Anda di halaman 1dari 21

MANUAL BOOK

SMART PLASTIC RECYCLER


DAFTAR ISI
Daftar Isi ...................................................................................................... iii

Hak Paten Alat ..............................................................................................iv

TAMPILAN PERANGKAT .......................................................................... 1

INFORMASI PENTING ............................................................................... 6

CARA PENGGUNAAN ALAT .................................................................... 7

MENGINSTALASI SUMBER LISTRIK PADA ALAT ................................ 7

MENGAMBIL SAMPAH BOTOL PLASTIK DARI ALAT .......................... 7

MENGAKSES JUMLAH BOTOL MASUK KE DALAM ALAT ................. 8

MENGAKSES VOLUME SISA WADAH SAMPAH ................................ 10

MENGAKSES LOKASI ALAT .................................................................. 11

MENGAKSES WAKTU TERAKHIR PENGOSONGAN SAMPAH ......... 11

MENGAKSES RIWAYAT PENGGUNAAN ALAT ................................... 12

MENGHUBUNGI BANTUAN TEKNIS ..................................................... 12

SUMBER INFORMASI LAIN .................................................................... 13

Page | iii
HAK PATEN

Invensi kami Smart Plastic Recycler berupa alat yang telah didaftarkan
sebagai suatu kekayaan intelektual pada Kementerian Hak Asasi dan
Kekayaan Intelekual Manusia, Direktorat Jenderal Kekayaan Intektual
(DJKI) Indonesia pada tanggal 5 Juli 2019 dengan keterangan sebagai
berikut ini:

Judul Invensi :
REVERSE VENDING MACHINE UNTUK MEMPERMUDAH
PENGUMPULAN SAMPAH BOTOL PLASTIK YANG
TERINTEGRASI DENGAN SISTEM KOMPRESI DAN DAPAT
MEMBERIKAN IMBALAN NONTUNAI SECARA OTOMATIS

Nomor Pendaftaran : P00201905578


Tanggal Resmi
Perlindungan Berlaku : 05 Juli 2019

Sanksi Pelanggaran Pasal 130


Undang-undang Nomor 14 Tahun 2001
Tentang Hak Paten
(Batas Atas)
Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak melanggar hak Pemegang
Paten dengan melakukan salah satu tindakan sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 16 dipidana dengan pidana penjara paling lama 4 (empat)
tahun dan/atau denda paling banyak Rp 500.000.000,00 (lima ratus
juta rupiah).
(Batas Bawah)

Page | iv
TAMPILAN ALAT

Smart Plastic Recycler mempunyai tampilan sebagai berikut:

Page | 1
Page | 2
Page | 3
Page | 4
Page | 5
INFORMASI PENTING

Smart Plastic Recycler berfungsi untuk mempermudahkan proses


pengumpulan sampah botol plastik di lingkungan masyarakat, baik
sarana olahraga, kantin, restoran, hingga sarana hiburan. Smart Plastic
Recycler dirancang agar dapat menerima masukan (input) berupa botol
plastik yang berukuran 600 ml (kecil) dan 1,5 L (besar).

Fitur-fitur utama yang dimiliki oleh Smart Plastic Recycler


berupa: image processing system untuk membedakan jenis-jenis
sampah wadah (bulk) dari material yang berbeda melalui bentuknya
dan mengukur ukuran sampah botol plastik yang dimasukkan
pengguna (masyarakat), compression system untuk memperkecil
ukuran sampah botol plastik yang telah masuk dengan cara kompresi,
dan sistem pemberian cashless reward untuk mendorong masyarakat
agar membuang sampah botol plastik pada alat.

Smart Plastic Recycler hingga saat ini dirancang untuk menerima


sampah botol (bulk) yang bermaterial plastik (PET) saja dan tidak bisa
menerima sampah botol yang bermaterial selain plastik, seperti kaleng,
kaca, dsb. Penempatan Smart Plastic Recycler diharapkan pada tempat
yang mempunyai tingkat keamanan baik, tidak lembab, suhu ruang, dan
mempunyai koneksi internet yang baik agar alat bisa berjalan dengan
sempurna. Selain itu, Smart Plastic Recycler merupakan alat yang
memerlukan stopkontak yang dapat dijangkau untuk dijadikan sebagai
sumber energi listrik alat.

Page | 6
CARA PENGGUNAAN ALAT
(Batas Atas)
1. Siapkan kartu RFID pengguna dan sampah botol plastik yang akan
dimasukkan dalam keadaan tanpa tutup botol
2. Klik tombol "Mulai", kemudian tempelkan kartu RFID pada alat
scanner
3. Setelah layar memunculkan data identitas pengguna, klik tombol
"Benar" untuk melanjutkan atau klik tombol "Salah" untuk
membatalkan
4. Masukkan sampah botol plastik ke rongga masuk botol pada bagian
atas alat, kemudian klik tombol “Sudah”
5. Layar akan memunculkan tulisan “Apakah Anda masih ingin lanjut
memasukkan sampah botol plastic?”, kemudian klik tombol "Ya"
untuk lanjut memasukkan sampah botol plastik atau klik tombol
"Tidak" untuk mengakhiri proses pemasukan sampah botol plastik
6. Layar akan menunjukkan jumlah botol, penambahan saldo, dan saldo
akhir pengguna. Klik tombol "Selesai" untuk mengakhiri
penggunaan alat
(Batas Bawah)
MENGINSTALASI SUMBER LISTRIK PADA ALAT
(Batas Atas)
Silahkan lakukan pemasangan
sumber listrik untuk alat pada
tegangan 220 Volt 50 Hz.

MENGAMBIL SAMPAH BOTOL PLASTIK DARI ALAT


(Batas Atas)
Silahkan membuka pintu casing alat [24] pada sebelah kiri alat,
kemudian menarik wadah penampung sampah botol plastik [17] keluar
untuk dilakukan pengambilan sampah botol plastik yang telah berhasil
dikumpulkan.Batas Bawah)
Page | 7
MENGAKSES JUMLAH BOTOL MASUK KE DALAM
ALAT
(Batas Atas)
Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini:
i. Membuka website: https://console.firebase.google.com

ii. Melakukan login dengan memasukan ID dan password


(Sesuai yang diberikan)

iii. Klik “Smart Plastic”

Page | 8
iv. Klik “Database”

v. Klik “Alat”

vi. Klik “Total Botol”

(Batas

Page | 9
vii. Perhatikan baris “Besar” dan “Kecil” yang menunjukkan jumlah
botol besar (1500 ml) dan kecil(600 ml) yang telah masuk.

MENGAKSES VOLUME SISA WADAH SAMPAH


(Batas Atas
Ikuti langkah i s/d. v yang sebelumnya [Mengakses Jumlah Botol
Masuk ke dalam Alat], kemudian:
Perhatikan baris “volume sisa” yang menunjukan perkiraan volume
sisa alat.

Page | 10
MENGAKSES LOKASI ALAT

Ikuti langkah i s/d. v yang sebelumnya [Mengakses Jumlah Botol


Masuk ke dalam Alat], kemudian:
Perhatikan baris “lokasi” yang menunjukkan posisi alat.

MENGAKSES WAKTU TERAKHIR PENGOSONGAN


SAMPAH TA
S)
Ikuti langkah i s/d. v yang sebelumnya [Mengakses Jumlah Botol
Masuk ke dalam Alat], kemudian:
Perhatikan baris “pengosongan terakhir” yang menunjukkan tanggal
pengosongan sampah botol plastik dilakukan pada alat.

(Batas Bawah)
Page | 11
MENGAKSES RIWAYAT PENGGUNAAN ALAT
(Batas Atas)
Ikuti langkah i s/d. v yang sebelumnya [Mengakses Jumlah Botol
Masuk ke dalam Alat], kemudian:
Klik baris “Pengguna”

Pilih pengguna yang akan dilakukan review riwayat pengguna alat

(Batas Bawah)
MENGHUBUNGI BANTUAN TEKNIS
(Batas Atas)
i. Silahkan klik tombol “Batal” pada layer LCD alat
ii. Hubungi nomor telepon yang telah dicantumkan untuk meminta
informasi bantuan
Baw
ah)

Page | 12
SUMBER INFORMASI LAIN
(Batas Atas)
• Dartwin • Vieri Kristianto Wijaya
(+62)82165307512 (+62)81411085385
dartwinshu123@gmail.com vieri.kristianto@gmail.com

• Nicholas Biantoro • Ir. Endra Joelianto Ph.D.


(+62)85352040050 (+62)8122323789
nicsphehehe@gmail.com ejoel@tf.itb.ac.id

Institut Teknologi Bandung


Jalan Tamansari 64
Bandung 40116, Jawa Barat, Indonesia
(+62)222500935
(Batas B

Page | 13
awah)

Anda mungkin juga menyukai