Anda di halaman 1dari 1

NAMA :

DEBIT

1. Sebuah bak mandi akan diisi dengan sebuah air mulai pukul 07.20 Wib.s/d pukul
07.50 Wib. Dengan debit air nya yaitu 10 liter/ menit. Maka,berapa literkah
volume dari air yang ada di dalam sebuah bak mandi tersebut ?
2. Diketahui volume air pada sebuah bak mandi adalah 200 dm3. Kemudian bak
tersebut diisi dengan air dari sebuah kran dengan debit airnya yaitu 5 liter/menit.
Maka,berapa menitkah waktu yang diperlukan untuk mengisi bak mandi tersebut
sampai penuh ?
3. Sebuah kolam renang memiliki volume air sebesar 36.000 liter. Kolam renang
tersebut akan diisi dengan air yang memiliki debit 40 liter/detik. Maka berapa waktu
yang dibutuhkan untuk mengisi kolam renang tersebut sampapi penuh dalam
hitungan jam?
4. Sebuah ember memiliki volume 200 cm3, waktu yang diperlukan untuk mengisi
penuh ember tersebut adalah 80 detik. Debit air pada ember tersebut adalah ...
cm3/detik
5. Sebuah keran mengalirkan air 30 liter selama 5 menit. Debit air yang mengalir
dalam keran tersebut adalah ... liter/jam

JAWABAN

Anda mungkin juga menyukai