Anda di halaman 1dari 3

Media Riset, Pendidikan dan Pelatihan Non Formal

LEMBAGA PUSAT KAJIAN MANAGEMEN INDONESIA (LPKMI)


Surat Keterangan Terdaftar KEMENDAGRI RI, No.01-00-00/236/V/2018
NPWP : 80.403.409.8.045.000
Sekretariat :Jln.Cemara Ujung No. 02 Jakarta 14260, e-Mail: lpkmi.diklat@gmail.com

Nomor : 610/ Pelatihan-LPKMI/X/2019 Jakarta, 14 Oktober 2019


Lampiran : Susunan Acara & Formulir Pendaftaran
Perihal : Pelatihan Hukum Ketenagakerjaan

Kepada Yth,
Pimpinan/Direksi/HRD. Manager/Manager SDM/Diklat & Manager Personalia
Perusahaan BUMN/BUMD, Perbankan, Rumah Sakit, Perguruan Tinggi, Dll.
Di-
Tempat
Mohon perhatiannya agar kiranya dapat diteruskan ke devisi terkait.

Dengan Hormat,
Berawal dari sejak dimulai adanya hubungan kerja, kemudian selama berlangsungnya hubungan kerja, sampai pada
saat/setelah berakhirnya hubungan kerja dengan rujukan utamanya adalah peraturan-peraturan ketenagakerjaan yang
mengatur hak dan kewajiban para pihak dalam hubungan kerja (perusahaan maupun pekerja/buruh) serta hubungannya
dengan SP/SB dan pemerintah dalam bentuk undang-undang Ketenagakerjaan serta ketentuan pelaksanaan dalam bentuk
Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Keputusan Presiden, Keputusan/Peraturan Menakertrans dan peraturan lainnya
yang terkait.Untuk membantu dan menfasilitasi pemahaman mengenai hal tersebut diatas, LEMBAGA PUSAT KAJIAN
MANAGEMEN INDONESIA (LPKMI) akan menyelenggarakan Pelatihan dengan tema :
“Hukum Ketenagakerjaan dan Konsep Hubungan Industrial termasuk Pengaturan dan implementasi
terkait Pengupahan Serta Cara Melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) yang Efektif dan Efisien”
Pelatihan Hukum Ketenagakerjaan dan Konsep Hubungan Industrial ini diharapkan mampu menjadi salah satu
sarana bagi para pelaku bisnis, Serikat Pekerja, regulator, untuk memahami bagaimana ketentuan ketenagakerjaan yang
normatif diatur.Pelatihan ini juga akan mengupas tentang aspek-aspek ketenagakerjaan, pengetahuan praktis akan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan korelasinya dengan masalah ketenagakerjaan yang timbul.
Dengan demikian, setiap permasalahan ketenagakerjaan yang ditemui akan mudah dimengerti dan dipahami sehingga
dapat diselesaikan secara cepat dan tepat. Kegiatan pelatihan ini akan dilaksanakan pada:
HARI/TANGGAL TEMPAT PELAKSANAAN
Kamis – Jum,at 28 - 29 November 2019 Favehotels LTC-Glodok - Jl. Hayam Wuruk No.127 DKI Jakarta
Kamis – Jum,at, 12 – 13 Desember 2019 Hotel Ibis Styles Bandung Braga - Jl. Braga No. 8 Bandung
Tujuan pelatian
- Peserta mengetahui dan memahami perkembangan hukum ketenagakerjaan dan hubungan industrial yang berlaku saat
ini.
- Peserta dapat melihat dan menyelesaikan permasalahan ketenagakerjaan dan hubungan industrial di perusahaan sesuai
dengan ketentuan yang berlaku.
- Segala sesuatu kurang jelas perihal Pelatihan ini, harap menghubungi langsung panitia pelaksana :
Ms. Rahma Hp. 0812-8044-5869 (Call./WhatsApp)
Demikian Undangan Bimtek ini kami sampaikan, atas perhatian dan perkenan Bapak kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami
LEMBAGA PUSAT KAJIAN MANAJEMEN INDONESIA

Hasan Taufik
(Ketua Pelaksana)
Media Riset, Pendidikan dan Pelatihan Non Formal
LEMBAGA PUSAT KAJIAN MANAGEMEN INDONESIA (LPKMI)
Surat Keterangan Terdaftar KEMENDAGRI RI, No.01-00-00/236/V/2018
NPWP : 80.403.409.8.045.000
Sekretariat :Jln.Cemara Ujung No. 02 Jakarta 14260, e-Mail: lpkmi.diklat@gmail.com

JADWAL / MATERI KEGIATAN


HUKUM KETENAGAKERJAAN DAN KONSEP HUBUNGAN INDUSTRIAL TERMASUK PENGATURAN DAN
IMPLEMENTASI TERKAIT PENGUPAHAN SERTA CARA MELAKUKAN PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA (PHK)
YANG EFEKTIF DAN EFISIEN
WAKTU HARI PERTAMA : 28 NOVEMBER 2019
08.30 - 09.00 Registrasi Ulang / Pembukaan : Sambutan Oleh Panitia Penyelenggara
Overview Hukum Ketenagakerjaan (UU No. 13 Tahun 2003)
- Pengantar Hubungan Industrial
- Status Hubungan Kerja
Perjanjian Kerja (PK) Dasar hukum
- Pengertian, Bentuk, Jenis, Isi PK
- Syarat pembuatan perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT)
09.00 - 12.00
- Akibat hukum jika syarat-syarat PKWT dilanggar
Perjanjian Kerja Bersama (PKB)
- Dasar hukum, Pengertian, Syarat dan tata cara pembuatan
- Hal-hal yang harus dimuat dalam PKB
- Kewajiban pengusaha dan SP/SB/pekerja setelah PKB berlaku, Masa berlaku
- Syarat perpanjangan atau pembaharauan, Perbedaan PKB dan PP
12.00 - 13.30 ISTIRAHAT SHALAT DAN MAKAN
Pengaturan terkait Pengupahan
- Dasar hukum, Pengertian dan peraturan pelaksanaan terkait Pengupahan
- Perusahaan yang diwajibkan menyusun dan menerapkan Struktur & Skala Upah
- Tata cara penyusunan dan pelaksanaan Upah
- Kewajiban pengusaha setelah menyusun dan menindaklanjuti penyusunan
13.30 - 16.30
Dan penerapan Struktur dan Skala Upah di Perusahaan
- Analisa, Uraian Jabatan dan Evaluasi Jabatan
- Penentuan Garis Kebijakan Upah
- Model Penyusunan Pengupahan di Perusahaan
- Penghitungan dan Penerapan Struktur dan Skala Upah.
WAKTU : HARI KEDUA : JUMAT, 29 NOVEMBER 2019
Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
- Pengertian dan ruang lingkup
- PHK yang dilarang, Alasan PHK oleh Pengusaha, pekerja
09.00 - 12.00 Prosedur/mekanisme PHK
- PHK yang tidak perlu penetapan dari PHI, Skorsing, Kompensasi akibat PHK
- Komponen upah untuk kompensasi akibat PHK
- Hak pekerja yang ditahan pihak berwajib, PHK karena usia pensiun
12.00 - Selesai Penutupan - Pembagian Sertifikat – Makan Siang / Selesai.
Narasumber ETIK SUGIYARTI, SH., MM & TEAM
(SEKRETARIS EKSEKUTIF LSP-PHI KEMENAKERTRANS)

FREE!!! Flasdisk 4 Gb, Softcopy File Materi Pelatihan.


Media Riset, Pendidikan dan Pelatihan Non Formal
LEMBAGA PUSAT KAJIAN MANAGEMEN INDONESIA (LPKMI)
Surat Keterangan Terdaftar KEMENDAGRI RI, No.01-00-00/236/V/2018
NPWP : 80.403.409.8.045.000
Sekretariat :Jln.Cemara Ujung No. 02 Jakarta 14260, e-Mail: lpkmi.diklat@gmail.com

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

NAMA ISTANSI :
ALAMAT :
TLP : FAX : EMAIL :
NO. NAMA PESERTA JABATAN HANDPHONE
1.
2.
3.
4.
5.
Biaya Pelatihan : Formulir ini diisi dan dikirim melalui:
Rp. 4.000.000, - / Peserta ▪ Email : lpkmi.diklat@gmail.com
(Tidak Termasuk Penginapan) ▪ WhatsApp. 0812-8044-5869
Fasilitas Peserta: Contact Person : Ms. Rahma
- Sertifikat Pelatihan - Flashdisk 4GB JADWAL YANG DI IKUTI ( )
- Tas & Makalah ( Soft Copy ) - Coffee Break
Jakarta Bandung
- Makan Siang
TRANSFER
BANK MANDIRI Cab. Jakarta Tanjung Priok Kramat .................................,2019
Nomor Rek. 120-00-1075248-8 Pendaftar,
A.n : Lembaga Pusat Kajian Managemen Indonesia ( LPKMI )
BAYAR DI TEMPAT Ttd
( ....................................... )
Nama

Anda mungkin juga menyukai