Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

A. Identitas Program Pendidikan


: SMK NEGERI 5 SURAKARTA
Satuan Pendidikan
Mata Pelajaran : Pemodelan Perangkat Lunak

Kelas/ Semester : XI/ I ( Satu )

Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak

Tahun Pelajaran : 2019/2020


Alokasi Waktu : 16 X 45 Menit ( 4 x Pertemuan )

B. Kompetensi Inti

3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang


pengetahuan factual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.

4. Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan


prosedur kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja. Menampilkan kinerja mandiri
dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi
kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara
efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif
dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan

1
langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan
orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung.

C. Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.5 Menerapkan relasi antar 3.5.1 Menetukan konsep relasi antar kelas dalam
kelas dalam sistem sistem pemodelan perangkat lunak
berorientasi objek berorientasi obyek.
3.5.2 Menerapkan relasi antar kelas dalam
pemodelan sistem perangkat lunak
berorientasi obyek

4.5 Membuat relasi antar 4.5.1 Membuat pemodelan aplikasi perangkat


kelas sistem berorientasi lunak berorientasi obyek dengan relasi antar
objek kelas

D. Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik mampu menentukan konsep relasi antar kelas dalam sistem
pemodelan perangkat lunak berorientasi obyek dengan baik (C3)

2. Peserta didik mampu menerapkan relasi antar kelas dalam pemodelan sistem
perangkat lunak berorientasi obyek (C3)
3. Peserta didik dapat membuat relasi antar kelas dengan teliti (C3)

2
E. Materi Pelajaran

1. Konsep relasi antar kelas pada sistem perangkat lunak berorientasi objek

2. Cara menggunakan relasi sistem perangkat lunak berorientasi objek


3. Membuat relasi kelas sistem perangkat lunak berorientasi objek

F. Pendekatan dan Model Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik

 Model  : Discovery learning

Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Praktek dan Penugasan

G. Media Pembelajaran
Media Pembelajaran :
1. Slide persentasi konsep relasi antarkelas

Alat Pembelajaran :
1. LCD Proyektor,
2. Whiteboard
3. Boardmarker / Spidol

H. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu

Pendahuluan 1. Melakukan pembukaan dengan salam 10 menit


pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru memeriksa kesiapan siswa,

antara lain mencakup kehadiran,


kerapian, ketertiban, perlengkapan

3
pembelajaran dan kesiapan belajar.

3. Guru mengajukan pertanyaan tentang


materi yang akan dipelajari.

4. Guru memberikan pengetahuan


tentang manfaat materi hari ini dalam
kehidupan dunia kerja, social dan
pribadi sebagai apersepsi untuk
mendorong rasa ingin tahu dan
berpikir kritis.

5. Guru menyampaikan tujuan


pembelajaran yang akan dicapai.

6. Guru menyampaikan garis besar


cakupan materi dan penjelasan
tentang kegiatan yang akan dilakukan
siswa.

Inti Sintaks Model Pembelajaran : 25 menit


(Stimulus/Pemberian Rangsangan)
1. Guru meminta peserta didik
mengamati tentang slide presentasi
yang ditampilkan
2. Guru membagi peserta didik menjadi
beberapa kelompok yang terdiri dari 5

orang
(Pertanyaan/Identifikasi Masalah)

3. Peserta didik diberi kesempatan untuk


memahami materi tersebut dan

4
menanyakan kepada sesama teman di
dalam kelompoknya atau kepada guru
bila ada yang tidak dipahami.

(Pengumpulan Data)

4. Guru mendorong peserta didik untuk


menalar dalam mengumpulkan data
yang sesuai dengan materi dan
berdiskusi tentang topik yang dibahas.

(Pengolahan Data)

5. Peserta didik berdiskusi dalam

kelompoknya untuk memahami materi


yang dibahas.

6. Peserta didik dalam kelompoknya


mengerjakan LKPD yang diberikan.

7. Selama peserta didik bekerja di dalam


kelompok, guru memperhatikan dan
mendorong semua peserta didik untuk
terlibat diskusi, mengarahkan bila ada
kelompok yang melenceng jauh dari
pekerjaannya.

(Mengkomunikasikan/menarik

kesimpulan)

8. Guru meminta salah satu kelompok


untuk mempresentasikan hasil

5
kerjanya di depan kelas dan
kelompok yang lain untuk memberi
tanggapan terhadap hasil kerja
kelompok penyaji.
9. Guru menjembatani jika ada konsep
materi yang berbeda diantara
kelompok dan meluruskan
jawabannya.
10. Meminta peserta didik menyimpulkan
hasil kerja kelompoknya.

Penutup 1. Guru bersama peserta didik


menyimpulkan materi pelajaran.
2. Guru menyampaikan rencana

pembelajaran yang akan dilakukan


selanjutnya.
3. Guru menutup kelas dengan salam

I. Sumber Belajar
 Modul Pemodelan perangkat lunak
 Hand Out Konsep relasi Antar kelas
 Internet

 Kosem (2015, 3 april ). Kelas Diagram. Dikutip 18 September 2019 dari cara
Menulis Buku : http://kosemisme.blogspot.com/2015/04/Kelas-diagram.html

 Dika (2016, Mei). UML diagram kelas. Dikutip 18 September 2019 dari cara
menulis buku : https://blog.dika.web.id/2016/05/uml-diagram-Kelas.html

 Kodingin,(2016, 5 Juni). Cara membuat kelas diagram menggunakan starUML


Dikutip 18 September 2019 dari cara Menulis Buku :

6
 https://kodingin.com/cara-membuat-Kelas-diagram-menggunakan-staruml/

I. Penilaian Hasil Belajar

i. Penilaian Sikap
a. Teknik penilaian : Pengamatan / Observasi
b. Bentuk Instrumen : Lembar Pengamatan
c. Instrumen : Lampiran-1
ii. Penilaian Pengetahuan

a. Jenis/Teknik : Tes Tertulis / Tes Formatif


b. Bentuk Instrumen : Uraian
c. Instrumen : Lampiran-2
iii. Penilaian Ketetrampilan

1. Jenis/Teknik : Tes Perbuatan


2. Bentuk Instrumen : Tes Tertulis

3. Instrumen : Lampiran-3

iv. Remedial

1. Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian


kompetensi dasarnya belum tuntas.

2. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching


(klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
v. Pengayaan

1. Peserta didik yang mencapai nilai , dimana


, diberikan materi masih dalam
materi cakupan kompetensi dasar (KD) dengan pendalaman sebagai
pengetahuan tambahan.

7
2. Peserta didik yang mencapai nilai maksimum diberikan materi melebihi
cakupan kompetensi dasar (KD) dengan pendalaman sebagai pengetahuan
tambahan.

Surakarta, 19 September 2019

ASWIYARTI

Anda mungkin juga menyukai