Anda di halaman 1dari 2

JUDUL : Pemanfaatan Sampah Sekolah dalam Pembuatan Media Pembelajaran di MAN

Jeneponto
SRI WAHYUNI M, S.Pd
NIP 199407072019032021
Unit Kerja MAN Jeneponto
Isu yang diangkat Kurangnya pengolahan sampah di MAN Jeneponto

Gagasan Pemecahan Isu Pembuatan media pembelajaran yang kreatif berbahan sampah
Tujuan Gagasan Pemecahan Isu Meningkatkan cinta lingkungan peserta didik dan melatih
kreativitas dalam pemanfaatan barang bekas menjadi media pembelajaran terkait materi
pemetaan
Manfaat Gagasan Pemecahan Isu Bagi siswa, terinspirasi untuk terus berkreasi positif dalam
pemanfaatan sampah. Bagi sekolah, mengurangi jumlah sampah di lingkungan dan menjadi
media pembelajaran beberapa guru geografi lainnya
KEGIATAN AKTUALISASI
1. Observasi lingkungan (20-28 September 2019) : Manajemen ASN
1) Konsultasi dengan pimpinan dan mentor. (Akuntabilitas dan Etika Publik)
2) Mengidentifikasi minat peserta didik mengenai media yang akan dibuat (Akuntabilitas,
Nasionalisme dan Etika Publik)
3) Observasi letak dan bentuk sekolah dengan menggunakan aplikasi Google Earth
(Akuntabilitas, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti Korupsi)
4) Observasi lingkungan secara langsung (Akuntabilitas, Etika Publik, dan Anti Korupsi)
2. Sosialisasi Pembuatan Miniatur (30 September-02 Oktober 2019) : Pelayanan Publik
1) Menyusun bahan-bahan yang diperlukan dalam sosialisasi pembuatan Miniatur sekolah
(Akuntabilitas dan Komitmen Mutu)
2) Memaparan peta wilayah dalam 2 Dimensi (Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti
Korupsi)
3) Pemaparan teknis pembuatan miniature (Akuntabilitas, Etika Publik dan Komitmen
Mutu)
3. Pengumpulan alat dan bahan Miniatur Sekolah (03-09 Oktober 2019) : Pelayanan Publik
1) Membentuk tim pembuat Miniatur Sekolah (Akuntabilitas, Komitmen Mutu, dan Anti
Korupsi)
2) Merancang desain Miniatur Sekolah (Akuntabilitas, Etika Publik, dan Anti Korupsi)
3) Menyiapkan alat dan bahan bekas yang ada lingkungan sekolah (Akuntabilitas,Komitmen
Mutu, dan Anti Korupsi)
4. Pembuatan Miniatur Sekolah (10-19 Oktober 2019) : Manajemen ASN
1) Mengajak peserta didik untuk ikut berpartisipasi dalam pembuatan Miniatur Sekolah
(Akuntabilitas, Etika Publik, dan Anti Korupsi)
2) Menjelaskan secara singkat teknis pembuatan miniatur sekolah (Akuntabilitas, Komitmen
Mutu, dan Anti Korupsi)
3) Membuat media Miniatur Sekolah bersama peserta didik (Akuntabilitas, Nasionalisme,
Komitmen Mutu dan Anti Korupsi)
5. Pemaparan materi terkait dengan media Miniatur Sekolah (23-26 Oktober 2019) : Manajemen
ASN
1) Menyiapkan RPP materi pemetaan dengan menggunakan media miniatur sekolah
(Akuntabilitas, Etika Publik dan Komitmen Mutu)
2) Menyusun bahan-bahan yang diperlukan dalam pemaparan materi terkait dengan media
Miniatur Sekolah (Akuntabilitas, dan Komitmen Mutu)
3) Memaparkan materi yang terkait dengan media miniatur sekolah (Nasionalisme, Etika
Publik dan Komitmen Mutu)
6. Mendemonstrasikan Miniatur Sekolah ke Kelas Lain (24-26 Oktober 2019) : WoG
1) Koordinasi dengan sesama guru mata pelajaran Geografi (Etika Publik dan Komitmen
Mutu)
2) Koordinasi dengan guru mata pelajaran Prakarya (Etika Publik dan Komitmen Mutu)
3) Mendemonstrasikan Miniatur Sekolah di Kelas XII mata pelajaran Geografi
(Akuntabilitas, Nasionalisme, dan Etika Publik)
4) Mendemonstrasikan Miniatur Sekolah di Kelas XI mata pelajaran Prakarya
(Akuntabilitas, Etika Publik dan Anti Korupsi)

Anda mungkin juga menyukai