Anda di halaman 1dari 32

Contoh RPP untuk Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN


SIKLUS I

Sekolah : SD........................
Mata Pelajaran : IPS
Kelas /Semester : IV / II
Waktu : 2 X 35 Menit
A Standar Kompetensi
Mengenal perkembangan teknologi produksi, komunikasi, transportasi serta pengalaman
menggunakannya.
B Kompetensi Dasar
Mengidentifikasi Teknologi Komunikasi di lingkungan sekitar.
C Indikator
1. Mengidentifikasi pengertian teknologi komunikasi;
2. Menyebutkan jenis-jenis teknologi komunikasi yang digunakan masyarakat;
Menjelaskan manfaat penggunaan teknologi komunikasi.

D Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tanya jawab dan penjelasan guru siswa dapat mengidentifikasi pengertian
teknologi komunikasi;
2. Melalui diskusi dan pemecahan masalah dalam LKS siswa dapat menyebutkan jenis-
jenis teknologi komunikasi yang digunakan masyarakat di lingkungan sekitar;
3. Dengan diskusi dan penjelasan guru siswa dapat menjelaskan manfaat penggunaan
teknologi komunikasi.
E Tindakan Perbaikan
 Memperbaiki pembelajaran dengan menggunakan model Inquiry yang didukung metode
tanya jawab, diskusi, penugasan, pengamatan, dan pemecahan masalah untuk meningkatkan
aktivitas berpikir kritis siswa.
 Mengatur kondisi kelas dengan menciptakan suasana pembelajaran yang dialogis dan
iteraktif aktif.
 Membawa dan mengatur siswa dalam pembelajaran di luar kelas, mengamati lingkungan,
mencatat pengalaman mereka berdasarkan konteks masalah dalam LKS;
 Melakukan pembelajaran dengan menggunakan alat peraga gambar, model, benda objek
dan media lingkungan untuk memotivasi minat dan perhatian siswa.
 Melakukan diskusi kelas hasil pengamatan di luar kelas untuk membuat kesimpulan.
F Materi Pembelajaran
Komunikasi merupakan kebutuhan manusia yang sangat penting. Bahasa sebagai alat untuk
berkomunikasi utama, baik lisan, tulisan, maupun isyarat. Tetapi untuk melakukan komunikasi
jarak jauh memerlukan alat bantu untuk mempermudah dan membantu pekerjaan manusia. Maka
manusia menciptakan teknologi yang menjadikan pekerjaan berat menjadi ringan, dari yang sulit
menjadi mudah, dan dari yang rumit menjadi sederhana.
Teknologi komunikasi zaman dahulu berbeda dengan teknologi komunikasi zaman sekarang.
Teknologi komunikasi saat ini telah berkembang pesat. Sehingga orang-orang zaman sekarang
untuk melakukan komunikasi jarak jauh serasa menjadi dekat. Contohnya: kita dapat menonton
siaran langsung sepakbola dari luar negeri tanpa harus datang ke stadion dengan biaya mahal.
Banyak contoh teknologi komunikasi lainnya yang memudahkan manusia melakukan kerja.

G Metode dan Model Pembelajaran


1. Metode Pembelajaran
a. Tanya jawab;
b. Penugasan;
c. Diskusi;
d. Observasi ;
e. Pemecahan Masalah
2. Model Pembelajaran
Model Inquiry

H Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Kegiatan
No Tahapan Waktu
Guru Siswa
Mempersiapkan peralatan / Siswa menyiapkan peralat
kelengkapan pembelajaran an belajar masing-masing
Mengecek kehadiran siswa Melakukan doa bersama
dan dilanjutkan doa ber-
sama
Mengkondisi siswa untuk Menyiapkan diri dan
Orientasi 10
1 siap belajar danmenyampai menyi mak tentang pokok
Menit
kan pokok bahasan pembe bahasan dalam
lajaran. pembelajaran yang akan
dilakukan
Mengelompokkan Siswa Mengelompokan diri
da lam lima kelompok, tiap beranggota lima orang
kelompok lima orang;
Menyampaikan prosedur Menyimak tujuan yang
dan tujuan pembelajaran harus dicapai dan melaku-
yang akan dicapai sambil kan tanya jawab dengan
bertanya jawab guru
Membimbing siswa untuk Siswa melaksanakan
10 melakukan diskusi tentang disku-si tentang pengertian
2 Hipotesis
Menit pengertian Teknologi Ko- tekno logi komunikasi
munikasi
Membimbing siswa mem- Bersama guru menyimpul
buat kesimpulan sementara kan materi yang didiskusi-
mengenai materi yang di- kan
diskusikan.
3 20 Meminta siswa mengung- Menjawab pengertian dan
Eksplorasi Menit kapkan kembali pengertian contoh teknologi komuni
Teknologi Komunikasi kasi
Mengajukan permasalahan Menyimak permasalahan
mengenai jenis-jenis tekno- yang diajukan guru tentang
logi komunikasi yang di- jenis-jenis teknologi komu
pergunakan nikasi yang digunakan
Membagikan LKS untuk Menerima LKS dengan
didiskusikan sesuai dengan konteks masalah jenis-
petunjuk guru; jenis teknologi komunikasi
Mengajak siswa untuk Siswa mengadakan peng-
mengadakan pengamatan amatan di lingkungan seko
di luar kelas lah
Membimbing dan mem- Mengajukan pertanyaan
bantu siswa melakukan terhadap masalah-masalah
pengamatan di luar kelas yang ditemukan
Mengajak siswa kembali Siswa kembali ke kelas
ke kelas dan meneruskan dan mendiskusikan pengisi
diskusi pengisian LKS an jawaban dalam LKS
15 Membimbing siswa untuk Setiap kelompok membaca
4 Pembuktian
Menit melaporkan hasil diskusi kan laporan hasil diskusi
Memberi komentar laporan Bertanya-jawab atas ko-
hasil diskusi kelompok dan mentar guru;
tanya jawab lanjutan
Membimbing siswa me- Bersama guru menyusun
nyusun kesimpulan tentang kesimpulan tentang jenis-
jenis-jenis teknologi komu- jenis teknologi komuni
nikasi di lingkungan se- kasi di lingkungan sekitar
kitar
Memberikan penilaian ter- Memberi jawaban menge-
15
5 Generalisasi hadap hasil kerja setiap ke-
nai kesan materi yang
Menit
lompok dibahas dan harapan pem
belajaran berikut
Memberikan tes akhir pem Siswa mengerjakan soal
belajaran evaluasi
Memberikan tindak lanjut/ Mencatat untuk PR sebagai
mencatat PR. tindak lanjut pembelajaran

I Sumber Pembelajaran
1. Kurikulum KTSP, Silabus, dan RPP
2. Buku IPS Untuk Kelas 4 SD/MI. Tantya Hisnu & Winardi. Pusat Perbukuan
Depdiknas (2008)
3. Buana Ilmu Pengetahuan Sosial 4. Indrastuti, dkk. Bogor: Yudhistira (2007).

J Media/Alat Peraga Pembelajaran


1. Gambar Berbagai Alat Teknologi Komunikasi Komunikasi Masyarakat
2. Model Telepon, HP, Kentongan, Morse, dll
3. Contoh media komunikasi zaman dahulu

K Penilaian
1. Teknik Penilaian : Tes Tertulis dan Unjuk Kerja
2. Bentuk Tes : Tes Objektif dan Isian
3. Instrumen:

Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang tepat diantara a, b, c, atau d!
1. Teknologi komunikasi adalah kemampuan berdasarkan ilmu pengetahuan untuk melakukan
hubungan, diciptakan untuk tujuan. . . .
a. memudahkan dan membantu kegiatan manusia
b. mendapat keuntungan yang besar dan banyak
c. menghilangkan pekerjaan orang-orang
d. mempermudah menyontek ulangan
2. Cara yang digunakan untuk berkomunikasi jarak jauh pada jaman dahulu, yaitu ......
a. menggunakan handphone c. mengakses internet
b. menabuh kentongan atau beduk d.mengirimkan e-mail atau faksimile
3. Alat komunikasi jaman dahulu, kecuali . . . .
a. kentongan b. beduk c. api unggun d. televisi
4. Alat komunikasi pokok atau utama adalah . . . .
a. surat b. bahasa c. sms d. ngobrol
5. Untuk menyampaikan pesan berupa surat kita dapat mengirimkannya melalui ....
a. kantor telkom b. warnet c. kantor pos d. kantor polisi

Jawablah secara singkat dan benar !


6. Teknologi komunikasi diciptakan manusia untuk tujuan ..............
7. Setiap hari orang-orang selalu melakukan komunikasi, alat utama berkomunikasi adalah .............
8. Sebelum diposkan surat yang akan dikirim ditempeli .......................................
9. Alat komunikasi yang terbuat dari kayu atau bambu adalah .............................
10. Pada jaman dahulu raja mengirim surat kepada raja lain melalui ......................

Kunci Jawaban:
1) a 2) b 3) d 4) b 5) c
6) membantu dan memudahkan kegiatan manusia
7) bahasa, kata-kata, kalimat ucapan
8) perangko
9) kentongan, beduk, tifa, dll
10)kurir, merpati pos

Skor Penilaian: Jumlah Betul X 10 = 100

Cianjur, 6 April 2011

Observer Peneliti
.....................................
.......................................
NIP .............................

LEMBAR KEGIATAN SISWA


Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kompetensi Dasar: Mengidentifikasi Teknologi Komunikasi di lingkungan sekitar
A Perhatikan gambar seri berikut ini !
Iwan menulis surat untuk paman Iwan mengantarkan surat ke
dan bibi di kota kantor pos
Pak Pos mengantarkan surat Pak pos menyerahkan surat
Iwan ke alamat yang dituju Iwan kepada bibi di kota
Susunlah cerita bergambar di atas sehingga menjadi cerita tentang cara berkomunikasi jarak jauh
yang lengkap !
.....................................................................................................................
.....................................................................................................................
.....................................................................................................................

B Diskusikan bersama kelompokmu masalah berikut ini !


1. Iwan melakukan komunikasi dengan cara ..................................................
2. Lakukan pengamatan di luar kelas !
Perhatikan bagaimana orang-orang melakukan komunikasi ? Ceritakan ...........
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
..................................................................
3. Bagaimanakah cara yang digunakan orang zaman dahulu melakukan komunikasi !
........................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
..................................................................
4. Apakah alat-alat yang digunakan untuk memudahkan komunikasi pada zaman dahulu !
...............................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
..................................................................
Kelompok: ..............................
1. ................................
2. ................................
3. ................................
4. ................................
5. ................................

LEMBAR EVALUASI
Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi Teknologi Komunikasi di lingkungan sekitar
SIKLUS I

Nama : ....................................
A Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang tepat diantara a, b, c, atau d!
1. Teknologi komunikasi adalah kemampuan berdasarkan ilmu pengetahuan untuk melakukan
hubungan, diciptakan untuk tujuan. . . .
a. memudahkan dan membantu kegiatan manusia
b. mendapat keuntungan yang besar dan banyak
c. menghilangkan pekerjaan orang-orang
d. mempermudah menyontek ulangan
2. Cara yang digunakan untuk berkomunikasi jarak jauh pada jaman dahulu, yaitu ......
a. menggunakan handphone c. mengakses internet
b. menabuh kentongan atau beduk d.mengirimkan e-mail atau faksimile
3. Alat komunikasi jaman dahulu, kecuali . . . .
a. kentongan b. beduk c. api unggun d. televisi
4. Alat komunikasi pokok atau utama adalah . . . .
a. surat b. bahasa c. sms d. ngobrol
5. Untuk menyampaikan pesan berupa surat kita dapat mengirimkannya melalui ....
a. kantor telkom b. warnet c. kantor pos d. kantor polisi

B Jawablah secara singkat dan benar !


6. Teknologi komunikasi diciptakan manusia untuk tujuan ................................
7. Setiap hari orang-orang selalu melakukan komunikasi, alat utama berkomunikasi adalah
......................................................................................
8. Sebelum diposkan surat yang akan dikirim ditempeli .......................................
9. Alat komunikasi yang terbuat dari kayu atau bambu adalah .............................
10. Pada jaman dahulu raja mengirim surat kepada raja lain melalui ......................

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN


SIKLUS II

Sekolah : SD ...................................
Mata Pelajaran : IPS
Kelas /Semester : IV / II
Waktu : 2 X 35 Menit
A Standar Kompetensi
Mengenal perkembangan teknologi produksi, komunikasi, transportasi serta pengalaman
menggunakannya
B Kompetensi Dasar
Membandingkan teknologi komunikasi masa lalu dan masa kini.
C Indikator
1. Mengidentifikasi perkembangan teknologi komunikasi masa lalu dan masa kini;
2. Menyebutkan jenis-jenis teknologi komunikasi masa lalu dan masa kini yang digunakan
masyarakat di lingkungan sekitar;
3. Menyimpulkan tentang kelebihan dan kekurangan penggunaan teknologi komunikasi masa lalu
dan masa kini di lingkungan masyarakat.
D Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tanya jawab siswa dapat mengidentifikasi perkembangan teknologi komunikasi masa
lalu dan masa kini;
2. Melalui diskusi dan pemecahan masalah dalam LKS siswa dapat menyebutkan jenis-jenis
teknologi komunikasi masa lalu dan masa kini yang digunakan masyarakat di lingkungan sekitar;
3. Dengan diskusi kelas dan penjelasan guru siswa dapat menyimpulkan tentang kelebihan dan
kekurangan penggunaan teknologi komunikasi masa lalu dan masa kini di lingkungan
masyarakat.
E Tindakan Perbaikan
1. Penyempurnaan kondisi pembelajaran Siklus Tindakan I penerapan model Inquiry melalui
pengaturan dan penyempurnaan kembali tahap-tahap pembelajaran modelInquiry agar lebih
efektif dan efisien;
2. Melakukan pembelajaran di luar kelas, mengamati lingkungan, mencatat pengalaman mereka
berdasarkan konteks masalah dalam LKS;
3. Melaksanakan diskusi untuk membuat kesimpulan dari pengamatan di luar kelas.
4. Menambah alat peraga gambar, model dan menggunakan media komunikasi di lingkungan
sekitar dalam pembelajaran untuk memotivasi minat dan perhatian siswa.

F Materi Pembelajaran
Teknologi Komunikasi Masa Lalu
Pada zaman dahulu manusia telah menggunakan alat-alat komunikasi. Pada dasarnya orang-
orang zaman dahulu pun selalu mencari alat-alat untuk memudahkan berkomunikasi. Kentongan,
telik sandi, surat, kurir, beduk, tali pohon, dan api unggun diantaranya dipergunakan sebagai
sarana berkomunikasi.
Sandi atau tanda seperti kepulan asap api unggun yang menampakan kode-kode tertentu
dapat dimengerti orang lain. Api dari kayu yang dibakar, asapnya ditiup dengan cerobong kecil,
asap membumbung ke udara. Hal ini sering digunakan alat komunikasi suku-suku Indian, orang-
orang negro Afrika. Di jaman penjajahan, bangsa Indonesia membuat alat komunikasi dengan
tali pohon. Sutas tali yang panjang dibentangkan dari satu pohon ke pohon lainnya, pada
ujungnya dipasangi kaleng atau alat-alat yang bila ditarik akan mengeluarkan bunyi gemerincing.
Bunyi-bunyian yang ditimbulkan menjadi tanda bahaya bagi yang mendengarnya. Selain itu
banyak alat komunikasi masa lalu yang dipergunakan masyarakat sekitar kita.
G Metode dan Model Pembelajaran
1. Metode Pembelajaran
a. Tanya jawab;
b. Penugasan;
c. Diskusi;
d. Observasi ;
e. Pemecahan Masalah
2. Model Pembelajaran
Model Inquiry
H Kegiatan Pembelajaran
Wak Kegiatan Kegiatan
No Tahapan
tu Guru Siswa
Mempersiapkan peralatan / Siswa menyiapkan
kelengkapan pembelajaran peralat an
belajar masing-masing
Mengecek kehadiran siswa dan Melakukan doa bersama
dilanjutkan doa ber-sama
Mengkondisi siswa untuk siap Menyiapkan diri dan
Orientasi 10
1 belajar dan menyam paikan menyi mak tentang pokok
Menit
pokok bahasan pem belajaran. bahasan dalam
pembelajar an yang akan
dilakukan
Bertanya jawab tentang materi Mengelompokan diri
pembelajaran lalu tentang pe- beranggota lima orang
ngertian teknologi komunikasi;
Menyampaikan prosedur Menyimak tujuan yang
dantujuan pembelajaran harus dicapai dan
tentang identifikasi tekno-logi melaku-kan tanya jawab
komu-nikasi masa lalu sambil dengan guru
ber-tanya jawab
10 Membimbing siswa untuk Siswa melaksanakan dis-
2 Hipotesis
Menit melakukan diskusi tentang pe- kusi tentang pengertian
ngertian Teknologi teknologi komunikasi
Komunikasi Masa Lalu masa lalu
Membimbing siswa membuat Bersama guru menyusun
hipotesis mengenai materi hipotesis mengenai
yang didiskusikan. materi yang didiskusikan
Meminta siswa mengung- Menjawab pengertian dan
kapkan kembali pengertian contoh teknologi komuni
Teknologi Komunikasi kasi
Mengajukan permasalahan me- Menyimak permasalahan
ngenai membandingkan tekno yang diajukan guru
logi komunikasi yang diper- tentang tekno-logi
gunakan pada masa lalu komunikasi yang diguna
20 kan masa lalu dan masa
3 Eksplorasi
Menit kini
Membagikan LKS untuk Menerima LKS dengan
didiskusikan sesuai dengan konteks masalah
petunjuk guru; membanding kan
teknologi komunikasi
Mengajak siswa untuk meng Siswa mengadakan peng-
adakan pengamatan di luar amatan di lingkungan
kelas sekolah
Membimbing dan membantu Mengajukan pertanyaan
siswa melakukan pengamatan terhadap masalah-
di luar kelas masalah yang ditemukan
Mengajak siswa kembali ke Siswa kembali ke kelas
kelas dan meneruskan diskusi dan mendiskusikan
pengisian LKS pengisi an jawaban dalam
LKS
Membimbing siswa untuk Setiap kelompok melalui
15
4 Pembuktian membacakan/melaporkan hasil wakilnya
Menit
diskusi membacakan la-poran
hasil diskusinya
Memberi komentar laporan Bertanya-jawab atas ko-
hasil diskusi kelompok dan mentar guru;
tanya jawab lanjutan
Membimbing siswa me-nyusun
Bersama guru menyusun
kesimpulan tentang jenis-jenis
kesimpulan tentang jenis-
teknologi komu-nikasi masa
jenis teknologi komuni
lalu di ling-kungan sekitar
kasi di lingkungan sekitar
Memberikan penilaian ter-
Memberi jawaban
hadap hasil kerja setiap ke-
menge-nai kesan materi
15
5 Generalisasi lompok yang dibahas dan harapan
Menit
pem belajaran berikut
Memberikan tes akhir pem Siswa mengerjakan soal
belajaran evaluasi
Memberikan tindak lanjut/ Mencatat untuk PR
mencatat PR. sebagai tindak lanjut
pembelajaran

I Sumber Pembelajaran
1. Kurikulum KTSP, Silabus, dan RPP
2. Buku IPS Untuk Kelas 4 SD/MI. Tantya Hisnu & Winardi. Pusat Perbukuan
Depdiknas (2008)
3. Buana Ilmu Pengetahuan Sosial 4. Indrastuti, dkk. Bogor: Yudhistira (2007).
J Media/Alat Peraga Pembelajaran
1. Gambar Berbagai Alat Teknologi Komunikasi Komunikasi Masa Lalu
2. Model Kentongan, Morse, Beduk, Api Unggun, Lonceng, dll
3. Contoh media komunikasi zaman dahulu.
K Penilaian
1. Teknik Penilaian : Tes Tertulis dan Unjuk Kerja
2. Bentuk Tes : Tes Objektif
3. Soal / Instrumen :
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat dan benar !
1) Sebutkan lima jenis alat komunikasi pada masa lalu !
2) Jelaskan tiga manfaat kentongan bagi warga masyaraat !
3) Apakah keunggulan alat komunikasi pada masa lalu ?
4) Bagaimana cara melakukan alat komunikasi asap dari api unggun?
5) Mengapa teknologi komunikasi sangat penting bagi kita ?

........................., .......................... 20 ...

Observer Peneliti

..................................... .........................................
NIP. ..............................................

LEMBAR KEGIATAN SISWA


(Siklus II)
Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kompetensi Dasar: Mengidentifikasi teknologi komunikasi masa lalu
A Perhatikan gambar berikut dengan teliti !

1. Gambar apakah yang tampak di atas ? ........................................................


2. Dengan cara bagaimana membunyikan alat di atas? ...................................
......................................................................................................................
3. Apakah kegunaan alat di atas? ....................................................................
......................................................................................................................
B Diskusikan dan isilah tabel berikut !
Alat alat komunikasi pada masa lalu
Nama Alat
No Cara menggunakannya
Komunikasi
Kayu dibakar, keluar asap, dibiarkan mengepul
1 Api Unggun dan membumbung ke udara, kemudian ditiup
berkali-kali memakai cerobong

2 ............................

3 ............................
4 ............................

5 ............................

6 ............................

LEMBAR EVALUASI
(Siklus II)
Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kompetensi Dasar: Mengidentifikasi teknologi komunikasi masa lalu.

Nama : .........................................
Jawablah pertanyaan berikut dengan tepat dan benar !
1. Sebutkan lima jenis alat komunikasi pada masa lalu !
2. Jelaskan tiga manfaat kentongan bagi warga masyaraat !
3. Apakah keunggulan alat komunikasi pada masa lalu ?
4. Bagaimana cara melakukan alat komunikasi asap dari api unggun?
5. Mengapa teknologi komunikasi sangat penting bagi kita ?

Rencana Perbaikan Pembelajaran (RPP) Bahasa


Indonesia Kelas IV
Contoh Rencana Perbaikan Pembelajaran (RPP). Dibawah ini contoh RPP nya
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Rencana Perbaiakan Pembelajaran


(RPP)
Nama Sekolah : SDN Muara Jaya II
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : IV/2
Waktu : 1X35 menit

A. Standar Kopetensi
6. Berbicara, mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dengan bertelepon
B. Kompetensi Dasar
6.1 Berbalas pantun dengan lafal dan intonasi yang tepat
C. Indikator
Menyebutkan cirri-ciri pantun

D. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat menyebutkan cirri-ciri pantun.

E. Tujuan Perbaikan Pembelajaran


 Siswa dapat menyebutkan cirri-ciri pantun dengan benar.
Karekter siswa yang diharapkan:
Berani, tertib, disiplin, gemar membaca, cinta budaya

F. Materi Pembelajaran
Ciri-ciri pantun

G. Metode Pembelajaran
1. Ceramah berfariasi
2. CTL (Permainan Kartu Pantun)
3. Penugasan
4. Tanya jawab

H. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Kegiatan awal (5 menit)
a. Berdo’a bersama, melakukan presensi, penertiban siswa
b. Apersepsi
Tanya jawab tentang budaya daerah yang menggunakan pantun dalam kehidupan sehari-hari.
1) Apakah kalian tau apa itu pantun?
2) Apakah kalian tau suku apa yang menggunakan pantun dalam kehidupan sehari-hari? (melayu)
c. Penyampaian sekilas materi dan tujuan pembelajaran
(bagaimana cirri-ciri pantun dan cara membuat pantun)
2. Kegiatan inti (20 menit)
Ekplorasi
a. Siswa membagi diri beberapa kelompok
b. Memfalisitasi siswa berupa media pembelajaran (permainan kartu)
c. Masing-masing kelompok mendapat 5 pantun yang terbagi menjadi 20 kartu, setiap kartu
terdapat 1 kalimat.
Elaborasi
a. Melalui diskusi kelompok setiap kartu dijodohkan dan ditempelkan sehingga tersusun 5 pantun
b. Hasil diskusi kelompok ditukarkan kepada kelompok lain
c. Bersama-sama melakukan diskusi kelas
Konfirmasi
a. Siswa diberi kesempatan menayakan hal-hal yang belum dipahami
b. Hasil pekerjaan kelompok dikumpulkan
c. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang telah berperan aktif dan hasil baik selama
pembelajaran

3. Kegiatan Akhir (10 menit)


a. Simpulan
Menyimpulkan kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
b. Evaluasi
Siswa mengerjakan lembar evaluasi
c. Refleksi
Siswa bersama guru mengucapkan pesan dan kesan dari kegiatan pembelajaran yang telah
dilakukan
Misal :
Bagaimana pembelajaran hari ini?
Salah satu budaya kita adalah berpantun, mari kita lestarikan budaya itu dengan cara kita
belajaran dan dapat membuat pantun, dengan cara seperti itu budaya akan tetap lestari.

I. Media dan Sumber Belajar


1. Media : Kartu berwarna (berasal dari kertas manila / sampul warna warni)
2. Sumber : Buku bahasa Indonesia kelas IV BSE, buku panduan lain yang relevan

J. Penilaian
1. Prosedur tes
a. Tes awal : procedural
b. Tes dalam proses : tes unjuk kerja (diskusi kelompok) terlampir
c. Tes akhir : evaluasi terlampir
2. Jenis tes
a. Tes awal : lesan
b. Tes dalam proses : pengamatan dan hasil kerja kelompok
c. Tes akhir : tulis
MATERI

TEKNOLOGI KOMUNIKASI MASA LALU DAN MASA KINI

TEKNOLOGI KONMUNIKASI MASA LALU


Contoh :kentongan ,tali, teliksandi , burungmerpati ,suratdankurir.
A. KENTONGAN
Kentongan :sebuahalat yang digunakan orang masalaludengancara di pukulpenggunaannya.
Kentonganberfungsisebagaisaranakomunikasidiantaranyasebagai :
Memanggilwargadesauntukmlakukankerjabakti .
Memanggilwargadesauntukberkumpul
Memeberitahuwargadesabilaterjadipencurianataupeampokan .
Memberitahuwargadesabilaterjadikematian
Memberitahuwaragdesabilaterjadibencanaalamdll.

TEKNOLOGI MASA KINI


Contoh: televise ,handphone, internet, suratkabar.

B. HANDPHONE
Hampirsemuakalangantelahmemakaihandphone, handphonemudahdibawakemana-
manadancarapemakaiannya pun praktis, system pembayaranada yang abonemen(langganan) da
nada yang isiulangpulsasesuaidenganisikartu yang dipakai.
Untukmenghematbiayapenggunakanmenghematbiayapenggunaanhandphonejuga bias
mengirimberitalewatsms.

KEUNGGULAN DAN KELEMAHAN ALAT KOMUNIKASI MASA LALU DAN MASA


KINI.
KEUNGGULAN MASA LALU :
1. Hargamurah
2. Jikaadakerusakanmudahdicari
3. Sebagaisaranapenghibur
KELEMAHAN MASA LALU :
1. Tidakdapatdigunakanpadawaktu yang lama
2. Tidakdapatdigunakanpadajarakjauh.
3. Beritadigunakanpadawaktu yang lama
4. Beritasulit di terima
KEUNGGULAN MASA KINI ;
1. Dapatdigunakansetiapwaktu
2. Dapatdigunakandalamwilayah yang luas.
3. Menjangkautempat yang jauh.
4. Diterimadalamwaktu yang cepat.
KELEMAHAN MASA LALU:
1. Harganyamahal.
2. Berbahayajikadigunakansebagaikejahatan
3. Kadangsukucadangnyabelumtersedia.
LEMBAR KEGIATAN
Jawablahpertanyaanberikutinidenganbenardantepat!
1. Sebutkancontoh-contohalatkomunikasimasalalu ?.................
2. Sebutkancontoh-contohalatkomunikasimasakini ?..................
3. Sebutkankelemahandarikomunikasimasalaludanmasakini?...
4. Sebutkankelebihandarikomunikasimasalaludanmasakini ?...

LEMBAR PENGAMATAN SISWA


NO KELOMPOK ASPEK YANG DINILAI NILAI

1 KELOMPOK1 KEAKTIFAN KERJASAMA KETEPATAN

2 KELOMPOK2

3 KELOMPOK3

4 KELOMPOK4

5 KELOMPOK5

KETERANGAN :

KEAKTIFAN : 30
KERJASAMA :40
KETEPATAN :30

SOAL EVALUASI
1.Bagaimanacaramembunyikankentongan ?
2. sebutkanfungsidarikentongan ?............(2 saja)
3. Siapa yang membunyikankentonganpertamajikamengumpulkanwarga?
4. Sebutkancontohkomunkasimasakini?.....
5. Selainuntuktelfon ,apakegunaan lain darihandphone ?.

Kunci jawaban
1. Kentonganberbunyiapabiladipukul
2. – Sebagaialatuntukmengumpulkanwarga
-Untukmengumpulkanwargajikaterjadibencanaalam
3. KepalaDesa
4. Handphone, televisi
5. SebagaisaranaSMS(Short Message Servise) karenalebihmurahbiayanya.
ANALISA EVALUASI
NAMA 1 2 3 4 5 SKOR NILAI
NO AKHIR
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
Baca : Contoh Format RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) untuk SD kelas IV IPA

Posted by Dalang Wanataka on Jumat, 11 April 2014 - Rating: 4.5


Title : Rencana Perbaikan Pembelajaran (RPP) Bahasa Indonesia Kelas IV
Description : Contoh Rencana Perbaikan Pembelajaran (RPP). Dibawah ini contoh RPP nya ---------------
----------------------------------------------------...

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : IPA ( Ilmu Pengetahuan Alam )


Sekolah : SDN Gemarang 7
Kelas / Semester : IV/1
Alokasi Waktu : 1 x 35 menit
Pelaksanaan : Senin, 26 Maret 2012

1. Standar Kompetensi
3. Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makannya.

2. Kompetensi Dasar
3.2. Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannya.

3. Indikator
3.2.1 Menggolongkan hewan-hewan berdasarkan jenis makanannya (Hewan pemakan tumbuhan / herbivora, hewan
pemakan daging / karnivora dan hewan pemakan segalanya / omnivora).

4. Tujuan Pebaikan
Siswa dapat menggolongkan hewan-hewan berdasarkan jenis makanannya.

5. Karakter Siswa yang Diharapkan


Disiplin ( Discipline), Rasa hormat dan perhatian (respect), Tekun (diligence), Tanggung jawab (responsinlity) Dan
ketelitian (carefulness).

6. Materi Pokok
Penggolongan Hewan berdasarkan jenis makanannya
(Hewan pemakan tumbuhan / hervipora, hewan pemakan daging / karnivora, dan hewan pemakan segalanya /
omnivora
7. Langkah Pembelajaran

No Kegiatan Langkah Alokasi


Waktu
1 Awal ü Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk 5menit
mengikuti proses pembelajaran
ü Informasi : Menyampakan tujuan pembelajaran yanag akan
dilaksanakan
ü Apersepsi dan motivasi : Memberikan semangat kepada sisea
untuk belajar rajin untuk dapat mencapai tujuan pembelajaran
2 Inti Exsplorasi 15 menit
ü Siswa dapat memahami peta konsep tentang pengelolaan hewan
berdasarkan makan
Elaborasai
ü Guru menjelaskan materi herbivora, karnivora, dan omnivora
ü Elaborasi
ü Guru mendomistrasikan materi herbivora, karnivora, dan
omnivora dengan menggunakan media gambar hewan.
ü Guru menuliskan sebuah contoh hewan herbivora, karnivora, dan
omnivora
ü Di papan tulis.
ü Sisea meyebutkan hewan-hewan lain yang termasuk hervipora,
karnivora dan omnivora.
Konfirmasi
ü Guru memberikan pertanyaan secara lisan kepada siswa dengan
menunjuk secara ascak.
ü Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa

ü Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan


pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan.
3. Akhir ü Guru dan siswa melakukan refleksi untuk memperoleh 15 menit
pengalaman belajar
ü Guru memberikan tes tulis tentang kegiatan belajar yang sudah
dilaksanakn
ü Guru melakukan penilaian terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan
ü Menegaskan bahwa hebivor yang berbeda ada yang memakan
jenis makanan yang sama

B. Metode
1. Ceramah
2. Demostrasi Gambar
3. Tanya jawab

1. Media dan Sumber Belajar


1. sumber : Buku APA BSE kelas IV halaman 43 Pengarang Budi Eahyono
2. Media : Gambar-gambar hewan

J. Evaluasi
1. Jenis Penilaian : Tes tertulis
2. Bentuk Tes : Obyek dan subyektif
3. alat Penilaian : - Tugas dan soal evaluasi
- Kunci Jawaban
- Lembar pengalaman
4. Prosedur Penilaian :
- Penilaian proses : Penilaian selama kegiatan pembelajaran
- Penilaian proses : Tes tulis pada kegiatan akhir pembelajaran

K. Lampiran
1. Rangkuman materi
2. Lembar kerja siswa
3. Kunci Jawaban
4. Analisis lembar kerja siswa
Mahasiswa,

Anita Tri Astuti


NIM : 820 833675

Mengetahui, Ngawi, 31 Maret 2012


Kepala SDN Gemarang 7

Hj. Dartik Eko Prastiwi S.Pd


19590308 197803 2004

ANALISI LEMBAR KERJA SISWA


(SIKLUS 1)
Mata Pelajaran : IPA ( Ilmu Pengetahuan Alam )
Kelas/ Semester : IV / I
Materi Pokok : Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannnya

No Nama Siswa Nomor Soal Jumlah Nilai


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Benar
1 Risqi Wahyu Nugroho 1 1 1 0 0 1 1 1 1 0 7 70
2 Wima Andi Novianto 0 1 1 1 1 1 1 0 0 0 6 60
3 Alifah Mei Juwita Sari 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 8 80
4 Bekti Rista Suciyati 0 1 1 0 0 1 1 1 0 1 6 60
5 Dewa Yudha Bagus 0 1 1 1 0 1 1 1 0 0 6 60
Pamungkas
6 Diyah Ayu Lestari 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 8 80
7 Joko Tri Cahyono 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 8 80
8 Lita Lindiatari 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 8 80
9 Rio Wahyu Saputra 1 1 1 0 0 1 1 1 0 1 7 70
10 Rendi Adi Nugroho 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 7 70
11 Riski Adi Saputra 0 1 1 1 0 1 1 1 0 0 6 60
12 Rendra Saputra 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 8 80
13 Surya Dwi Saputra 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 9 90
14 Taat Saputra 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 9 90
15 Taat Sutopo 0 1 1 1 0 1 1 1 0 1 7 70
16 Yana Listiyowati 0 1 1 0 1 1 1 1 0 0 6 60
17 Yulia Rizki Novitasari 0 1 1 1 0 1 1 1 0 1 7 70
18 Diyan Alifah Sityani 1 1 1 1 0 1 1 1 0 0 7 70
19 Hendra Herlambang 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 7 70
Jumlah
Rata-rata 1.370
72.11

LEMBAR PENGAMATAN MENGAJAR


(SIKLUS)
Mata Pelajaran : IPA ( Ilmu Pengetahuan Alam)
Kelas/ Semester : IV / I
Hari / Tanggal : Senin, 28 Maret 2011
Fokus Observasi : Kegiatan Belajar di Kelas IV SDN Gemarang 7
No Aspek yang diamati Komentar
SB B CB KB SKB
1 Kemampuan membuka dan menutup pelajaran
2 Mengelola ruang dan fasilitas pembelajaran
3 Mengelola intergrasi kelas
4 Bersikap terbuka dan lwes serta membantu mengembangkan sikap positif siswa terhadap
belajar
5 Penggunaan media yang seauai
6 Keterampilan cara menyampaikan materi dengan metode demontrasi
7 Pengelolaan waktu pembelajaran
8 Memberi penguatan
9 Membimbing siswa dalam kegiatan pembelajaran
10 Menumbuhkan minat dan motivasi dalam pembelajaran
11 Melaksanakan penilaian proses dan penilaian pada akhir pembelajaran
12 Kesan umum pelaksanaan pembelajaran

Keterangan : SB : Sangat Baik Skor=5


B : Baik Skor=4
CB : Cukup Baik Skor=3
KB : Kurang Baik Skor=2
SKB : Sangat Kurang Baik Skor=1

Mahasiswa,

Muarajaya Dua
NIM : 820 833 675

Mengetahui, Ngawi, 31 Maret 2015


Kepala SDN Gemarang 7

Hj. Eko Prastiwi S.Pd


19590308 197803 2004

1. Identifikasi masalah
Mengapa nilai hasil belajar siswa tidak bisa memenuhi KKM?

2. Analisis masalah
Mungkin dalam penyampaiankan materi saya terlalu banyak menggunakan metode ceramah serta saya kurang
menguasai kelas sehingga anak-anak dalam menerima materi kelihatan bosan.
3. Rumusan masalah
Bagaimanakah meningkatkan motivasi ketertarikan siswa dalam pelajaran IPA dengan mengunakan alat peraga
sebagai penunjang kegiatan pembelajaran.

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN


SIKLUS 1

Sekolah : SDN Muara Jaya II


Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : IV / 2
Hari / Tanggal : Rabu / 2 April 2014

I. Standar Kompetensi
2. Mengenal sumber daya alam, kegiatan ekonomi dan kemajuan teknologi di lingkungan
Kabupaten/kota dan Provinsi.

II. Kompetensi Dasar


2.3 Mengenal perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi serta pengalaman
menggunakannya.

III. Indikator
1.Mendiskripsikan teknologi komunikasi pada masa lalu.
2.Mendiskripsikan teknologi komunikasi pada masa kini (modern).

IV. Tujuan Pembelajaran


1. Dengan menyimak siswa dapat menjelaskan pengertian teknologi komunikasi pada masa lalu dan
masa kini.
2. Melalui pengamatan gambar siswa dapat menyebutkan contoh teknologi komunikasi masa lalu dan
masa kini.
3. Melalui pengamatan gambar siswa dapat menyebutkan manfaat teknologi komunikasi masa lalu
dan masa kini (modern).

V. Tujuan Perbaikan Pembelajaran


1. Tujuan bagi siswa
Meningkatkan kemampuan siswa terhadap pemahaman materi tentang teknologi komunikasi masa
lalu dan masa kini serta pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari.
2. Tujuan bagi guru
Meningkatkan kinerja guru dalam menerapkan metode Cooperative Learning dan penggunaan
media pembelajaran yang bervariasi.

harapkan : Religius, Disiplin, Rasa ingin tahu, kerja keras, Berani, Mandiri, Tanggung Jawab.

VI. Materi Pembelajaran


Teknologi Produksi, Komunikasi, dan Transportasi.
2. Teknologi komunikasi (uraian materi terlampir).
VII. Metode Pembelajaran
Strategi : Paikem
Metode : Ceramah, Tanya jawab, Diskusi, Penugasan

VIII. Alokasi Waktu


1 x 35 menit

IX. Langkah-langkah Pembelajaran


 Kegiatan Pendahuluan (5 menit)
1. Pra Kegiatan
- Mengucapkan salam, berdo’a (religius, disiplin)
- Guru menanyakan kehadiran siswa.
- Guru menyiapkan alat-alat yang diperlukan dalam kegiatan pembelajaran (rasa ingin tahu )
2. Apersepsi
- Guru menanyakan tentang hal-hal yang berkaitan dengan teknologi komunikasi.
Misal : 1. Siapa yang di rumah punya telepon?
2. Kita bisa melihat berita / hiburan di rumah melalui tayangan apa?
3. Bila kalian tidak masuk sekolah maka harus mengirim?
- Menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan yang ingin dicapai.

 Kegiatan Inti ( 25 menit)


Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi :
- Guru menjelaskan materi tentang teknologi komunikasi masa lalu dan masa sekarang dengan
media gambar, siswa mendengarkan penjelasan dari guru. (rasa hormat dan perhatian).
- Dengan diselingi tanya jawab guru menjelaskan pentingnya teknologi komunikasi.
- Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran.

Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi :
- Siswa menerima Lembar Kegiatan Siswa (LKS) untuk didiskusikan bersama.( kerja keras, tanggung
jawab )
- Siswa diberi kesempatann untuk berfikir dan berpendapat menyelesaikan masalah yang ada pada
lembar kegiatan siswa. (Tanggung jawab)
-
- Berdasarkan jawaban-jawaban itu guru mengembangkan diskusi, memberikan kesempatan kepada
siswa untuk menanggapi jawaban temannya, sehingga siswa dapat menemukan jawaban
pertanyaan itu sebagai pengetahuan yang utuh. ( Berani, Tanggung jawab )
- Selama siswa berdiskusi, guru mengadakan penilaian dalam proses dengan menggunakan lembar
pengamatan.
- Guru memberi penghargaan pada siswa yang aktif dalam pembelajarann serta yang hasil kerjanya
baik.

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi :
- Guru memberi penguatan, menyelaraskan hasil kerja siswa dengan materi belajaran.
- Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang hal-hal yang belum dipahami.

 Kegiatan penutup (5 menit)


- Guru membimbing siswa, memberi kesempatan kepada siswa untuk menyimpulkan materi
pembelajaran.
- Untuk mengetahui pemahaman siswa, guru memberi evaluasi secara individu, setelah siswa
selesai mengerjakan dikumpulkan (mandiri, tanggung jawab).
- Guru mengucapkan salam dan berdoa mengakhiri pembelajaran (religius, disiplin).

X. Alat/Bahan dan Sumber Belajar


 Media / Alat
Gambar teknologi komunikasi.

 Sumber Pembelajaran
- Kurikulum KTSP
- Buku Paket Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas IV.SD / MI Sunarso,Anis Kusuma,2004 Hal43-48
- Buku Ajar Fokus Kelas IV SD/MI, Tim Catha Educatif Aminnudin Aris Sudibyo, 2014 Hal. 46-50.
X. Penilaian
a. Prosedur penilaian : - Penilaian proses (LKS)
- Penilaian hasil (evaluasi)
Penilaian awal : -
Penilaian dalam proses : Observasi
Penilaian Akhir : Mengerjakan soal tertulis

b. Teknik penilaian : - Tes


- Non tes

c. Bentuk penilaian : - Obyektif


- Subyektif

d. Jenis penilaian : - Lisan


- Tulis
- Perbuatan
Ngawi, April 2014
Mengetahui,
Kepala Sekolah SDN Muara Jaya II Mahasiswa

Dalang Wanataka Wahyudi


NIP. 18600808 197907 1 008 NIM. 442 210 404

Lampiran 1
RANGKUMAN MATERI

TEKNOLOGI KOMUNIKASI
Berkomunikasi artinya menyampaikan maksud atau pesan kepada orang lain dan
memahami maksud atau keinginan orang lain. Ada dua jenis alat komunikasi, yaitu alat komunikasi
masa lalu (tradisional) dan alat komunikasi masa kini (modern).
1. Alat Komunikasi Masa Lalu atau Tradisional
Pada masa lalu sudah terdapat alat komunikasi. Alat komunikasi yang dipakai masih sangat
sederhana. Bentuk alat komunikasi masa lalu antara lain kentungan, bandhe, surat dari daun.
a. Kentungan
Kentungan yaitu alat komunikasi yang terbuat dari bambu atau kayu berongga. Kentungan biasa
dipakai untuk memanggil warga desa melakukan kerja bakti, memberi tahu tentang terjadinya suatu
peristiwa seperti pencurian, atau bencana alam.
b. Bandhe
Bandhe yaitu alat komunikasi berbentuk bundar terbuat dari besi atau perunggu. Pada masa lalu
bandhe digunakan oleh kerajaan untuk memanggil warganya..
c. Surat menggunakan daun
Surat atau tulisan pada masa lalu di tulis diatas daun lontar atau daun nipah. Selain daun, pada
masa lalu sudah terdapat surat yang ditulis pada kulit binatang.

2. Alat Komunikasi Masa Kini/Modern


Pada masa kini, alat atau media komunikasi makin berkembang dan canggih. Beberapa
media dann cara berkomunikasi masa kini diantaranya sebagai berikut :
a. Surat kabar dan majalah
Surat kabar dan majalah memuat berita atau informasi mengenai peristiwa-peristiwa yang terjadi
diberbagai tempat secara aktual. Selain itu surat kabar dan majalah dapat digunakan sebagai
sarana menambah pengetahuan serta hiburan.
b. Telepon
Telepon adalah alat komunikasi jarak jauh. Cara menggunakannya cukup dengan menekan atau
memutar nomor yang hendak kita tuju. Pesawat telepon mengalami perkembangan. Saat ini sudah
banyak orang yang menggunakann telepon yang tidak berkabel yang dinamakan telepon gennggam
(handphone).
c. Televisi
Kita dapat memperoleh berbagai informasi, baik dari dalam negeri maupun luar negeri melalui
tayangan televisi. Pasca dibangun Sistem Komunikasi Satelit Domestik (SKSD) Palapa, perluasan
jaringan penyiaran televisi menjadi makin luas. Stasiun televisi telah dikembangkan oleh pemerintah
maupun swasta.
d. Internet
Saat ini sudah ada media komunikasi yang sangat canggih. Media komunikasi tersebut dikenal
dengan istilah internet. Peralatan yang digunakan untuk berkomunikasi melalui internet adalah
komputer. Melalui internet kita dapat berkomunikasi dengan orang lain di seluruh dunia. Kita juga
dapat membaca berita, mengirim atau menerima gambar, mengirim atau menerima surat melalui
email, facebook, twitter, chatting dan sebagainya.

Lampiran 3
LEMBAR KEGIATAN SISWA

Sekolah : SDN Paron 2


Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : IV / 2
Nama Anggota : 1. …………………………
2. …………………………
3. …………………………

Perhatikan tabel dibawah ini! Diskusikan dengan teman sekelompokmu!

Jenis Teknologi Komunikasi Keunggulan

Teknologi komunikasi masa


………………………
lalu  ………………………
 ………………………

Teknologi Komunikasi  ………………………


masa kini  ………………………
 ………………………
Lampiran 4
JAWABAN LEMBAR KEGIATAN

 Teknologi komunikasi masa lalu


Keunggulan :
- Jika ada kerusakan bahan mudah dicari.
- Harganya murah

 Teknologi komunikasi masa kini


Keunggulan :
- Menyampaikan informasi lebih cepat
- Jangkauan lebih luas
- Berita mudah disimpan

Lampiran 5
LEMBAR PENGAMATAN
SIKLUS 1

No Nama Siswa Aspek Yang Dinilai


Keaktifan Kesungguhan Ketepatan Kerja Sama
A B C D A B C D A B C D A B C D
1. Syif Al Qobiyani
2. Riski Yudha H.
3. Kunwibawati
Elys
Jumlah

Lampiran 6
Rubrik Penilaian

Aspek Diskriptor Skor


Keaktifan - Siswa sangat aktif dan tekun bekerja kelompok 4
- Siswa aktif dalam bekerja kelompok 3
- Siswa cukup aktif dalam bekerja kelompok 2
- Siswa tidak aktif dalam bekerja kelompok 1
Kesungguhan - Siswa bekerja kelompok sangat bersemangat dan tekun atas 4
kemauan sendiri
- Siswa bekerja kelompok dengan tekun dan kesungguhan 3
- Siswa bekerja kelompok kurang sungguh-sungguh 2
- Siswa bekerja kelompok tidak serius dan tidak sungguh 1
Kerjasama - Siswa melakukan kerjasama memecahkan masalah sangat kompak 4
dan bersemangat
- Siswa melakukan kerjasama memecahkan masalah dengan 3
kompak dan bersemangat
- Siswa melakukan kerjasama memecahkan masalah dengan cukup 2
baik
- Siswa bekerjasama memecahkan masalah tidak kompak dan 1
kurang serius
Ketepatan - Siswa dalam menjawab pertanyaan LKS dengan tepat dan 4
kemauan sendiri
- Siswa dalam menjawab pertanyaan LKS dengan tepat atas 3
perintah guru
- Siswa dalam menjawab pertanyaan LKS dengan tepat atas 2
dorongan teman
- Jika siswa Pasif 1

Lampiran 7
LEMBAR EVALUASI

Sekolah : SDN Paron 2


Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : IV / 2
Nama Siswa : …………………………
No. Absen : …………………………

1. Alat komunikasi apa saja yang termasuk alat komunikasi modern?


Jawab : ________________________________________________________
2. Alat komunikasi yang terbuat dari bambu atau kayu berongga disebut …..
Jawab : ________________________________________________________
3. Televisi merupakan alat komunikasi yang menyampaikan informasi dalam bentuk ….
Jawab : ________________________________________________________
4. Alat komunikasi kentungan biasa dipakai untuk ….
Jawab : ________________________________________________________
5. Alat komunikasi internet menggunakan media ….
Jawab : ________________________________________________________

Lampiran 8
JAWABAN LEMBAR EVALUASI

1. Surat kabar, majalah, telepon, televisi, internet


2. Kentungan
3. Audio visual
4. Memanggil warga desa melakukan kerja bakti, memberi tahu apabila terjadi bencana alam atau
pencurian.
5. Komputer

Lampiran 9
PEDOMAN PENILAIAN

Keterangan :

 Nilai 2 apabila dalam menjawab soal benar.


 Nilai 1 apabila dalam menjawab soal kurang sesuai atau ada sebagian yang salah.
 Nilai 0 apabila dalam menjawab soal salah.

Rumus Nilai =

Lampiran 10
ANALISA HASIL PENILAIAN EVALUASI
SIKLUS 1

No Nama Siswa Nomor Jumlah Nilai Ketuntasan


Soal Skor Belajar
1 2 3 4 5 Ya Tidak
1. Syifa Al Qobiyani
2. Riski Yudha H.
3. Kunwibawati Elys
Jumlah
Rata-rata

Anda mungkin juga menyukai