Anda di halaman 1dari 1

PERENDAMAN LINEN KOTOR INFEKSIUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman


17/02/11 00 1/1

Tanggal Terbit Ditetapkan,


STANDAR Direktur
PROSEDUR
OPRASIONAL
04 September 2017 dr. Titi Anggraeni Nasution, MARS

Pengertian Perendaman linen infeksius adalah proses desinfeksi awal


untuk linen kotor infeksius
Tujuan Untuk melunakkan kotoran yang melekat pada linen,
mendesinfeksi linen dekotaminasi tingkat tinggi.
Kebijakan Kebijakan Direktur Rumah Sakit Kartika Husada Setu
Nomor: 096A57/SK/DIR/RSKH-SETU/IX/2017 Tentang
Kebijakan Pengelolaan Linen dan Laundry RS Kartika
Husada Setu.
Prosedur 1. Petugas Loundry menggunakan APD yang lengkap
2. Larutkan detergen 20-30 gram kedalam 100 ltr air
3. Tambahkan klorin 0,5 ltr
4. Linen yang sudah ditimbang dimasukkan ke dalam
bak perendaman infeksius yang sudah berisi detergen
dan klorin
5. Rendam selama 20-30 menit
Unit terkait 1. Unit londry

Anda mungkin juga menyukai