Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH KEPERAWATAN KRITIS

DIET TINGGI KALORI TINGGI PROTEIN

Disusun Oleh:

KELOMPOK 01

1. ARI RACHMAT (16142014249015)


2. DEVIT ARIANTI (16142014258024)
3. INTAN NOFIKA CANDRA SARI (16142014281047)
4. ITA TRIATUN SOLIKHAH (16142014282048)
5. MUHIMATUL INAYAH (16142014297063)
6. TEXA FERDIAN SAPUTRA (16142014334100)

FAKULTAS KESEHATAN

PRODI SARJANA KEPERAWATAN

UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA PURWOKERTO

2019
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya
penulis dapat menyelesaikan tugas makalah ini untuk memenuhi tugas KEPERAWATAN
KRITIS yang diberikan oleh dosen.

Terimakasih pula kepada dosen pembimbing yang sudah membimbing kami sehingga
kami dapat menyelesaikan makalah ini.

Dalam penulisan makalah ini penulis merasa masih banyak kekurangan-kekurangan baik
pada teknis penulisan maupun materi, mengingat akan kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk
itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis harapkan demi penyempurnaan pembuatan
makalah ini.

Purwokerto, 31 April 2019

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................................................................. 2


DAFTAR ISI................................................................................................................................................. 3
BAB I ............................................................................................................................................................ 4
PENDAHULUAN ........................................................................................................................................ 4
A. Latar Belakang ................................................................................................................................ 4
B. Rumusan Masalah .......................................................................................................................... 4
BAB II........................................................................................................................................................... 5
PEMBAHASAN ........................................................................................................................................... 5
A. Pengertian ........................................................................................................................................ 5
B. Tujuan Diet TKTP .......................................................................................................................... 5
C. Macam-Macam Diet TKTP............................................................................................................ 6
D. Syarat Diet TKTP ........................................................................................................................... 6
E. Indikasi Pemberian diet TKTP ...................................................................................................... 6
F. Bahan Makanan Yang Termasuk Diet TKTP.............................................................................. 7
G. Contoh Penyakit-Penyakit ......................................................................................................... 8
H. Daftar Menu Diet TKTP ............................................................................................................ 8
BAB III ......................................................................................................................................................... 9
PENUTUP .................................................................................................................................................... 9
Kesimpulan ............................................................................................................................................... 9
DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................................................ 10
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kekurangan gizi hingga kini masih menjadi masalah besar bagi dunia ketiga,
termasuk indonesia. Masalah gizi menjadi serius sebab akan berdampak pada
melemahnya daya saing bangsa akibat tingginya angka kesakitan dan kemetian, serta
timbulnya gangguan kecaerdasan dan kognitif anak. Diet adalah jumlah makanan yang
dikonsumsi oleh seseorang atau organisme tertentu, jenis diet sangat dipegaruhi oleh
latarbelakang individu atau keyakinan yang dianut masyarakat tertentu. Walaupun
manusia pada dasarnya adalah omnivora, suatu kelompok masyarakat biasanya memiliki
prefensi atau pantangan terhadap beerapa jenis makanan.
Beberapa dalam penyebutan dibeberapa negara, dalam bahasa indonesia, kata diet
lebih sering ditujukan untuk menyebut suatu upaya menerunkan berat badan atau
mengatur asupan nutrisi tertentu. Dalam perkembangannya,diet dalam konteks upaya
mengatur asupan nutrisi dibagi menjdi beberapa jenis,yaitu: Menurunkan berat badan
(massa) badan misalnya bagi model atau aktris yang ingin menjaga penampilannya,
meningkatkan berat badan (massa) badan misalnya bagi olahragawan atau atlet binaraga
yang ingin menigkatkan massa otot.
Pantang terhadap makanan tertentu misalnya bagi penderita diabetes (rendah
karbohidrat dan gula). Asupan nutrisi seseorang sangat berpengaruh terhadap massa
tubuhnya. Untuk melakukan aktivitas fisik, manusia memerlukan sejumlah energi. Jika
energi yag diberikan oleh makanan tidak cukup,maka energi yang diperoleh dari hasil
pemecahan lemak dalam tubuh.

B. Rumusan Masalah
Rumusan dalam makalah ini adalah bagaimana konsep diet tingi kalori dan tinggi
protein?
BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian
Diet TKTP adalah pengaturan jumlah protein dan kalori serta jenis zat makanan
yang dimakan disetiap hari agar tubuh tetap sehat.
Diet energi tinggi kalori tinggi protein (TKTP) adalah diet yang mengandung energy dan
protein diatas kebutuhan normal, diet diberikan dalam bentuk makanan biasa ditambah
bahan makanan sumber protein tinggi seperti tinggi, susu dan daging atau dalam bentuk
suplemen minuman TKTP.

B. Tujuan Diet TKTP


1. Memberikan makanan secukupnya atau lebih dari pada biasa untuk memenuhi
kebutuhan protein dan kalori.
2. Maksudnya, jumlah makanan khusus kebutuhan protein dan kalori dibutuhkan dalam
jumlah lebih dari pada kebutuhan biasa.
3. Menambah berat badan hingga mencapai normal.
4. Penambahan berat badan hingga mencapai normal menunjukkan kecukupan energi.
Untuk mengetahui berat badan yang normal, seseorag dapat menggunakan kartu
menuju sehat (KMS), untuk anak balita, anak sekolah, remaja, ibu hamil dan
kelompok usia lanjut. Bagi orang dewasa digunakan Indek MasaTtubuh (IMT).
5. Mencegah dan mengurangi kerusakan jaringan.
6. Artinya, dengan terpenuhinya kebutuhan energi / kalori dan protein di dalam tubuh,
sehingga menjamin terbentuknya sel-sel baru di dalam jaringan tubuh.
C. Macam-Macam Diet TKTP
a. TKTP I
Kalori : 2600 kal/kg BB
Protein : 100 g (2 g/kgBB)
b. TKTP II
Kalori : 3000 kal / kg BB
Protein : 125 g (2½ g / kg BB)

D. Syarat Diet TKTP


a. Energy tinggi, yaitu 40-45 kkal/kg BB
b. Tinggi Protein, YAITU 2,0-2,5 G/kg BB
c. Lemak cukup, yaitu 10-25 % dari tot E
d. KH cukup yaitu sisa dari (%L+P) tot E
e. Vitamin dan mineral cukup, sesuai kebutuhan normal
f. Makanan diberikan dalam bentuk mudah dicerna
g. Diberikan secara bertahap bila penyakit dalam keadaan darurat
h. Makanan yang dapat mengurangi nafsu makan dihindari

E. Indikasi Pemberian diet TKTP


a. Malnutrisi, defisiensi kalori, protein, anemia, kwashiorkor.
b. Sebelum dan sesudah operasi.
c. Baru sembuh dari penyakit dengan panas tinggi atau penyakit berlangsung lama.
d. Trauma perdarahan.
e. Infeksi saluran pernafasan
F. Bahan Makanan Yang Termasuk Diet TKTP
Golongan Bahan Dianjurkan Tidak Dianjurkan
Makanan
Sumber Karbohidrat Nasi, roti, mi, makaroni, dan
hasil olah tepung-tepungan
lain, seperti cake, tarcis,
puding, dan pastry; dodol; ubi;
karbohidrat sederhana seperti
gula pasir.
Sumber Protein Daging sapi, ayam, ikan, telur, Dimasak dengan banyak
Hewani susu, dan hasil olah seperti minyak atau kelapa/ santan
keju dan yoghurt custard dan kental
es krim
Sumber Protein Nabati Semua jenis kacang-kacangan Dimasak dengan banyak
dan hasil olahnya, seperti tahu, minyak atau kelapa/ santan
tempe, dan pindakas kental
Sayuran Semua jenis sayuran, terutama Dimasak dengan banyak
jenis vitamin B, seperti bayam, minyak atau kelapa/ santan
buncis, daun singkong, kacang kental
panjang, labu siam, dan wortel
direbus, dikukus, dan ditumis
Buah-buahan Semua jenis buah segar, buah
kaleng, buah kering, dan jus
buah
Lemak dan minyak Minyak goreng, mentega, Santan kental
margarin, santan encer
Minuman Soft drink, madu, sirup, teh, Minuman rendah energi
kopi encer
Bumbu Bumbu tidak tajam seperti Bumbu yang tajam seperti cabe
bawang merah, bawang putih, dan merica
laos, salam, dan kecap
G. Contoh Penyakit-Penyakit
1. Penyakit kanker
2. HIV
3. Hepatitis
4. Tb Paru
5. Dll yang status gizi kurang/buruk

H. Daftar Menu Diet TKTP


a. Bahan makanan yang ditambahkan pada makanan biasa sehari
TKTP I TKTP II
Jenis
Berat Urt Berat Urt
Susu 200 g 1 gls 400 g 2 gls
Telur 50 g 1 btr 100 g 2 btr
Daging 50 g 1 ptg dg 100 g 2 ptg sdg

b. Pembagian makanan sehari (sebagai tambahan makanan biasa)

Waktu TKTP 1 TKTP II

Pagi 1 gelas susu 1 gelas susu

Siang 1 butir telur 1 butir telur


1 potong daging

Sore 1 gelas susu

Malam 1 potong daging 1 butir telur


1 potong telur
BAB III

PENUTUP

Kesimpulan
DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai