Anda di halaman 1dari 29

YAYASAN PENDIDIKAN BHAKTI HUSADA KABUPATEN BREBES

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ( SMK ) BHAKTI HUSADA


Jl. Jatibarang KM 8, Janegara, Brebes.  0283 – 6172366 smkbhb2014@gmail.com

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

A. (Identitas Program Pendidikan, meliputi:)

Nama Sekolah : SMK Bhakti Husada


Mata Pelajaran : Kimia Kesehatan
Komp. Keahlian : Asisten Keperawatan
Kelas/Semester : X/II
Tahun Pelajaran : 2017-2018
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit ( 2 x 2 jp)

B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar:


1. Kompetensi Inti: *)
a. Pengetahuan:
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.
b. Keterampilan:
Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana
sesuai dengan bidang kerja.
Menunjukkan keterampilan mempresepsi, kesiapan, meniru, membiasakan
gerak mahir, menjadikan gerak alami, dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
2. Kompetensi Dasar: *)
a. KD pada KI pengetahuan:
3. 5 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan nonelektrolit
b. KD pada KI keterampilan:
4. 5 Membedakan pemeriksaan sifat larutan elektrolit dan nonelektrolit

C. Indikator Pencapaian Kompetensi:


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
a. 3.5.1 Menganalisis sifat-sifat larutan elektrolit dan non elektrolit
b. 3.5.2 Mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit dan non elektrolit
berdasarkan hantaran dst
2. Indikator KD pada KI keterampilan
a. 4.5.1 Merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya
hantar listriknya.
b. 4.5.2 Melakukan percobaan daya hantar listrik pada beberapa larutan

D. Tujuan Pembelajaran:
1. Melalui kegiatan diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat
membedakan larutan elektrolit kuat, elektrolit lemah dan nonelektrolit dengan
cermat
2. Melalui kajian literatur dan kegiatan diskusi peserta didik dapat
mengklasifikasikan larutan yang termasuk larutan elektrolit lemah, kuat atau
nonelektrolit dengan cermat dan bertanggung jawab
3. Melaui kajian literatur peserta didik dapat merancang/membuat alat uji elektrolit
dengan teliti dan bertanggung jawab
4. Melalui kegiatan praktikum uji daya hantar listrik, peserta didik dapat
membuktikan larutan yang diuji termasuk larutan elektrolit kuat/elektrolit
lemah/nonelektrolit dengan cermat dan bertanggung jawab

E. Materi Pembelajaran:
(Rincian dari Materi Pokok Pembelajaran)
1. Larutan elektrolit dan non elektrolit
Pengertian larutan elektrolit dan non elektrolit: Larutan elektrolit adalah larutan
yang dapat menghantarkan listrik sedangkan larutan non elektrolit tidak dapat
menghantarkan listrik Contoh larutan elektrolit: larutan garam dan non elektrolit
larutan gula.

2. Jenis larutan berdasarkan daya hantar listrik


Larutan elektrolit kuat dan larutan elektrolit lemah.
 Larutan elektrolit kuat adalah larutan yang mempunyai daya hantar arus
listrik, karena zat terlarut yang berada didalam pelarut (biasanya air),
seluruhnya dapat berubah menjadi ion-ion dengan harga derajat ionisasi
adalah satu (α = 1).
 Larutan elektrolit lemah adalah larutan yang mampu menghantarkan
arus listrik dengan daya yang lemah, dengan harga derajat ionisasi lebih
dari nol tetapi kurang dari satu (0 < α < 1).

3. Jenis larutan elektrolit berdasarkan jenis ikatan


Senyawa-senyawa pembentuk larutan elektrolit berdasarkan ikatannya : Ikatan
pada senyawa elektrolit dapat berupa ikatan ion dan kovalen polar.
 Daya Hantar Listrik Senyawa Ion
NaCl adalah senyawa ion, jika dalam keadaan kristal sudah sebagai ion-ion,
tetapi ion-ion itu terikat satu sama lain dengan rapat dan kuat, sehingga tidak
bebas bergerak. Jadi dalam keadaan kristal (padatan) senyawa ion tidak dapat
menghantarkan listrik, tetapi jika garam yang berikatan ion tersebut dalam
keadaan lelehan atau larutan, maka ion-ionnya akan bergerak bebas, sehingga
dapat menghantarkan listrik.

 Daya Hantar Listrik Senyawa Kovalen Polar


Senyawa kovalen terbagi menjadi senyawa kovalen non polar misalnya : F 2, Cl2,
Br2, I2, CH4 dan kovalen polar misalnya : HCl, HBr, HI, NH3. Hanya senyawa
yang berikatan kovalen polarlah yang dapat menghantarkan arus listrik.
Walaupun molekul HCl bukan senyawa ion, jika dilarutkan ke dalam air maka
larutannya dapat menghantarkan arus listrik karena menghasilkan ion-ion yang
bergerak bebas.
 Alat uji daya hantar listrik
Berdasarkan teori Arrhenius, dalam larutan elektrolit yang berperan
menghantarkan arus listrik adalah partikel-partikel yang bermuatan (ion) yang
bergerak bebas di dalam larutan.

Gambar : alat uji data hantar listrik

F. Pendekatan, Strategi dan Metode


1. Pendekatan : Scientific
2. Model : pembelajaran inquiri terbimbing
3. Strategi dan Metode : diskusi, tanya jawab dan praktikum

G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu:**)
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (5 menit):
Dalam kegiatan pendahuluan, guru:
1) Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan;
2) Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan
sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan
dikembangkan;
3) Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari;
4) Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan
dilakukan; dan
5) Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan.
b. Kegiatan Inti (80 menit):

Sintak inkuiri Kegiatan pembelajaran

1. Orientasi masalah Mengamati

 Peserta didik melihat slide power poin


yang menampilkan gambar tentang
kegiatan manusia yang berhubungan
dengan materi elektrolit non elektrolit
 Peserta didik mengkaji literatur tentang
larutan elektrolit dan non elektrolit secara
umum
 Peserta didik berdiskusi tentang sifat
larutan elektrolit dan non elektrolit

2.pengumpulan data dan Menanya


verifikasi  Guru menugaskan peserta didik untuk
mencari sifat-sifat larutan elektrolit dan
non elektrolit dari berbagai literatur
 Guru menugaskan kepada peserta didik
untuk mencari nama-nama larutan yang
termasuk larutan elektrolit, dan
nonelektrolit dari berbagai literatur

3.pengumpulan data Mengumpulkan informasi


melaui eksperimen  Peserta didik diminta untuk mencari tahu
tentang alat uji daya hantar listrik

4.pengoranisasian dan Menalar


formulasi eksplanasi  Peserta didik menyimpulkan sifat-sifat
larutan elektrolit kuat/lemah dan
nonelektrolit berdasarkan literasi yang
diperoleh
 Peserta didik mengelompokkan larutan
yang termasuk larutan elektrolit kuat,
elektrolit lemah dan nonelektrolit
berdasarkan literasi yang diperoleh

5. analisis proses inquiri Mengomunikasikan


 Peserta didik mempresentasikan hasil
diskusi mengenai sifat-sifat larutan dan
pengelompokkan larutan berdasarkan
sifatnya terhadap daya hantar listrik

c. Penutup (5 menit):
Kegiatan penutup terdiri atas:
1) Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu:
a) Membuat rangkuman/simpulan pelajaran;
b) Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan; dan
c) Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; dan
2) Kegiatan guru yaitu:
a) Melakukan penilaian;
b) Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
c) Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
2. Pertemuan Kedua:**)
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (5 menit):
Dalam kegiatan pendahuluan, guru:
1) Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan;
2) Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan
sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan
dikembangkan;
3) Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari;
4) Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan
dilakukan; dan
5) Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan.

b. Kegiatan Inti (80 menit):

Sintak inkuiri Kegiatan pembelajaran

Orientasi masalah Mengamati

 Peserta didik mencermati proses praktikum


yang dilakukan
 Peserta didik mencermati lembar kerja
praktikum yang akan dilakukan

2.pengumpulan data dan Menanya


verifikasi  Guru menugaskan peserta didik untuk
membuat alat uji daya hantar listrik
 Guru menugaskan peserta didik untuk
mengisi lembar kerja praktikum
3.pengumpulan data melaui Mengumpulkan informasi
eksperimen  melakukan percobaan daya hantar listrik
pada beberapa larutan.
 Peserta didik mengamati dan mencatat data
hasil percobaan daya hantar listrik pada
beberapa larutan.
 Guru memberikan penjelasan tentang
materi larutan elektrolit dan non elektrolit
4.pengoranisasian dan Menalar
formulasi eksplanasi  Peserta didik menganalisis data hasil
percobaan/praktikum
 Peserta didik membuktikan sifat larutan
berdasarkan uji daya hantar listriknya
 Peserta didik menyimpulkan sifat larutan
berdasarkan daya hantar listriknya (larutan
elektrolit dan larutan non-elektrolit).
 Perserta didik dapat membedakan mana
yang termasuk larutan elektrolit
kuat/elektrolit lemah/nonelektrolit
berdasarkan percobaan yang dilakukan
 Peserta didik menyimpulkan bahwa larutan
elektrolit dapat berupa senyawa ion atau
senyawa kovalen polar
5. analisis proses inquiri Mengomunikasikan
 Secara berkelompok peserta didik
mempresentasikan alat uji daya hantar
listrik
 Secara berkelompok Peserta didik
mempresentasikan hasil percobaan daya
hantar listrik larutan elektrolit kuat,
elektrolit lemah dan larutan non elektrolit.
 Peserta didik menuliskan laporan hasil
percobaan secara individu

c. Penutup (5 menit):
Kegiatan penutup terdiri atas:
1) Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu:
a) Membuat rangkuman/simpulan pelajaran;
b) Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan; dan
c) Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; dan
2) Kegiatan guru yaitu:
a) Melakukan penilaian;
b) Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran
remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan
tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
c) Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

H. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran:


1. Alat : alat uji daya hantar listrik, gelas kimia, tisu
2. Bahan : beberapa sampel larutan elektrolit dan nonelektrolit
3. Media : Komputer, LCD, Ilustrasi (Video Pembelajaran/ animasi flash), slide
power point papan tulis, spidol

I. Sumber Belajar:
1. Michael, P. 2010. Kimia Kelompok Teknologi dan Kesehatan untuk SMK/MAK
Kelas X. Jakarta: Erlangga.
2. Sudarmo, U. 2013. Kimia untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta: Erlangga.

J. Penilaian Pembelajaran:
1. Teknik Penilaian:
a. Pengamatan
b. tes tertulis
2. Instrumen Penilaian:
Aspek yang dinilai Instrumen
Pengetahuan Lembar diskusi
Soal-soal evaluasi
Keterampilan Lembar kerja praktikum
Lembar observasi kinerja praktikum

3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan:


a. Remidial dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik belum
mencapai Kriteria Ketuntasan Belajar (KKB).
b. Pengayaan dilaksanakan apabila pencapaian hasil belajar peserta didik sudah
mencapai KKB, tetapi peserta didik belum puas dengan hasil belajar yang
dicapai.

Brebes, 16 Juni 2017


Mengetahui, Guru Mata Pelajaran,
Kepala SMK Bhakti Husada
(Hari Widodo, M.Kes) (Ditha Merlianita, S.Pd)
NIP: NIP:
Lampiran 1
Penilaian kognitif
KISI-KISI DAN SOAL
Satuan Pendidikan : SMK Bhakti Husada
Bidang Keahlian : Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
Program Keahlian : Keperawatan

Kompetensi Keahlian : Asisten Keperawatan dan farmasi


Kelas : X perawat
Mata Pelajaran : kimia
Kompetensi Dasar : 3. 5 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan nonelektrolit
4. 5 Membedakan pemeriksaan sifat larutan elektrolit dan
nonelektrolit
Kompetens Bentu No
IPK Materi Indikator Soal
i Dasar k Soal Soal
3. 5 3.5.1 Sifat-sifat 1. Peserta didik Pilgan 1
Menga Menganalisis larutan dapat
nalisis sifat-sifat larutan menjabarkan
elektrolit
sifat elektrolit dan
dan sifat-sifat
larutan non elektrolit
elektrol nonelektrol larutan
it dan it elektrolit kuat,
nonele 2. Peserta didik
ktrolit dapat
membedakan
antara
elektrolit kuat
dan elektrolit
lemah
3. Peserta didik
dapat
membedakan
daya hantar
listrik senyawa
ion dan
kovalen
4. Peserta didik
dapat
menentukan
contoh dari
senyawa ion
dan kovalen
polar yang
dapat
menghantaran
arus listrik
Pemahaman Kurikulum 2013

Kompetens Bentu No
IPK Materi Indikator Soal
i Dasar k Soal Soal

3.5.2 Macam- 1. Peserta didik Pilgan 2


Mengelompokka macam dapat
n larutan ke mengklasifikas
larutan
dalam larutan
yang ikan jenis
elektrolit dan 3
non elektrolit termasuk larutan
berdasarkan larutan berdasarkan
hantaran daya hantar
elektrolit
listriknya 4
dan non
2. Peserta didik
elektrolit
dapat
5
menentukkan
larutan yang
termasuk
elektrolit kuat ena
berdasarkan m
data yang
disajikan
3. Peserta didik
dapat
menentukkan
larutan yang
termasuk
elektrolit
lemah
berdasarkan
data yang
disajikan
4. Peserta didik
dapat
menentukkan
larutan yang
termasuk
nonelektrolit
berdasarkan
data yang
disajikan
5. Peserta didik
dapat

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 10


Pemahaman Kurikulum 2013

Kompetens Bentu No
IPK Materi Indikator Soal
i Dasar k Soal Soal
menyimpulkan
larutan
termasuk
elektrolit
kuat/lemah
atau
nonelektrolit
berdasarkan
data yang
disajikan
6. Peserta didik
dapat
mengklasifikas
ikan beberapa
larutan yang
termasuk
larutan
elektrolit
kuat/elektrolit
lemah/non
elektrolit

4. 5 4.5.1 Merancang Peserta didik Tes


Membe percobaan untuk dapat merancang prakte
dakan menyelidiki alat uji daya k
pemeri sifat larutan hantar listrik
ksaan berdasarkan
sifat daya hantar
larutan listriknya.
elektrol
it dan
nonele
ktrolit

4.5.2 Peserta didik Tes


Melakukan dapat prakte
percobaan daya membedakan k
hantar listrik larutan elektrolit
pada beberapa kuat, lemah dan
larutan non elektrolit
menggunakan alat
uji elektrolit

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 11


Pemahaman Kurikulum 2013

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 12


Instrumen/butir Soal Pengetahuan
No Soal Kunci Jawaban Skor
1. Larutan elektrolit kuat dapat membuat lampu pada alat uji elektrolit C Skor 1 jika
menyala karena…. jawaban tepat
A. terurai sebagian menjadi ion-ion sesuai kunci
B. terjadi penggumpulan jawaban
C. terbentuk banyak ion-ion Skor 0 jika
D. terjadi pegendapan jawaban tidak
E. terurai menjadi gas sesuai dengan
kunci jawaban
Pemahaman Kurikulum 2013

No Soal Kunci Jawaban Skor


2. . Perbedaan antara elektrolit kuat dan elektrolit lemah yang benar B. Jumlah ionnya sedikit, Jumlah
adalah… ionnya banyak
Elektrolit Lemah Elektrolit Kuat
A Daya hantar listriknya baik Daya hantar listriknya buruk
B Jumlah ionnya sedikit Jumlah ionnya banyak
C pH-nya rendah pH-nya tinggi
D Terionisasi seluruhnya Terionisasi sebagian
E Tidak ada molekul zat Banyaknya zat terlarut
terlarut

3. Daya hantar listrik senyawa ion dan kovalen bergantung pada D. Dalam keadaan larutan (pelarut
wujudnya. Pernyataan yang paling tepat tentang wujud senyawa ion air), senyawa ion dan senyawa
dan hubungannya dengan daya hantar listrik adalah kovalen polar dapat menghantarkan
A. Dalam keadaan lelehannya, senyawa ion maupun senyawa arus listrik
kovalen polar dapat menghantarkan arus listrik
B. Dalam keadaan lelehannya, senyawa ion tidak dapat
menghantarkan arus listrik, sedangkan senyawa kovalen polar
dapat menghantarkan listrik
C. Dalam keadaan lelehannya, senyawa ion dan senyawa kovalen
nonpolar tidak dapat menghantarkan arus listrik,
D. Dalam keadaan larutan (pelarut air), senyawa ion dan senyawa
kovalen polar dapat menghantarkan arus listrik
E. Dalam keadaan larutan (pelarut air), senyawa ion tidak dapat
menghantarkan arus listrik sedangkan senyawa kovalen

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 14


Pemahaman Kurikulum 2013

No Soal Kunci Jawaban Skor


nonpolar dapat menghantarkan arus listrik

4. Di antara pasangan senyawa berikut, yang dalam keadaan padat dan D. CH3COOH dan HCl
lelehannya tidak menghantarkan listrik tapi dalam keadaan larutan
dapat menghantarkan listrik adalah ……
A. KBr dan HI
B. CCl4 dan KCl
C. HBr dan MgCl2
D. CH3COOH dan HCl
E. NaCl dan CaCl2
5. Diketahui data hasil percobaan uji daya hantar listrik B. Elektolit lemah
Lar Nyala lampu Gelembung
utan Teran Redup Pada Ada Tidak
g m ada
A √ √
B √ √
C √ √
Berdasarkan tabel diatas maka larutan B termasuk larutan . . . .
A. Elektrolit kuat
B. Elektolit lemah
C. Nonelektrolit
D. Larutan asam
E. Larutan basa

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 15


Pemahaman Kurikulum 2013

No Soal Kunci Jawaban Skor


6. 1. Berikut adalah data hasil pengujian daya hantar listrik beberapa E.R dan T
larutan:
Laru Pengamatan
tan Nyala lampu Gelembung gas
P Tidak menyala Ada
Q Tidak menyala Tidak ada
R menyala Ada
S tidak menyala ada
T menyala ada
Pasangan larutan yang termasuk larutan elektrolit kuat adalah…
A. P dan Q
B. P dan R
C. Q dan R
D. R dan S
E. R dan T

7. Diberikan data percobaan sebagai berikut. D. 2 and 3


Lar Lampu Pengamatan Lain
utan
1 Terang Banyak gelembung
gas
2 Tidak Ada gelembung gas
Terang
3 Tidak Ada gelembung gas
Terang
4 Terang Banyak gelembung
gas

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 16


Pemahaman Kurikulum 2013

No Soal Kunci Jawaban Skor

Larutan yang termasuk elektrolit lemah adalah


A. 1 and 2
B. 1 and 3
C. 1 and 4
D. 2 and 3
E. 2 and 4

8. Diagram pengujian elektrolit beberapa larutan sebagai berikut : B. 1 dan 4

1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Dari gambar tersebut yang merupakan larutan non elektrolit adalah
...
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 4
D. 2 dan 5
E. 3 dan 5

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 17


Pemahaman Kurikulum 2013

No Soal Kunci Jawaban Skor


9. Diketahui data hasil percobaan uji daya hantar listrik B. Q non-elektrolit
Laruta Nyala lampu Gelembung
n
P Menyala Banyak
Q Tidak tidak ada
menyala
R Menyala Banyak
S Redup Banyak
T Tidak Sedikit
menyala
Pernyataan berikut yang benar adalah....
A. P elektrolit lemah
B. Q non-elektrolit
C. R elektrolit lemah
D. S non-elektrolit
E. T elektrolit kuat.

10. Kelompok larutan berikut yang semuanya merupakan elektrolit kuat C NaOH, HNO3, NaCl, KI
adalah…
A. NH4OH, H2S, MgBr2, HBr
B. H2SO4, NaCl, NH4OH, CH3COOH
C. NaOH, HNO3, NaCl, KI
D. HCl, HNO3, Al(OH)3, NaBr
E. CH3COOH, NaOH, HCl, CaCl2

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 18


Pemahaman Kurikulum 2013

Pedoman Penskoran :

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 19


Contoh Pengolahan Nilai
IPK No Soal Skor Penilaian 1 Nilai
1 1
1. 2 1
3. 1
4. 1
5. 1 Nilai perolehan KD pegetahuan :
6. 1 rerata dari nilai IPK
2. 7. 1 (10/10) * 100 = 100
8. 1
9. 1
10. 1
Jumlah 10
Lampiran 2
Penilaian Psikomotorik
A. JOBSHEET PRAKTIKUM KIMIA
I. KOMPETENSI DASAR
4. 5 Membedakan pemeriksaan sifat larutan elektrolit dan nonelektrolit
II. IPK
4.5.1 Merancang percobaan untuk menyelidiki sifat larutan berdasarkan daya
hantar listriknya.
4.5.2 Melakukan percobaan daya hantar listrik pada beberapa larutan.

III. ALAT DAN BAHAN UJIAN PRAKTIK


NO NAMA ALAT DAN BAHAN JUMLAH
1. Alat uji elektrolit
2. Larutan garam (NaCl) (A) 6 x 100 ml
3. Larutan gula (C12H22O11) (B) 6 x 100 ml
4. Larutan KOH (C) 6 x 100 ml
5. Larutan asam lemah CH3COOH (D) 6 x 100 ml
6 Larutan HCl (E) 6 x 100 ml
7.. Air 6 x 100 ml
Tisu

IV. INDIKATOR SOAL :


1. Peserta didik dapat merancang alat uji daya hantar listrik
2. Peserta didik dapat membedakan larutan elektrolit kuat, lemah dan non elektrolit
menggunakan alat uji elektrolit (uji daya hantar listrik)
V. PETUNJUK PELAKSANAAN PRAKTIK:
1. Peserta didik membaca petunjuk praktikum dengan teliti sebelum melakukan
praktikum
2. Peserta didik melakukan praktikum sesuai dengan petunjuk praktikum
3. Peserta didik diberikan waktu maksimal 60 menit untuk melakukan praktikum
4. Peserta didik menuliskan hasil praktikum pada lembar kerja yang tersedia
Pemahaman Kurikulum 2013

5. Peserta didik membersihkan alat dan mengembalikan pada tempat semula dengan
rapi

VI. PEDOMAN PENILAIAN


1. Peserta didik melakukan praktikum sesuai petunjuk praktikum nilai maksimal 70
2. Peserta didik mengisi lembar kerja praktikum dengan benar, nilai maksimal 30

VII. PERHITUNGAN NILAI AKHIR UJIAN PRAKTIK :


Jumlah nilai yang diperoleh
NILAI AKHIR= X 100
Jumlah nilai maksimal

nilai praktek +nilai lembar kerja praktikum


NILAI AKHIR= X 100
Jumlah nilai maksimal

B. LEMBAR PENILAIAN UJIAN PRAKTIK KIMIA

KELAS X
Pernyataan Indikator Kelompok

1 2 3 4 5 6

Memasukkan elektroda Elektroda tercelup ke


ke dalam larutan dalam larutan
. Kabel tidak ikut tercelup
Kedua elektroda
dimasukkan bersama
Skor
Membilas elektroda Membilas elektroda
dan mengeringkanya dengan air
sebelum dicelupkan ke Mengeringkannya dengan
larutan berikutnya tisu
Mencelupkan elektroda ke
larutan berikutnya
Skor
Larutan A Mengamati gelembung gas
dan nyala lampu
Banyak gelembung gas
yang terbentuk
Lampu menyala terang
Skor
Larutan B Mengamati gelembung gas
dan nyala lampu
Tidak Ada gelembung gas
yang terbentuk\
Lampu tidak menyala
Skor
Larutan C Mengamati gelembung gas

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 21


Pemahaman Kurikulum 2013

Pernyataan Indikator Kelompok

1 2 3 4 5 6

dan nyala lampu


Banyak gelembung gas
yang terbentuk
Lampu menyala terang
Skor
Larutan D Mengamati gelembung gas
dan nyala lampu
Ada gelembung gas yang
terbentuk
Lampu menyala
reduup/tidak menyala
Skor
Larutan E Mengamati gelembung gas
dan nyala lampu terang
Banyak gelembung gas
yang terbentuk
Lampu menyala
SKOR TOTAL

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 22


C. RUBRIK PENILAIAN KINERJA PRAKTIKUM PESERTA DIDIK

Pernyataan Indikator Skor Kriteria


Memasukkan 1. Elektroda tercelup ke 4 Semua indikator terpenuhi
elektroda ke dalam dalam larutan 3 Dua indikator terpenuhi
larutan 2. Kabel tidak ikut tercelup 2 Satu indikator terpenuhi
3. Kedua elektroda 1 Tidak ada indikator yang
terpenuhi
dimasukkan bersama
Membilas elektroda 1. Membilas elektroda 4 Semua indikator terpenuhi
dan mengeringkanya dengan air 3 Dua indikator terpenuhi
sebelum dicelupkan 2. Mengeringkannya 2 Satu indikator terpenuhi
ke larutan 1 Tidak ada indikator yang
dengan tisu
berikutnya terpenuhi
3. Mencelupkan elektroda
ke larutan berikutnya
Mengamati 1. Mengamati gelembung 4 Semua indikator terpenuhi
gelembung gas dan gas dan nyala lampu 3 Dua indikator terpenuhi
nyala lampu ketika 2. Banyak gelembung gas 2 Satu indikator terpenuhi
elektroda dicelupkan 1 Tidak ada indikator yang
yang terbentuk
ke larutan A terpenuhi
3. Lampu menyala
Mengamati 1. Mengamati gelembung 4 Semua indikator terpenuhi
gelembung gas dan gas dan nyala lampu 3 Dua indikator terpenuhi
nyala lampu ketika 2. Tidak ada gelembung 2 Satu indikator terpenuhi
elektroda dicelupkan 1 Tidak ada indikator yang
gas yang terbentuk
ke larutan B terpenuhi
3. Lampu tidak menyala
Mengamati 1. Mengamati gelembung 4 Semua indikator terpenuhi
gelembung gas dan gas dan nyala lampu 3 Dua indikator terpenuhi
nyala lampu ketika 2. Banyak gelembung gas 2 Satu indikator terpenuhi
elektroda dicelupkan 1 Tidak ada indikator yang
yang terbentuk
ke larutan C terpenuhi
3. Lampu menyala
Mengamati 1. Mengamati gelembung 4 Semua indikator terpenuhi
gelembung gas dan gas dan nyala lampu 3 Dua indikator terpenuhi
nyala lampu ketika 2. ada gelembung gas yang 2 Satu indikator terpenuhi
elektroda dicelupkan 1 Tidak ada indikator yang
terbentuk
ke larutan D terpenuhi
3. Lampu tidak menyala
Mengamati 1. Mengamati gelembung 4 Semua indikator terpenuhi
gelembung gas dan gas dan nyala lampu 3 Dua indikator terpenuhi
nyala lampu ketika 2. ada gelembung gas 2 Satu indikator terpenuhi
elektroda dicelupkan 1 Tidak ada indikator yang
yang terbentuk
ke larutan E terpenuhi
3. Lampu menyala

Nilai kerja praktikum (nilai praktek) = Skor yang diperoleh x 2, 5

D. LEMBAR KERJA PRAKTIKUM SISWA


Pemahaman Kurikulum 2013

UJI DAYA HANTAR LISTRIK PADA LARUTAN


Nama :
Nomor absen :
A. TUJUAN :
1. Melaui kajian literatur peserta didik dapat merancang/membuat alat uji elektrolit
dengan teliti dan bertanggung jawab
2. Melalui kegiatan praktikum uji daya hantar listrik, peserta didik dapat
membuktikan larutan yang diuji termasuk larutan elektrolit kuat/elektrolit
lemah/nonelektrolit dengan cermat dan bertanggung jawab
B. ALAT DAN BAHAN:
1. Alat uji elektrolit 4. Larutan C 7. air
2. Larutan A 5. Larutan D 8. Tisu
3. Larutan B 6. Larutan E
C. CARA KERJA :
1. Buatlah alat uji daya hantar listrik
2. Gunakan alat uji daya hantar listrik yang telah dibuat oleh masing-masing
kelompok
3. Masukkan kedua elektroda ke dalam larutan A (kabel jangan sampai
tercelup), amati dan catat hasil pengamatan
4. Bilas elektroda dengan air, kemudian lap/keringkan dengan tisu
5. Masukkan kedua elektroda ke dalam larutan B (kabel jangan sampai
tercelup), amati dan catat hasil pengamatan
6. Bilas elektroda dengan air, kemudian lap/keringkan dengan tisu
7. Lakukan langkah yang sama pada larutan C,D dan E, amati dan catat hasil
pengamatan
D. HASIL PENGAMATAN :
Berilah tanda (√) centang sesuai hasil pengamatan Anda
No Gelembung gas Nyala lampu
Laruta
Ada Ada Tidak ada Terang Redup Tidak
n
(banyak) (sedikit) menyala
1 A
2 B
3 C
4 D
5 E

E. KESIMPULAN

1. ........................................................................................................................................

2. .........................................................................................................................................

3. .........................................................................................................................................

4. .........................................................................................................................................

5. .........................................................................................................................................

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 24


Kriteria penilaian :
Pada data pengamatan, pada pengamatan gelembung gas dan nyala lampu, jika benar
maka masing-masing bernilai 1, jika salah maka diberi nilai setengah.
Pada kesimpulan, jika kesimpulan benar, maka masing-masing nomor diberi nilai 1. Jika
kurang tepat/salah diberi nilai setengah.
Sehingga nilai maksimal dari lembar kerja praktikum siswa adalah
nilai lembar kerja=( nilai data pengamatan+nilai kesimpulan ) x 2
nilai maksimal lembar kerja ¿ 30

E. NILAI AKHIR UJIAN PRAKTIKUM KIMIA

Jumlah nilai yang diperoleh


NILAI AKHIR= X 100
Jumlah nilai maksimal

nilai praktek +nilai lembar kerja praktikum


NILAI AKHIR= X 100
Jumlah nilai maksimal
Pemahaman Kurikulum 2013

LEMBAR PENILAIAN LAPORAN PRAKTIKUM

Komponen Laporan Praktikum


a. Identitas peserta didik
b. Judul
c. Tujuan
d. Landasan teori
e. Alat dan bahan
f. Cara kerja
g. Data pengamatan
h. Analisis data
i. Pembahasan
j. Kesimpulan
k. Daftar pustaka
l. Jawaban pertanyaan

Lembar Penilaian Laporan praktikum


No Kompone skor
1 2 3 4
n
1 Judul
2 Tujuan
3 Landasan
teori
4 Alat dan
bahan
5 Cara
kerja
6 Data
pengama
tan
7 Analisis
data
8 Pembaha
san
9 Kesimpul
an
10 Daftar
pustaka
11 Jawaban
pertanya
an

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 26


Pemahaman Kurikulum 2013

Rubrik Penilaian laporan praktikum


No Komponen Indikator penilaian

1 Judul Huruf kapital, terbaca jelas, dituliskan dua


kali, pada cover dan sebelum tujuan,
dituliskan paling atas
2 Tujuan Kalimat yang digunakan benar, dituliskan
setelah judul, terbaca jelas,
3 Landasan teori Lengkap, materi yang dituliskan sesuai
dengan materi yang dipraktikumkan,
minimal 3 alinea, mencantumkan sumber,
tulisan terbaca jelas
4 Alat dan bahan Menuliskan alat dan jumlahnya,
menuliskan bahan dan jumlahnya, alat
sesuai dengan yang dipraktikumkan,
bahan sesuai denganyan dipraktikumkan
5 Cara kerja Kalimat pasif, sesuai dengan yang
dipraktikumkan, berbentuk alur, terbaca
jelas
6 Data Disajikan dalam bentuk tabel, sesuai
pengamatan dengan yang dipraktikumkan, Rumus
dan Analisis benar dan perhitungan benar
data
7 Pembahasan Tidak mengulang cara kerja,
mendeskripsikan hasil praktikum,
memberi Alasan mengapa hasilnya seperti
itu, hasil dibandingkan secara teoritis
8 Kesimpulan Sesuai dengan tujuan percobaan,
berdasarkan hasil percobaan, kalimat
yang digunakan singkat padat, dan jelas,
tulisan terbaca
9 Daftar pustaka Sesuai dengan aturan penulisan daftar
pustakan, minimal 3 sumber daftar
pustaka, sumber dari buku atau jurnal,
tulisan terbaca
@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 27
Pemahaman Kurikulum 2013

10 Jawaban Jawaban pertanyaan dijawab, dijawab


pertanyaan semua, lebih dari setengahnya benar,
benar semua

Petunjuk penilaian
- Apabila semua indikator terpenuhi, maka diberi skor 4, dengan
cara memberikan tanda centang pada kolom skor
- Apabila tiga indikator terpenuhi, maka diberi skor 3, dengan
cara memberikan tanda centang pada kolom skor
- Apabila dua indikator terpenuhi, maka diberi skor 2, dengan
cara memberikan tanda centang pada kolom skor
- Apabila satu indikator terpenuhi, maka diberi skor 1, dengan
cara memberikan tanda centang pada kolom skor

40
Skore total x 100=100
4

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 28


Pemahaman Kurikulum 2013

@2015, Pendampingan Implementasi Kurikulum 2013 SMK, Direktorat PSMK 29

Anda mungkin juga menyukai