Anda di halaman 1dari 1

BAB 5

KESIMPULAN

Berdasarkan pada pembahasan yang telah dibahas pada makalah ini maka
dapat disimpulkan bahwasanya :
1. Unsur esensial pada tanaman terbagi menjadi dua jenis yakni hara makro dan
hara mikro
2. Unsur hara makro dibutuhkan oleh tanaman dalam jumlah yang relatif banyak
3. Unsur hara mikro dibutuhkan oleh tanaman dalam jumlah yang relatif sedikit
4. Unsur kering tanaman terdiri dari bahan organik dan bahan anorganik
5. Metode yang paling sering digunakan dalam mempelajari nutrisi tanaman yakni
metode analisis secara kimia
6. Fokus perhatian dalam diagnosis gangguan hara mineral berdasarkan analisis tanaman
yakni menentukan nilai kritis defisiensi dan nilai kritis keracunan

Universitas Sriwijaya

Anda mungkin juga menyukai