Anda di halaman 1dari 2

ALUR

1. Penentuan (standarisasi) larutan tiosulfat ± 0,1 N dengan kalium iodidat sebagai baku

0,357 gram kalium iodidat

1. Dipindah dalam labu ukur 100mL


2. Dilarutkan dengan air suling sampai tanda batas
3. Dikocok sampai homogen

Larutan kalium iodidat


4. Bilas buret dengan natrium tiosulfat ± 0,1N

5. Dipipet 10 mL larutan KIO3 ± 0,1 N


6. Dimasukkan ke dalam erlenmeyer
7. Ditambah 2 mL larutan KI 20%

8. Ditambah 1 mL asam klorida 4 N


9. Dititrasi dengan larutan natrium tiosulfat
Kuning muda

10. Ditambah kanji 1 mL

Larutan kalium iodidat

11. Dititrasi sampai warna biru hilang


12. Dicatat volume pada buret
13. Dihitung konsentrasi larutan natrium tiosulfat
14. Diulang 3 kali

Konsentrasi rata – rata natrium tiosulfat


2. Standarisasi I2

10 mL Na2S2O3

1. Dimasukkan ke dalam erlenmeyer 250mL


2. Ditambah 2mL larutan kanji
3. Dititrasi dengan I2
4. Dihitung volume I2
5. Dihitung konsentrasi
6. Diulang 3 kali

Rata – rata konsentrasi I2

3.

0,5 gram Vitamin C

1. Dimasukkan dalam erlenmeyer 250 mL


2. Dilarutkan dengan 50 mL air menggunakan
pengaduk
3. Ditambah 2 mL indikator kanji
4. Dititrasi dengan standari I2

Biru Tua

5. Diulangi 3 kali

Kadar asam askorbat

Anda mungkin juga menyukai

  • Fix Laporan
    Fix Laporan
    Dokumen30 halaman
    Fix Laporan
    ElvinYudhaP
    Belum ada peringkat
  • Lucas
    Lucas
    Dokumen4 halaman
    Lucas
    ElvinYudhaP
    Belum ada peringkat
  • Lagu PKKMB
    Lagu PKKMB
    Dokumen2 halaman
    Lagu PKKMB
    ElvinYudhaP
    Belum ada peringkat
  • Lagu PKKMB
    Lagu PKKMB
    Dokumen2 halaman
    Lagu PKKMB
    ElvinYudhaP
    Belum ada peringkat
  • Alkohol Eo
    Alkohol Eo
    Dokumen4 halaman
    Alkohol Eo
    ElvinYudhaP
    Belum ada peringkat