Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Gombong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : X / I ( Ganjil )
Materi Pokok : Konsep Mol
Alokasi Waktu : 1 x 20 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI-2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran dan damai), santun, responsif, dan pro-aktif sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia”.
KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerap-kan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.10 Menjelaskan konsep mol, dan  Mendeskripsikan pengertian konsep mol
hubungannya dengan jumlah sebagai satuan zat
partikel, massa molar, dan  Menentukan hubungan antara mol dan,jumlah
volume molar. partikel
 Menentukan hubungan antara mol dan massa
molar
 Menentukan hubungan antara mol dan volume
molar gas.

4.10 Menyelesaikan perhitungan  Mampu menyelesaikan perhitungan kimia


kimia yang berkaitan dengan yang berkaitan dengan konsep mol.
konsep mol.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran konsep
mol diharapkan peserta didik terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan
bertanggung jawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi
saran dan kritik. Dan setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan mampu
Mendeskripsikan pengertian konsep mol sebagai satuan zat dan menentukan hubungan
antara mol dengan jumlah partikel, massa molar dan volume molar gas.

D. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Mol
2. Hubungan antara mol dan,jumlah partikel
3. Hubungan antara mol dan massa molar
4. Hubungan antara mol dan volume molar gas.
E. Metode Pembelajaran
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Metode Pembelajaran : Diskusi, presentasi, tanya jawab dan ceramah
F. Media Pembelajaran
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Lembar penilaian
 LCD
 Laptop
 Spidol
 Papan tulis

G. Sumber Belajar
 Buku Kimia Siswa Kelas X, Kemendikbud, Tahun 2016
 Buku refensi yang relevan,
 Lingkungan setempat
 Internet
H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Langkah- Deskripsi Kegiatan


Alokasi
Kegiatan Langkah
Guru Siswa Waktu
Pembelajaran
Guru memberikan Siswa menjawab salam
salam kepada siswa : guru :
“ selamat siang anak- “ Selamat siang Pak
anak “ Guru “
Ketua kelas memimpin
Guru mempersilahkan
Pendahuluan Pendahuluan doa dan siswa lainnya
siswa untuk berdoa
berdoa
Guru menanyakan Siswa merespon
kehadiran siswa pertanyaan guru
5
“ apakah ada yang “ Hadir semua Pak”
menit
tidak hadir hari ini ? “
Apersepsi
Guru mengaitkan Siswa mendengarkan dan
pengetahuan yang menjawab setiap
dimilikinya tentang pertanyaan yang di
Stimulasi/Pembe materi yang akan ajukan oleh Guru
rian Rangsangan dipelajari dengan
(Stimulation) memberikan pertanyaan
prasyarat.
Guru menyampaikan Siswa mendengarkan apa
topik dan tujuan yang disampaikan oleh
pembelajaran guru
Motivasi Mengamati
Guru memotivasi siswa
dengan menanyakan Siswa mendengarkan dan
pengertian mol dan mengamati tulisan yang
menjelaskan secara ditulis guru dan
singkat materi yang merespon pertanyaan
akan dipelajari tentang guru dan mulai
definisi mol serta memikirkan
hubungan antara mol kemungkinan jawaban
dengan jumlah partikel,
massa molar dan
volume molar gas..

Guru menunjukkan Peserta didik mengamati


gambar yang berkaitan gambar yang ditunjukkan
dengan materi. oleh Guru

Guru Meminta Siswa Siswa menganalisis


untuk menganalisis gambar yang terlihat
gambar yang terlihat secara kasat mata.
dengan kasat mata

Guru memancing Siswa bertanya kepada


sebuah pertanyan dari guru berdasarkan hasil
Identifikasi hasil pengamatan siswa pengamatan
10
Masalah
Inti menit
(Problem Guru meminta siswa Siswa membuat
Statement) memberikan jawaban hipotesis
sementara (hipotesis)
atas pertanyaan
tersebut.

Mengumpulkan
Informasi

Guru membimbing  Siswa secara individu


siswa secara individu mecermati materi
mencermati materi yang yang terdapat pada
Pengumpulan
terdapat pada LKS LKS
Data (Data
( lembar kerja siswa ) ( lembar kerja siswa )
Collection)
mengikuti arahan yang
diberikan oleh guru.
 Siswa mencatat hasil
Pengamatan yang
diperoleh dari LKS (
lembar kerja siswa ).
Guru meminta siswa Siswa berkumpul
untuk membentuk 1 dengan anggota
kelompok besar yang kelompoknya
beranggotakan 3 orang
siswa

Mengasosiasi
Pengolahan
Data (Data
Guru meminta siswa Siswa berdiskusi
Processing)
berdiskusi secara mengolah data yang ada
berkelompok mengenai di LKS untuk
hubungan antara mol menyimpulkan hubungan
dengan massa molar antara mol dengan
dan volume molar gas. jumlah partikel, massa
molar dan volume molar
gas.
Mengkomunikasikan

Guru mempersilahkan Setiap kelompok


perwakilan kelompok mempresentasikan hasil
untuk diskusinya
mempresentasikan hasil
Pembuktian
diskusinya
(Verification)
Siswa memverifikasi
Guru membimbing kesimpulan yang
siswa berdiskusi untuk diperoleh dengan cara
memverifikasi melakukan diskusi kelas
kesimpulan yang yang dipandu oleh guru
diperoleh
Guru meminta siswa Siswa merumuskan
Menarik
untuk merumuskan kesimpulan umum dari
Kesimpulan/
kesimpulan umum dari hasil temuannya dengan
Generalisasi
hasil temuannya dengan cara generalisasi
(Generalization)
cara generalisasi
Guru meminta siswa Siswa mengerjakan soal
untuk mengerjakan soal Postest yang diberikan
Postest yang guru oleh guru
bagikan

Penutup 5 menit
Guru memberikan Kelompok terbaik
penghargaan kepada menerima penghargaan
Penutup kelompok yang
kinerjanya baik
Guru mengakhiri Siswa mendengarkan
pembelajaran dan informasi dari Guru
menyampaikan materi
untuk pertemuan
selanjutnya
Guru mengucapkan Siswa menjawab salam
salam guru

I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
a. Sikap (Penilaian Observasi)
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik
sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum.
Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian
sikap
Aspek Perilaku yang
N Jumla Skor Kode
Nama Siswa Dinilai
o h Skor Sikap Nilai
BS JJ TJ DS
1. Pica Lestari
2. Aisyah Syafira
3. January Prayogi
4. Eduwin Saputra
5. Puji Astuti
6. Nando H

Keterangan :
BS : Bekerja Sama
JJ : Jujur
TJ : Tanggun Jawab
DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal sama dengan jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah
kriteria (100x4=400)
3. Jumlah skor sama dengan jumlah semua aspek perilaku yang dinilai
3. Skor sikap sama dengan jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai
b. Pengetahuan
Penilaian pengetahuan menggunakan tes tertulis dan observasi terhadap
diskusi, Tanya jawab, dan percakapan.
i. Rubrik observasi terhadap dikusi, Tanya jawab dan percakapan seperti berikut :

Skala
N Jumla Skor Kode
Aspek yang Dinilai 10
o 25 50 75 h Skor Sikap Nilai
0
Pengungkapan gagasan
1
yang orisinal
2
Kebenaran konsep

Ketepatan penggunaan
3
istilah

ii. Tes Tertulis

Nomor soal
No Nama siswa Skor
1 2
1.

2.

3.
𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟

Rubrik Penilaian Skor :


 Skor 10, jika siswa menuliskan jawaban meskipun jawaban salah.
 Skor 20, jika siswa mampu menjelaskan tetapi kurang tepat
 Skor 40, jika siswa mampu menjelaskan dengan benar.
c. Penilaian Keterampilan

Aspek yang Dinilai


Berkomunikasi Bertanggung Skor
No. Nama Siswa Kerja Sama
dengan baik Jawab Total
0 1 2 0 1 2 0 1 2
1.

2.

3.

𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑆𝑘𝑜𝑟

Rubrik:
0 : jika tidak dapat berkomunikasi dengan baik, tidak bertanggung jawab atas
tugasnya, serta tidak dapat bekerja sama dalam diskusi kelompok.
1 : jika dapat berkomunikasi dengan baik, bertanggung jawab atas tugasnya,
tetapi tidakdapat bekerja sama dalam diskusi kelompok.
2 : jika dapat berkomunikasi dengan sangat baik, bertanggung jawab atas
tugasnya, sertadapat bekerja sama dengan sangat baik dalam diskusi
kelompok.
d. Tindak lanjut
 Remedial
Tindak lanjut bagi siswa yang belum mencapai KKM diberikan program
remedial. Program remedial dapat dilakukan pada penilaian pengetahuan,
danketerampilan . Kegiatanuntuk program remedial dapat melibatkan beberapa
pihak baik guru bimbingan konseling, wali kelas, ataupun orang tua/wali.
 Pengayaan
Pengayaan dilaksanakan sebagai tindak lanjut analisis hasil penilaian.
Pengayaan dilakukan dengan cara peserta didik diminta untuk menganalisis
pentingnya lokasi negara dalam mendorong perkembangan aktivitas sosial,
ekonomi dan penduduk.

 Interaksi dengan Orang Tua


Interaksi dapat dilakukan secara tertulis atau tidak langsung. Interaksi
tersebut dapat dilakuakan antara lain dengan cara berikut :
1. Komunikasi tertulis antara guru dengan orang tua.
2. Memeriksa dan menandatangani hasil pekerjaan siswa.
3. Melakukan hubungan atau interaksi dan komunikasi melalui berbagai media
komunikasi sehingga kemajuan dan perkembangan dari siswa dapat terpantau
dengan baik.

Bengkulu, 13 Oktober 2019


Mengetahui
Kepala SMA Negeri 1 Gombong Guru Mata Pelajaran,

………………………………. DISKA VERASANTI


NIP. ………………………… NPM. A1F017039

Anda mungkin juga menyukai