.7 Menentukan faktor persekutuan dua bilangan atau lebih

3.3.8 Menentukan FPB dua bilangan atau lebih

4.3.3 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK

4.3.4 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan KPK

4.3.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan FPB

4.3.6 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan FPB

Fokus nilai-nilai sikap:


 Kejujuran,
 Kedisiplinan
 Kepedulian dan
 Tanggung jawab

D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular

 Bilangan berpangkat positif


 Bilangan berpangkat negatif
 Faktor bilangan
 Perbandingan dua atau lebih bilangan berpangkat bulat positif atau negatif
 Kelipatan persekutuan dua atau lebih bilangan bulat
 KPK dua atau lebih bilangan bulat
 Faktor persekutuan dua atau lebih bilangan bulat
 FPB dua atau lebih bilangan bulat
Materi Konseptual
 Menyatakan Bilangan Desimal Menjadi Bilangan Berpangkat Bulat
Positif
Berikut ini beberapa bilangan desimal yang dinyatakan dalam bilangan
berpangkat bulat positif.
Bilangan Bilangan Berpangkat Keterangan
59.049 310 310 =
= 59.049
6 6
1.000.000 10 10 =10
=1.000.000
8.000.000
=
=8.000.000
 Faktor Bilangan
Bilangan bulat a dikatakan faktor dari bilangan bulat b jika ada
bilangan bulat n sedemikian sehingga a × n = b. 2 dikatakan faktor dari dari 6
karena ada bilangan 3 sedemikian sehingga 2 × 3 = 6.
 Membandingkan Bilangan Berpangkat Besar
Untuk membandingkan cukup mudah, yaitu dengan melihat angka-
angka penyusunnya. Namun, untuk bilangan berpangkat tidak semudah itu.
Mungkin sebagian dari siswa menduga bahwa antara bilangan 56 dengan 65
adalah sama besar karena angka-angka penyusunnya sama, tetapi berbeda
posisi. Untuk membuktikan kebenaran dugaan tersebut, kita bisa rinci
bilangan berpangkat tersebut menjadi bilangan desimal lebih dulu.
 Kelipatan Persekutuan
Daftarlah sepuluh kelipatan bilangan berikut secara urut dari yang terkecil
hingga terbesar. Kelipatan yang dimaksud adalah kelipatan bilangan bulat
positif. Perhatikan Tabel berikut.

Bilangan
1 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
2 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20
3 3 6 9 12 15 18 21 24 27 30
4 4 8 12 16 20 24 28 32 36 40
5 5 10 15 20 25 30 35 40 45 50
6 6 12 18 24 30 36 42 48 54 60
7 7 14 21 28 35 42 49 56 63 70
8 8 16 24 32 40 48 56 64 72 80

Dari Tabel daftar bilangan-bilangan yang sama antara kelipatan 1 dan


2 adalah 2, 4, 6, 8, dan 10 Bilangan 2, 4, 6, 8, dan 10 disebut sebagai
kelipatan persekutuan dari 1 dan 2. Sedangkan 2 disebut Kelipatan
Persekutuan Terkecil (KPK) dari 1 dan 2.
Materi Prosedural
 Menentukan KPK dengan Faktorisasi Prima
Langkah 1: menyatakan bilangan 90 dan 168 ke dalam bentuk faktorisasi
prima. Untuk menentukannya bisa menggunakan bantuan pohon faktor,
sebagai berikut.
Langkah 2: Mengalikan semua faktor-faktor pada masing-masing bilangan
dengan ketentuan: Jika terdapat faktor prima yang sama pada kedua bilangan,
maka dipilih yang pangkat tertinggi.
KPK dari 90 dan 168 adalah
 Menentukan KPK dengan Pembagian Bersusun
Langkah 1: Bagi ketiga bilangan tersebut secara bersusun hingga hasil bagi
semua bilangan adalah 1, seperti berikut.

Keterangan: Tanda panah merah berarti bilangan tersebut tidak terbagi habis
oleh pembaginya.
Langkah 2: Kalikan semua pembagi
KPK dari 9, 15, dan 42 adalah 3 × 2 × 7 × 5 × 3 = 630

 Menentukan FPB dengan Faktorisasi Prima


Langkah 1 : Menyatakan bilangan 90 dan 168 ke dalam bentuk faktorisasi
prima Untuk menentukannya bisa menggunakan bantuan pohon faktor,
sebagai berikut.

Langkah 2 : Mengalikan semua faktor-faktor yang sama pada masing-masing


bilangan dengan ketentuan : pilih yang pangkat terendah.
FPB dari 90 dan 168 adalah 2 × 3 = 6.
 Menentukan FPB dengan Pembagian Bersusun
Langkah 1: Bagi ketiga bilangan tersebut secara bersusun hingga hasil bagi
semua bilangan adalah 1, seperti berikut.

Langkah 2: Kalikan pembagi yang habis membagi semua bilangan.


FPB dari 24, 48, dan 72 adalah 2 × 2 × 3 = 12

2. Materi pembelajaran pengayaan


 Bilangan berpangkat positif dan negatif
 Faktor bilangan
 Kelipatan persekutuan
 KPK dan FPB
3. Materi pembelajaran remidial
 Bilangan berpangkat positif dan negatif
 KPK dan FPB
E. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Scientific Learning


Model Pembelajaran
Pertemuan 1 : STAD,
Pertemuan 2 : Scientific Learnings
Metode : Ceramah, Tanya-jawab, Diskusi kelompok
F. Media dan Alat Pembelajaran
 Lembar Kerja Siswa (LKS)
 Alat pembelajaran spidol, papan tulis dsb
G. Sumber Belajar
 Buku siswa : As’ari, Abdur Rahmans, dkk. 2017. Matematika SMP/ MTs Kelas VII
Semester 1. Jakarta : Pusat Kurikulum dan Pembukuan, Balitbang, Kemendikbud.
 Buku guru : As’ari, Abdur Rahman, dkk. 2017. Matematika SMP/ MTs Kelas VII.
Jakarta : Pusat Kurikulum dan Pembukuan, Balitbang, Kemendikbud.
H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama ( 2 x 40’ )

1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran,
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta
membiasakan membaca dan memaknai isi dalam doa (Literasi))
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai 10
pembelajaran menit
 Peserta didik mengucapkan salam khas sekolah.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mengajak mereka untuk
merapikan meja, kursi serta kebersihan kelas.
 Peserta didik mempersiapkan buku siswa, alat, dan bahan untuk mengikuti
pelajaran.
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
 Sebelum memulai pelajaran, guru mengajak peserta didik untuk bernyanyi
bersama yang ada pada buku siswa, guru juga bisa mengajak peserta didik
menyanyikan lagu lain yang sesuai dengan tema pelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Kelas VII D
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari.
 Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh
ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan
tentang:
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat
itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan
langkah-langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti
Sintak
Kegiatan Pembelajaran
Model Pembelajaran
Orientasi peserta didik Mengamati
kepada masalah
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
memusatkan perhatian (Berpikir kritis dan bekerjasama
(4C) dalam mengamati permasalahan (literasi
membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang
menyerah (Karakter)
pada topic 60
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif. menit
 Faktor suatu bilangan.
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis
dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa
ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
Membagikan LKS kepada siswa.
 Mengamati (Berpikir kritis dan kreatif (4C),
tangguh dalam menyelesaikan masalah serta
berani mengemukakan pendapat dengan rasa
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
percaya diri (Karakter); mampu membaca
permasalahan serta mengaitkannya dengan konsep
yang akan dipelajari (Literasi))
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal
untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari
media interaktif, dsb yang berhubungan dengan:
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung), Literasi
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang
lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari
informasi.
Mengorganisasikan Menanya Nilai Karakter: rasa ingin tahu, jujur,
peserta didik tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah
 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik
untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
pertanyaan yang berkaitan dengan materi/gambar
yang disajikan oleh guru
 Guru memberikan kesempatan untuk memberikan
tanggapan dengan menunjukkan sikap
kesungguhan, rasa ingin tahu, dan sikap toleransi,
guru memberikan konfirmasi atas pertanyaan atau
tanggapan siswa tersebut (menanya) Nilai Karakter:
rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri
dan pantang menyerah.
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil
pengamatannya dan mencatat fakta-fakta yang
ditemukan, serta menjawab pertanyaan berdasarkan
hasil pengamatan yang ada pada buku paket;
 Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk
menanyakan hal-hal yang belum dipahami
berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang
didiskusikan bersama kelompoknya;
 Mengajukan pertanyaan (Kritis dan kreatif, serta
berani mengemukakan ide/pendapat-nya dengan
rasa ingin tahu, pantang menyerah, jujur dan
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
percaya diri)
tentang :
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
Membimbing Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis, kreatif,
penyelidikan individu bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam
dan kelompok kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung
jawab dan pantang menyerah (Karakter),literasi
(membaca)
 Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok
untuk bekerjasama.
 Peserta didik diberikan permasalahan dalam
bentuk Lembar Kerja Siswa (LKS).
 Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan dan
mengeksplorasi data dari aneka sumber yang akan
digunakan untuk menyelesaikan permasalahan di
Lembar Kerja Siswa (LKS) dengan sikap memiliki
rasa percaya diri, tangguh menghadapi masalah,
tanggung jawab, dan kerjasama (menalar dan
mencoba).
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan
untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi
melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian, Berpikir kritis dan
bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan
(literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
 Membaca sumber lain selain buku teks
mengunjungi laboratorium komputer perpustakaan
sekolah untuk mencari dan membaca artikel tentang
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi
kelompok atau kegiatan lain guna menemukan
solusimasalah terkait materi pokok yaitu
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Aktivitas Mengembangkan kemampuan berpikir
kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C)
 Mempraktikan Mengembangkan kemampuan
berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan
bekerjasama (4C)
 Mendiskusikan Berpikir kritis, kreatif,
bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam
kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan
pantang menyerah (Karakter)
 Saling tukar informasi tentang :
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
 Faktor suatu bilangan.
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah
pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai
bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja
yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara
yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar
dan belajar sepanjang hayat.
Mengembangkan dan Mengkomunikasikan
menyajikan hasil karya
Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk
bekerjasama. Penguatan Pendidikan Karakter dan
Pembelajaran Abad 21
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
mengenai permasalahan di Lembar Kerja Siswa
(LKS),dengan sikap penuh percaya diri dan
komunikatif sedangkan kelompok lainnya
menanggapi.
 Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif
terlibat dalam diskusi kelompok serta saling bantu
untuk menyelesaikan masalah (Mengembangkan
kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi
dan bekerjasama (4C),)
 Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok,
pendidik memperhatikan dan mendorong semua
peserta didik untuk terlibat diskusi, dan
mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng
jauh pekerjaannya dan bertanya (Nilai Karakter:
rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya
diri dan pantang menyerah) apabila ada yang
belum dipahami, bila diperlukan pendidik
memberikan bantuan secara klasikal.
 Peserta didik menyimpulkan materi
pembelajaran melalui tanya jawab secara
klasikal
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan
berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau
media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan (Komunikasi dan bekerjasama
(4C) dalam menyampaikan hasil gagasan/ ide-ide
(Karakter), serta membiasakan menuliskan hasil
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
kerja pada media sederhana (Literasi) Berpikir
kritis, bekerjasama dan mampu berkomunikasi)
hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang
dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta
didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan (Berpikir kritis dan bekerjasama
(4C) dalam menyusun kesimpulan yang tepat sesuai
dengan konsep (Literasi) dengan rasa ingin tahu
dan percaya diri (Karakter) tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran
yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau
guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada
siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada
buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja
yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi
pelajaran
Menganalisa & Mengasosiasikan
mengevaluasi proses Peserta didik melakukan refleksi dengan dibimbing
pemecahan masalah oleh guru terhadap hasil diskusi yang telah
dilaksanakan.
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan
koreksi dari guru terkait pembelajaran
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari
hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil
dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung
dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada
pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi
dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang
berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk
1. Pertemuan Ke-1 ( 2 x 40 menit ) Waktu
mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat
aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta
deduktif dalam membuktikan :
 Bilangan berpangkat bulat positif dan negatif
 Faktor suatu bilangan.
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli
lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Membiasakan
sikap bertanggung jawab dan peduli dengan tugas yang diberikan
(Karakter)
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik
yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi
nomor urut peringkat, untuk penilaian projek. 10
menit
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik Penguatan Pendidikan Karakter dan Pembelajaran
Abad 21
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/
perseorangan (jika diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah. Membiasakan sikap bertanggung jawab
dan peduli dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Memberi salam. Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat
(Karakter)

Pertemuan Kedua ( 3 x 40’ )

1. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Waktu


Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran,
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta
membiasakan membaca dan memaknai isi dalam doa (Literasi))
15
 Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dengan menyapa memberi
menit
salam, memandu peserta didik berdoa, dan memeriksa kehadiran peserta
didik serta mengkondisikan suasana belajar agar menyenangkan.
 Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari, yaitu KPK dan FPB.
 Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai, yaitu dapat
menentukan KPK dan FPB dua atau lebih bilangan bulat, serta aplikasinya
1. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Waktu
dalam kehidupan seharihari.
 Guru menyampaikan kegiatan yang akan dilakukan yaitu berdiskusi
kelompok mengerjakan latihan pada Buku Siswa.
 Guru membentuk kelompok diskusi dengan setiap kelompok beranggotakan
4 (empat) peserta didik.

Apersepsi
 Guru mengecek pengetahuan peserta didik pada pertemuan yang lalu
mengenai bilangan berpangkat khususnya tentang faktor suatu bilangan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
Kegiatan Inti
Kegiatan Pembelajaran
Mengamati

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian


(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi
membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
pada topic
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan bekerjasama (4C)
dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu,
jujur dan pantang menyerah (Karakter)
Membagikan LKS kepada siswa.
 Mengamati (Berpikir kritis dan kreatif (4C), tangguh dalam menyelesaikan
masalah serta berani mengemukakan pendapat dengan rasa percaya diri
(Karakter); mampu membaca permasalahan serta mengaitkannya dengan 90
konsep yang akan dipelajari (Literasi)) menit
lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat
dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan
dengan:
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Persekutuan Besar (FPB).
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung), Literasi
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi
yang berhubungan dengan
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK)
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Mendengar
pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK)
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi
1. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Waktu
pelajaran mengenai :
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi.

Menanya Nilai Karakter: rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri
dan pantang menyerah
 Dengan bimbingan guru, peserta didik merumuskan pertanyaan-
pertanyaan terkait tabel kelipatan bilangan positif. Misalnya seperti
berikut :
 “Mengapa 1 dan 2 merupakan kelipatan persekutuan dari bilangan 2, 4, 6,
8, dan 10?”
 “Bagaimana cara menentukan kelipatan persekutuan dari dua bilangan
atau lebih?”
 “Bagaimana cara menentukan KPK dari dua bilangan atau lebih?”
Mengajukan pertanyaan (Kritis dan kreatif, serta berani mengemukakan
ide/pendapat-nya dengan rasa ingin tahu, pantang menyerah, jujur dan percaya
diri)
tentang :
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
Mengumpulkan informasi (Berpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling
berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab
dan pantang menyerah (Karakter),literasi (membaca)
 Mengamati obyek/kejadian, Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur
dan pantang menyerah (Karakter)
 Mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain
guna menemukan solusi masalah terkait materi pokok yaitu
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Aktivitas Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C)
 Mempraktikan Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C)
 Mendiskusikan Berpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling
berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang
menyerah (Karakter)
 Saling tukar informasi tentang :
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang
terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan
1. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Waktu
kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Mengkomunikasikan

Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk bekerjasama.


Penguatan Pendidikan Karakter dan Pembelajaran Abad 21
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok mengenai permasalahan
di Lembar Kerja Siswa (LKS),dengan sikap penuh percaya diri dan
komunikatif sedangkan kelompok lainnya menanggapi.
 Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi
kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah (Mengembangkan
kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
 Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan
dan mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan
bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya (Nilai
Karakter: rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang
menyerah) apabila ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik
memberikan bantuan secara klasikal.
 Peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab
secara klasikal
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis
secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur,
teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat
dengan sopan
 Mempresentasikan (Komunikasi dan bekerjasama (4C) dalam
menyampaikan hasil gagasan/ ide-ide (Karakter), serta membiasakan
menuliskan hasil kerja pada media sederhana (Literasi) Berpikir kritis,
bekerjasama dan mampu berkomunikasi) hasil diskusi kelompok secara
klasikal tentang :
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi
oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam menyusun
kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan rasa ingin
tahu dan percaya diri (Karakter) tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil
pengamatan secara tertulis tentang
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa
pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk
mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
1. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Waktu
Mengasosiasikan
Peserta didik melakukan refleksi dengan dibimbing oleh guru terhadap hasil
diskusi yang telah dilaksanakan.
Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait
pembelajaran
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan
sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan
pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi
yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat
yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan
prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam
membuktikan :
 Kelipatan Persekutuan Kecil (KPK).
 Faktor Perekutuan Besar (FPB).
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam
pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku
jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli
lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Membiasakan
sikap bertanggung jawab dan peduli dengan tugas yang diberikan
(Karakter)
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
Guru :
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan 15
kerjasama yang baik Penguatan Pendidikan Karakter dan Pembelajaran menit
Abad 21
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/
perseorangan (jika diperlukan).
 Mengagendakan pekerjaan rumah. Membiasakan sikap bertanggung jawab
dan peduli dengan tugas yang diberikan (Karakter)
 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
 Memberi salam. Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat
(Karakter)
I. Penilaian Hasil Pembelajaran

1. Penilaian Sikap, Spiritual dan Sosial


a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Catatan jurnal (Terlampir)
2. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes
b. Bentuk Instrumen : Pilihan ganda dan uraian (Terlampir)
c. Kisi-kisi :

Kompetesi Indikator Indikator Soal Bentuk Soal No


Dasar Pencapaian Instrume
Kompetensi n
3.3 Menyatakan Siswa dapat Bilangan 1,2
Menjelaskan bilangan mengubah suatu 78.125 dapat
dan menjadi bilangan bulat diubah menjadi
menentukan bilangan atau pecahan bilangan
representasi berpangkat bulat dalam bentuk berpangkat,
bilangan dalam positif bilangan yaitu
bentuk bilangan berpangkat a. 58
berpangkat bulat positif b. 57
bulat positif atau negatif c. 75
dan negatif d. 77

Bilangan
dapat diubah
menjadi
bilangan
berpangkat,
yaitu
a. 3-2
b. 3-3
c. 3-4
d. 3-5
Membandingkan Siswa dapat Urutkan 3,6
dua atau lebih membandingkan bilangan 34, 43,
bilangan dua atau lebih 25, 52 dari yang
berpangkat bulat bilangan terkecil ke
positif dan berpangkat yang terbesar.
negatif bulat positif dan a. 34, 43, 25,
negatif 52
b. 52, 25, 43,
34
c. 52, 25, 34,
43
d. 52, 43, 25,
34

Dengan
menggunakan
tanda “ < ”, “ >
” atau “ = ”
nyatakan
perbandingan
masing-masing
bilangan
berikut

a. 53 ..... 122
b. 108 ...... 810
c. 1.000100 .....
1.00099
d. 99100.....
100100

Menentukan Siswa dapat Faktor bilangan 5


faktor suatu menentukan bulat dari 60
bilangan faktor suatu adalah
bilangan a. 1, 2, 3, 5, 6,
10, 15, 20,
30, 60
b. 1, 2, 3, 4, 6,
10, 12, 15,
20, 30, 60
c. 1, 2, 3, 5, 6,
10, 12, 15,
20, 30, 60
d. 1, 2, 3, 4, 5,
6, 10, 12,
15, 20, 30,
60

3. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Kinerja
b. Bentuk Instrumen : Rubik penilaian
c. Kisi-kisi :

Kompetesi Indikator Indikator Soal Bentuk Soal No


Dasar Pencapaian Instrumen
Kompetensi
4.3 Menyelesaikan Siswa dapat Satu liter (l) 6
Menyelesaikan masalah yang menyelesaikan sama dengan
106 milimeter
masalah yang berkaitan masalah yang kubik (mm3).
berkaitan dengan bilangan berkaitan Dalam 1 mm3
darah terdapat
dengan berpangkat bulat dengan bilangan
5 106 sel
bilangan dalam positif dan berpangkat darah merah.
bentuk bilangan negative bulat positif dan Hitunglah
banyaknya sel
berpangkat negative
darah merah
bulat positif dalam 1 l darah
dan negatif. manusia.

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
1) Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai
KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM.
Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai
KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar
2) Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai
KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi
peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan
Minimal), misalnya sebagai berikut.
 Peserta didik yang belum menguasai materi akan dijelaskan
kembali oleh guru materi Guru akan melakukan penilaian
kembali dengan soal yang sejenis. Remedial dilaksanakan pada
waktu dan hari tertentu yang disesuaikan contoh: pada saat jam
belajar, apabila masih ada waktu, atau di luar jam pelajaran (30
menit setelah jam pelajaran selesai).
3) Tulis kegiatan pembelajaran remedial antara lain dalam bentuk:
 Pembelajaran ulang
 Bimbingan perorangan
 Belajar kelompok
 Pemanfaatan tutor sebaya

bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil
analisis penilaian.

b. Pengayaan
1) Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah
tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
2) Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan
dengan peserta didik.
3) Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang
membutuhkan pengembangan lebih luas misalnya
 Peserta didik yang sudah menguasai materi mengerjakan soal
pengayaan yang telah disiapkan oleh guru berupa pertanyaan-
pertanyaan pilihan ganda dalam buku panduan guru. Guru mencatat
dan memberikan tambahan nilai bagi peserta didik yang berhasil
dalam pengayaan
4) Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk
perluasan dan/atau pendalaman materi (kompetensi) antara lain dalam
bentuk tugasmengerjakan soal-soal dengan tingkat kesulitan lebih tinggi,
meringkas buku-buku referensi dan mewawancarai narasumber.

Mengetahui, Yogyakarta, 28 Agustus 2019


Guru Pamong Calon Guru Matematika

Mustaghfiroh,S.Pd Chris Monica Saputri


Lampiran 1. Lembar Kegiatan Siswa (LKS)

LKS
Nama Anggota Kelompok : Kelas :
1. Tanggal :
2.
3.
4.
5.

Pada kegiatan berikut ini, kalian akan mempelajari tentang bilangan berpangkat
bulat positif dan negatif. Setelah mengerjakan LKS berikut, kalian akan mampu :
1. Menyatakan suatu bilangan bulat atau pecahan dalam bentuk bilangan
berpangkat bulat positif atau negatif
2. Menyatakan suatu bilangan berpangkat bulat positif atau negatif dalam bentuk
bilangan bulat atau pecahan
3. Menentukan faktor suatu bilangan
4. Membandingkan dua atau lebih bilangan berpangkat bulat positif dan negatif

Petunjuk :
1. Berdoalah sebelum mengerjakan.
2. Bacalah LKS dengan seksama.
3. Pahami setiap latihan soal yang terdapat di dalam LKS.
4. Diskusikan dan kerjakan latihan soal dengan runtut dan teliti.
Alokasi waktu : 50 menit
Bukalah buku siswa halaman 81. Bacalah dengan seksama. Kemudian, cobalah untuk
menyelesaikan permasalahan-permasalahan berikut.
1. Lengkapilah tabel berikut!
Bilangan Bilangan Berpangkat

1.000 =

100 =

10 =

0,1 =

0,01 =

0,001 =

Kesimpulan apa yang kamu peroleh setelah melengkapi tabel di atas?


Jawab :

2. Lengkapilah tabel berikut!


Bilangan Bilangan Berpangkat

3.000 =

300 =

30 =

0,3 =

0,03 =

0,003 =

Kesimpulan apa yang kamu peroleh setelah melengkapi tabel di atas?


Jawab :
3. Laba-laba yang umum ada di rumah memiliki berat sekitar 10-4 kg. Nyatakanlah berat
tersebut sebagai suatu pecahan.
Jawab :

4. Permukaan bumi ini kasar dan berbentuk seperti bola. Beratnya sangat besar, yaitu
sekitar 5.880.000.000.000.000 kg. Tulislah bilangan tersebut dalam bentuk bilangan
berpangkat.
Jawab :

Bukalah buku siswa halaman 82-83 tentang faktor bilangan. Bacalah dengan seksama.
Kemudian, cobalah untuk menyelesaikan permasalahan-permasalahan berikut.
5. Apakah 3 merupakan faktor dari bilangan 12 ? berikan alasanmu.
Jawab :

6. Apakah 5 merupakan faktor dari bilangan 14 ? berikan alasanmu.


Jawab :

7. Dengan menyelesaikan permasalahan di atas, apakah kesimpulanmu mengenai faktor


suatu bilangan?
Jawab : faktor suatu bilangan adalah suatu bilangan jika dibagi dengan faktor
bilangannya menghasilkan bilangan bulat.

8. Dengan memerhatikan contoh yang terdapat dalam buku siswa,


a. Ubahlah bilangan 576 menjadi bentuk bilangan berpangkat. Tuliskan langkah
langkahnya.
Jawab :
b. Ubahlah bilangan 2250 mejadi bentuk bilangan berpangkat. Tuliskan langkah
langkahnya.
Jawab :

Bukalah buku siswa halaman 83-84 tentang membandingkan bilangan berpangkat. Bacalah
dengan seksama. Kemudian, cobalah untuk menyelesaikan permasalahan-permasalahan
berikut.
9. Tentukan bilangan yang lebih besar antara 76 dengan 67 . Berikan alasanmu.
Jawab :

10. Tentukan bilangan yang lebih besar antara 120121 dengan 121120 . Berikan alasanmu.
Jawab :

11. Dengan menyelesaikan permasalahan di atas, apakah kesimpulan yang kamu peroleh?
Jawab :
9.
8.
7.
6.
5.
4.
3.
2.
1.

...
10.

25.
24.
No.

Keterangan:
Nama
Sikap

Ketekunan Belajar

Kerajinan

Kedisiplinan
Lampiran 2. Lembar Penilaian Sikap

Keramahan

Hormat Pada Guru

Tanggung Jawab
Terhadap Tugas

Skala penilaian sikap dibuat dengan rentang sebagai berikut.


Kepedulian
Terhadap Siswa Lain
Kerja Sama

Kejujuran

Keterbukaan Dalam
Menyampaikan
Pendapat
1 = sangat kurang; 2 = kurang; 3 = cukup; 4 = baik, 5 = amat baik Selain menilai sikap
siswa dalam kegiatan pembelajaran berlangsung, guru bisa melakukan pengamatan sikap
siswa dalam kegiatan diskusi kelompok di kelas.
Lampiran 3. Lembar Observasi Sikap Siswa dalam Diskusi Kelompok
No. Aspek yang Dinilai Kategori Keterangan
B C K
1. Mematuhi aturan diskusi

2. Memberikan saran atau ide


dalam kelompok
3. Mengikuti diskusi dengan
antusias
4. Memperhatikan teman lain yang
sedang menyampaikan
pernyataan, pendapat, atau
presentasi
5. Menghargai pendapat teman
atau kelompok yang lain
6. Bertanggung jawab dalam
kelompok
7. Kerja sama dalam kelompok

8. Santun dalam menyampaikan


pendapat dan menanggapi
pendapat teman
9. Menerima hasil diskusi
kelompok kelas
10. Cara menyampaikan pendapat
menyanggah dan menanggapi
pendapat teman
Lembar 4. Lembar Observasi Sikap Siswa dalam Diskusi Kelompok
N Na Religius Tanggung Jawab Peduli Santun
o. ma
MT

MB

MT

MB

MT

MB

MT

MB
BT

BT

BT

BT
M

M
1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

Keterangan: BT (Belum Tampak), MT (Mulai Tampak), MB (Mulai Berkembang), M


(Membudaya)

Anda mungkin juga menyukai