Anda di halaman 1dari 29

ASUHAN KEPERAWATAN

PADA KLIEN Ny.E DENGAN TUMOR PRE OPERASI


PLANTARIS PEDIS
DI RUANG BOUGENVIL 5
RS BHAYANGKARA

PERIODE TANGGAL …………..……….. - ……………… 2018

Oleh :

1. Maya Mustika Sari (172303101005)


2. Inda Permatasari (172303101010)
3. M. Hanafi (172303101011)
4. Yuniar Wiranti (17230101014)
5. Yafi Dyah Cahyani Ihsanti (172303101018)

PRODI D3 KEPERAWATAN KAMPUS LUMAJANG


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS JEMBER
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN INI TELAH DISAHKAN PADA


TANGGAL ................................. 2018

PEMBIMBING KLINIK MAHASISWA

....................................................... ..................................................
NIP. .............................................. NIM. .....................

PEMBIMBING AKADEMI

.......................................................
NIP. ..............................................
FORMAT PENGKAJIAN
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH

NAMA MAHASISWA : 1. Maya Mustika Sari (172303101005)


2. Inda Permatasari (172303101010)
3. M. Hanafi (172303101011)
4. Yuniar Wiranti (17230101014)
5. Yafi Dyah Cahyani Ihsanti (172303101018)

TINGKAT / SEMESTER :3
TANGGAL PRAKTIK : 11 Oktober 2018
TEMPAT PRAKTIK : RS BHAYANGKARA

I. PENGKAJIAN :
A. IDENTITAS KLIEN DAN KELUARGA :
Inisial Klien : Ny. E
Umur : 57 Tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pendidikan : SD
Pekerjaan : Penjual Tempe / Ibu Rumah Tangga
Status : Janda
Golongan Darah :-
Inisial Informan : Ny. F
Hubungan Keluarga : Anak Klien
Umur :-
Alamat : Kunir Kidul
Pekerjaan :-
Tanggal MRS / Pukul : 11 Oktober 208
Tanggal Pengkajian / Pukul : 11 Oktober 2018 / 17.00 WIB

B. RIWAYAT KEPERAWATAN KELUARGA


1. Keluhan Utama
Keluhan saat MRS

Klien mengatakan terdapat benjolan pada telapak kaki, terasa nyeri ketika digunakan
berjalan.
..........................................................................................................................................................................
..................
Keluhan saat ini

Klien mengatakan sakit kepala pada bagian belakang, lalu merasakan nyeri pada seluruh
badanya.
..........................................................................................................................................................................
..................
................................
2. Riwayat Penyakit Sekarang

Terdapat benjolan pada plantaris pedis bilateral, nyeri hilang timbul, skala nyeri 2. Benjolan
membesar ± 2 tahun, sebelumnya benjolan tidak terasa nyeri, namun akhir-akhir ini mulai terasa
nyeri ketika dibuat berjalan. Klien akhirnya pergi ke poli penyakit, setelah itu klien dirujuk ke RS
BHAYANGKARA pada tanggal 11 Oktober 2018.

3. Riwayat Penyakit Masa Lalu


Klien pernah menderita penyakit hipertensi.

.....................
4. Riwayat Penyakit Keluarga

Keluarga mempunyai penyakit hipertensi...................


..........................................................................................................................................................................
.......................
5. Pola Fungsi Kesehatan :
a. Pola Persepsi dan Tata Laksana Kesehatan
KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Persepsi klien/keluarga - -
terhadap konsep sehat sakit

Pengetahuan, sikap dan - -


perilaku yang menjadi gaya
hidup klien/keluarga untuk
mempertahankan kondisi
sehat.
Miskonsepsi tentang - -
sehat/sakit

b. Pola Nutrisi dan Metabolik (makan dan minum)


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Frekuensi makan Makan teratur 3x / hari Pasien dipuasakan
Minum Minum 3-4 gelas / hari
Jenis makanan Pasien makan segalanya, Pasien dipuasakan
nasi, sayur, lauk
Jenis minuman Air putih

Porsi makan Sedang, 3x / hari Pasien dipuasakan

Porsi minum 3-4 gelas / hari

Total konsumsi makan 3x sehari Pasien dipuasakan

Total konsumsi minum 3-4x / hari

Keluhan saat makan/minum Tidak ada keluhan saat Pasien dipuasakan


makan atau minum

c. Pola Eliminasi
KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Frekuensi BAK 4-5x / hari 2x / hari
Pancaran - -
Jumlah setiap BAK - -
Bau, Warna Khas, kuning bening Khas, kuning bening
Perasaan setelah BAK - -
Total produksi urine - -

Frekuensi BAB 2 hari / sekali sering ±7 jam di RS tidak ada


mengalami sembelit BAB
Konsistensi Agak padat ± Tidak ada BAB
Bau, Warna Bau khas, coklat tua Khas, kuning bening

d. Pola Istirahat Tidur


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Waktu dan jumlah jam tidur Jarang tidur siang, 2 jam / Tidak ada tidur siang
siang hari
Waktu dan jumlah jam tidur +7 jam / hari -
malam
Pengantar Tidur - -
Gangguan Tidur Sering terbangun -
Perasaan saat bangun Tidak puas -

e. Pola Aktifitas dan Kebersihan diri


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Mobilitas/aktivitas rutin Mandiri, membuat dan Istirahat total di Rumah
menjual tempe Sakit

Jenis aktivitas di waktu Membuat dan menjual Istirahat totl di Rumah


senggang tempe Sakit

Mandi Mandiri -
Berpakaian dan berhias Mandiri -
Toileting Mandiri -
Makan minum Mandiri Pasien dipuasakan
Tingkat ketergantungan - -

f. Pola pengetahuan dan persepsi sensori


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Kemampuan klien
berkomunikasi (berbicara dan Baik Baik
mengerti pembicaraan)
Status mental dan orientasi Baik Baik

Kemampuan penginderaan:
- Penglihatan Baik Baik

- Pendengaran Baik Baik


- Penciuman Baik Baik
- Pengecapan Baik Baik
- Perabaan
Baik Baik

g. Pola hubungan interpersonal dan peran


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Hubungan klien dengan Baik Baik
anggota keluarga
KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Hubungan klien dengan - -
masyarakat pada umumnya
Hubungan klien dengan -
perawat dan tim kesehatan
yang lain
Pola komunikasi yang - -
digunakan klien dalam
berhubungan dengan orang
lain

h. Pola konsep diri


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Gambaran diri - -

Ideal diri - Klien ingin cepat sembuh


dari penhyakitnya

Harga diri - Klien tetap optimis bahwa


penyakitnya akan sembuh

Peran diri - Klien mengatakan bahwa


klien adalah orang tua
dalam keluarganya
Identitas diri - Klien mengatakan bahwa
klien adalah orang tua dan
ibu bagi anak-anaknya

i. Pola reproduksi dan seksual


KETERANGAN KETERANGAN
Wanita: -
- Menarche umur
- Menstruasi teratur/tidak
- Keluhan selama menstruasi
- Penggunaan alat kontrasepsi (jenis, lama,
keluhan)
- Keluhan fase pra menopause/ menopause
- Orientasi seks
- Keluhan dalam hubungan seksual

Laki-laki: -
- Sirkumsisi
- Mimpi basah
- Penggunaan alat kontrasepsi (jenis, lama,
keluhan)
- Orientasi seks
- Keluhan dalam hubungan seksual

j. Pola penanggulangan stress/mekanisme koping


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Mekanisme koping yang biasa - -
digunakan klien saat menghadapi
masalah/konflik/stress/kecemasa
n
Pengambilan keputusan - -
(sendiri/dibantu)
Adakah perubahan dalam 6 bulan -
terakhir

k. Pola tata nilai dan kepercayaan


KETERANGAN SEBELUM SAKIT SAAT SAKIT
Nilai khusus Rajin shalat 5 waktu Klien mengatakan susah
untuk shalat
Praktik Ibadah Rutin beribadah Kurang beribadah

Pengetahuan tentang praktik Baik Baik


ibadah selama sakit

A. PEMERIKSAAN FISIK
1. Keadaan / penampilan / kesan / umum klien :
Compas mentis, terlihat pucat lemas, terpasang infus pada tangan kanan.

2. Tanda-tanda vital :
- Suhu Tubuh : 36,5oC
- Denyut Nadi :90 kali / menit
- Tekanan Darah :150/90 mmHg
- Respirasi : 22 kali / menit
- TB / BB : - cm / - kg

3. Pemeriksaan Fisik :
a. Kepala Dan Leher :
Kepala :
……………………………………………………………
……………….………….
……………………………………………………………
…….……………………. ……
Rambut :
……………………………………………………………
……………….………….
……………………………………………………………
…….……………………. ……
Wajah :
……………………………………………………………
……………….………….
……………………………………………………………
…….……………………. ……
Mata
Palpebra : …………………..…….………………………………
Conjungtiva : Tidak anemis
Sclera : Tidak iterus, putih
Cornea&refleks kornea : …………………..…….………………………………
Pupil & refleks cahaya : Reflek pupil + / reflek cahaya +/+
Fungsi otot : …………………..…….………………………………
TIO, visus : Tidak ada nyeri tekan

Hidung
Warna, kesimetrisan, :
……………………………………………………………………
deformitas ……….………….
Pernafasan cuping hidung ………………………………………………………………….
Obstruksi, sekret …………………….
Perubahan suara, afasia, ……………………………………………………….
……………………………….…
dysfonia
………………………………………………
Telinga
Inspeksi :Simetris, tidak bengkak, terdapat ada sekret
Telinga luar, MAE : …………………..…….………………………………
Sekret : Terdapat sekret
Palpasi : Nyeri (-)
Nyeri tekan telinga dan : Tidak ada nyeri tekan pada telinga dan tulang mastoid
tulang mastoid
Mulut : Mulut kering, pecah-pecah
Gigi Geligi : Terdapat karies pada gigi geraham bawah kanan kiri
Faring : …………………..…….………………………………
Tonsil : …………………..…….………………………………

Leher
JVP : …………………..…….………………………………
Thyroid : …………………..…….………………………………
Trachea : …………………..…….………………………………

b. Pemeriksaan Integumen / Kulit dan Kuku :


Inspeksi : warna, edema, eritema
........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
Palpasi : CRT, perubahan akral, turgor, nyeri tekan, clubbing finger
.........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................

c. Pemeriksaan Payudara dan Ketiak :


……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………

d. Pemeriksaan Paru :
Inspeksi
Bentuk thoraks, : Simetris
struktur, : …………….…….……………………………………
Pergerakan dinding dada, :……..…….……………………………………………
Stridor
Palpasi
Nyeri tekan, tactile Tidak ada nyeri tekan
fremitus .............................
Perkusi
Suara perkusi : Sonor
Batas paru hepar : ..........................................................................................
Auskultasi
Vocal fremitus, Suara : ……………..…….………………………………………
nafas (trakeal, bronkhial,
bronkovesikular) : ……………..…….………………………………………
Suara tambahan (rhonci,
wheezing, rales)

e. Pemeriksaan Jantung :
Inspeksi
Ictus cordis ........................................................................................
Palpasi
Ictus cordis : …………….……………………………………………
Heart rate (bandingkan : …………….……………………………………………
dg nadi)
Thrill (+) / (-) : …………..………………………………………………

Perkusi
Batas atas : …………….……………………………………………
Batas kanan : …………….……………………………………………
Batas kiri : …………..………………………………………………
Batas bawah : …………..………………………………………………
Auskultasi
A S1: tunggal/split, S2: tunggal/split, S3 .... S4 .... Murmur ....
P S1: tunggal/split, S2: tunggal/split, S3 .... S4 .... Murmur ....
T S1: tunggal/split, S2: tunggal/split, S3 .... S4 .... Murmur ....
M S1: tunggal/split, S2: tunggal/split, S3 .... S4 .... Murmur ....

f. Pemeriksaan Abdomen :
Inspeksi
Bentuk : Rata, simetris
Bayangan vena : Tidak ada bayangan vena
Benjolan / massa : Tidak ada benjolan/massa
Auskultasi
Peristaltik usus : …….…….……………………………………………
Bruit aorta/a renal/a : …….…….……………………………………………
femoralis
Perkusi
Suara perkusi abdomen : ...........................................................................................
Perkusi ginjal : ..........................................................................................
Ascites (+)
Palpasi
Tanda nyeri : Tidak ada tanda nyeri
Massa : Tidak ada massa
Hidrasi kulit : ........................................................................................
Hepar : ........................................................................................
Lien : ........................................................................................

g. Pemeriksaan Kelamin dan Daerah Sekitarnya (Bila Diperlukan) :


1) Pemeriksaan Genitalia
Inspeksi : kebersihan, perubahan warna, sekret
………………………………………………………………………………………………
………
………………………………………………………………………………………………

2) Pemeriksaan Anus
………………………………………………………………………………………………
………
………………………………………………………………………………………………
h. Pemeriksaan Muskuloskeletal (Ekstremitas Atas Dan Bawah) :
Inspeksi : Perubahan bentuk tulang
Ada cacat bawaan pada ekstremitas bawah, terdapat benjolan pada plantar klien.
............................................................................................
.........................................................................................................................................
Palpasi : atropi, nyeri tekan, krepitasi
Ada nyeri tekan, skala nyeri 2, nyeri hilang timbul
.........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

Edema : Pitting oedem / Non pitting oedem / Tidak ada oedem


Rentang gerak : Bebas / Terbatas / Disertai Nyeri

Kekuatan Otot :
KIRI KANAN
O/1/2/3/4/5 O/1/2/3/4/5
O/1/2/3/4/5 O/1/2/3/4/5
i. Pemeriksaan Neurologi :
G.C.S E4 V5 M6
Orientasi : Baik
Memori : Baik
Bicara : Baik
Nervus I ..................................................................................................
..........
Nervus II ..................................................................................................
..........
Nervus III ..................................................................................................
..........
Nervus IV ..................................................................................................
..........
Nervus V ..................................................................................................
..........
Nervus VI ..................................................................................................
..........
Nervus VII ..................................................................................................
.........
Nervus VIII ..................................................................................................
..........
Nervus IX ..................................................................................................
..........
Nervus X ..................................................................................................
..........
Nervus XI ..................................................................................................
..........
Nervus XII .....................................................................................................
.......
Fungsi Serebral & .....................................................................................................
Sensoris .......

Tes Refleks :
Fisiologis
- Patella : ………….…...….………………………………………
- Biceps : ……..……..…………………………………………….
- Triseps : …….……...…………………………………………….
- Brachioradialis : …………...….………………………………………….
- Tendon Achilles : ………..…..…………………………………………….
Patologis
- Babinski : ……...……….………………………………………….
- Chadock : ………………………………………………………….
- Openheim : ………………………………………………………….
- Gonda : …….…………………………………………………….
- Shneffer : …….…………………………………………………….
- Meningeal Sign : …….…………………………………………………….

B. DATA PENUNJANG
1. Laboratorium

Hematologi
Hb 14,0
Eritrosit 10.400
Leokosit 4,74
Trombosit 378.000
Pcv 40,9
Ptt 9,4
FAAL HATI
SGOT 17
SGPT 19
FAAL GINJAL
Creatinin 0,60
Vric acid 3,6
GULA
Glukosa darah 112
Elektrolit
Kalium (K) 3,34
Natrium (Na) 136,36

2. Radiologi
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

C. PROGRAM DAN RENCANA PENGOBATAN


- Infus asering 100 cc / jam 201 pm
- Nifedipin 10 mg
- Injeksi cefotaxime
- Captropil 25
(+) .............................................................................................................................................

D. DIAGNOSA MEDIS
Pre operasi Plantar
Pedis .............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
ANALISA DATA
NO DATA PENYEBAB MASALAH
1 DS : Tumor Nyeri
• Pasien mengatakan
ada nyeri pada
benjolan telapak kaki
• Keluarga mengatakan
benjolan membesar ±
2 tahun
• Klien mengatakan
sering terbangun saat
tidur karena nyeri
tersebut
DO:
 KU = Lemah, ada
benjolan pada plantar
pedis klien
 TD = 150/90 mmHg
 Suhu = 36,6 ºC
 Denyut Nadi =
90x/menit
 Pernapasan =
22x/menit
 Wajah klien menangis
ketika benjolan ditekan
dengan skala nyeri 2
dengan jenis nyeri
tajam

2. . DS :
• pasien mengatakan Tindakan pre operasi Ansietas
cemas dengan
tindakan pre operasi
DO :
• Klien lemas dan
gelisah
• klien tampak pucat
• dan RR klien 22x/menit
NO DATA PENYEBAB MASALAH
NO DATA PENYEBAB MASALAH

DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Nyeri akut berhubungan dengan tumor

2. Ansietas berhubungan dengan tindakan operasi

3. ..............................................................................................................................................................................

4. ............................................................................................................................................................................
DAFTAR PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN
Ditemukan Teratasi
No. DIAGNOSA KEPERAWATAN
Tgl Paraf Tgl Paraf
1. Nyeri akut berhubungan dengan 8/10.
tumor 2018

2. Ansietas berhubungan dengan


tindakan operasi 8/10.
2018
INTERVENSI KEPERAWATAN

No. DIAGNOSA KEPERAWATAN TUJUAN & KRITERIA HASIL RENCANA KEPERAWATAN RASIONAL
(NOC) (NIC)
1. Nyeri Akut b.d Tumor Setelah diberikan intervensi Penatalaksanaan nyeri
keperawatan dalam waktu 1x 12  Lakukan pengkajian nyeri
 Definisi: Pengalaman sensori dan jam pasien mampu menunjukkan yang komprehensif
emosional tidak menyenangkan penurunan: meliputi lokasi, karakter,
yang muncul akibat kerusakan durasi, frekuensi, kualitas,
jaringan aktual atau potensial, Tingkat Nyeri (2102), dengan intensitas, dan faktor
awitan yang tiba tiba atau lambat indikator: presipitasinya.
dari intensitas ringan hingga berat  Pasien mampu melaporkan  Observasi tanda non-
dengan akhir yang dapat di nyeri verbal ketidaknyamanan.
antisipasi atau diprediksi.  Pasien mampu istirahat  Tentukan pengaruh
 Ekspresi wajah rileks pengalaman nyeri pada
Data Subyektif/ Obyektif:  Menyeringai menurun kualitas hidup pasien
 (RR) normal (aktivitas, tidur, nafsu
 Perubahan parameter fisiologis  Denyut nadi normal makan).
(TD, denyut jantung, kecepatan  Tekanan darah normal  Gali pengetahuan dan
pernapasan, saturasi oksigen) Pengendalian Nyeri (1605), dengan pengalaman pasien
 Perilaku ekspresif (gelisah,) indikator: terhadap nyeri.
 Wajah menunjukkan ekspresi nyeri  Pasien mampu mengenali  Evaluasi efektifitas kontrol
 Perilaku melindungi bagian nyeri awitan nyeri. nyeri sebelumnya.
 Posisi untuk meringankan sakit  Pasien mampu menjelaskan  Ajarkan klien teknik
 Laporan intensitas nyeri dari factor penyebab nyeri. relaksasi/distraksi seperti
pasien menggunakan instrumen  Pasien mampu menerapkan menarik nafas dalam.
penilaian tehnik distraksi dan  Berikan kepada pasien
 Laporan karakteristik nyeri relaksasi untuk menurunkan tentang nyeri yang diderita
nyeri. dan penanganan yang
 Kolaborasi pemberian sudah dilakukan.
analgesik  Verifikasi tingkat nyeri
dan catat perubahannya di
No. DIAGNOSA KEPERAWATAN TUJUAN & KRITERIA HASIL RENCANA KEPERAWATAN RASIONAL
(NOC) (NIC)
rekam medis pasien.

Pemberian Analgesik
 Kolaborasi tindakan
pemberian analgesik
 Monitor tanda– tanda vital
sebelum dan setelah
pemberian analgetik
 Tentukan lokasi,
karakteristik, kualitas dan
tingkat nyeri sebelum
pemberian obat
Diagnosa Keperawatan KRITERIA HASIL RENCANA TINDAKAN
(NANDA) (NOC) (NIC) RASIONAL

Ansietas b.d tindakan pre-


operasi Setelah diberikan intervensi keperawatan Penurunan Kecemasan (5820)
dalam waktu 1x 12 jam pasien mampu
Definisi: Perasaan tidak nyaman menunjukkan :  Gunakan pendekatan yang menenangkan
atau kekhawatiran yang samar, 1. Tingkat kecemasan (1211), dengan  Nyatakan dengan jelas harapan terhadap
perasaan takut yang disebabkan indikator: pelaku pasien
oleh antisipasi terhadap bahaya.  Jelaskan semua prosedur dan apa yang
Hal ini merupakan isyarat a. Pasien bisa istirahat dirasakan selama prosedur
kewaspadaan yang b. Pasien tidak terlihat stress  Temani pasien untuk memberikan
memperingatkan individu akan c. Pasien tenang keamanan dan mengurangi takut
adanya bahaya. d. Otot rileks  Berikan informasi faktual mengenai
e. Wajah rileks diagnosis, tindakan prognosis
Batasan Karakteristik: f. Tekanan darah normal  Libatkan keluarga untuk mendampingi klien
g. Nadi normal  Instruksikan pada pasien untuk
 Kurang istirahat h. RR normal menggunakan teknik relaksasi
 Takut i. Pasien tidak terlihat bingung  Dengarkan dengan penuh perhatian
 Perubahan TD, napas dan  Identifikasi tingkat kecemasan
denyut nadi 2. Pengendalian diri terhadap  Bantu pasien mengenal situasi yang
ansietas(1402), dengan indikator: menimbulkan kecemasan
 Gangguan tidur
a. Intensitas cemas menurun  Dorong pasien untuk mengungkapkan
 Gelisah
b. Menggunakan tehnik relaksasi perasaan, ketakutan dan persepsi

Faktor yang berhubungan:


 Tindakan
invasive/operasi
IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF


KEPERAWATAN
11/10/2018 Nyeri Akut berhubungan 09.00  Melakukan pengkajian
dengan tumor nyeri yang komprehensif
meliputi lokasi, karakter,
durasi, frekuensi,
kualitas, intensitas, dan
faktor presipitasinya.
09.30  Mengobservasi tanda
non-verbal
ketidaknyamanan.
09.45  Menentukan pengaruh
pengalaman nyeri pada
kualitas hidup pasien
(aktivitas, tidur, nafsu
makan).
 Menggali pengetahuan
10.00 dan pengalaman pasien
terhadap nyeri.
10.10  Mengevaluasi efektifitas
kontrol nyeri
sebelumnya.
10.15  Mengajarkan klien
teknik relaksasi/distraksi
seperti menarik nafas
dalam
11.00  Memberikan
penyuluhan kepada
pasien tentang nyeri
yang diderita dan
penanganan yang
sudah dilakukan.
 Memverifikasi tingkat
nyeri dan catat
perubahannya di rekam
medis pasien.
14.00
Pemberian Analgesik (2210)
 Mengkolaborasi
tindakan pemberian
analgesik
 Mengecek obat meliputi
jenis, dosis, dan
frekuensi pemberian
analgetik
 Memonitor tanda– tanda
vital sebelum dan
setelah pemberian
analgetik

| 19
Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF
KEPERAWATAN

Ansietas 15.00  Menggunakan pendekatan yang


berhubungan menenangkan
dengan tindakan pre  Menyatakan dengan jelas harapan
operasi terhadap pelaku pasien
 Menjelaskan semua prosedur dan
apa yang dirasakan selama
prosedur
 Menemani pasien untuk
15.30
memberikan keamanan dan
mengurangi takut
 Memberikan informasi faktual
mengenai diagnosis, tindakan
prognosis
 Melibatkan keluarga untuk
mendampingi klien
16.00  Menginstruksikan pada pasien
untuk menggunakan teknik
relaksasi
 Mendengarkan dengan penuh
perhatian
 Mengidentifikasi tingkat
kecemasan
16.30  Membantu pasien mengenal
situasi yang menimbulkan
kecemasan
 Mendorong pasien untuk
mengungkapkan perasaan,
ketakutan dan persepsi

| 20
Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF
KEPERAWATAN

| 21
Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF
KEPERAWATAN

| 22
Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF
KEPERAWATAN

| 23
Tgl DIAGNOSA JAM IMPLEMENTASI PARAF
KEPERAWATAN

| 24
CATATAN PERKEMBANGAN

NO DX HARI / TANGGAL
KEP
NO DX HARI / TANGGAL
KEP
NO DX HARI / TANGGAL
KEP
EVALUASI KEPERAWATAN

Tgl DIAGNOSA EVALUASI Paraf


KEPERAWATAN
11 1. Nyeri akut S : - Klien mengatakan ada benjolan dan disertai nyeri
oktober berhubungan
2018 dengan tumor pada telapak kaki klien, nyeri tajam dan hilang timbul
- Klien mengatakan nyeri kepala pada bagian

belakang kepala dan nyeri sendi

O : - Wajah klien meringis ketika benjolan pada telapak

kaki dipalpasi
- Tekanan Darah : 150/90 mmHg
- Nadi : 90x/menit
- Suhu : 36,5 derajat Celcius
- Pernapasan : 22x/menit

A: Masalah belum teratasi


P : Lanjutkan semua intervensi
11 2. Ansietas S : - klien mengatakan takut terhadap tindakan
oktober berhubungan
2018 pembedahan
dengan - Klien mengatakan cemas dengan tindakan
tindakan
pembedahan pembedahan

O : - wajah klien pucat


- Klien tampak gelisah
- Tekanan darah : 150/90 mmHg
- Nadi : 90x/menit
- Suhu : 36,5 derajat Celcius
- Pernapasan : 22x/menit

A: Masalah belum teratasi


P : Lanjutkan semua intervensi

Anda mungkin juga menyukai