Anda di halaman 1dari 1

KONSELING

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


PKPO.SPO.014 01 1/1

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN


STANDAR
Direktur RS. Stella Maris
PROSEDUR
09 Oktober 2017
OPERASIONAL
dr. Thomas Soharto,M.Kes
Pengertian Konseling obat adalah bagian dari asuhan kefarmasian untuk memberikan
informasi dan konsultasi tentang obat kepada pasien dan atau keluarga
pasien di RSSM maupun masyarakat pada umumnya.
Tujuan Pasien dapat memenuhi sasaran terapinya dan meningkatkan kepatuhan
penggunaan obat.
Kebijakan Pembuatan Obat Ramuan sesuai dengan Peraturan Direktur RS. Stella
Maris Makassar No. 802B.DIR.SM.PERDIR.X.2017 Tentang
Manajemen dan Pengelolaan Rumah Sakit Pasal 24
Prosedur 1. Seleksi resep yang berisiko.
2. Memanggil pasien.
3. Melakukan review terhadap dokumentasi dan informasi penderita
terpilih.
4. Konsultasi dengan tenaga kesehatan professional lain jika
dibutuhkan.
5. Melakukan wawancara dengan memperhatikan lokasi, waktu, cara
memulai dan teknik wawancara.
 Memastikan identitas pasien
 Memperkenalkan diri
 Menjelaskan tujuan wawancara
 Mengambil posisi yang nyaman untuk wawancara
 Dapat juga mewawancarai keluarga jika perlu
 Menginventarisasi dan menganalisa permasalahan obat pasien
Unit Terkait Instalasi Farmasi
Dokter
Perawatan

Anda mungkin juga menyukai