Anda di halaman 1dari 14

PERADABAN ISLAM DI ANDALUSIA (PERSPEKTIF SOSIAL BUDAYA)

Refileli
Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Bengkulu
Jalan Raden Fatah Pagar Dewa Bengkulu
refileli.agil@gmail.com

Abstract: Islamic Culture in Andalusia (Social Culture Percpects). From the side of science, not only
from among the Muslims themselves, the western people have admitted, that most of the
fundamentals of science are born by Muslim scientists. Similarly, the era of the rise of Europe that can
not be separated from the influence of the development of science in the Islamic world, where the
students from Europe have been sent to Baghdad and Cordova to explore the science there. In the
fields of Islamic science, the development of Arabic literature and language was widespread in the
Umayyad period. In addition also born the great Ulama-ulama. Therefore, re-examining the history of
the Umayyads is important, for today's civilization is part of an endless chain of history and by
examining and understanding the history of Islamic civilization during the Second Umayyad period
in Andalusia we will be able to map the history of Islamic civilization part of the evolutionary chain to
the present.

Keywords: Islamic, Andalusia, Culture.

Abstrak: Peradaban Islam di Andalusia (Perspektif Sosial Budaya). Dari sisi ilmu pengetahuan,
tidak hanya dari kalangan muslim sendiri, orang-orang baratpun telah mengakui, bahwa sebagian
besar dasar-dasar ilmu pengetahuan di lahirkan oleh para ilmuwan muslim. Begitu pula dengan masa
kebangkitan Eropa yang tidak lepas dari pengaruh perkembangan ilmu pengetahuan di dunia Islam,
dimana para pelajar-pelajar dari Eropa telah dikirim ke Baghdad dan Cordova untuk menggali ilmu
pengetahuan di sana. Di bidang-bidang ilmu keIslaman, perkembangan sastra dan bahasa Arab
secara meluas terjadi pada masa Umayyah. Selain itu lahir pula Ulama-ulama besar. Oleh karena itu,
meneliti kembali sejarah Bani Umayyah menjadi penting adanya, sebab peradaban masa kini
merupakan bagian dari rantai sejarah yang tidak putus dan dengan meneliti dan memahami sejarah
peradaban Islam pada masa Bani Umayyah II di Andalusia kita akan dapat memetakan rentetan
sejarah peradaban Islam yang merupakan bagian dari rantai evolusi hingga masa kini.

Kata Kunci: Islam, Andalusia, Budaya.


Pendahuluan Spanyol hidup aman sentosa berabad-
Islam pada periopde klasik, di abad lamanya. Ia membatasi daerah
zamaan keemasannya, dapat melebarkan Nasrani di pegunungan sebelah utara
ekspansinya sampai ke daerah yang negeri itu.
paling jauh disebelah barat, yaitu ke Tetapi ketika tenaga bangsa Arab
wilayah Andalusia, yang sekarang mulai lemah, orang Nasrani mendesak
dinamakan Spanyol. Perkemabangan orang Islaam ke arah selatan. Dalam
Islam di Spanyol sedemikian rupa pertempuran Las Navas de Tolosa pada
sehingga kebudayaan Islam Spanyol tahun 1213 M. hancurlah Islam Spanyol.
setingkat dengan di dunia Islam bagian Sesudah itu tidak merupakan persoalan
Timur. lagi bagi orang Nasrani yang tengah
Ibu kota Islam Spanyol adalah dalam kemenangan itu untuk merebut
Cordova, tempat keduduakan khalifah, kedudukan-kedudukan Islam Spanyol
kota megah yang agaknya lebih lainnya.1
mengagumkan dari pada Bagdad. Islam
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

Masuknya Islam ke Andalusia Dan dia ditemani ajudannya bernama


Sebenarnya semenjak abad 1 H, Baddar.6
tentara Islam sudah mendarat di sana atas Ketika itu ke-amir-an di Andalusia berada
undangan dan permintaan dari Count di tangan Yusuf bin Abdurahman Al-Fihr
Julian, Gubernur Spanyol di Ceuta, untuk (129 H/746 M – 138 H/756 M) dari Bani
menghalau panglima Roderick (Rodrigo) Muzar.
yang merampas kekuasaan dari tangan Abdurahman bin Mu’awiyah
Raja Gouthia yang bernama Vitiza pada mendapat tantangan dari penguasa
tahun 710 M2. pada waktu itu Islam dalam Andalusia. Namun akhirnya berhasil
kekuasaan Dinasti Umayyah, yakni mengambil alih kekuasaan, karena di
khalifah keenam, Khalifah Al-Walid bin Andalusia saat itu sedang ada perselisihan
Abdul Malik (Al-Walid I) tahun 86 H/705 di antara akabila-kabila, khusunya
M. kesempatan permintaan itu tidak disia- masalah intern kabilah Arab dari Qais dan
siakan dan diamajukan kepada Gubernur Yaman yang tidak setuju terhadap
Islam di Afrika Utara, yakni Musa bin kepemimpinan Yusuf bin Abdurrahman
Nushair, demi menentang kezaliman dan Al-Fihr. Semenatara itu pula
membantu keadilan. Gubernur Musa Abdurrahman bin Mu’awiyah juga
memperkenankan perminataan itu dengan mendapat dukungan dari warga
mengirimkan tentara Islam di bawah Ummayyah yang telah tinggal di
pimpinan Thariq bin Ziyad untuk Addalusia, disamping dukungan dari
mengadakan penyerangan ke Andalusia. suku Yaman yang sedang bertikai dengan
Thariq kemudian menyeberang Selat yusuf bin Abdurrahman Al-Fihr7.
yang terdapat antara Maroko dengan Adapun ibu kota Andalusia adalah
benua Eropa dan mendarat disuatu Cordova yang menjadi saingan setaraf
tempat yang kemudian dikenal dengan bagi Bagdad sebagai pusat peradaban
namanya Gibraltar (Jabal Thariq)3. Islam. Cordova di Barat dan Bagdad di
Pasukan Thariq bin Ziyad berhasil Timur.
mengalahkan Raja Roderick. Kemenangan
inipun menjadi modal baginya untuk Perkemabangan Pertadaban Islam di
menaklukkan kota-kota lainnya, seperti Andalusia
Cordova, Archedonia, Malaga, Elvira dan Selama Islam berada di Andalusia,
akhirnya Toledo, yakni pusat kerajaan yakni ± 7,5 abad, Islam telah memainkan
Visigoth4. peranan yang sangat besar dan dapat
Sementara daulah Bani Umayyah di membuat sejarah panjang yang dilalui
Damaskus sedang terjadi kekacauan umat Islam di Andalusia sebagai yang
politik, yakni Bani Umayyah dikejar-kejar paling mengesankan. Pemerintah
dan disapu bersih oleh Bani Abbas, ada Amawiyah merupakan inti dan
seorang di antara mereka yang dapat jantungnya yang telah menghayati dan
mealarikan diri dari bawah kematian, menghidupkan kebudayaan dan
yaitu Abdurahman ad-Dakhil (yang peradaban besar. Pada umumnya ahli
masuk, sebab dia masuk ke Andalusia)5. sejarah membagi zaman yang panjang itu
dalam 6 periode, yakni :

154
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

Periode pertama (711-755) baik dalam bidang politik maupun dalam


Anadalusia pada periode ini bidang peradaban, antara lain :
dibawah pemerintahan para wali yang 1. Abdurrahman ad-Dakhil mendirikan
diangkat oleh khalifah BaniUmayyah masjid Cordova dan sekolah-sekolah
yang berpusat di Damaskus. Stabilitas di kota-kota besar Spanyol.
politik negeri Spanyol pada waktu itu 2. Hisyam dikenal berjasa dalam
belum tercapai secara sempurna karena menegakkan hukum Islam.
adanya gangguan-gangguan yang masih 3. Hakam dikenal sebagai pembaharuan
terjadi, baik yang datang dari dalam dalam bidang kemiliteran.
maupun dari luar. 4. Abdul Rahman al-Ausath dikenal
Gangguan dari dalam berupa sebagai penguasa yang cinta ilmu dan
perselisihan antara etnis dan golongan yang ditekuni adalah pemikiran
serta perbedaan pandangan antara filsafat.9
khalifah di Damaskus dan Gubernur di Walaupun demikian, pada
Afrika Utara uyang berpusat di Kairawan. pertengah abad ke-9 stabilitas negara
Masing-masing mengaku bahwa terganggu dengan munculnya gerakan
merekalah yang berhak menguasai daerah Kristen fanatik yang mencari kesyahidan.
Spanyol ini8. Namun gerakan ini tidak mendapatkan
Gangguan dari luar datang dari sisa- dukungan dari gereja Kristen lainya di
sisa musuh Islam di Spanbyol yang spayol., karena pemerintah Islam
bertempat tinggal di daerah-daerah- mengembangkan kebebasan beragama.
daerah pegunungan yang memang tidak Justru gangungan politik yang
pernah tunduk kepada Pemerintah Islam. paling serius pada priode ini datang daru
Pada periode ini Islam Spanyol belum imat Islam sendiri., seperti golongan
memasuki kegiatan pembangunan pemberontak di Toledo pada tahun 825 M.
dibidang peradaban dan kebudayaan. membentuk negara kota yang
Periode ini berakhir dengan datangnya berlangsung selama 80 tahun. Yang
Abdurrahman ad-Dakhil ke Spanyol pada terpenting di antaranya adalah
tahun 138 H/ 755 M. pemberontakan yang dipimpin oleh
Periode Kedua (755-912 M) Hafshun dan anaknya yang berpusat
Andalusia pada periode ini berbeda dipengungunagn dekat Malaga.10
di bawah pemerintahan seiorang yang Priode ketiga (912-1013 M)
bergelar Amir (panglima atau gubernur) Pada priode ini berkembang
yang bernama Abdurrahman yang datang pemerintah abdul Ar-Rahman III yang
dari jauh, dan Timur, pada tahun 138 H / bergelar Ar-Nasir, sampai munculnya raja
755 M, lalu mendirikan pemerintahan –raja kelompok yang dikenal dengan
otonom yang tidak ada hubungannya Muluk al-Thawaif. Pemerintah pada
dengan pemerintahan pusat Abbasiyah di priode ini mengunganakan gelar khalfah.
Bagdad. Gelar khalifah ini bermula dari berita
Pada periode ini umat Islam Spanyol yang sampai kepada abdurahman III
mulai memperoleh kemajuan-kemajuan, yang mendengan bahwa Al-Muktadir,
kholifah Daulah Abbasiyah di Bagdad

155
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

meninggal dunia dibunuh oleh Pada tahun 1009 M. khalifah


pengawalnya sendiri. Menurut mengundurkan diri dan beberapa orang
Abdurahman III, ini merupakan saat yang yang dicoba untuk menduduki keadaan.
tepat untuk memekai gelar khalifah yang Pada tahun 1013 M. jabatan, khalifah-pun
telah hilang dari kekuasaan Bani Umayah dihapuskan dan Spanyol sudah terpecah
selama ± 150 tahun. dalam negara-negara kecil yang berpusat
Pada priode ini umat Islam di kota-kota tertentu.11
mencapai puncak kemauan dan kejayaan Periode keempat (1031-1086 M)
yang menyayingi kejayaan daulah Spanyol pada periode ini terpecah-
Abbasiyah di bagdad, seperti : pecah lebih dari 30 negara kecil dibawah
1. Abd al-Rahman al-Nasir mendirikan pemerintahan raja-raja golongan atau Al-
universitas Cordova. Perpustakaan Mulukut Thawaif (dianasti-dinasti kecil)
memiliki ribuan koleksi buku. antara lain :
2. Hakam II juga seorang kolektor buku 1. Bani Abbad di Sevilla
dan pendiri perpustakaan. Pada masa ini 2. Bani Hud di Saragosa
masyarakat dapat menikmati kesejateraan 3. Bani Zun Nun di Toledo
dan kemakmuran, dan pembangunan kota 4. Bani Ziri di Granada
berlangsung cepat. 5. Bani Hammud di Cordoba dan
Awal dari kehancuran khalifah bani Malaga.12
Umayyah di Spayol adalah ketika Hisyam Pada periode ini umat Islam Spanyol
naik tahta dalam usia 11 tahun. Oleh kembali memasukimasa pertikaian intern.
karena itu kekuasaan aktual berada Anehnya, kalau terjadi perang saudara,
ditangan para penjabat. ada diantara pihak-pihak yang bertikai
Pada tahun 981 M. Khalifah meminta bantuan kepada raja-raja Kristen.
menunjuk Ibn Abi amir sebagai pemegang Melihat keadaan itu orang-ortang Kristen
kekuasaan secara mutlak, sementara dia mengambil inisiatif penyerangan.
sebagai seorang yang ambisius berhasil Meskipun kehidupan politik tidak stabil,
menancapkan kekuasaannya dan namun kehidupan intelektual terus
melebarkan wilayhnya kekuasaan Islam berkembang.
dengan menyingkirkan rekan-rekan dan Periode kelima (1086-1248 M)
saingan-sainganya. Atas keberhasilan- Pada periode ini walau Islam
keberhasilannya ia mendapat gelar Al- Spanyol masih terpecah dalam beberapa
Manshur Billah. Ia wafat pada tahun 1002 negara, tetap[I terdapat satu kekuatan
M. dan diganti oleh anak nya Al-Mazaffar yang dominan, yaitu kekuasaan dinasti
ayang masih dapat mempertahankan Muwahhidun (1146-1235).13
keunggulan kerajaan. Akan tetapi setelah Dinasti Murabithun pada mulanya
wafat pada tahun 1008 M. ia digantikan adalah sebua gerakan agama yang
oleh adiknya yang tidak memiliki kualitas didirikan oleh Yusuf Ibnu Tasyfin di
bagfi jabatan itu. Dalam beberapa tahun Afrika Utara. Ia masuk ke Spanyol atas
saja negara dilanda kekacauan dan undangan penguasa-penguasa Islam di
akhirnya kehancuran total. sana yang tengah memikul beban berat
dalam mempertahankan negara dari

156
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

serangan-serangan orang-orang Kristen. Abdu Abdullah Muhammad meras


Pada tahun 1086 M berhasil mengalahkan tidak senang kepada ayahnya karena
pasukan Castilia.penguasa-penguasa menunjukanaknya yang lain sebagai
sesudah Ibn Tasyfin adalah raja-raja yang penggantinya menjadi raja. Kemudian dia
lemah dan pada ttahun 1143 M, kekuasaan memberontak dan berusaha merampas
dinasti ini berakhir, baik di Afrika Utara kekuasaan. Dalam pemberontakan itu,
maupun di Spanyol dan digantikan oleh ayahnya terbunuh dan digantikan oleh
dinasti Muwahhidun. Muhammad Ibn Sa’ad. Kemudian Abu
Dinasti Muwahhidun. Didirikan Abdullah meminta bantuan kepada
oleh Muhammad Ibnu Tumart (W. 1128) Ferdinand dan Isabella untuk
dan dinasti ini datang ke Sapanyol di menjatuhkannya. Dua penguasa Kristen
bawah pimpinan Abd Al-Mun’im. Pada ini dapat mengalahkan penguasa yang sah
tahun 114 dan 1154 M. lota-kota muslim dan Abu Abdullah naik tahta.
penting, Cardova, Almeria dan Granada Dengan adanya itu, ferdinand dan
jatuh kebawag kekuasaanya. Untuk Isabella mempersatukan kekuatan untuk
jangka bebarapa dekade, dinasti ini merebut kekuasaan terakhir Islam di
mengalami banyak kemajuan, Spanyol.15 Pada tahun 1492 M. Islam
sehinggakekuatan-kekuatan Kristen dapat mengaku kalah dan kembali ke Afrika
dipukul mundur. Akan tetapi tidak lama Utara. dengan demikian berakhirlah
setelah itu mengalami keambrukan dari kekuasaan Islam di Spanyol.
perlawanan tentara Kristen. Akibat Abu Abdilla bersama sanak keluarganya
kekalahan ini Muwahhidun meninggalkan dikeluarkan dari Andalusia dan
Spanyol dan kembali ke Afrika Utara menyerahkan kerajaan yang didirikan
tahun 1235 M. keadaan Sapanyol kembali oleh nenek moyangnya dengan jiwa dan
berada di bawah penguasa-penguasa kecil pedangnya kepada musuhnya.16
yang membuat orang-orang Kristen Pusat-pusat peradaban Islam di
mudah untuk mengadakan penyerangan- Andalusia
penyerangan. Tahun 1238 M. Cordova Ketika Islam Jaya di Andalusia,
jatuh ke tangan penguasa Kristen. Tahun maka terdapatlah pusat-pusat peradaban
1248 M. Sevilla pun dapat dikuasai. Islam baik yang bersifat fisik maupun
Akibatnya seluruh Spanyol kecuali yang bersifat ilmu pengetahuan. Termpat-
Granada lepas dari kekuasaan Islam.14 tempat tersebut antara lain:
Periode keenam (1248-1492 M) Taledo
Tinggalah Granada yang masih Menurut Musyrifah Sunanto, seperti
dalam kekuasaan Islam di bawah yang disampaikan dalam perkuliahan, di
pimpinan dinasti bani Ahmar (1232-1492 Toledo terdapat banyak tempat-tempat
M). Peradaban pada periode ini untuk ilmu pengetahuan, yaitu:
mengalami kemajuan kembali, namun 1. Perguruan Baitul Hikmah
hanya diwilayah yang kecil. Akan tetapi 2. Kutubul Hannah, untuk menampung
pertahanan Islam di Spanyol ini berakhir terjemahan-terjemahan ilmu
karena perselisihan orang-orang istana pengetahuan.
dalam memperebutkan kekuasaan.

157
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

3. Rumah sakit, laboratorium dan masjid besar, istana-istana dan taman-


istana.17 taman indah, bahkan pilarnya ada 4300
Cordova buah yang sebagiannya didatangkan
Cordova merupakan ibu kota dari Roma dan Tunisia.
Spanyol. Setelah Spanyol/Andalusia 3. Zahira
menjadi wilayah Islam, maka Zahira adalah kota yang didirikan
bangunannya diberi gaya seni bangunan oleh Khalifah Mansur bin Abi Amir.
Islam. Sehingga Andalusia kemudian Zahira ini digunakan sebagai benteng
terkenal dengan kota-kotanya yang indah, yang kuat untuk mempertahankan diri
masjid-masjid yang cantik, demikian juga dari serangan musuh.
taman-taman dan rumah-rumah rakyatya. Granada20
Harun Nasution mengatakan bahwa, Granada merupakan kota nomor
Cordova merupakan pusat kebudayaan dua di Andalusia, dinamakan orang
Islam yang penting di Baragt, sebagai dengan kota Damaskus di Barat atau
tandingan Bagdad di Tiur. Kalau di “Damaskusnya Andalusia”, karena
Bagdad terdapat Bait Al-Hikmah serta banyak aneka buah-buah anggur, apel dan
\Madrasah Nizamiah dan di Cairo lain sebagainya.21
terdapat Al-Azhar serta Dar Al-Hikmah, Di samping itu di Granada terkenal
di Cordova terdapat Universitas Cordova dengan arsitektur-arsitektur bangunannya
sebagai pusat ilmu pengetahuan yang di Erofa, seperti al-Hama yang merupakan
didirikan oleh Abd Al-Rahman III (929 M- istana yang indah dan megah serta
961 M).18 dikelilingi taman-taman yang tidak kalah
Selain itu di Cordova terdapat kota- indahnya.22
kota kecil mungil yang menjadi satelitnya,
antara lain: Aspek-aspek Peradaban yang paling
1. Al-Qashrul Kabir (Kota Raja) Menonjol
Al-Qashrul Kabir adalah salah satu Kemajuan Intelektual
pertanda zaman yang sangat Masyarakat Islam Spanyol
mengagumkan. Kota raja tersebut merupakan masyarakat yang majemuk
dibangun oleh Abdurrahman ad-Dakhil yang terdiri dari komunitas-komunitas
pada pertengahan abad ke II H. Di Arab (Utara dan Selatan). Maka mereka
tengah-tengah kota raja tersebut di memberi saham intelektual terhadap
bangun sebanyak 430 gedung yang terbentuknya lingkungan budaya
diantaranya terdapat istana-istana yang Andalusia yang melahirkan kebangkitan
besar dan agung yang masing-masing ilmiah, sastra dan pembangunan.
diberi nama khusus, seperti Kamil a. Bahasa Arab
Mujaddid, Haair, Raudhah, Ma’syuq, Ilmu pengetahuan berkembang
Mubarak, Rasyiq, Surur dan Badi.19 dengan perantaraan bahasa Arab. Orang-
2. Az-Zahra (Kota Az-Zahra) orang Andalusia baik muslim maupun
Qashru Az-Zahra ini dibangun oleh non muslim menerima dan mempelajari
Khalifah Nashir pada tahun 325 H. bahasa Arab. Akibatnya lahirlah beberapa
Dalam kota Zahra terdapat sebuah ahli bahasa Arab, diantaranya Ibnu

158
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

Khuruf, Ibnu Al-Haji, Abu Hasan, ibnu c. Sains


Asfar, Abu Hayyan Al-Garnati dan Ibnu Di andalusia lahirlah orang-orang
Malik yang mengarang kitab Alfiyah yang mempunyai keahlian dalam ilmu
(buku tata bahasa Arab yang disusun kedokteran, musik, matematika,
dalam bentuk bait syair dan masih banyak astronomi, kimia dan lain-lain, seperti:
lagi.23 a. Abbas Ibn Farnas, termasyhur dalam
b. Filsafat ilmu kimia dan astronomi dan dia
Di Andalusia, filsafat Islam orang yang pertama mengemukakan
mencapai puncaknya dan filosof-filosof ini pembuatan dari batu.26
antara lain: b. Ibrahim ibnu Yahya Al-Naqqash
Ibnu Tufail (w. 1185) yang menulis terkenal dalam ilmu astronomi dan ia
buku Hayy Ibn Yaqzan (buku filsafat yang dapat menentukan terjadinya gerhana
berisikan cerita seorang anak yang matahari.
dipelihara oleh Rusa, filsafat akal dan c. Abu Ja’far Ahmad bin Muhamaad Al-
wahyu. Gafiqi (W. 1165) terkenal dalam
Ibnu Bajah (w. 1138) yang dalam bidang obat-obatan dengan karyanya
literatur Arab dikenal dega Avenpace dan Al-Adawiyah Al-Mufradah(uraian
merupakan komentator karya-karya tentang berbagai macam obat).27
Aristoteles, ahli fisika da ahli musik, karya d. Ibnu Al-Khatib yang menyusun
utamanya adalah Tadbir Al-Matawahhid riwayat Granada (1311-1374).
(susunan yang menyatu). d. Fiqih
Ibnu Rusyd (1126-1198) yang Dalam bidang fiqih, terkenal
memberikan jawaban atas serangan Al- dengan beberapa tokoh, antara lain: Abu
Ghazali dalam ukunya tahafut At-Tahafut Bakar Al-Qutiyah; Ibnu Hazm yang
(kerancuan dari kerancuan) dan menulis kitab Al-Mushalla (tentang fiqih);
komentator terhadap karya Aristoteles Munzir bin Sa’id Al-Balluti (w. 355 H)
Jami Talkhis (rangkuman yang lengkap). yang pernah menjadi hakim agung di
Karena pengaruhnya yang besar, di Eropa masa pemerintahan Abdurrahman III.28
muncul suatu aliran filsafat yang dikenal e. Tasawuf
dengan nama Averoisme.24 Dia juga ahli Andalusia memiliki nama-nama
fiqih dengan karyanya Bidayah Al- dalam bidang tasawuf, seperti Muhyiddin
Mujtahid. Di samping dikenal sebagai Ibnu ‘Arabi, sufi ternama yang
seorang ahli filsafat, fiqih, juga ia dikenal menghasilkan banyak karya tulis antara
sebagai seorang astronomi dan dokter. lain, Al-Futuhat Al-Makyyah (Penaklukan
Sumbangan Ibnu Rusyd yang terbesar Mekah) dan terkenal dengan paham
kepada kedokteran adalah karangannya Wahdagtul wujud (kesatuan wujud).
yang berupa ensiklopedia (Al-Kulliyyat fit f. Musik dan kesenian
Thibi). Dalam bukunya ini ia mengatakan Dalam bidang musik dan seni suara,
bahwa tidak ada manusia yang Spanyol Islam mencapai kecermelangan
mwndapatkan penyakit cacar dua kali.25 dengan tokohnya antara lain: Hasan Ibn
Nafi yang dijuluki Zaryab. itulah sebagian
dari kehebatan tokoh-tokoh yang pernah

159
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

memberikan ilmunya pada dunia Islam, 4.Ibnu Rusyd menulis buku Kitab Al-
terutamna di Andalusia yang sebelum Kuliyyat fi at-Thib.
kedatangan Islam sangat terbelakang. Buku-buku tersebut menjadi
Sumbangan Islam Bagi Peradaban Eropa referensi / pegangan bagi perguruan-
Penduduk asli Andalusia disebut perguruan Eropa sampai akhir abad ke –
dengan bangsa Fandal dan bangsa Fandal 15.31 Dalam bidang geografi muncul
yang sudah masuk Islam disebut nama-nama cemerlang seperti al-Idrisi,
Musta’riba / Muzarabes. kehiduapan Ibnu Abdul Aziz Al-Bahri (w.1094)
sosial di Andalusia mencakup dua unsur dengan karyanya Al-Masalih wa Al-
pengembara. unsur pengembara di daerah Mamalik. Abdul Hasan Muhammad bin
Timur bersifat unsur pengembara telah Ahmad Al-Kinani bin Jubair (L. 1145)
mempunyai keterampilan bercocok dengan karyanya Rihlah (suatu
tanam.29 perjalanan).32
Setelah Islam masuk ke Andalusia, Dalam bidang fisika dikenal dengan
maka mereka mengadakan asimilasi, di nama Ibnu Zuhr, bidang mistik Ibnu
antaranya dengan cara perkawinan ‘arabi dan lain-lain, Eropa telah menyerap
campuran antara wanita Andalusia konstribusi-konstribusi intelektual dari
dengan pria Arab. orang-orang Arab orang-orang tersebut.33
peranakan biasanya mempunyai nama-  Az-Zarqali (L. 1029) di Taledo
nama Arab dan mensilsilahkan  Abdul Qasim Maslama bin Ahmad
keturunannya sebagaimana dilakukan Al-Farabi Al-Sasib Al-Majriti (w.1007)
orang Muslim lainnya di Timur. Dalam di Cordova, yang merupakan
berbicara, mengenakan pakaian dan adat ilmuan terkemuka muslim Andalusia
isti-adat yang biasa dipakai adalah angkatan peratama
kebiasaan, pakaian dan bahasa Arab.30  Jabir bin Aflah Abu Muhammad (w.
Dengan adanya asimilasi tersebut 1204) di Sevilla yang menulis kitab
mengakibatkan adanya kesatuan untuk Al-Hai’a, yang membuat angka-angka
memajukan kota Andalusia. Sehingga trigonometri yang masih digunakan
banyak konstribusi Islam terhadap sampai sekarang.
kebudayaan Eropa. Anadalusia  Nuruddin Abu Ishak Al-Bitruji (w.
merupakan tempat yang paling utama 1204) yang menulis kitab Al-Hai’a.
bagi Eropa menyerap peradaban Islam, Karya-karya para astronomi muslim
Ekonomi, politik dan budaya. ini telah banyak menyumbangkan istilah
Sumbangan Islam yang sangat yang berasal dari bahasa Arab ke dalam
menonjol dan menjadi dasar bagi perbendaharaan Ilmu astronomi dan
kemajuan Barat antara lain dalam matematika.34
mbidang kedokteran: Dalam bidang filsafat, filusuf Islam
1.Al-Kindi menulis buku ilmu mata Ibnu Rusyd, Al-Kindi, Ibnu Tufail, ibnu
2.Ar-Razi menulis buku berjudul Al-Hawi Khaldun dan lain-lain, banyak
3.Ibnu Sina menulis buku Al-Qunun fi Al- memberikan sumabngan dan
Thib pengaruhnya di dunia Barat.

160
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

1) Ibnu Rusyd dikenal sebagai merebut kembali daerah-daerahmereka.


komentator pikiran Aristoteles. Perebutan itu dimulai ketika Bani
2) Al-Kindi adalah Filosof yang Ummayyah Andalus runtuh dan terus
menggabungkan dalil-dalil Plato dan menerus umat islam terdesak ke Selatan
Aristoteles dengan cara Neo Platnis sehingga hanya tinggal Granada.38
3) Ibnu Khaldun dengan karya Disamping itu orang-orang pribumi.
Muqaddimahnya memberikan Mereka masih memberi istilah ‘ibad dan
sumbangan dan pengaruhnya dalam muwaladun kepada muallaf, yang
pemikiran-pemikiran sarjana-sarjana ungkapan itu dinilai merendahkan.
Barat di bidang ilmu sejarah dan Akibatnya ntidak adanya ideologi yang
sosiologi.35 dapat memberi makna persatuan dan
Jasa dan sumbangan Islam inilah mereka saling berperang dan bahkan
yang kemudian mengubah wajah diadu-domba oleh pihak ketiga.
kebudayaan Eropa dan bahkan dunia Sementara dinasti-dinasti kecil saling
pada umumnya, yakni : berperang, orang Kristen menyatuhkan
1) Kebangkitan kembali (Renaissance) diri untuk menaklukkan orang Islamdan
kebudayaan Yunani Klasik pada abad menguasainya dari Andalusia. Secara
ke 14. politis kekuatan Islam berakhir pada
2) Gerakan pembeharuan agama kristen penghujung abad ke-15 yang di tandai
mulai abad ke-8 M dengan kekalahan demi kekalahanm
3) Rasionalisme sebagai ekses dari kerajhaan Islam.
rasionalitas Islam. 2. Adanya Persatuan dari umat Kristen
4) Pencerahan (Aufklarung, Ketika umat Islam sedang dalam
Enlghtenment) pada abad ke- 18.36 keadaan knflik, maka umat Kristen justru
Sebab-sebab kemunduran dan bersatu. Pada tahun 1969 kerajaan
Kehancuran Andalusia ferdinand dari Arogan dan kerajaan
Kemunduran umat Islam Andalusia Isabella dari Castilia bersatu menyerang
di mulai ketika bani Umayyah di Cordova kekuatan islam dibawah kekuasaan
jatuh pada tahun 1030 M.37 kemunduran dinasti Ahmar di Granada yang terkenal
dan kehancuran Andalusia dapat dilihat dengan Al-Hamra. Pada tanggal 2 januari
dari dua hal : 1492 / 12 Rabi’ul Awal 897 H, ibu kota
1. Konflik antar umat Islam sendiri Granada dikepung dan ditaklukkan oleh
Perpecahan yang ada pada umat penguasa Kristen.39
Islam antara lain karena adanya sengketa Nasib Umat Islam dibawah
antara saudara yang masing-masing ingin Pemerintahan Kristen di Andalusia.
jadi raja dari suatu negara merdeka. 1. Pembatalan klausul-klausul pada
Hasilnya tidak kurang dari 20 negara perjanjian Grenada (899 H/1494 M)
kecil-kecil yang berumu hanya seumur Seluruh pemimimpin spanyol mulai
jagung timbul di kota-kota atau provinsi. membatalkan 66 klausul yang telah
Melihat perpecahan tersebut mengundang disepakati sebelumnya. yang terpenting
hastrat kaum Krosten di sebelah Utara diantaranya adalah:
untuk menyerang dan berusaha untuk

161
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

1. Seluruh masjid tetap dipertahankan bersembunyi di desa-desa dengan


dan tidak dirusak. membayar uang suap.
2. Tidak memasuki rumah orang 2. Pengkristenan muslim Andalusia
muslim tanpa izin. secara paksa (904 H/1499 M)
3. Setiap muslim tetap tinggal di Orang spanyol lupa pada janji
tanahnya. mereka. Dewan investigasi mengeluarkan
4. Seluruh kaum mislimin, baik anak- instruksi kardinal cisneros untuk
anak maupun orang dewasa, melakukan tindakan keras terhadap kaum
mendapat jaminan keamanan. Tidak muslim di spanyol dan bertindak cepat
seorang kristenpun menguasai kaum dalam mengkristenkan mereka secara
muslim. paksa.
5. Kaum muslim bebas menjalankan Mesjid Grenada diubah menjadi
ajaran agama mereka. katedral, mushaf-mushaf dan kitab-kitab
6. Tidak seorangpun muslim boleh tafsir dan fiqih islam dibakar, kaum
membawa tanda apapun yang muslimin di berbagai tempat diusir, dan
membedakannya dari orang mereka dipaksa untuk ,urtad dari islam.
Kristen dan yahudi. 3. Pemberontakan muslim Andalusia
7. Kaum tidak membayar pajak melebihi terhadap pemerintah Spanyol. (907
yang pernah mereka bayarkan kepada H/1502 M)
daulah mereka. Kaum muslimin Andalusia
8. Mereka memilik hak untuk bepergian melakukan pemberontakan untuk
di penjuru spanyol melawan kesewenang-wenangan
9. Tidak seorang muslim pun boleh pemerintah Ratu Isabella yang telah
dipaksa untuk memasuki agama mengkhianati klausul klausul perjanjian.
Kristen dst. Mereka memberontak di
Pada tahun 1498 M Setelah sepertiga pegunungan al-Busyrah dan Gunung
juta muslim keluar dari spanyol, di sana Merah. Mereka mengepung tentara
banyak kaum muslim yang tidak Spanyol dan menghujani mereka dengan
mendapatkan cara untuk eksodus ke utara batu dari atas gunung sehingga ratusan
afrika dan mengaku beragam Kristen tentara terbunuh, termasuk beberapa
Karena takut disiksadi spanyol. Namun komandan Spanyol, seperti Fransisco
banyak dari kaum uslim tetap Armez dan Alfonso Agulier. Ketika berita
mempertahankan keislaman dan itu sampai ke Isabella, ia segera mengirim
menjalankan syiar-syiar islam secara sebuah pasukan besar untuk mengepung
diam-diam. Hal itu sampai diketahui pegunungan itu beserta para pemberontak
diktator Fernando, raja spanyol, lalu ia di sana hingga mereka kelaparan dan
mengusir kaum muslim ke gunung- terancam kematian. Pemberontakan yang
gunung sehingga mereka dimangsa telah berlangsung hampir 2 tahun berhasil
binatang-binatang buas, mati kelaparan, meredam dan berakhir setelah Spanyol
atau diperbudak oleh orang-orang membiarkan kaum muslimin menyebrang
spanyol. Mereka berkelana atau ke Afrika Utara.

162
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

Pada tahun 1508 M Kardinal Zamniz tidak boleh mengerjakan sholat, puasa,
memperingatkan seluruh penduduk menggunakan nama Arab, berdo’a
muslim agar menyerahkan buku-buku dengan do’a Islam atu menuburkan
dan manuskrip-manuskrip yang ada di jenazah menurut syari’at Islam. Mereka
perpustakaan-perpustakaan mereka. Jika jjuga dipaksa untuk minum khamar,
tidak mereka akan mendapat siksaan memakan dagng babi dan bangkai, laki-
keras. laki tak boleh dikhitan dan orang mati
Dalam beberapa hari saja, kardianl harus dikuburkan menurut upacara
telah mengumpulkan ribuan buku dalam agama Khatolik.
berbagai bidang ilmu pengetahuan. Ia 5. Pembakaran terhadap muslim (936
meilih buku-bukudan manuskrip- H/1529 M)
manuskrip yang dianggapnya berguna Penindasan terhadap kaum
membangun ilmu pengetahuan dan muslimin terus menungkat. Dewan yang
kebudayaan. Lalu ratusan ribu buku sadis menghukum sekelompok kaum
lainnya dibakar di sebuah lapangan muslimin dengan cara dibakar hidup-
terbuka di grenada, yang disebut Bab ar- hidup diatas bara api yang menyala di
Ramallah. Pembakaran tersebut dipimpin salah satu sudut kota Grenada. Peristiwa
oleh raja Spanyol dan para pendeta tersebut dilakukan hanya untuk meneror
katolik. kaum muslim diseluruh penjuru Spanyol.
Pada tahun 1521 M Penduduk 6. Pelarangan syi’ar islam di Spanyol
Valencia memberontak terhadap raja oleh Phillip II (975 H/1567 M)
Spanyol, Carlos. Raja tidak menemukan Raja Panyol Phillip II, menuruti
cara lain selain mengirim ribuan saran penasehatnya untuk
tentaranya untuk menumpas mengkristenkan kaum muslimin dan
pemberontakan tersebut. Mereka melarang syai’at Islam. Ia mengeluarkan
membakar lahan- lahan pertanian, pusat- peraturan bahwa seluruh rumah kaum
pusat perdagangan dan sumber muslimin di Spayol harus terbuka, tanpa
kehidupan kaum muslim di kota tersebut. pintu, agar segala pekerjaan mereka yang
Tentara Spanyol itu menyerang dan berpura pura masuk kristen di dalamnya
membantaikaum muslimin, serta dapat terlihat. Kamar-kamar mandi yangn
merampas harta milik mereka. Carlos tak digunakan untuk berwudhu dihancurkan,
peduli, walaupun ia telah berjanji penggunaan bahasa arab dalam bentuk
meleindungi mereka setelah membayar apapun dilarang. Setiap upacara
upeti. pernikahan, kelahiran, dan kematian
4. Pembentukan Dewan Investigasi oleh harus disaksikan oleh wakil dari gereja
Carlos (933 H/1526 M) khatolik. Walaupun demikian, kamum
Dewan investigasi pertama dibentuk muslim tetap mampu mempertahankan
di Grenada atas perintah Raja Spanyol, agamanya.
Carlos, dengan tujuan untuk menyelidiki 7. Penyembelihan terhadap kaum
orang-orng islam yang pura-pura masuk muslimin (979 H/1571 M).
kristen. Semua orang islam dipaksa agar Philip II memerintahkan tentaranya
jangan menggunakan bahsa arab, serta untuk menyembelih perempuan dan

163
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

anak-anak Muslim sehingga lapangan- meninggal, terbunuh, atau tenggelam


lapangan terbuka di Grenada berubah tidak kurang dari 60000 jiwa.
menjadi lapangan pembantaian oleh Pemberangkatan paksa tersebut
komandan tentara Spanyol, Richwins, di berakhir pada masa raja Philip III.
hadapan kaum Muslimin yang lain. Kebijakan tersebut menyebabkan Spanyol
Adapun yang masih hidup di perbudak. kehilangan Penduduk yang giat dalam
8. Pemberangkatan muslimin dari perekonomian
Aragon Valencia dan Wilayah 9. Pemberontakan ke-2 muslimin (1069
sekitarnya (1019 H/1610 M) H/1658 M)
13000 umat islam diberangkatkan Para pemuda dan kaum Muslimin
dari Valencia ke afrika Utara. Peraturan memberontak dan mengepung kota
tersebuut dilaksanakan secara paksa, Grenada sehingga menimpakan kerugian
dimana umat Islam dilarang membawa besar menimpa kerugian besar terahadap
harta dan bekal milik mereka. Dan pasukan keamanan di sana. Ketika kaum
berangkat menggunakan kapal menuju muslimin di desa-desa dan kota kota
pantai Afrika tanpa membawa pakaian, bertetangga mendengar adanya
makanan ataupun minuman. pemberontakan itu. Mereka turut ikut
Pembarangkatannya dilakasanakan 6 bergabung. Mereka datang dari lebih dari
tahun berturut-turut. 20 kota dan desa, terutama wilayah
Pemberangkatan dilakukan karena busyrah (selatan grenada yang terbentang
Pemerintah spanyol meras cemas akan di laut mediterania)
bertambahnya umat islam di wilayah Akhirnya pemerintah Spanyol
Valencia (timur Spanyol) dan kerjasama berjanji akan mengkaji tuntutan mereka.
mereka, baik secara sembunyi- sembunyi Namun pasukan Spanyol tetap
maupun secara terang-terangan akan membantai dan memperkosa kaum
mengganggu pemerintahan Spanyol. wanita, manghancurkan rumah-rumah
Pada tahun 1660 M, Pemerintah dan membakar lahan-lahan. Mendengar
Spanyol diwilayah Aragon (terletak di hal itu kaum muslimin kembal melakukan
timur laut Valencia yang berbatasan pemberontakan. Sehingga raja Spanyol
dengan prancis) mengikuti kebijakan menarik pasukannya di Italia untuk
Pemerintah Di Valencia sehingga mengepung bukit-bukit yang merupakan
mengusir 200.000 umat islam umat Islam. tempat pemberontak selama beberapa
Pengusiran Kaum muslimin tidak bulan. Raja pun memerintah utuk
hanya pada daerah Grenada, Valencia, menangakp setiap laki-laki muslim yang
danAragon. Akan tetapi meliputi sebagian berusia 14 tahun. Dengan berlalunya
besar Spanyol dan Portugal. Kaum waktu, para pemberontak semakin
Muslimin yang meninggalkan rumah melemah akibat kekurangan air, makan
berkisar antara 500.000 hingga 3 juta. dan persediaan senjata. Akhirnya
Namunjumlah yang sampai ke daerah berakhirlah pemberontakan terbesar kaum
tujuan di Afrika Utara dan Wilayah yang muslimin di Andalusia
dikuasai pemerintah Utsmani di eropa Pada pertengahan abad empat belas,
selatan mencapai 4 juta jiwa. Mereka yang di Valensia posisi umat muslim semakin

164
Refileli
Peradaban Islam di Andalusia (Persepektif Sosial Budaya)

memburuk, muslim di bebani kewajiban Afrika Utara. Wilayah Andalusia yang


finansial tambahan. Urusan kemiliteran di sekarang disebut dengan Spanyol diujung
bebankan pada budak-budak muslim, selatan benua Eropa, masuk kedalam
sehingga menyebabkan penduduk muslim kekuasaan dinasti bani Umayah semenjak
merdeka jatuh pada kelompok budak. Tariq bin Ziyad, bawahan Musa bin
Pada tahun 1311, raja James II melarang Nushair gubernur Qairuwan,
pengumandangan panggilan sholat mengalahkan pasukan Spanyol pimpinan
(AZAN), meskipun pada tahun 1357 Roderik Raja bangsa Gothia (92 H/ 711
pengumandangan azan dengan suara M). Spanyol diduduki umat islam pada
tidak keras diperbolehkan dengan zaman kholifah Al-Walid (705-715), salah
pembayaran tertentu. seorang khalifah dari Bani Umayah yang
Pada akhir abad empat belas, pihak berpusat di Damaskus.
kristen antusias terhadap upaya Perkembangan Islam di Spanyol
pengkristenisasi pemeluk Yahudi dan berlangsung lebih dari tujuh setengah
Muslim dan upaya penyerangan agama di abad. Perkembangan itu dibagi menjadi
Spanyol. Pada tahun 1391 umat Yahudi di enam periode yaitu: Periode Pertama (711-
paksa menerima Baptisme. Pada tahun 755 M), Periode Kedua (755-912 M),
1479 program pemaksaan agama Periode Ketiga (912-1013 M), Periode
diresmikan, dan orang yahudi di minta Keempat (1013-1086 M), Periode Kelima
memilih di antara Baptisme atau (1086-1248 M), dan Periode Keenam (1248-
pengusiran. 1492 M). Kemajuan peradaban itu
Menandai awal berakhirnya sejarah dipengaruhi oleh kemajuan intelektual
warga Muslim di Spanyol. Meskipun yang di dalamnya terdapat ilmu filsafat,
terdapat perjanjian yang menjamin sains, fikih, musik dan kesenian, begitu
kebebasan beragama muslim dan harta juga dengan bahasa dan sastra, dan
mereka. Pada tahun 1501 perundangan kemegahan pembangunan fisik.
Spanyol memaksa pihak muslim memilih Faktor-faktor pendukung kemajuan
di antara berpindah agama atau di Spanyol Islam, diantaranya kemajuannya
keluarkan dari Spanyol. Pada 1556 sangat ditentukan oleh adanya penguasa-
pakaian arab dan muslim di larang penguasa yang kuat dan berwibawa, yang
beredar di Granada, dan pada 1566 Philip mampu mempersatukan kekuatan-
II mengeluarkan keputusan bahasa arab kekuatan umat Islam, seperti Abd al-
tidak boleh lagi digunakan. Akhirnya Rahman al-Dakhil, Abd al-Rahman al-
pada tahun 1609 Philip III mengusir umat Wasith dan Abd al-Rahman al-Nashir.
muslim dari Spanyol. Mereka mengungsi Keberhasilan politik pemimpin-pemimpin
ke Afrika Utara di mana warga Andalusia tersebut ditunjang oleh kebijaksanaan
ini sekali lagi berperan dalam penguasa-penguasa lainnya yang
pengembangan peradaban Islam40[35]. memelopori kegiatan-kegiatan ilmiah dan
adanya toleransi yang ditegakkan oleh
Simpulan penguasa terhadap penganut agama
Islam pertama kali masuk ke Kristen dan Yahudi.
Spanyol pada tahun 711 M melalui jalur

165
Tsaqofah & Tarikh Vol. 2 No. 2 Juli-Desember 2017

kemunduran dan kehancuran Islam di


29 Muhammad Thohir, Sejarah Islam Dari
Spanyol antara lain, konflik Islam dengan
Andalusia Sampai Hindustan, Jakarta: Pustaka
Kristen,tidak adanya Ideologi pemersatu,
Jaya, 1961,h. 384
kesulitan ekonomi, tidak jelasnya sistem 30 Ibid, h. 385

peralihan kekuasaan keterpencilan. 31 Faisal Ismail, Paradigma Kebudayaan

Islam, Yogyakarta : Titian Ilahi Press, 1996,h.


157
Referensi 32 Ensiklopedi Islam, Op., cit., h. 147
33 Mehdi Nakosteen, Kontribusi Islam atas
1 L.Stoddard, Dunia Baru Islam, Jakarta,
Dunia Intelektual Barat, terjemahan, surabaya,
1966, h.24 Risalah Gusti, 1996, h. 71
2 H.Zainal Abidin Ahmad, Ilmu Politik 34 Ensiklopedi Islam, Loc., cit.
Islam IV: Sejarah Islam dan Umatnya, Jakarta: 35 Faisal Ismail, Op., cit., h. 159
Bulan Bintang, 1978, h. 96 36 S.I. Poeradisastra, Sumbangan Islam
3 Harun Nasution, Islam ditinjau dari
Kepada Ilmu dan Kebudayaan Modern, Jakarta :
Beberapa Aspeknya I, Jakarta : UI Press, 1985, h. Girimukti Pusaka, 1978, h. 67
62 37 H. Musyrifah Sunanto, Sejarah
4 Ensiklopedi Islam I, Jakarta : PT. Ichtiar
Kebudayaan Islam Dan Perkembangan Intelektual
Baru Van Houve, h. 145 Muslim, Jakarta : Perkasa, 1991, h. 71
5 Hamka, Sejarah Umat Islam II, Jakarta: 38 Ibid, h. 72
Bulan Bintang 1981, h. 134 39 Ensiklopedi Islam, Op., cit., h. 148
6 Yoesof Soy, Sejarah Daulah Umayyah di

Corduva II, Jakarta : Bulan Bintang 1977, h. 9


7 Ensiklopedi Islam, Op., cit., h. 146
8 Badrai Yatim, Op., cit., Sejarah Pradaban

Islam, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 1993,


h. 94
9 Ibid., h. 95
10Ibid., h. 96
11Ibid., h. 97
12Ensiklopedi Islam, Loc., cit.
13Badri Yatim, Op., cit., h. 98
14Ibid., h. 99
15Ibid., h. 100
16Musyrifah Sunanto, Sejarah Kebudayaan

Islam: Perkembangan Intelektual Muslim, Jakarta :


Perkasa, 1991, h. 72
17Hasil Kuliah dengan Dra. Musyrifah

Susanto, th. 1991


18Harun Nasution, op., cit., h. 78
19A. Hasymy, Sejarah Kebudayaan Islam,

Jakarta : Bulan Bintang, 1995, h. 203


20Ibid., h. 204
21Ibid
22Badri Yatim, Op., cit., h. 105
23Ensiklopedi Islam, Loc., cit
24Ensiklopedi Islam, Ibid
25Fuad Moh. Fahruddin, Perkembangan

Kebudayaan Islam, Jakarta: Bulan Bintang 1984,


h. 217
26Badri Yatim ., Op., cit., h.102
27Ensiklopedi Islam, Op., cit., h. 147
28Ibid., h. 146

166

Anda mungkin juga menyukai