Anda di halaman 1dari 2

KOMPETENSI : Merancang bangun dan menganalisa Wide Area Network

KODE : -
DURASI PEMELAJARAN : 1210 Jam @ 45 menit

A B C D E F G
LEVEL KOMPETENSI KUNCI
3 3 3 3 3 3 3

1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya :


? Sistem operasi jaringan yang legal;
? PC atau Komputer khusus untuk server;
? Perangkat Hardware Router dan Manageable Switch;
? User Manual sistem operasi dan hardware;
? SOP yang berlaku;
? Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan;
? Peralatan atau instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini.
KONDISI KINERJA 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya :
? HDW.DEV.100.(2).A Menginstalasi PC
? NTW.OPR.100.(2).A Menginstalasi perangkat jaringan lokal (Local Area Network)
? NTW.OPR.200.(2).A Menginstalasi perangkat jaringan berbasis luas (Wide Area Network )
3. Pengetahuan yang dibutuhkan :
? Bahasa inggris;
? Teori dasar Wide Area Network;
? Konfigurasi dan spesifikasi perangkat Wide Area Network;
? Pengoperasian komputer.

MATERI POKOK PEMELAJARAN


SUB KOMPETENSI KRITERIA KINERJA LINGKUP BELAJAR
SIKAP PENGETAHUAN KETERAMPILAN
1. Merancang bangun ? Daftar titik yang akan ? Interkoneksi antara ? Menguraikan jenis- ? Merancang sistem
sistem Wide Area dihubungkan dalam sistem perangkat LAN dan WAN jenis kemungkinan Wide Area Network
Network jaringan berbasis luas telah ? Komunikasi jaringan koneksi terbaik yang
tersedia berbasis luas dengan dapat dilak-sanakan
jemlah lebih dari 100 titik dalam pema-sangan
WAN dengan jumlah
titik lebih dari 100

? Memahami materi ?
CCNP Semester 1 & 2
MATERI POKOK PEMELAJARAN
SUB KOMPETENSI KRITERIA KINERJA LINGKUP BELAJAR
SIKAP PENGETAHUAN KETERAMPILAN
2. Menganalisa sistem ? Sistem Wide Area Network ? Proses dynamic routing ? Menguraikan konsep ? Menganalisa sistem
Wide Area Network yang telah terhubung dan protocol pada sistem topologi fisik dan Wide Area Network
dianalisa untuk mempero- Wide Area Network logical terbaik yang
leh kinerja yang terbaik dapat dilaksanakan
pada sistem WAN, dan
analisa pengiriman
data
? Memahami materi
CCNP Semester 3 & 4

Anda mungkin juga menyukai